Anda di halaman 1dari 10

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA

KARYAWAN PADA HOTEL Ros In YOGYAKARTA

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian
Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

Oleh:
Muhammad Taufiek Rio Sanjaya
NIM. 11408141044

PROGRAM STUDI MANAJEMEN – JURUSAN MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
2015
ANALISIS STATISTIK
JUDUL:
PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN
PADA HOTEL Ros In YOGYAKARTA
PENELITI : Muhammad Taufiek Rio Sanjaya
TAHUN : 2015
VARIABEL INDEPENDEN : disiplin kerja
VARIABEL DEPENDEN : kinerja karyawan

KINERJA DISIPLIN KERJA MOTIVASI KERJA


NO 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 6 7 8 1 2 3 4 5

1 4 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 2 2 2 2 2

2 3 3 3 2 3 3 3 3 3 2 2 2 2 4 4 4 4 4

3 3 2 2 2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 4 4 4 4 4

4 4 3 3 3 3 4 4 3 4 3 4 4 4 3 3 3 3 3

5 3 3 2 2 2 4 4 3 3 4 3 3 3 4 4 4 4 4

6 3 3 2 2 2 4 3 3 3 2 3 3 3 4 4 4 4 4

7 2 2 3 2 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 3 3 3 3

8 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3

9 4 3 3 3 3 2 2 2 4 4 2 2 2 3 4 4 4 4

10 3 3 3 2 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3

11 3 3 3 2 3 3 4 4 3 3 2 2 3 3 3 3 3 3

12 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 2 3 3 3 3 3 3

13 3 2 2 2 2 4 4 4 4 4 4 2 4 3 3 3 3 3

14 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 4 3 4 4 4 4 4

15 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4

16 2 2 2 2 2 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4

17 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
18 4 4 4 4 2 3 3 4 3 4 4 3 3 3 3 4 3 3

19 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4

20 4 4 4 3 3 3 3 2 3 2 2 3 3 4 4 4 4 4

21 3 3 3 2 2 4 4 4 4 4 4 4 4 2 2 2 2 2

22 4 4 4 4 4 3 3 3 3 2 2 2 2 4 2 4 4 4

23 3 3 3 2 3 2 2 2 2 2 2 2 2 4 4 4 4 4

24 2 2 2 2 3 4 4 3 4 3 4 4 4 3 3 3 3 3

25 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 3 3 3 4 3 4 4 4

26 4 4 4 3 3 4 3 3 3 2 3 3 3 4 4 4 3 4

27 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4

28 2 2 2 3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4

29 4 4 4 4 3 2 2 2 4 4 2 2 2 3 4 3 3 3

30 3 3 3 4 1 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 2 4

ANALISIS AWAL DATA


1. Uji Normalitas
Ho: Data berdistribusi Normal
Ha: Data tidak berdistribusi normal
Taraf signifikan (α)= 5% = 0,05
Kriteria Penolakan Ho:
Nilai sig < α Maka Ho ditolak
Nilai sig > α Maka Ho diterima

Kaiser-Meyer-Olkin Measure of Sampling

Adequacy. ,700

Bartlett's Test of Approx. Chi-Square 476,327

Sphericity Df 153

Sig. ,000
Berdasarkan hasil running di atas dapat diketahui bahwa nilai Signifikan sebesar 0,000 < 0,05
sehingga Ho diterima, sehingga data tidak berdistribusi normal.

KMO and Bartlett's Test

Kaiser-Meyer-Olkin Measure of Sampling

Adequacy. ,744

Bartlett's Test of Approx. Chi-Square 455,599

Sphericity Df 136

Sig. ,000

Berdasarkan hasil running di atas dapat diketahui bahwa nilai Signifikan sebesar 0,000 < 0,05
sehingga Ho diterima, sehingga data tidak berdistribusi normal.

2. Uji Validitas (Analyze – Correlate)


Uji Validitas disiplin kerja terhadap kinerja karyawan

Component

1 2 3

Kinerja1 ,888

Kinerja2 ,928

Kinerja3 ,926

Kinerja4 ,877

Disiplin1 ,867

Disiplin2 ,825

Disiplin3 ,844

Disiplin4 ,714

Disiplin5 ,544

Disiplin6 ,781

Disiplin7 ,778

Disiplin8 ,944
Motivasi1 ,908

Motivasi2 ,739

Motivasi3 ,916

Motivasi4 ,767

Motivasi5 ,948

Extraction Method: Principal Component Analysis.

Rotation Method: Varimax with Kaiser Normalization.

a. Rotation converged in 4 iterations.

Berdasarkan Hasil Tersebut Dapat Diketahui Bahwa: (jika α=5%=0,05)

Variabel Rxy r tabel Kategori


X1 0,888 > 0,325 Valid
X2 0,928 > 0,325 Valid
X3 0,926 >0,325 Valid
X4 0,877 > 0,325 Valid
X5 0,867 > 0,325 Valid
X6 0,825 > 0,325 Valid
X7 0,844 > 0,325 Valid
X8 0,714 > 0,325 Valid
X9 0,544 > 0,325 Valid
X10 0,781 > 0,325 Valid
X11 0,778 > 0,325 Valid

X12 0,944 >0,325 Valid


X13 0,908 >0,325 Valid
X14 0,739 >0,325 Valid
X15 0,916 >0,325 Valid
X16 0,767 >0,325 Valid
X17 0,948 >0,325 Valid
3. Uji Reliabilitas (Analyze – Scale – Reliability analysis)

Uji Reliabilitas data


Kategori Nilai reliabilitas:
Jika alpha > 0.90 maka reliabilitas sempurna.
Jika alpha antara 0.70 – 0.90 maka reliabilitas tinggi.
Jika alpha 0.50 – 0.70 maka reliabilitas moderat.
Jika alpha < 0.50 maka reliabilitas rendah. Jika alpha rendah, kemungkinan satu
atau beberapa item tidak reliabel.
Re liability Statistics

Cronbach's

Alpha N of Items

,888 5

Berdasarkan hasil running tersebut, dapat diketahui bahwa nilai Cronbach Alpha=
0,888 sehingga dapat disimpulkan mempunyai kategori reliabititas yang tinggi
Re liability Statistics

Cronbach's

Alpha N of Items

,929 4

Berdasarkan hasil running tersebut, dapat diketahui bahwa nilai Cronbach Alpha=
0,929 sehingga dapat disimpulkan mempunyai kategori reliabititas sempurna.

4. Analisis Regresi

Model Summary

Adjusted Std. Error of

Model R R Square R Square the Estimate


a ,563 ,555 1,91741
1 ,750

a. Predictors: (Constant), Motivasi_Kerja, Disiplin_Kerja

b. Dependent Variable: Kinerja_Karyawan

Berdasarkan tabel model summary (2) diketahui bahwa R bernilai 0.750 yang berarti
korelasi antara Var independen (kedisiplinan) dengan var dependen (kinerja karyawan)
berada dalam kategori sedang.
Sedangkan menurut nilai Adjusted R Square bernilai 0,555 Yang juga dapat diartikan
bahwa kedisipllinan mempengaruhi kinerja hanya sebesar 5,5% sedangkan sisanya
yaitu 94,5% (100%-5,5%) dipengaruhi variabel yang lain yang tidak dibahas dalam
penelitian ini.
Unstandardized Standardized

Coefficients Coefficients Collinearity Statistics

Model B Std. Error Beta t Sig. Tolerance VIF

1 (Constant) ,643 ,903 ,713 ,478

Disiplin_Kerja ,477 ,076 ,436 6,266 ,000 ,806 1,241

Motivasi_Kerja ,427 ,066 ,448 6,439 ,000 ,806 1,241

a. Dependent Variable: Kinerja_Karyawan

Berdasarkan tabel Coefficient (Hasil Running ke 4) dapat diketahui bahwa model


regresi linear pengaruh akun instagram terhadap travelling adalah :
Y=0,477+0,427X
Hal ini berarti bahwa:
Konstanta sebesar 0,477 menyatakan bahwa disiplin kerja terhadap kinerja karyawan
sebesar 0,427. Regresinya bernilai (+) maka disiplin kerja berpengaruh positif terhadap
kinerja karyawan artinya disiplin kerja semakin bagus maka kinerja karyawan akan
semakin bagus begitu juga sebaliknya.

5. Hipotesis Penelitian
Taraf Signifikan (α) = 5% = 0,05
Kriteria Hipotesis:
 Jika signifikansi > α, maka Ho diterima
 Jika signifikasi < α, maka Ho ditolak
b
ANOVA

Sum of

Model Squares df Mean Square F Sig.

a
1 Regression 530,723 2 265,362 72,179 ,000

Residual 411,764 112 3,676

Total 942,487 114

a. Predictors: (Constant), Motivasi_Kerja, Disiplin_Kerja

b. Dependent Variable: Kinerja_Karyawan

Berdasarkan tabel ANOVA (tabel 3) diketahui bahwa nilai sig untuk konstan sebesar 0,000
sehingga sig = 0,000 < α=0,05 maka Ho ditolak artinya ADA PENGARUH PENGARUH
DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA
HOTEL Ros In YOGYAKARTA
ANALISIS DATA VARIABEL INDEPENDEN DAN DEPENDEN

MAKALAH
Disusun untuk memenuhi tugas ujian akhir semester Mata Kuliah statistika

DOSEN PEMBIMBING
Anarisa, S.Si, M.Pd.

DISUSUN OLEH :
Eko Wahyudi
NIM : 20172900231

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARIAH


SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AL-AZHAR
MENGANTI GRESIK
2019

Anda mungkin juga menyukai