Anda di halaman 1dari 2

\ APA ITU MANAGEMEN

STRESS ?

Adalah kemampuan untuk mengendalikan diri


ketika situasi, orang-orang, dan kejadian
sekitar yang ada memberi tuntutan yang
berlebihan.

Stress bisa dikelola dan membuat perubahan


dalam cara anda berpikir dan merasa, dalam
cara anda berperilaku, dan sangat mungkin Munculnya stress disebabkan oleh faktor
dalam lingkungan anda.
eksternal dan internal. Faktor eksternal
yaitu perubahan besar dalam hidup, dan
internal yaitu masalah emosional.
Merupakan
gangguan pada tubuh atau respon tubuh Adanya kesenjangan antara harapan dan
terhadap situasi lingkungan yang kenyataan menimbulkan konflik, sehingga
membebani adaptasi individu disebabkan berdampak pada munculnya stress.
oleh perubahan dan tuntutan kehidupan.
MANAGEMEN
STRESS

Tanda-tanda mengalami stress :

1. Susah fokus dan berkonsentrasitrasi Banyak cara untuk mengatasi dan mengelola
2. Sakit kepala berkepanjangan stres misalnya dengan:
3. Pikiran selalu kosong 1. Berpikir positif dan optimis
4. Nafsu makan menurun 2. Agama dan Spiritual
5. Merasa tidak kuat lagi untuk 3. Olahraga
melakukan kegiatan 4. Istirahat-Tidur
6. Mudah putus asa 5. Rekreasi
7. Kehilangan minat akan segala hal 6. Dukungan
8. Merasa tidak dihargai 7. Relaksasi
Peran keluarga :
9. Merasa tidak ada hal yang diharapkan 1. Membantu pengobatan
PROGRAM STUDI PROFESI NERS
di masa depan UNIVERSITAS KADIRI
(mengingatkan,
mengajak kontrol) BEKERJA SAMA DENGAN
2. Membantu bila TIM PKRS
mengalami kesulitan RUMAH SAKIT JIWA MENUR
PROVINSI JAWA TIMUR
2019

Anda mungkin juga menyukai