Anda di halaman 1dari 1

Manusia adalah makhluk sosial.

Dimanapun dan kapanpun manusia pasti membutuhkan


manusia yang lainnya untuk bisa membantu, saling menolong, mendukung, bekerja sama
dalam memenuhi kebutuhan hidup di dunia. Untuk itu, dalam islam silaturahmi sangat
penting

Manusia tidak hanya membutuhkan aspek materi, namun juga membutuhkan aspek lainnya
seperti kasih sayang, cinta, perhatian, dan dukungan dari orang lain. Tanpa adanya
silaturahmi tentu hidup manusia akan hambar dan tidak akan berwarna.

Pengertian dan Hadist Bersilaturahmi

Silaturahmi berasal dari kata shilah yang artinya hubungan dan rahim artinya kerabat.
Rahim sendiri juga berasal dari Ar Rahmah yang berarti kasih sayang, sehingga sering
disebut dengan berkasih sayang atau menjalin kekerabatan pada istilah silaturahm

Dari Jubair bin Muth‘im Radiyallahu anhu ia berkata: Rasulullah Sallallahu Alayhi Wasallam
bersabda: “Tidak akan masuk surga orang yang memutus silaturahim.” (Muttafaqun ‘alaih).
‫ “الَ َي ْد ُخ ُل‬: ‫َّللا صلى هللا عليه و سلم‬ ُ ‫ قَا َل َر‬:‫ط ِع ٍم رضي هللا عنه قا َل‬
‫س ْو ُل ه‬ ْ ‫ع ْن ُج َبي ِْر ب ِْن ُم‬
َ ‫َو‬
‫علَ ْي ِه‬
َ ‫ ُمت ه َفق‬.‫اط َع َر ِح ٍم‬ ِ َ‫ ْال َجنهةَ ق‬.
ِ َ‫ ق‬:‫اطع” َي ْع ِني‬

Islam tidak melarang umatnya untuk membenci muslim yang lain secara mutlak.
Karena setiap muslim yang merasa telah didzalimi orang lain, dia pasti akan
membencinya. Dan tidak bisa serta merta memaafkannya. Untuk itu, islam
memberikan batas toleransi selama 3 hari. Toleransi bagi gejolak emosi yang itu
menjadi tabiat manusia.

‫ إِ ََّل َر ُج ًًل‬،‫ش ْيئًا‬ ِ ‫ َو َي ْو َم ْالخ َِم‬،‫اْلثْنَي ِْن‬


َ ‫ فَيُ ْغ َف ُر ِل ُك ِل‬،‫يس‬
َ ِ‫ع ْب ٍد ََل يُ ْش ِركُ بِاهلل‬ ِ ْ ‫اب ْال َجنَّ ِة يَ ْو َم‬
ُ ‫ت ُ ْفت َ ُح أَب َْو‬
‫ أ َ ْن ِظ ُروا َهذَي ِْن َحتَّى‬،‫ط ِل َحا‬
َ ‫ص‬ ْ ‫ أ َ ْن ِظ ُروا َهذَي ِْن َحتَّى َي‬:ُ‫ فَيُقَال‬،‫َت َب ْينَهُ َو َبيْنَ أَ ِخي ِه ش َْحنَا ُء‬ ْ ‫َكان‬
َ ‫ص‬
‫ط ِل َحا‬ ْ َ‫ أ َ ْن ِظ ُروا َهذَي ِْن َحتَّى ي‬،‫ط ِل َحا‬ َ ‫ص‬ ْ َ‫ي‬
Pintu-pintu surga dibuka setiap hari senin dan kamis. Lalu diampuni selluruh
hamba yang tidak berbuat syirik (menyekutukan) Allah dengan sesuatu apapun.
Kecuali orang yang sedang ada permusuhan dengan saudaranya. Dikatakan:
Tunda amal dua orang ini, sampai keduanya berdamai… tunda amal dua orang
ini, sampai keduanya berdamai… tunda amal dua orang ini, sampai keduanya
berdamai… (HR. Imam Malik dalam Al-Muwatha’ 5/1334, Ahmad 9119, dan
Muslim 2565).

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa


sallam bersabda,

َ َّ‫ات دَ َخ َل الن‬
‫ار‬ ٍ ‫ فَ َم ْن َه َج َر فَ ْوقَ ث َ ًَل‬،ٍ‫ََل َي ِح ُّل ِل ُم ْس ِل ٍم أ َ ْن َي ْه ُج َر أَخَاهُ فَ ْوقَ ث َ ًَلث‬
َ ‫ث فَ َم‬
“Tidak halal bagi seorang muslim untuk memboikot saudaranya lebih dari 3 hari.
Siapa yang memboikot saudaranya lebih dari 3 hari, kemudian dia meninggal
maka dia masuk neraka.” (HR. Abu Daud 4914, dan dishahihkan Al-Albani).

Anda mungkin juga menyukai