Anda di halaman 1dari 20

LAMPIRAN 1 – PENILAIAN KOGNITIF

Kompetensi Inti:
3 Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan,teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Kompetensi Dasar:
3.4 Menganalisis konsep suhu, pemuaian, kalor, perpindahan kalor, dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari termasukmekanisme menjaga
kestabilan suhu tubuh pada manusia dan hewan
1. Kisi-Kisi Instrumen Tes Aspek Pengetahuan
Level Jml
Bentu Sebara
Sub-materi Indikator Pembelajaran Indikator Soal Kogniti Soa
k Soal n Soal
f l
3.6.1 Menjelaskan Peserta didik dapat mejelaskan pengertian
C1 PG 1 1
tingkatan hierarki hierarki kehidupan
Hierarki Kehidupan
kehidupan Peserta didik dapat mengurutkan organisasi
C1 PG 1 2
kehidupan pada organisme multiseluler
Sel 3.6.2 Menjelaskan sel Peserta didik dapat menyebutkan unsur
organisasi kehidupan dari pengertian yang C1 PG 1 3
disebutkan
Peserta didik dapat menyebutkan struktur
C1 PG 1 4
dasar sel
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian
C2 PG 1 5
organisme uniseluler
3.6.3 Menjelaskan fungsi Disajikan gambar, peserta didik dapat
dari organel sel menentukan nama organel sel dan fungsinya C3 PG 1 6
dengan tepat
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat C3 PG 1 7
menentukan fungsi membran dengan tepat
3.6.4 Membedakan sel Peserta didik dapat menyebutkan ciri sel
prokariotik dengan sel prokariotik C1 PG 1 8
eukariotik
3.6.5 Membedakan sel Peserta didik dapat menyebutkan perbedaan
C2 PG 1 9
hewan dengan sel sel tumbuhan dan sel hewan
tumbuhan Peserta didik dapat menjelaskan penyebab sel
C2 PG 1 10
tumbuhan lebih kaku dibanding sel hewan
Jaringan 3.6.6 Menjelaskan jaringan Peserta didik dapat menyebutkan pengertian
C1 PG 1 11
pada makhluk hidup jaringan
Peserta didik dapat menentukan suatu jaringan
C2 PG 1 12
dari fungsi yang disebutkan
Peserta didik dapat menentukan suatu jaringan
C2 PG 1 13
dari fungsi yang disebutkan
3.6.7 Membedakan Disajikan pernyataan, peserta didik dapat
C3 PG 1 14
jaringan pada makhluk menentukan jaringan yang ada pada tumbhan
hidup Peserta didik dapat menentukan jaringan
hewan dan tumbuhan yang mempunyai fungsi C3 PG 1 15
yang sama
Peserta didik dapat menjelaskan pengertian
C1 PG 1 16
3.6.8 Menjelaskan tentang organ
Organ
organ Peserta didik dapat menyebutkan organ
C1 PG 1 17
berdasarkan fungsi yang disebutkan
3.6.9 Menjelaskan tentang Peserta didik dapat menjelaskan sistem organ
C1 PG 1 18
sistem organ
Peserta didik dapat menyebutkan organ pada
C1 PG 1 19
Sistem Organ 3.6.10 Membedakan antara tumbuhan berdasarkan fungsinya
organ dan sistem organ Peserta didik dapat menganalisis bagian dari
pada makhluk hidup tumbuhan dan manusia yang mempunyai C4 PG 1 20
fungsi hampir sama
Peserta didik dapat menyebutkan sistem dari
3.6.11 Menyebutkan C1 PG 1 21
organ-organ yang diberikan
Organisme contoh sistem orang yang
Peserta didik dapat menyebutkan sistem
menyusun organisme C1 PG 1 22
darifungsi yang diberikan

2. Instrumen Penilaian Pengetahuan


Level
Indikator Jawab- Rubrik
Indikator Soal No Butir Soal Kogni-
Pembelajaran an Penskoran
tif
3.6.1 Menjelaskan Peserta didik dapat 1 Hierarki kehidupan adalah .... C1 A Benar = 1
tingkatan hierarki mejelaskan pengertian A. urutan tingkatan organisasi pada kehidupan Salah = 0
kehidupan hierarki kehidupan B. tingkatan masyarakat berdasarkan status sosial
C. rangkaian fase kehidupan suatu makhluk hidup
D. urutan organisasi yang berada di Bumi dari yang
tertua hingga yang termuda
Peserta didik dapat 2 Perhatikan penyusun organisasi kehidupan berikut! C1 D Benar = 1
mengurutkan 1) Organ Salah = 0
organisasi kehidupan 2) Organisme
pada organisme 3) Sel
4) Sistem organ
multiseluler
5) Jaringan
Urutan organisasi kehidupan organisme multiseluler
dari tingkat terkecil adalah ....
A. 3), 1), 5), 4), 2)
B. 3), 4), 5), 1), 2)
C. 3), 1), 4), 5), 2)
D. 3), 5), 1), 4), 2)
3.6.2 Menjelaskan Peserta didik dapat 3 Satuan struktural dan fungsional terkecil makhluk hidup C1 B Benar = 1
sel menyebutkan unsur disebut .... Salah = 0
organisasi kehidupan A. gen
dari pengertian yang B. sel
disebutkan C. jaringan
D. kromosom
Peserta didik dapat 4 Struktur dasar sel dari yang terluar pada sel hewan dan C1 C Benar = 1
menyebutkan struktur tumbuhan adalah .... Salah = 0
dasar sel A. organel sel, sitoplasma, membran plasma
B. membran inti, sitoplasma, organel sel
C. membran plasma, sitoplasma, inti
D. sitoplasma, organel sel, inti
Peserta didik dapat 5 Berdasarkan jumlah sel yang dimilikinya, makhluk C2 C Benar = 1
menjelaskan hidup dibedakan menjadi organisme uniseluler dan Salah = 0
pengertian organisme multiseluler. Organisme uniseluler adalah organisme
uniseluler yang ....
A. memiliki banyak sel
B. tidak mempunyai seluler
C. tubuhnya tersusun dari satu sel
D. tubuhnya tersusun dari berbagai jenis sel
3.6.3 Menjelaskan Disajikan gambar, 6 Perhatikan gambar berikut! C3 B Benar = 1
fungsi dari organel peserta didik dapat Salah = 0
sel menentukan nama
organel sel dan
fungsinya dengan
tepat

Nama organel sel dan fungsinya yang tepat adalah pada


tabel ....
No Organel Sel Fungsi
A. 1 Nukleus Tempat sintesis
protein
B. 2 Mitokondria Tempat respirasi sel
C. 3 Badan golgi Mengatur kinerja sel
D. 4 Retikulum Merakit hasil sintesis
Endoplasma protein

Disajikan pernyataan, 7 Fungsi bagian-bagian sel anara lain: C3 D Benar = 1


peserta didik dapat 1) mengatur seluruh kegiatan sel Salah = 0
menentukan fungsi 2) mengatur keluar masuknya zat
membran dengan tepat 3) termpat terjadinya kegiatan sel
4) tempat respirasi sel
5) pelindung bagian dalam sel.
Fungsi membran sel ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1) dan 2)
B. 2) dan 4)
C. 3) dan 5)
D. 2) dan 5)
3.6.4 Membedakan Peserta didik dapat 8 Makhluk hidup dapat dikatakan sebagai sel prokariotik C1 D Benar = 1
sel prokariotik menyebutkan ciri sel ketika pada selnya .... Salah = 0
dengan sel prokariotik A. tidak mempunyai kloroplas
eukariotik B. mempunyai membran plasma
C. mempunyai sedikit organel sel
D. tidak mempunyai membran inti

3.6.5 Membedakan Peserta didik dapat 9 sel hewan dan sel tumbuhan memiliki perbedaan walau C2 A Benar = 1
sel hewan dengan menyebutkan secara umum organelnya sama. Perbedaan keduanya Salah = 0
sel tumbuhan perbedaan sel diantaranya adalah sel ....
tumbuhan dan sel A. tumbuhan memiliki kloroplas sedang sel hewan
hewan tidak
B. tumbuhan tidak memiliki kloroplas sedang sel
hewan punya
C. hewan mengandung selulosa sedang sel tumbuhan
tidak
D. hewan tidak memiliki membran inti sedang sel
tumbuhan punya
Peserta didik dapat 10 Sel tumbuhan lebih kuat dan kaku dibandingkan sel C2 B Benar = 1
menjelaskan penyebab hewan, karena sel tumbuhan memiliki .... Salah = 0
sel tumbuhan lebih A. kapsid
kaku dibanding sel B. dinding sel
hewan C. membran sel
D. xilem dan floem

3.6.6 Menjelaskan Peserta didik dapat 11 Kumpulan sel yang mempunyai bentuk dan fungsi yang C1 B Benar = 1
jaringan pada menyebutkan sama dinamakan .... Salah = 0
makhluk hidup pengertian jaringan A. organ
B. jaringan
C. organisme
D. sistem organ
Peserta didik dapat 12 Jaringan yang sel-selnya melapisi permukaan tubuh C2 C Benar = 1
menentukan suatu atau rongga dalam tubuh hewan adalah jaringan.... Salah = 0
jaringan dari fungsi A. ikat
yang disebutkan B. otot
C. epitel
D. saraf

Peserta didik dapat 13 Jaringan yang berfungsi sebagai pelindung jaringan C2 D Benar = 1
menentukan suatu yang ada dibawahnya dari kerusakan mekanis dan Salah = 0
jaringan dari fungsi kekeringan adalah jaringan....
yang disebutkan A. penguat
B. parenkim
C. meristem
D. epidermis

3.6.7 Membedakan Disajikan pernyataan, 14 Perhatikan jaringan-jaringan berikut! C3 B Benar = 1


jaringan pada peserta didik dapat 1) Jaringan ikat Salah = 0
makhluk hidup menentukan jaringan 2) Jaringan meristem
yang ada pada 3) Jaringan dewasa
4) Jaringan epitel
tumbhan
5) Jaringan saraf.
Jaringan yang dimiliki oleh tumbuhan adalah ....
A. 1) dan 4)
B. 2) dan 3)
C. 1) dan 5)
D. 4) dan 5)

Peserta didik dapat 15 Jaringan pada hewan dan tumbuhan yaang mempunyai C3 C Benar = 1
menentukan jaringan fungsi yang sama dalah jaringan .... Salah = 0
hewan dan tumbuhan A. ikat di hewan sama dengan jaringan sekretoris di
yang mempunyai tumbuhan
fungsi yang sama B. otot pada hewan sama dengan jaringan meristem di
tumbuhan
C. epitel pada hewan sama dengan jaringan meristem
pada tumbuhan
D. jaringan saraf pada hewan sama dengan jaringan
meristem pada tumbuhan

Peserta didik dapat 16 Kumpulan berbagai macam jaringan yang melakukan C1 A Benar = 1
menjelaskan satu tugas atau lebih secara bersamasama disebut ... Salah = 0
pengertian organ A. organ
B. organisme
C. sistem organ
D. sistem jaringan
3.6.8 Menjelaskan Peserta didik dapat 17 Organ tubuh manusia yang berfungsi sebagai penawar C1 A Benar = 1
tentang organ menyebutkan organ racun yang masuk kedalam tubuh bersama-sama Salah = 0
berdasarkan fungsi makanan adalah ....
yang disebutkan A. hati
B. mulut
C. lambung
D. usus halus

Peserta didik dapat 18 Sekumpulan organ yang mempunyai peran yang sama C1 D Benar = 1
menjelaskan sistem akan membentuk .... Salah = 0
3.6.9 Menjelaskan organ A. jaringan
tentang sistem organ B. individu
C. organisme
D. sistem organ

3.6.10 Membedakan Peserta didik dapat 19 Organ pada tumbuhan yang berperan dalam proses C1 B Benar = 1
antara organ dan menyebutkan organ fotosintesis adalah .... Salah = 0
pada tumbuhan A. buah
berdasarkan fungsinya B. daun
C. akar
D. batang

Peserta didik dapat 20 Organ pada tumbuhan dan manusia yang mempunyai C4 B Benar = 1
menganalisis bagian fungsi yang mirip adalah .... Salah = 0
sistem organ pada dari tumbuhan dan A. daun pada tumbuhan mirip dengan telinga pada
suatu makhluk hidup manusia yang manusia
mempunyai fungsi B. jaringan vascular pada tumbuhan mirip dengan
hampir sama pembuluh darah pada manusia
C. buah pada tumbuhan mirip dengan kelenjar mamae
pada manusia
D. akar gantung pada tanaman beringin mirip dengan
rambut pada manusia

Peserta didik dapat 21 Sistem organ yang tersusun atas kulit, hati, ginjal dan C1 C Benar = 1
menyebutkan sistem paru-paru adalah sistem.... Salah = 0
dari organ-organ yang A. reproduksi
diberikan B. respirasi
C. ekskresi
3.6.11 Menyebutkan D. sirkulasi
contoh sistem organ
yang menyusun Peserta didik dapat 22 Sistem organ yang membantu manusia dalam C1 B Benar = 1
organisme menyebutkan sistem pemenuhan kebutuhan oksigen adalah sistem.... Salah = 0
darifungsi yang A. reproduksi
diberikan B. respirasi
C. ekskresi
D. sirkulasi

3. Kriteria Penilaian Pengetahuan


Total Skor
Nilai = × 100LAMPIRAN 2–LEMBAR PENILAIAN
Skor Maksimal
KETERAMPILAN

1. Pemetaan Kompetensi
Kompetensi Indikator Tujuan
Dasar
4.6 Membuat 4.6.1 Melakukan 4.6.1.1 Melalui kegiatan praktikum yang dipandu
model struktur pengamatan oleh LKPD 3, peserta didik dapat membuat
sel tumbuhan/ sel preparat basah dari sel tumbuhan dengan
hewan menggunakan teliti.
mikroskop 4.6.1.2 Melalui kegiatan praktikum yang dipandu
oleh LKPD 3, peserta didik dapat membuat
preparat basah dari sel hewan dengan teliti.
4.6.1.2 Melalui kegiatan praktikum yang dipandu
oleh LKPD 3, peserta didik dapat melakukan
pengamatan sel tumbuhan menggunakan
mikroskop dengan teliti.
4.6.1.2 Melalui kegiatan praktikum yang dipandu
oleh LKPD 3, peserta didik dapat melakukan
pengamatan sel hewan menggunakan
mikroskop dengan teliti.

4.6.2 Membuat 4.6.2.1 Melalui kegiatan penugasan yang dipandu


model oleh LKPD 5, peserta didik dapat membuat
struktur sel model struktur sel hewan dan/atau sel
tumbuhan tumbuhan dengan rasa tanggung jawab dan
dan/atau sel bekerjasama.
hewan 4.6.2.2 Melalui kegiatan presentasi yang dipandu
oleh LKPD 5, peserta didik dapat
mengomunikasikan hasil proyek dengan
percaya diri.

2. Kisi Penilaian Keterampilan


a. Percobaan
No
Indikator Penilaian Skor Rubrik
.
1 Melakukan kegiatan 4 Melakukan kegiatan sesuai dengan prosedur
berdasarkan 3 Melakukan kegiatan sesuai prosedur dengan bantuan guru
prosedur yang benar 2 Melakukan kegiatan praktikum tidak sesuai prosedur
1 Tidak melakukan kegiatan praktikum
2 Membuat preparat 4 Membuat preparat dengan tepat tanpa bantuan guru
3 Membuat preparat dengan tepat dengan bantuan guru
2 Membuat preparat kurang tepat
1 Membuat preparat tidak tepat
3 Menggunakan Menggunakan mikroskop dengan benar sesuai prosedur
4
mikroskop tanpa bimbingan guru
Menggunakan mikroskop dengan benar tapi tidak sesuai
3
prosedur tanpa bimbingan guru
2 Menggunakan mikroskop dengan bimbingan guru
1 Menggunakan mikroskop dengan bantuan guru
4 Menganalisis data 4 Menganalisis data dengan benar dan jelas
dan Informasi 3 Menganalisis data dengan benar tapi tidak jelas
2 Menganalisis data tetapi tidak benar dan tidak jelas
1 Tidak melakukan analisis data
5 Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan dengan benar dan
4
hasil jelas
Mempresentasikan hasil pengamatan dengan benar tapi
3
kurang jelas
Mempresentasikan hasil pengamatan tapi kurang benar dan
2
kurang jelas
1 Tidak mempresentasikan hasil pengamatan

b. Penugasan
No
Indikator Penilaian Skor Rubrik
.
1 Membuat 4 Perencanaan dibuat secara teratur tanpa bantuan guru
perencanaan 3 Perencanaan dibuat secara teratur dengan bantuan guru
2 Perencanaan dibuat secara tidak teratur
1 Tidak membuat perencaan
2 Pembagian tugas 4 Pembagian tugas secara merata
anggota kelompok 3 Pembagian tugas hanya menitik-beratkan kepada 4 anggota
2 Pembagian tugas hanya menitik-beratkan kepada 3 anggota
Pembagian tugas hanya menitik-beratkan kepada 1-2
1
anggota
3 Penggunaan alat dan 4 Menggunakan alat dan bahan secara tepat dan efisien
bahan yang efisien 3 Menggunakan alat dan bahan secara tepat tapi tidak efisien
2 Menggunakan alat dan bahan
1 Menggunakan alat dan bahan secara tidak tepat
4 Produk yang Produk yang dihasilkan sesuai dengan model dan tampilan
4
dihasilkan menarik
Produk yang dihasilkan sesuai dengan model tapi tampilan
3
kurang menarik
Produk yang dihasilkan sesuai dengan model tapi tampilan
2
tidak menarik
1 Produk yang dihasilkan tidak sesuai dengan model
5 Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil produk dengan benar, jelas dan
4
hasil interaktif
3 Mempresentasikan hasil produk dengan benar, interaktif
tapi tidak jelas
Mempresentasikan hasil produk benar tapi kurang jelas dan
2
tidak interaktif
1 Tidak mempresentasikan hasil pengamatan

3. Penilaian
a. Percobaan
Bobot Skor
No. Indikator Penilaian Skor Akhir
(%) 4 3 2 1
1 Melakukan kegiatan berdasarkan
15
prosedur yang benar
2 Membuat preparat 30
3 Menggunakan mikroskop 30
4 Menganalisis data dan Informasi 15
5 Mengkomunikasikan hasil 10
Jumlah skor akhir

Skor didapat
Skor Akhir= x Bobot
Skor maksimal

b. Penugasan
Bobot Skor
No. Indikator Penilaian Skor Akhir
(%) 4 3 2 1
1 Membuat
perencanaan 10

2 Pembagian tugas
10
anggota kelompok
3 Penggunaan alat dan
20
bahan yang efisien
4 Produk yang
30
dihasilkan
5 Mengkomunikasikan
30
hasil
Jumlah skor akhir

Skor didapat
Skor Akhir= x Bobot
Skor maksimal
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
Hari, Tanggal :
Satuan Pendidikan : SMP
Kelas : VII
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Materi : Percobaan Sel Hewan dan Sel Tumbuhan

Petunjuk :
1. Penilaian keterampilan berupa tugas proyek, yaitu pembuatan poster.
2. Penilaian dilakukan terhadap masing-masing peserta didik.
3. Penilaian terhadap keterampilan peserta didik diberikan dengan memberi tanda cek (√) pada kolom skor yang tersedia pada tabel.
Pemberian skor nilai didasarkan atas rubrik yang memenuhi.
Bobot Skor Nomor Presensi Peserta Didik
No Indikator Keterampilan (%) 2
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
0
1 Melakukan kegiatan 15 4
berdasarkan prosedur yang 3
benar 2
1
2 Membuat preparat 30 4
3
2
1
3 Menggunakan mikroskop 30 4
3
2
1
4 Menganalisis data dan 15 4
Informasi 3
2
1
5 Mengkomunikasikan hasil 10 4
3
2
1
Penskoran
Skor perole h an
x Bobot Nilai
Skor total
=

Jakarta, 15 Juli 2019

Mengetahui Guru Mata Pelajaran


Kepala SMP Negeri 6 Jakarta

Saliman, M.Pd Olerman Sihotang, S.Si


NIP.196810261999031001 NIP.197004222017081001
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
Hari, Tanggal :
Satuan Pendidikan : SMP Negeri 6 Jakarta
Kelas : VII
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Materi : Membuat Model Struktur Sel Hewan dan Sel Tumbuhan

Petunjuk :
1. Penilaian keterampilan berupa tugas proyek, yaitu pembuatan poster.
2. Penilaian dilakukan terhadap masing-masing peserta didik.
3. Penilaian terhadap keterampilan peserta didik diberikan dengan memberi tanda cek (√) pada kolom skor yang tersedia pada tabel.
4. Pemberian skor nilai didasarkan atas rubrik yang memenuhi.
Bobot Skor Nomor Presensi Peserta Didik
No Indikator Keterampilan (%) 1
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 19 20
8
1 Membuat perencanaan 10 4
3
2
1
2 Pembagian tugas anggota 10 4
kelompok 3
2
1
3 Penggunaan alat dan bahan 20 4
yang efisien 3
2
1
4 Produk yang dihasilkan 30 4
3
2
1
5 Mengkomunikasikan hasil 30 4
3
2
1
Penskoran
Skor perole h an
x Bobot Nilai
Skor total
=

Jakarta, 15 Juli 2019

Mengetahui Guru Mata Pelajaran


Kepala SMP Negeri 6 Jakarta

Saliman, M.Pd Olerman Sihotang, S.Si


NIP.196810261999031001 NIP.197004222017081001
Lampiran 3: Kisi Penilaian Sikap
Skor Rubrik
4 Selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
Sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
3
melakukannya
2 Kadang-kadang, apabila kedang-kadang melakukan dan sering tidak melakukannya
1 Tidak pernah, apabila tidak pernah melakukannya

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
Aspek Tanggung Jawab
1 Melaksanakan tugas individu dengan baik
2 Tidak menyalahkan orang lain atas kesalahan yang dilakukan sendiri
3 Melaksanakan apa yang pernah dikatakan tanpa disuruh/diminta
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

Aspek Kerja Sama


1 Aktif dalam kerja kelompok
2 Menolong teman ketika kesulitan mengerjakan tugas
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan
4 Mencari jalan untuk mengatasi perbedaan pendapat/pikiran antara diri
sendiri dengan orang lain

Aspek Percaya Diri


1 Berani presentasi di depan kelas
2 Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan
3 Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu
4 Mampu membuat keputusan dengan cepat
5 Tidak mudah putus asa atau pantang menyerah

Jumlah Skor

1. Rumus Perhitungan Skor Akhir

Jumla h Perole h an Skor


Skor Akhir = X4
Skor Maksimal

Skor Maksimal = Banyaknya Indikator X 4

2. Kategori nilai sikap peserta didik didasarkan pada Permendikbud No. 81A Thaun 2013,
yaitu:
Sangat Baik (SB) : apabila memperoleh Skor Akhir: 3,33 < Skor Akhir 4,00
Baik (B) : apabila memperoleh Skor Akhir: 2,33 < Skor Akhir 3,33
Cukup (C) : apabila memperoleh Skor Akhir: 1,33 < Skor Akhir 2,33
Kurang (K) : apabila memperoleh Skor Akhir: Skor Akhir 1,33
LEMBAR PENILAIAN SIKAP

No Hari/Tanggal Nama Peserta Catatan Perilaku Nilai Tanda Tindak Lanjut


Didik Karakter Tangan

Anda mungkin juga menyukai