Anda di halaman 1dari 2

1. Contoh hidup rukun di sekolah adalah. . . .

a. Suka bertengkar
b. Berteman dengan siapa saja
c. Tidak mau berteman
2. Sikap yang baik saat dinasehati guru adalah . . . .
a. Menolak
b. Mengabaikan
c. Mendengarkan
3. Rukun artinya hidup bersama-sama tanpa
a. Bahagia
b. Bertengkar
c. Bekerja
4. Berikut contoh contoh manfaat hidup rukun, kecuali . . . . .
a. Punya banyak teman
b. Hidup menjadi aman
c. Hidup menjadi tidak nyaman
5. Jika banyak teman kita setiap hari bertengkar di kelas, maka suasana kelas menjadi . . . .
a. Tidak nyaman
b. Sangat seru
c. Menyenangkan
6. Keluarga yang rukun dapat dilihat dari antar sesama anggota keluarga yang suka . . . .
a. Saling bertengkar
b. Saling membantu
c. Saling marah
7. Teman yang berbuat salah kepada kita lalu ia minta maaf, maka kita sebaliknya . . . . .
a. Memarahi
b. Menjauhi
c. Memaafkan
8. Siswa yang suka bertengkar maka ia akan . . . .
a. Dipuji oleh guru
b. Hanya punya sedikit teman
c. Bahagia
9. Fathir membantu ayah mencuci motor. Pekerjaan ayah menjadi . . . .
a. Lama selesai
b. Cepat selesai
c. Lambat selesai
10. Adelio ingin mainan baru. Adelio sebaiknya . . . . .
a. Menangis
b. Menabung
1. Marah Hidup rukun artinya . . . . .
2. Hidup yang rukun membuat suasana menjadi . . . . . .
3. Hidup yang tidak rukun akan menyebabkan . . . . .
4. Tuliskan contoh hidup rukun di rumah.

5. Tuliskan contoh hidup rukun di sekolah.


c.

Anda mungkin juga menyukai