Anda di halaman 1dari 9

SISTEM BAHAN BAKAR

SISTEM BAHAN BAKAR


SISTEM BAHAN BAKAR
BAHAN BAKAR MINYAK

• Mudah diperoleh dan diproduksi.


• Merupakan senyawa kimia yang menyimpan energi.
• Energi bahan bakar dikonversi melalui pembakaran menjadi: panas & daya
mekanik.
• Reaksi pembakaran tidak reversible (tidak dapat di daur ulang).
SISTEM BAHAN BAKAR
PROSES PEMBUATAN BAHAN BAKAR MINYAK

Premium
Bio-Premium
Pertamax
Bio-Pertamax
Pertamax Plus

Solar
Bio-Solar
Pertamina Dex

PROSES DESTILASI
*sumber PERTAMINA
SISTEM BAHAN BAKAR
BAHAN BAKAR MINYAK

1. KARAKTERISTIK GASOLINE
• Jernih dan tidak berwarna.
• Baunya khas.
• Mudah menguap dengan cepat.
• Mudah menguap ketika bercampur
dengan udara.

2. ANGKA OKTAN (OCTANE NUMBER)


• Octane Number (Octane Rating) adalah
standar pengukuran dari daya tahan
bahan bakar terhadap knocking
(detonasi).
• Oktan rendah : Engine mudah knocking
• Oktan tinggi : Tidak mudah knocking
SISTEM BAHAN BAKAR
JENIS GASOLINE (PERTAMINA)

Rasio
NAMA PRODUK RON ADDITIVE
Kompresi
Min 88 7:1 – 9:1

Min 92 •Detergency 9:1 – 10:1


•Corrosion Inhibitor
•Demulsifier

Min 95 •Detergency 10:1 – 11:1


•Corrosion Inhibitor
•Demulsifier

Min 100 •Detergency > 11:1


•Corrosion Inhibitor
•Demulsifier

*sumber PERTAMINA
SISTEM BAHAN BAKAR
BAHAN BAKAR MINYAK

3. ADITIVE
Bahan pewarna:
Untuk membedakan gasoline dari bahan
bakar lain dengan mudah.
4ethyl lead:
Untuk menambah angka oktan, mencegah
pembakaran yang tidak diinginkan.

• Bensin dengan angka oktan minimal 92, dilengkapi dengan additif ecosave technology :
 Detergency, yaitu pembersih mesin bagian dalam sehingga mesin menjadi terpelihara.
Memenuhi standar WWFC category 2,3, dan 4.
 Corrotion Inhibitor, yaitu pelindung anti karat pada dinding tangki, saluran bahan bakar
dan ruang bakar mesin sehingga mesin menjadi awet dan terlindungi.
 Demulsifier, yaitu menjaga kemurnian bahan bakar dari campuran air sehingga
pembakaran menjadi lebih sempurna.
• Direkomendasikan untuk kendaraan bensin yang menggunakan teknologi setara
dengan Electronic Fuel Injection (EFI), direct injection dan Catalytic Converters.

*sumber PERTAMINA
SISTEM BAHAN BAKAR
BAHAN BAKAR MINYAK

3. TITIK NYALA
Adalah temperatur terendah dimana uap di
atas bahan bakar dapat menyala di udara,
ketika didekatkan nyala api.

4. BERAT JENIS
Adalah perbandingan antara berat jenis
gasoline dengan berat jenis air (H2O) pada
suhu 20oC
- BJ air :1
- BJ Gasoline : 0,72 ~ 0,77
SISTEM BAHAN BAKAR
BAHAN BAKAR MINYAK

6. PENANGANAN
• Jangan didekatkan dengan sumber api.
• Ventilasi ruang penyimpanan baik.
• Jangan biarkan menetes di bagian motor
yang dilapisi / dicat.
• Jangan biarkan menetes pada plastik dan
karet pada motor.
• Tertutup.
• Tidak di bawah sinar matahari.
• Suhu 10 derajat di bawah suhu luar.
• Menggunakan kemasan botol kaca (di
dalam ruangan) dan kaleng (tidak
direkomendasikan kemasan jerigen
plastik untuk bensin).
SISTEM BAHAN BAKAR

- END -

Anda mungkin juga menyukai