Anda di halaman 1dari 4

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kepada Allah SWT, shalawat serta


salam semoga selalu tercurah kepada nabi besar Muhammad SAW, akhirnya
Laporan Tahunan Program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA/KB) tahun 2018 di
Puskesmas Ciracap ini dapat terselesaikan.
Dengan terselesaikannya Laporan Tahunan Program Kesehatan Ibu
dan Anak (KIA/KB) Tahun 2018 di Puskesmas Ciracap Kabupaten Sukabumi
ini tentu banyak di bantu oleh berbagai pihak, baik oleh TIM di tingkat
Puskesmas maupun para pelaksana pelayanan di tingkat desa. Dengan
tersusunnya Laporan Tahunan Program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA/KB) di
Puskesmas Ciracap ini, perkenankanlah kami mengucapkan terimakasih
kepada :
1. Kepala Dinas Kesehatan Sukabumi, beserta jajarannya yang telah
mendukung dan membantu, baik secara moril maupun materil dalam
memfasilitasi kami dalam melaksanakan tugas di Unit Pelayanan
Kesehatan Puskesmas Ciracap ini.
2. Kepala Seksi Pelayanan Kesehatan Keluarga dan Gizi di banding
pengendalian pelayanan kesehatan Kabupaten Sukabumi, yang telah
memfasilitasi dalam konsultasi Program Kesehatan Ibu dan Anak/ KIA-
KB.
3. Bapak Camat Kecamatan Ciracap dan seluruh jajarannya yang telah
membantu kami baik moral maupun materil sehingga dapat terlaksana
pelayanan kepada masyarakat yang berada di wilayah Kecamatan
Ciracap.
4. Seluruh Kepala OPD terkait yang telah mendukung dan memfasilitasi
kami dalam melaksanakan layanan di unit-unit jejaring layanan
kesehatan.
5. Semua pihak yang telah mendukung dan membantu sehingga
terselesaikannya Laporan Tahunan Program Kesehatan Ibu dan Anak
(KIA/KB) Tahun 2018 di Puskesmas Ciracap ini.

Hasil laporan ini tentunya masih jauh dari kesempurnaan, kami sangat
mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak untuk perbaikan kearah
yang lebih sempurna dan tentunya lebih baik dimasa yang akan datang.
Harapan kami, semoga Laporan ini bermanfaat bagi semua pihak,
baik bagi pihak manajerial di tingkat Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi

i
maupun bagi pelaksana di tingkat Puskesmas maupun jajaringnya,
khususnya dalam optimalisasi Pelayanan KIA-KB. Dan akhirnya kami
mengucapkan Alhamdulillah, Sekian dan terima kasih.

DAFTAR ISI

Hal

ii
KATA PENGANTAR......................................................................... i

DAFTAR ISI....................................................................................... ii

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG.............................................. 1

B. TUJUAN.................................................................. 4

BAB II GAMBARAN UMUM PUSKESMAS

A. VISI DAN MISI........................................................ 5

B. GEOGRAFIS........................................................... 5

C. DEMOGRAFI........................................................... 8

D. KETENAGAAN PUSKESMAS............................... 11

E. PENDIDIKAN, PELATIHAN DAN

PENINGKATAN KOMPETENSI SDM.................. 1

F. SARANA PELAYANAN KESEHATAN.................. 11

G. PERUSAHAAN INDUSTRI...................................... 11

H. DATA KEUANGAN PUSKESMAS TERKAIT KIA... 16

BAB III HASIL KEGATAN PROGRAM KIA

A. PROSES PELAKSANAAN KEGIATAN................. 21

B. OUTPUT PROGRAM...............................................32

BAB IV RENCANA KEGIATAN KIA TAHUN 2015

A. UPAYA PEMANTAPAN MANAJEMEN................. 34

B. RENCANA UPAYA PENGEMBANGAN TEKNIS.. 44

C. RENCANA UPAYA PNINGKATAN KIE................. 46

D. EVALUASI.............................................................. 47

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

iii
A. KESIMPULAN..........................................................50

B. SARAN.....................................................................51

BAB VI PENUTUP.................................................................... 53

LAMPIRAN

 REKAP KIA JANUARI S/D DESEMBER

 REKAP LAPORAN KESEHATAN KELUARGA DAN KB

REKAP LAPORAN KEMATIAN IBU , NEO , BAYI

 LAHIR MATI , IUFD , BALITA

 JADWAL KEGIATAN PROGRAM KIA

 RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN KIA

 PERENCANAAN PELATIHAN BIDAN DAN MAGANG

 DOKUMENTASI KEGIATAN PROGRAM KIA

iv

Anda mungkin juga menyukai