Anda di halaman 1dari 28

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Pengalaman Lapangan (PPL) adalah kegiatan penerapan suatu ilmu tertentu dalam bentuk
pelatihan, penelitian, maupun tugas-tugas lainnya yang tidak terpisahkan dari kurikulum. Dengan
demikian PPL adalah suatu program yang mempersyaratkan kemampuan aplikasi dan terpadu dari
seluruh pengalaman belajar sebelumnya ke dalam program pelatihan berupakinerja dalam semua
hal yang berkaitan dengan tujuan awal lapangan. PPL ini merupakan bentuk proses pembelajaran
mahasiswa yang mendukung program pendidikan dan program teknis praktis yang ditemukan
dilapangan. Penyelenggaraan pendidikan keahlian profesional yang memadukan secara sistematis
dan singkron antara program pendidikan dengan program penguasaan keahlian yang diperoleh
melalui kegiatan pengalaman langsung di dunia kerja yang mengarah kepada pencapaian tingkat.
Program Pengalaman Lapangan diharapkan dapat memberikan bekal tambahan untuk menambah
wawasan sehingga dengan bekal tersebut akan meningkatkan kemampuan berfikir kritis dalam
menghadapi setiap permasalahan. Selain itu kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembekalan
kepada mahasiswa dengan keahlian praktis yang sesuai dengan situasi dan kondidi kerja nyata
yang tidak diperoleh sebelumnya sehingga mahasiswa lebih memahmi dan memiliki keterampilan
dalam disiplin ilmu.

Dunia kerja membutuhkan sumber daya manusi yang berkualitas, jujur dan memuaskan,
cerdik dan pintar serta mempunyai latar belakang pendidikan yang baik, maka dalam hal ini
Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambimenjadikan program magang ini menjadi
suatu keharusan bagi mahasiswa yang ingin menyelesaikan dan menciptakan hubungan timbal
balik antar dunia kerja sebagai pencipta kesempatan kerja dengan dunia pendidikan. Selain itu juga
dalam dunia magang di upayakan agar mahasiswa/i benar-benar mengerti tentang tanggung jawab
yang harus dilaksanakan dalam dunia kerja.

1
B. TUJUAN, MANFAAT DAN TARGET PPL
1. Tujuan PPL/Magang
a. Membangun link and match sehingga terbentuk keterkaitan dan kesepadanan antara
kurikulum di perguruan tinggi dengan kebutuhan dunia kerja.
b. Meningkatkan proses pembelajaran melalui proses pendidikan berbasis sehingga
nantinya lulusan akan menjadi tenaga kerja yang berkualitas dan profesional pada
nkondisi kerja yang sesungguhnya.
c. Meningkatkan pengetahuan melalui pengalaman kerja yang rill yang diperoleh di dunia
kerja yang nanti akan dihadapi setelah menyelesaikan pendidikan.
2. Manfaat PPL/Magang
a. Menghasilkan lulusan yang memiliki keahlian profesional dengan tingkat pengetahuan
dan keterampilan serta etos kerja yang sesuai dengan tuntutan kerja.
b. Sebagai feedback dalam melakukan penyempurnaan kurikulum dan proses
pembelajaran yang relevan dengan kebutuhan kerja.
c. Mahasiswa dapat mengaplikasikan dan meningkatkan ilmu yang diperoleh dibangku
perkuliahan, menambah wawasan setiap mahasiswa/i mengenai dunia kerja dan
meningkatkan keterampilan serta keahlian dibidang praktik.
3. Target PPL/ Magang
a. Memperkenalkan ke mahasiswa pada pelayanan publik dengan berbagai
permasalahannya.
b. Memberikan pengalaman praktis kepada para mahasiswa/i agar ilmu-ilmu yang
diperoleh lebih berdaya guna dan bermamfaat bagi pengembangan diri di masyarakat.
c. Meningkatkan kemampuan dan keterampilan mahasiswa dalam menghadapi dunia
kerja.

2
BAB II

GAMBARAN UMUM LEMBAGA

A. Sejarah dan Kegiatan Operasional


Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jambi didirikan pada tanggal 03 Maret 1950
moto PRAJA WIBAWA, untuk mewadahi sebagian ketugasan Pemerintah Daerah.
Sebenarnya ketugasan ini telah dilaksanakan pemerintah sejak zaman kolonial. Sebelum
menjadi Satuan Polisi Pamong Praja setelah Proklamasi Kemerdekaan dimana di awali
dengan kondisi yang tidak stabil dan mengancam NKRI, dibentuk desetesemen Polisi
sebagai penjaga keamanan Kapanewon di Yogyakarta sesuai dengan surat Perintah
Jawatan Praja di derah istimewa Yogyakarta untuk menjaga ketentraman dan ketertiban
masyarakat. Pada tanggal 10 November 1948, Lembaga ini berubah menjadi Detesemen
Polisi Pamong Praja di Jawa dan Madura satuan Polisi Pamong Praja dibentuk tanggal 03
Maret 1950. Inilah awal mula terbentuknya Satpol PP. dan oleh sebab itu, setiap tanggal
03 Maret di tetapkann sebagai hari jadi Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan di
peringati setiap tahun. Pada tahun 1960, dimulai pembentukan Kesatuan Polisi Pamong
Praja di luar Jawa dan Madura dengan dukungan para petinggi militer/Angkatan Perang.
Tahun 1962 namanya berubah menjadi Persatuan Pagar Baya untuk membedakan
dari korps Kepolisian Negara seperti di maksud dalam UU No.13/1961 tentang pokok
Kepolisian. Tahun 1963 berubah nama lagi menjadi Kesatuan Pagar Praja. Istilah Satpol
PP dikenal sejak pemberlakuan Undang-Undang No.5/1974 tentang pokok-pokok
pemerintahan di daerah. Pada pasal 86(1) di sebutkan bahwa Satpol PP merupakan
perangkat wilayah yang melaksanakan tugas dekonsentrasi. Saat ini undang-undang
No.5/1974 tidak berlaku lagi , digantikan undang-undang No.22/1999 dan di revisi menjadi
UU No.32/2004 tentang Pemerintah Daerah. Dalam pasal 148 Undang-Undang
No.32/2004 disebutkan, Polisi Pamong Praja adalah perangkat Pemda dengan tugas pokok
menegakkan Perda ,menyelengarakan ketertiban umum dan ketentraman Masyarakat
sebagai pelaksaan tugas desentralisasi. Secara definitive Pamong Praja mengalami
perubahan namun tugas dan fungsinya masih tetap sama.

3
Kepala Bagian Tata Usaha yang bertanggung jawab di Satuan Polisi Pamong Praja

a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian


b. Sub Bagian Aset dan Keuangan
c. Sub Bagian Program dan Pelaporan

Susunan Bagian Umum dan Kepegawaian di Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam
Kebakaran Provinsi Jambi sebagai berikut:

Jumlah Keseluruhan Pegawai yang bertugas di dalam Bidang Umum dan Kepegawaian
Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Provinsi Jambi 11 (Sebelas) Orang
Yaitu:

1. Saryanto, SE ( Kasubbag Umum dan Kepegawaian )


2. Supriyani, S.Ag ( Analis Sumber Daya Aparatur )
3. Rohadi, SE ( Fungsional Pol PP Ahli Pertama )
4. Pamba Trisno, SE ( Fungsional Pol PP Ahli Pertama )
5. Rahmat Hidayat, SE ( Fungsional Pol PP Terampil Pelaksana )
6. Saiful Anwar, SE ( Fungsional Pol PP Ahli Pertama )
7. Emeria, SH ( Pengelola Surat )
8. Sri Sulasmi ( Peng Administrasi Umum )
9. M. Basri B, SE ( Fungsional Pol PP Ahli Pertama )
10. Zuhdi, S. IP ( Fungsional Pol PP Ahli Pertama )
11. Rabuansyah ( Pranata Tatapraja )

4
STRUKTUR ORGANISASI
SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN PEMADAM KEBAKARAN PROVINSI
JAMBI

BAGAN I

KEPALA SATUAN

SEKRETARIS

KELOMPOK
JABATAN
FUNGSIONAL

KASUBBAG
KASUBBAG UMUM DAN KASUBBAG PROGRAM
KEUANGAN DAN
KEPEGAWAIAN DAN PELAPORAN
ASET

BIDANG KETENTRAMAN BIDANG PERUNDANG- BIDANG PERLINDUNGAN BIDANG PENGENDALIAN


DAN KETERTIBAN UMUM UNDANGAN MASYARAKAT KEBAKARAN

SEKSI
SEKSI SEKSI
SEKSI OPERASIONALDAN
PENGENDALIAN PENEGAKKAN PEMETAAN
DATA DAN
PERUNDANG-
INFORMASI
UNDANGAN DAERAH

SEKSI SEKSI SEKSI


KETRTIBAN UMUM
SEKSI HUBUNGAN PELATIHAN DAN PENCEGAHAN DAN
ANTAR LEMBAGA MOBILISASI PENANGGULANGAN

SEKSI SEKSI
SEKSI PENYIDIK
SEKSI PEMBINAAN
PEGAWAI NEGERI SIPIL KEWASPADAAN BINA POTENSI
DINI

UPTD

5
A. Visi dan Misi Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jambi

 VISI

Agar dapat berkarya secara konsisten dan tetap eksis, antisipatif, inovatif serta produktif
guna mengacu kepada Visi Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi terpilih (RPJMD-2021)
“ Tertib, Unggul, Nyaman , Tentram, Adil dan Sejahtera” Maka disusunlah visi satuan
Polisi Pamong Praja Provinsi Jambi dengan rumusan “Terciptanya Ketertiban Umum
Ketentraman dan Perlindungan Masyarakat yang taat dan patuh terhadap hokum
serta terjaganya kewibawaan Pemerintah Daerah guna mewujudkan Jambi
TUNTAS 2021

 MISI

1. Menjaga kewibawaan Pemerintah Daerah melalui peningkatann ketaatan dan


kepatuhan masyarakat , aparatur dan badan hokum terhadap pelaksanaan Perda dan
Perkada.
2. Meningkatkan Sumber Daya Aparatur Polisi Pamong Praja yang professional, disiplin,
setia, tegas dan humainis.
3. Menyelenggarakan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat guna terciptanya
suasana kondusif serta rasa nyaman dalam lingkungan masyarakat.

B. Ruang/Bidang Kerja Bagian Umum dan Kepegawaian


Subbagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugas melakukan penyiapan
bahan pembinaan, pengoordinasian, pelayanan administrasi, dan pelaksanaan dibidang
umum dan kepegawaian, meliputi pengelolaan administrasi kepegawaian, humas dan
keprotokolan, organisasi, kelembagaan dan tatalaksana, hukum, ketatausahaan, rumah
tangga dan perlengkapan serta pendataan dan pengembangan sumber daya aparatur
dilingkungan satuan polisi pamong praja dan pemadam kebakaran.
Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8, Subbagian
Umum dan Kepegawaian menyelenggarakan fungsi :
a) pengelolaan administrasi, organisasi dan tatalaksana, hukum, ketatausahaan serta
kelembagaan;
b) pelaksanaan pengelolaan administrasi surat menyurat dan kearsipan;
c) penyusunan rencana kebutuhan, pengadaan dan pengelolaan inventarisasi
perlengkapan kantor;
d) pengelolaan rumah tangga, perlengkapan dan pemeliharaan gedung kantor;
e) pengelolaan humas dan keprotokolan;
f) pengelolaan administrasi umum kepegawaian, peningkatan kualitas dan kuantitas
sumber daya aparatur;

6
g) penyusunan instrumen analisis jabatan dan analisis beban kerja;
h) penyiapan bahan dan koordinasi dengan instansi terkait dalam rangka pendidikan dan
pelatihan dasar serta pelatihan teknis dan fungsional; dan
i) pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan bidang tugasnya.

7
BAB III

PELAKSANAAN PPL

A. Bentuk Kegiatan PPL

Berikut ini adalah daftar kegiatan selama mengikuti PPL di Satuan Polisi Pamong Praja
dan Pemadam Kebakaran Provinsi Jambi :
NO. HARI TANGGAL URAIAN TUGAS

1 Senin 23 Desember 2019 Penyerahan Peserta PPL kepada Staf Satpol


PP

2 Selasa 24 Desember 2019 Libur

3 Rabu 25 Desember 2019 Libur

4 Kamis 26 Desember 2019  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

5 Jumat 27 Desember 2019  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala

8
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

6 Senin 30 Desember 2019  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

7 Selasa 31 Desember 2019  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

8 Rabu 1 Januari 2020


Libur

9
9 Kamis 2 Januari 2020  Apel Pagi
 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

10 Jumat 3 Januari 2020  Senam pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

11 Senin 6 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain

10
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

12 Selasa 7 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

13 Rabu 8 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP

11
 Mengetik surat balasan

14 Kamis 9 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

15 Jumat 10 Januari 2020 Jalan Santai


16 Senin 13 Januari 2020  Apel Pagi
 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

17 Selasa 14 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat

12
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasanMengecek Tagihan
PLN, WIFI, dan PDAM

18 Rabu 15 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

19 Kamis 16 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala

13
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

20 Jumat 17 Januari 2020  Senam pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

21 Senin 20 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

22 Selasa 21 Januari 2020  Apel Pagi

14
 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

23 Rabu 22 Januari 2020  Apel Pagi


 Menerima Surat Masuk
 Mengarsipkan Surat
 Menulis Nomor pada Surat dan Nota Dinas
Surat Keluar
 Membantu dan Mengumpulkan
Kelengkapan Bahan Data Kepegawain
untuk Kenaikan Pangkat dan Kenaikan
Gaji Berkala
 Membantu menyusun SPJ Kegiatan rutin
pada Subbagian Umum dan Kepegawaian
 Mendistribusikan Surat / himbauan
pemberitahuan ke bidang-bidang di lingkup
Satpol PP
 Mengetik surat balasan

24 Kamis 23 Januari 2020  Apel pagi


 Menerima Surat Masuk
 Memberi Nomor Surat Keluar
 Merekap Data Peserta Kenaikan Pangkat
Jabatan Fungsional
 Mengikuti Rapat Persiapan Hut Pol PP
 Acara Perpisahan
 Foto bersama

15
B. Prosedur Kerja
 Waktu masuk atau kerja PPL pada pukul 07:15 sampai 16:00
 Istirahat pukul 12:00 sampai 13:30
 Wajib Apel pagi
 Merekap absen Peserta Mahasiwa PPL
 Penyusunan Laporan hasil pelaksanaa kegiatan
 Pelaksanaan dan tugas lain yang di berikan oleh atasan sesuai dengan bidang dan tugasnya.

C. Kendala Kerja dan Pemecahannya

Ruangan Umum dan Kepegawaian yang belum memadai dengan jumlah karyawan dan
ditambah lagi mahasiswa PPL 2 orang. Dan jumlah karyawan bidang Umum dan
Kepegawaian yang sangat sedikit hanya 11 orang dengan beban tugas yang banyak sehinggah
pengerjaannya pun berjalan sangat lama. Serta tidak lengkapnya fasilitas yang ada di Satpol
pp. Seharusnya perlu ada penambahan karyawan sehingga pekerjaan dapat terbentuk dan
ruangan tersebut di tata lebih baik lagi degan ,memperluaskan ruangan kerja sehingga tertata
dengan rapi dan baik.

16
BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Dengan mengikuti kegiatan PPL ini di Satpol PP bagian Umum dan Kepegawaian
selama satu bulan, maka dapat memberikan pelatihan (training) kepada mahasiswa agar
dapat mampu menyesuaikan diri dengan dunia kerja, serta membuka wawasan dan
mendorong kreatifitas mahasiswa untuk berinovasi didunia kerja terkait dengan bidang
dan kemampuannya. Dan dengan adanya PPL ini sangat mendorong para mahasiswa PPL
untuk mempraktekkan ilmu yang dimiliki dari pendidikan kedalam dunia kerja nyata dan
menambah wawasan mahasiswa dalam berinteraksi kedalam dunia kerja.

B. Saran
 Lebih meningkatkan sosialisasi atau kerja sama antara pimpian, pegawai, dan
mahasiswa PPL serta Penegakan Perda, Sehingga dengan demikian mampu
menumbuhkan ketertiban di lingkungan Masyarakat dan Pemerintah Daerah
Meningkatkan semangat / etos kerja, guna mencapai kinerja lebih baik
 Meningkatkan proses pelayanan kepada Masyarakat dan Perintah daerah yang berada
di lingkungan Pemerintah Provinsi Jambi
 UU No.14 Tahun 2008 menjadi bagian penting dalam akuntabilitas dan transparansi
yang bermuara pada terwujudnya tata kelola pemerintahan yang baik, agar
masyarakat memperoleh informasi yang utuh, benar, proposional, dan fokus
mengenai perkembangan pelaksaan program kerja atau suatu kebijakan Satuan Polisi
Pamong Praja Provinsi Jambi, untuk terwujudnya Jambi Maju

Demikianlah saran-saran yang dapat disampaikan, setelah melaksanakan magang di Kesaatuan


Polisi Pamong Praja dan Damkar Provinsi Jambi semoga dapat bermanfaat bagi kemajuan kantor
dan pihak Satuan Polisi Pamong Praja dan Damkar Provinsi Jambi, terkhusus di Bidang Umum
dan Kepegawaian.

17
DAFTAR HADIR PPL MANDIRI

PRODI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS SYARIAH

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

NAMA : AULIYANA SARI

NIM : 105170411

PENEMPATAN PPL : SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN

NO HARI TANGGAL WAKTU KEHADIRAN PARAF PENGAYOM


PAGI SORE
1 Senin 23 Desember 2019

2 Selasa 24 Desember 2019

3 Rabu 25 Desember 2019

4 Kamis 26 Desember 2019

5 Jumat 27 Desember 2019

6 Senin 30 Desember 2019

7 Selasa 31 Desember 2019

8 Rabu 1 Januari 2020

9 Kamis 2 Januari 2020

10 Jumat 3 Januari 2020

11 Senin 6 Januari 2020

12 Selasa 7 Januari 2020

13 Rabu 8 Januari 2020

18
14 Kamis 9 Januari 2020

15 Jumat 10 Januari 2020

16 Senin 13 Januari 2020

17 Selasa 14 Januari 2020

18 Rabu 15 Januari 2020

19 Kamis 16 Januari 2020


20 Jumat 17 Januari 2020

21 Senin 20 Januari 2020

22 Selasa 21 Januari 2020

23 Rabu 22 Januari 2020

24 Kamis 23 Januari 2020

19
LEMBAR PENILAIAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)
MAHASISWA PRODI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS SYARIAH
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
TANGGAL 23 DESEMBER 2019 s/d 23 JANUARI 2020

Nama Instansi : Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Provinsi Jambi
Penempatan PPL : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
Nama : Auliyana Sari
NIM : 105170411

Format Penilaian Dosen Pembimbing Lapangan

NILAI
No. ASPEK PENILAIAN
ANGKA NILAI

1 Kedisiplinan dan Keaktifan

2 Kehadiran

3 Etika dan performance

4 Penguasaan mekanisme kerja

5 Penguasaan tugas dan intruksi kerja

6 Kerapian

7 Tanggung Jawab

8 Kejujuran

RATA-RATA

20
Keterangan nilai :
Nilai angka Nilai huruf

80 – 100 A

75 – 79 B+

70 – 74 B

65 – 69 C+

60 – 64 C

55 – 59 D+

50 – 44 D

<50 E

Jambi, Februari 2020


Dosen Pembimbing Lapangan

Muhammad Zaki, S.Ag., M.Ag


NIP. 19751117 199903 1 002

21
LEMBAR PENILAIAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)
MAHASISWA PRODI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS SYARIAH
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
TANGGAL 23 DESEMBER 2019 s/d 23 JANUARI 2020

Nama Instansi : Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Provinsi Jambi
Penempatan PPL : Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
Nama : Auliyana Sari
NIM : 105170411

Format Penilaian Pamong

NILAI
No. ASPEK PENILAIAN
ANGKA NILAI

1 Kedisiplinan dan Keaktifan

2 Kehadiran

3 Etika dan performance

4 Penguasaan mekanisme kerja

5 Penguasaan tugas dan intruksi kerja

6 Kerapian

7 Tanggung Jawab

8 Kejujuran

RATA-RATA

22
Keterangan nilai :
Nilai angka Nilai huruf

80 – 100 A

75 – 79 B+

70 – 74 B

65 – 69 C+

60 – 64 C

55 – 59 D+

50 – 44 D

<50 E

Jambi, Februari 2020


Kepala Sub Bagian
Umum dan Kepegawaian

Saryanto, SE
NIP. 19690124 199009 1 001

23
LEMBARAN PENILAIAN PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN
MAHASISWA PRODI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS SYARIAH
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
TANGGAL 23 JANUARI 2019 S/D 23 JANUARI 2020

Nama Instansi : SATPOL PP DAN DAMKAR PROVINSI JAMBI


Penempatan PPL : SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
Nama : AULIYANA SARI
NIM : 105170411

Total Penilaian

Nama Nilai Nilai Rata-


No Mahasiswa NIM Dari Dari Rata Simbol
PPL Pamong
1 AULIYANA 105170411
SARI

Keterangan Nilai :

Bobot Penilaian Simbol Nilai


80-100 A
75-79,99 B+
70-74,99 B
65-69,99 C+
60-64,99 C
55-59,99 D+
50-59,99 D
<50 E

24
Dokumentasi Kegiatan PPL

25
26
27
BIODATA MAHASISWA

Nama : Auliyana Sari


NIM : 105170411
Tempat/Tanggal Lahir : Sungai Bahar, 06 September 1999
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Jl. Lintas Jambi-Bulian Simpang Sungai Duren, Rt 02 Jaluko

Riwayat Pendidikan : 1. SD Negeri 171 Muaro Jambi


3. SMP Negeri 14 Muaro Jambi
4. SMA Negeri 14 Muaro Jambi
5. UIN Sultan Thaha Saifuddin Jambi (Sekarang)
Motto Hidup : HIDUP HANYA SEKALI HIDUPLAH YANG BERARTI

28

Anda mungkin juga menyukai