Anda di halaman 1dari 3

PENGGUNAAN OBAT YANG DIBAWA

SENDIRI OLEH PASIEN ATAU


KELUARGA
No. Dokumen : / /K-ALIFA /
/2019
No. Revisi : 00
SOP TanggalTerbit :03 / 10 / 2019
Halaman : 1/1
KLINIK ALIFA Ujang Andi Irawan.S.Kep,.Ners
NIKA 198110142 01 3 001

1. Pengertian Merupakan kegiatan pemantauan penggunaan obat yang


sebelumnya telah dikonsumsi dan dibawa sendiri oleh
pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam
pemantauan penggunaan obat yang dibawa sendiri oleh
pasien/keluarga.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Klinik Alifa Nomor :/ /K-
Alifa/2019 tentang penggunaan obat yang dibawa sendiri
oleh pasienataukeluarga.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 35 Tahun 2016
tentang Perubahan Atas Peraturan Mentri Kesehatan No 35
Tahun 2014 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di
Apotek;
5. Langkah - 1. Petugas farmasi, dokter atau petugas medis
langkah menanyakan kepada pasien tentang konsumsi obat
yang dibawa sendiri sebelum diberikan obat yang baru
di resepkan oleh dokter.
2. Apabila ada, petugas farmasi atau petugas medis
mengkonsultasikannya dengan dokter.
3. Dokter memutuskan kelanjutan konsumsi obat yang
dibawa sendiri oleh pasien/keluarga pasien.
6. DiagramAlir
Petugas farmasi dokter atau petugas medis
menanyakan tentang penggunaan obat yang
sebelumnya telah dikonsumsi dan dibawa
sendiri oleh pasien

Petugas farmasi atau petugas medis


mengkonsultasikannya dengan dokter (jikaada)

Dokter memutuskan kelanjutan


konsumsi obat yang dibawa sendiri
oleh pasien/keluarga

7. Unit Terkait Ruang pemeriksaan

1/1
8. RekamanHis
Diberlakukan
torisPerubah No Halaman Yang dirubah Perubahan
Tgl.
an

2/1
PENGGUNAAN OBAT YANG DIBAWA SENDIRI OLEH PASIEN
ATAU KELUARGA
No. Dokumen : / /K-ALIFA / /2019
No. Revisi :
DAFTAR Tanggalterbit : 03 Oktober 2019
TILIK Halaman : 1/1

KLINIK ALIFA

Kegiatan TidakBe
No Ya Tidak
rlaku
1. Apakah Petugas farmasi, dokter atau petugas
medis menanyakan kepada pasien
tentang konsumsi obat yang dibawa
sendiri sebelum diberikan obat yang
baru di resepkan oleh dokter?
2. Apakah Petugas farmasi atau petugas medis
mengkonsultasikannya dengan dokter
(apabila ada)?
3. Apakah Dokter memutuskan kelanjutan
konsumsi obat yang dibawa sendiri oleh
pasien atau keluarga pasien?

CR : …………………………%.
Tasikmalaya,……………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

1/1

Anda mungkin juga menyukai