Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI

DINAS KESEHATAN KABUPATEN SUKABUMI


UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS PUSKESMAS CISOLOK
Jalan Raya Cisolok KM 1. Desa Cisolok Kecamatan Kode Pos 43366
Telp. (0266) 431519 E-mail: puskesmas_cisolok@yahoo.co.id

KECAMATAN CISOLOK KABUPATEN SUKABUMI


Nomor: 800/ 890/ 320.22.901/ III/ 2017

TENTANG
JENIS-JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM YANG TERSEDIA DI
PUSKESMAS CISOLOK
KABUPATEN SUKABUMI TAHUN 2017
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

KEPALA UPTD PUSKESMAS CISOLOK,

Menimbang : a. Bahwa pelayanan laboratorium yang tersedia di UPTD Puskesmas


Cisolok adalaha untuk memenuhi kebutuhan pasien yang
mematuhi standar, hukum serta peraturan yang berlaku;
b. Bahwa pemeriksaan laboratorium dilakukan oleh petugas yang
berkompeten dan beprngalaman melaksanakan tes laboratorium
selama jam pelayanan dan gawat darurat, sehingga perlu
ditetapkan jenis-jenis pelayanan laboratorium/penunjang
diagnostik yang tersedia di puskesmas;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b, perlu
menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Cisolok tentang jenis-
jenis pemeriksaan laboratorium yang tersedia di puskesmas
Cisolok.

Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik


2. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan
3. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 364/MENKES/SK/III/2003
tentang Laboratorium Kesehatan
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
1674/MENKES/SK/XII/2005 tentang Pedoman Jejaring
Pelayanan Laboratorium Kesehatan
5. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 37 Tahun 2012 tentang
Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS CISOLOK


TENTANG JENIS-JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM
YANG TERSEDIA DI PUSKESMAS CISOLOK.

Kesatu : Ketetapan mengenai jenis-jenis pemeriksaan laboratorium yang


tersedia. Brosur pelayanan laboratorium tertuang dalam lampiran surat
keputusan ini.

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekliruan dalam penetapannya, maka akan
diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : Cisolok
Pada tanggal : 7 Maret 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS CISOLOK

M. SALEH
LAMPIRAN I KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS CISOLOK
Nomor : 800/ 890/ 320.22.901/III/2017
Tanggal : 7 Maret 2017

JENIS PEMERIKSAAN, SOP PEMERIKSAAN,

DAN BROSUR PELAYANAN LABORATORIUM

JENIS PEMERIKSAAN,
NO SOP DAN BROSUR PELAKSANA JABATAN KETERANGAN
LAB
1 Hemoglobin Novaria Sulistiani Penjab
A.Md Keb Laboratorium
2 Asam Urat Novaria Sulistiani Penjab
A.Md Keb Laboratorium
3 Kolesterol Novaria Sulistiani Penjab
A.Md Keb Laboratorium
4 Glukosa Novaria Sulistiani Penjab
A.Md Keb Laboratorium
5 Malaria Novaria Sulistiani Penjab
A.Md Keb Laboratorium
6 Dahak TB Paru Ardiansyah Putra Penjab TB Paru
A.Md Kep
7 Plano Tes Marnita SST Penjab KIA

Ditetapkan : Cisolok
Pada tanggal : 7 Maret 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS CISOLOK

M. SALEH

Anda mungkin juga menyukai