Anda di halaman 1dari 18

Pengertian dan Komponen

Komunikasi

oleh
Hafifatul Auliya Rahmy,
SKM MKM
Pengertian Komunikasi

Etimologi
• Inggris
• communisation

• Lexicographer  kebersamaan
• Barnlund  kebutuhan,efektif

Ahli
• Gode  menyebarkan
• Ruesch  menghubungkan
• Rogers dan D.Lawrence Kincaid  Tukar informasi
• dll

Secara • Suatu proses untuk mencapai yujuan tertentu


umum
Komunikasi ???
§ Proses penyampaian pikiran atau informasi dari seseorang kepada orang
lain melalui suatu cara tertentu sehingga orang lain tersebut mengerti
apa yang dimaksud oleh penyampai pikiran”.
§
§ (Komaruddin, 1994;Schermerhorn, Hunt & Osborn, 1994; Koontz &
Weihrich, 1988)
§
Komunikasi
informasi

Dimengerti

gagasan
Karakteristik komunikasi:
1. Proses
2. Upaya
3. Partisipasi
4. Simbol
5. Transaksional
6. Ruang dan waktu
KOMPONEN KOMUNIKASI

1. Komunikator
2. Komunikan
3. Pesan
4. Media
5. Efek komunikasi
6. Umpan balik
PROSES KOMUNIKASI
Potter dan Perry menyatakan, proses komunikasi
dipengaruhi beberapa faktor yaitu:
1. Perkembangan
2. Nilai
3. Persepsi
4. Latar Belakang
5. Emosi
6. Jenis Kelamin
7. Pengetahuan
8. Peran dan Hubungan
9. Lingkungan
Proses komunikasi
§ Komunikasi dapat efektif apabila pesan diterima
dan dimengerti sebagaimana
dimaksud oleh pengirim pesan.
§ pesan ditindaklanjuti dengan sebuah perbuatan
oleh penerima pesan dan tidak ada hambatan
untuk hal itu
§ Ada feedback dari penerima pesan
§
Jenis Komunikasi
§
§ Komunikasi Intrapersonal (kontemplasi)
§ Komunikasi interpersonal
§ Komunikasi kelompok
§ Komunikasi publik (massa)
§ Komunikasi bermedia
Aplikasi

§ Intrapersonal kontemplasi
§ Interpersonal  lobby, persuasi, motivasi (advokasi)
§ Kelompok  kesepakatan, kerjasama, team building
§ Publik/Massa  public speaking
§ Bermedia  Sosialisasi, persuasi, motivasi
Komunikasi Intrapersonal

§ Kontemplasi
(merenung,
berpikir)
§ Mengevaluasi diri
§ Berdialog dengan diri
sendiri
Komunikasi Interpersonal
§ Dasar dari semua
bentuk komunikasi
§ Dapat terjadi spontan
maupun disengaja
§ Merupakan interaksi
antara 2 pihak
Komunikasi Interpersonal
Komunikasi Kelompok
1.
2. Rapat
2. Pelatihan
3. Seminar
4. Lokakarya
Komunikasi Publik
§ Orasi
§ Dakwah
§ Pidato
§ Talkshow
§ Drama
§ Opera
Komunikasi Bermedia
Berbagai media 
§ Cetak
§ Auditif
§ Visual
§ Sosial (facebook, twitter, dll) sekarang
§ Ibu Yani kader kesehatan di kelurahan jati baru
mengirimkan pesan melalui SMS melalui kepada
bidan Susi yang merupakan bidan pembina
kelurahan tersebut ada balita 2 (dua) yang 3 kali
penimbangan BGM (Bawah Garis Merah).
Berdasarkan laporan tersebut bidan Susi melakukan
kunjunganrumah untuk melakukan skrining gizi
lanjutan
§ Identifikasi komponen-komponen komunikasi pada
ilustrasi cerita tersebut
§

Anda mungkin juga menyukai