Anda di halaman 1dari 11

7 Tips Public Speaking

MENJADI PUBLIC SPEAKER YANG MEMIKAT AUDIENS

Copy right © 2019 by EnergiPersona


Bangun Rasa Percaya Diri

Sebelum Anda melakukan presentasi,


jadilah Percaya Diri.

Tanpa Percaya Diri, presentasi Anda


tidak akan berarti.

Ingat peristiwa di masa lalu, saat


Anda sangat Percaya Diri.

Atau imajinasikan diri Anda di masa


depan, yang Percaya Diri menghadapi
setiap tantangan.
Jadilah Diri Sendiri
Anda boleh belajar teknik presentasi dari
banyak orang, dan itu perlu. Hal itu melengkapi
ketrampilan Anda dalam presentasi.

Anda pun boleh, pada awalnya, untuk meniru


gaya presentasi mereka. Atau terinspirasi oleh
mereka.

Tetapi pada akhirnya, jadilah Diri Sendiri.


Temukan gaya Anda sendiri, temukan kekuatan
Anda sendiri.

Ingat saja, Anda adalah pribadi yang unik, khas,


dan tidak tergantikan.
Kuasai Materi Anda
Kuasai materi Anda. Baik tema utama, maupun bagian-bagian
kecil atau sub temanya.

Buatlah ilustrasi atau contoh untuk tema yang Anda berikan.


Perdalam lagi materi Anda dengan pengetahuan baru yang
lebih up-to-date. Jangan biarkan diri Anda tertinggal dengan
isu-isu yang baru.

Jangan lupa, tambahkan pengalaman yang Anda miliki saat


Anda menyampaikan tema tersebut.

Jadikan materi Anda sebuah “mahakarya dunia”.


Sampaikan dengan Antusias
Saat melakukan presentasi, boleh jadi ada di antara audiens yang lebih pintar atau lebih
berpengalaman dari Anda. Dan itu tidak menjadi masalah, selama Anda mampu
menampilkan presentasi Anda dengan sangat antusias. Jadilah orang paling antusias di
ruangan itu. Pastikan bahwa Anda menyampaikan presentasi bukan saja dengan semangat
100%, tetapi 110% !
Buat Pembukaan yang Menarik
Di menit-menit pertama, audiens akan
langsung menilai Anda. Dan bila
mereka memberi penilaian positif,
akan mudah bagi Anda untuk langkah
selanjutnya.

Pastikan Anda membuat Pembukaan


yang Menarik, yang menggugah
audiens, atau membuat audiens
penasaran. Dengan mendapatkan hal
tersebut, audiens akan bersemangat
untuk terus mendengarkan Anda.
Sederhanakan yang Kompleks
Albert Einstein berkata, “Orang jenius adalah
orang yang bisa menyederhanakan banyak hal
yang kompleks.”

Anda pun bisa menjadi jenius saat melakukan


presentasi.

Pecahlah bagian-bagian yang rumit menjadi hal-


hal kecil yang lebih sederhana. Berikan contoh
maupun ilustrasi yang mendukung presentasi
Anda.
Buatlah perumpaan atau metafora yang memudahkan audiens
memahami presentasi Anda.
Kenali Audiens
Ada berbagai macam tipe audiens, baik dari
segi usia, tingkat pendidikan, jabatan, status
sosial, pengalaman, dan lain-lain.

Ada audiens yang datang dengan keinginan


besar untuk mendengarkan. Tetapi ada juga
audiens yang datang dengan “terpaksa”.

Beberapa audiens menyukai hal-hal yang


lebih praktis, beberapa yang lain lebih
menyenangi konsep yang menyeluruh.

Kenali mereka semua, dan jadilah sahabat


untuk mereka !
www.energipersona.com
energipersona

0811.1155.589 ( Mitta )
SUCCESSFUL
Public Speaking
Menjadi Public Speaker Berpengaruh
Sabtu, 26 Oktober 2019
09.00 – 15.00 WIB Membangun Story yang Berdampak
Hotel Harper, MT Haryono, Jakarta

Investasi : Rp 1,5 juta Mengolah Powerful Words


Termasuk :
Modul, Sertifikat, Lunch, Coffee Break
Teknik Opening & Closing
Contact :
Mitta : 0811 . 1155 . 589 Teknik Membangun Content
Facilitator :
Coach Indra Dewanto
▪ Erickson Professional Coach
▪ Master Practitioner Neuro-Linguistic
Programming
▪ 15 years in training & development
▪ Trainer more than 100 companies : Astra,
BCA, CIMB Niaga, Daihatsu, Toyota, etc.
▪ Author of books : Wake up Call, Ultimate Self
Healing, Reborn, Leader for Life
Contact :
Mitta : 0811 . 1155 . 589

Anda mungkin juga menyukai