Anda di halaman 1dari 1

Analisa Data

No. Data Etiologi Diagnosa


1. Data subjektif: Hiv masuk dalam tubuh Bersihan jalan napas
- Pasien mengeluh sesak tidak efektif
- Pasien sulit tidur
karena sesak Sistem imun menurun
Data objektif:
- RR : 24x/ menit
- Menggunakan otot Micobscterium tuberkulosa
bantu napas ( otot-otot masuk
intercostae)
- Irama napas tidak
teratur Menyebar ke rongga paru
- Menggunakan alat
bantu napas (nasal
kanul, 2 lpm) Menempel di paru

Kerusakan membran alveolar

Pembentukan sputum berleih

Bersihan jalan napas tidak


efektif
2. Data subjektif: Mual muntah Defisit nutrisi
- Pasien mengatakan
nafsu makan menurun
Data objektif: Nafsu makan menurun
- Pasien terlihat lemah
- Pasien belum makan
sejak MRS Asupan nutrisi tubuh kurang
- Urin pasien terpantau
sedikit dengan warna
kuning gelap Defisit nutrisi
- Kulit pasien nampak
kering
3. Data subjektif: Terjadi kelemahan pada otot Intoleransi aktivitas
- Pasien mengatakan
badannya lelah
Data objektif: Intoleransi aktivitas
- Kekuatan otot lemah

Anda mungkin juga menyukai