Anda di halaman 1dari 22

This post was republished to TRY OUT MKKS 2020 at 11:41:28 16/01/2020

IPA (B)
Perhatikan tabel berikut !

1 Besaran pokok, satuan, dan simbolnya yang benar ditunjukkan oleh nomor ….
A 1, 2, dan 4
B 1, 3, dan 4
C 2, 3, dan 5
D 3, 4, dan 5
E
Perhatikan gambar neraca di samping!
Dari hasil penimbangan tersebut massa benda adalah ....

2
A 521 gram
B 530 gram
C 620 gram
D 1.520 gram
E
Perhatikan gambar percobaan berikut ini!
Lakmus Lakmus Lakmus Lakmus
merah merah biru biru

berubah berubah menjadi


menjadi biru tetap merah merah tetap biru
(1) (2) (3) (4)
3 Berdasarkan percobaan, larutan bersifat basa ditunjukkan oleh angka …
A (1) dan (2)
B (1) dan (4)
C (2) dan (3)
D (3) dan (4)
E
Garam dapur dapat diperoleh dari air laut melalui proses evaporasi. Pernyataan yang b
4 garam dapur adalah ....
A molekul senyawa yang tersusun atas dua atom natrium dan satu atom klorida
B molekul senyawa yang tersusun atas satu atom natrium dan satu atom klorida
C molekul unsur yang tersusun atas satu atom natrium dan satu atom klorida
D molekul unsur yang tersusun atas dua atom natrium dan satu atom klorida
E
Perhatikan beberapa peristiwa berikut !
1) Logam seterika menjadi panas ketika elemen pemanas dihubungkan ke sumber listr
2) Air dipanaskan mendidih
3) Gagang panci menjadi panas ketika panci digunakan untuk memasak
4) Asap bergerak naik pada cerobong asap pabrik
5) Baju basah menjadi kering karena terkena panas matahari
5 Peristiwa perpindahan kalor secara konduksi adalah ….
A 1), 2)
B 1), 3)
C 2), 3)
D 2), 4)
E
Perhatikan gambar bimetal pada thermostat mesin pendingin otomatis berikut!
6
Bimetal menggunakan logam K dan L dimana pada saat udara dalam ruangan te
bimetal akan melengkung dan menyentuh lempengan logam sehingga mesin pend
beroperasi. Bimetal ini dapat bekerja secara otomatis jika ....
A kalor jenis logam K lebih besar dari L
B koefisien muai logam K lebih kecil dari L
C koefisien muai logam L lebih kecil dari K
D kapasitas panas logam K lebih besar dari L
E
Sebuah bola ditendang melambung dengan bentuk lintasan seperti gambar.

Perhatikan beberapa pernyataan berikut!


7 1) Energi potensial gravitasi bola semakin besar saat bergerak dari 1 ke 3
2) Ketika bergerak dari posisi 3 menuju posisi 5, energi potensialnya semakin besar
3) Energi kinetik terbesar bola terjadi pada posisi 1 dan 5
4) Energi potensial gravitasi terbesar bola terjadi saat bola pada posisi 3
5) Energi potensial gravitasi bola di posisi 2 sama dengan di posisi 4
Pernyataan yang salah adalah ….
A 2) dan 3)
B 3) dan 4)
C 2) dan 5)
D 4) dan 5)
E
Perhatikan gambar berikut!

8 Urutan sistem organisasi kehidupan pada bagian yang diberi nomor 1 – 2 – 3 adalah ….
A jaringan – organ – sistem organ
B organ – sistem organ – organisme
C sel – jaringan – organ
D organ – jaringan – sel
E
9 Perhatikan dengan cermat jaring makanan berikut ini
Berdasarkan gambar diatas, apabila disusun suatu piramida makanan maka mahluk hid
menempati posisi di dasar piramida dan puncak piramida secara berurutan adalah ...
A lobster dan burung pelikan
B udang dan ikan tuna
C plankton dan burung pelikan
D plankton dan ikan teri
E
Di Desa Jaya Abadi telah dibangun pabrik tapioka yang mengolah ubi kayu menj
Limbah dari pabrik tapioca ini dibuang di sekitar pabrik dan telah mencemari ling
Selain lalat yang sangat banyak, masyarakat sekitar juga mencium bau menyengat dar
10 Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi limbah tersebut adalah ….
A membuang limbah dalam lubang dan ditimbun
B membuang limbah di tanah lapang yang jauh dari pemukiman
C mengolah limbah menjadi makanan ternak
D menambahkan zat kimia ke dalam limbah agar tidak bau
E
Sebuah akuarium menggunakan satu lampu berukuran 40 watt dan sebuah pom
berukuran 60 watt. Jika kedua alat tersebut menyala 24 jam sehari dan tarif listrik PLN
800,-/kWh, maka besar biaya pengeluaran untuk membayar harga listrik akuarium ter
11 satu bulan (30 hari) adalah.....
A Rp 34.560,00
B Rp 57.600,00
C Rp 72.500,00
D Rp 92.800,00
E
Perhatikan gambar grafik berikut !

Berdasar data tersebut daerah yang memiliki resiko kualitas lingkungan terburuk ditun
12 oleh daerah...
A I
B II
C III
D IV
E
13 Perhatikan gambar berikut !
Tanda panah pada gambar di atas menggambarkan aliran konveksi dalam
mengakibatkan pergerakan lempeng. Lempeng bergerak sesuai dengan aliran konvek
Pernyataan berikut yang benar tentang pergerakan lempeng pada titik A ialah ...
A lempeng bergerak saling menjauh
B lempeng bergerak saling mendekat dan bertumbukan
C lempeng bergerak searah
D lempeng tidak bergerak
E
Perhatikan beberapa peristiwa alam berikut!
(1) Terjadinya siang dan malam
(2) Perbedaan lamanya siang dengan malam
(3) Pergantian musim
(4) Perbedaan waktu di bagian bumi berbeda
(5) Gerak semu tahunan matahari
14 Pertistiwa alam akibat gerak revolusi bumi ditunjukkan oleh nomor ....
A (1), (2), dan (3)
B (1), (3), dan (5)
C (1), (4), dan (5)
D (2), (3), dan (5)
E
Sebuah batu dan balok dalam keadaan seimbang pada tuas seperti pada gambar.
batu 80 N balok

64 N
4 0 cm
5 0 cm

Jika batu digeser 20 cm menjauhi titik tumpu, yang harus dilakukan agar tuas teta
adalah ….
15
A menggeser balok sejauh 25 cm menjauhi titik tumpu
B menggeser balok sejauh 50 cm menjauhi titik tumpu
C menambahbeban 30 N pada balok
D menambahbeban 26 N pada balok
E
Perhatikan tabel data waktu dan jarak tempuh mobil 1 dan mobil 2 berikut yang berger
jalan yang lurus:

16 Berdasarkan data pada tabel, jenis gerakan yang dialami masing-masing mobil adalah ..

A
B

D
E
Sebuah kawat penghantar yang dihubungkan dengan sumber tegangan 6 Volt menga
listrik sebesar 1 A. Jika kawat tersebut dipotong menjadi dua bagian yang sama kemud
paralel dan dihubungkan dengan sumber tegangan 6 Volt maka kuat arus listrik yan
17 sekarang adalah...
A 1A
B 2A
C 3A
D 4A
E
Seorang siswa membuat rangkaian dari 3 lampu yang dihubungkan dengan sumber teg
18 seperti gambar berikut.
L1

16 Ω
1A L2

8Ω
L3

4Ω

Siswa tersebut menghitung daya tiap lampu. Daya lampu 1, lampu 2 dan lampu 3 yang b
berturut-turut sebesar ....
A 4 W, 8 W, 16 W
B 4W, 16W, 8W
C 8W, 4W, 16W
D 16W, 8W, 4W
E
Jaber melakukan percobaan tentang besaran-besaran yang mempengaruhi periode seb
sederhana dengan cara mengubah-ubah massa beban pada bandul seperti ditunju
19 gambar di bawah ini!
Berdasarkan gambar di atas, pernyataan berikut yang benar adalah ….
A Periode bandul A > bandul B > bandul C
B Periode bandul A < bandul B < bandul C
C Periode bandul A < bandul B = bandul C
D Periode semua bandul sama besar
E
Perhatikan gambar berikut:

20 Ciri bahwa makhluk hidup mampu berkembangbiak ditunjukkan pada gambar nomor ..
A 1
B 2
C 3
D 4
E
Pada suatu ekosistem kebun terdapat :
1) 4 tanaman bayam
2) Sekelompok cacing tanah
3) Seekor kucing
4) 7 ekor belalang
5) 12 ekor ulat
6) 16 ekor katak
21 7) 6 ekor capung
8) 22 ekor kupu-kupu
9) Seekor kambing
Satuan ekosistem yang tergolong dalam populasi adalah ….
A 1, 2, 3, 4, 5, 6, dan 7
B 1, 2, 4, 5, 6, 7, dan 8
C 1, 2, 4, 5, 6, 8, dan 9
D 1, 2, 5, 6, 7, 8, dan 9
E
Burung mampu bermigrasi dari satu tempat ke tempat lain tanpa kehilangan ara
mereka bisa sampai pada tujuan dengan tepat. Kemampuan ini didukung oleh k
navigasi burung dalam menentukan arah. Berikut ini gejala alam yang tidak diguna
22 sebagai acuan navigasi mereka adalah ….
A Pergerakan matahari
B Keberadan bintang
C Medan magnet bumi
D Perbedaan tekanan angin
E
Bioteknologi melibatkan mikrobiologi, biokimia, genetika, teknik kimia, dan prose
genetika dalam menghasilkan produk dan jasa dengan memanfaatkan mikroba. Berik
23 bukan alasan penggunaan mikroba dalam teknologi adalah …
A Harganya tidak mahal
B Mudah diklon
C Cepat reproduksinya
D Menghasilkan berbagai produk
E
24 Hasil penelitian selama tiga tahun (2014-2016) diperoleh data sebagai berikut.
Hasil penelitian memperlihatkan bahwa pengunaan pupuk kimia selama tiga tahun (
berdampak pada jumlah populasi eceng gondok seperti pada grafik di atas. Peningk
eceng gondok mengakibatkan proses pendangkalan sungai. Usaha yang tepat untuk
pencemaran pupuk di sungai adalah …
pupuk digunakan dengan dosis cukup dan pemberian dilakukan waktu hujan agar k
A pupuk dibuang ke sungai.
menggunakan pupuk dengan dosis tepat dan pemberian pupuk tidak dilakukan wa
B agar pupuk tidak mengalir ke sungai.
pupuk dapat digunakan dengan dosis yang tinggi agar tanaman pertanian dan eceng
C tumbuh subur.
jumlah pupuk yang digunakan tidak perlu dikurangi, tapi jumlah eceng gondok dap
D dengan membuangnya dari sungai.
E
Susu yang telah diambil dari sapi harus segera dikonsumsi, diolah atau diawetkan agar
rusak. Salah satu cara pengolahan susu yaitu dilakukan melalui fermentasi oleh bakteri
menguraikan protein dan lemak. Hasil fermentasi tersebut adalah keju. Apa kelebihan
25 dibanding susu?
A Jenis makanan hasil olahan susu menjadi lebih bervariasi, awet dan enak dimakan.
Jumlah susu yang dimanfaatkan menjadi keju lebih banyak sehingga peternak menj
B sejahtera.
C Protein yang terkandung dalam keju lebih tinggi dan kandungan lemak rendah diba
Nilai gizi kejuhampir sama dengan susu tetapi keju lebih mempunyai cita rasa dan l
D dicerna usus.
E
Orangutan termasuk hewan omnivora.Makanan utamanya (90%) berupa buah-b
makanan lainnya adalah kulit pohon, dedaunan, bunga, beberapa jenis serangga, nektar
jamur. Saat ini diperkirakan orangutan akan menjadi spesies kera besar pertama yan
alam liar. Penyebab utamanya adalah berkurangnya habitat dan perdagangan hewan
meningkat. Hutan hujan Indonesia tempat hidup orangutan apabila dibiarkan digang
dan orangutan masih ditangkap untuk diperjualbelikan, maka akan menyebabkan ke
dan keanekaragaman hayati di hutan tersebut terganggu.

Pernyataan manakah yang menunjukkan bahwa keberadaan orangutan dapat men


26 keanekaragaman hayati di hutan?
Orangutan memegang peranan penting bagi regenerasi hutan melalui buah-buahan
bijian yang mereka makan. Hilangnya orangutan mencerminkan hilangnya ratusan
A tanaman dan hewan pada ekosistem hutan hujan.
Orangutan adalah hewan yang hidup atau beraktivitas di atas pohon. Mereka meme
pohon-pohon tersebut untuk tempat hidupnya. Jika orangutan punah, pohon-pohon
B populasinya akan menurun.
Orangutan merupakan spesies dasar bagi konservasi karena reproduksi orangutan
lambat. Umur orangutan di alam liar sekitar 45 tahun, dan sepanjang hidupnya oran
betina hanya memiliki tiga keturunan. Oleh sebab itu populasi orangutan tidak akan
C hutan.
Orangutan merupakan bagian dari rantai makanan di hutan. Orangutan merupakan
bagi beberapa hewan yaitu macan tutul, babi, buaya, ular phyton, dan elang hitam. J
D orangutan punah maka hewan-hewan pemangsanya juga terancam punah.
E
Pada jaringan dikotil terdapat jaringan – jaringan berikut:
1) Korteks
2) Endodermis
3) Empulur
4) Kambium
5) Perisikle
Dalam pertumbuhan sekunder, bagian
27 yang akan tumbuh menjadi jaringan pembuluh pada akar ditunjukkan oleh nomor …
A 1
B 2
C 3
D 4
E
28 Perhatikan gambar lensa mata serangga (lalat) di bawah ini!
Tuhan menciptakan susunan lensa mata yang majemuk (puluhan) pada mata lal
memungkinkan lalat untuk melakukan hal – hal yang luar biasa berikut: kecuali ….
A Sudut jangkauan melihatnya sampai 2700
B Melihat gerakan yang sangat cepat
C Menghindari bahaya dengan cepat
D Melihat ke segala arah secara bersamaan
E
29 Berikut ini bagian dari sel yang hanya dimiliki oleh tumbuhan saja adalah ….
A membrane sel
B Vakuola
C Inti
D dinding sel
E
Ani membuat preparat irisan melintang dari dua batang pohon yang berbeda dan me
30 di bawah mikroskop. Hasil pengamatan irisan batang tersebut adalah seperti gambar b
Dari hasil pengamatan tersebut Ani dapat mengetahui jenis tumbuhan tersebut adalah
batang X adalah batang tumbuhan monokotil karena memiliki bagian organ yang di
A tanda panah.
batang X adalah batang tumbuhan dikotil karena memiliki bagian organ yang ditun
B panah.
batang Y adalah batang tumbuhan dikotil karena memiliki bagian organ yang ditun
C panah.
batang Y adalah batang tumbuhan monokotil karena memiliki bagian organ yang di
D tanda panah.
E
31 Perhatikan diagram proses pembekuan darah berikut ini !
Kotak yang berisiangka 2 dan 4 berturut-turut yang sesuai adalah ....
A Trombokinase danTrombin.
B Protrombin danTrombin
C Trombokinase dan Fibrinogen.
D Protrombin dan Fibrinogen
E
Perhatikan pernyataan berikut!
p = alveolus mengembang
q = otot diafragma kontraksi
r = ruang rongga dada membesar
s = udara masuk
32 Proses inspirasi pada pernafasan perut terjadi apabila....
A p, q, r, s
B q, r, p, s
C r, q, s, p
D r, p, q, s
E
Petang hari itu, Bu Nita sedang duduk santai di teras rumahnya. Tiba-tiba, dating se
dengan sorot lampu yang menyilaukan. Bu Nita menyipitkan matanya untuk meng
menyilaukan yang ditimbulkan oleh sorotan lampu mobil tersebut.
Berdasarkan ilustrasi di atas, bagian mata pada gambar yang menyempit akiba
33 rangsang sinar yang sangat terang ditunjukkan oleh nomor :
A 1
B 2
C 3
D 4
E
Perhatikan gambar percobaan fotosintesis berikut ini !

34 Tujuan dari kegiatan nomor 4 adalah ……


A Mematikan sel-sel daun
B Menguji ada tidaknya amilum
C Melarutkan klorofil
D Menguji ada tidaknya oksigen
E
Perhatikan table hasil pengujian sampel urine berikut!

Berdasarkan data di atas dapat ditentukan bahwa individu I dan III berturut-turut men
35 gangguan atau kelainan… .
A albuminuria dan uremia
B uremia dan diabetes insipidus
C albuminuria dan diabetes melitus
D diabetes mellitus dan uremia
E
Perhatikan gambar di bawah ini!

36 Usaha paling tepat yang dapat dilakukan manusia untuk mengatasi masalah lingkungan
adalah ….
A mengolah kayu tersebut menjadi bahan-bahan bangunan
B melakukan reboisasi
C memberlakukan undang-undang
D mendirikan pabrik di daerah tersebut
E
Perhatikan tabel hasil persilangan MmBb ><MmBb berikut :

37 Berdasarkan tabel di atas, nomor yang memiliki fenotif sama adalah ...
A 1, 2 dan 8
B 1, 3 dan 5
C 4, 11 dan 14
D 10, 13 dan 16
E
Berdasarkan grafik, banyaknya kalor yang dibutuhkan oleh 4 kg air dalam proses d
(kalor jenis air = 4.200 J/kgC, kalor lebur es = 340.000 J/Kg dan kalor jenis es = 2.1
38 adalah ....
A 1.360.000 Joule
B 252.000 Joule
C 168.000 Joule
D 84 .000 Joule
E
Perhatikan gambar berikut !

39
Jika percepatan gravitasi di tempat ini sebesar 10 N/kg,dan 1 g/cm3=1.000 Kg/m3, m
hidrostatis tepat di mulut ikan tersebut sebesar….
A 2.000 N/m2
B 4.000 N/m2
C 6.000 N/m2
D 10.000 N/m2
E
Sifat-sifat zat gas pada suhu kamar yang benar pada tabel berikut adalah ….
40

D
E

Anda mungkin juga menyukai