Anda di halaman 1dari 15

www.stanbrain.

com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

PREDIKSI UJIAN SARINGAN MASUK


PROGRAM DIPLOMA KEUANGAN SEKOLAH TINGGI AKUNTANSI
NEGARA TAHUN AKADEMIK 2017/2018
Perhatian!
1. Untuk semua soal, pilihlah satu jawaban yang paling tepat dari pilihan yang tersedia. Isikan jawaban anda pada lembar jawaban
yang disediakan sesuai dengan petunjuk pengisian.
2. Jawaban benar bernilai 4 (empat); jawaban salah bernilai -1 (minus satu); tidak menjawab bernilai 0 (nol).
3. Berlaku ketentuan nilai mati, yaitu jawaban benar kurang dari sepertiga jumlah soal setiap bagian.

BAGIAN PERTAMA
TES POTENSI
AKADEMIK
(NOMOR 1 s.d. 120)
Pada bagian ini jawaban benar kurang dari 40 berarti nilai mati dan dinyatakan tidak lulus

KOSAKATA (Nomor 1 – 6)

1. PARADOKS 4. RASIONAL
A. Pemikiran yang sangat kolot A. Pemahaman secara umum
B. Tidak mencapai puncak B. Arti harfiah dari suatu istilah
C. Seolah bertentangan dengan kebenaran C. Berdasarkan pertimbangan logis
D. Hukum tarik-menarik D. Keputusan yang sangat hati-hati
2. PARADIGMA 5. KAUSALITAS
A. Rezim kekuasaan A. Hukum kekuasaan mutlak
B. Diplomasi bilateral B. Suatu keadaan sebab akibat
C. Retorika opini C. Keadaan yang tidak seimbang
D. Kerangka berpikir D. Kaukus kerjasama
3. PRAGMATIS 6. ESTETIKA
A. Mengutamakan kepraktisan A. Nilai-nilai pemahaman
B. Mengutamakan keuntungan B. Kepekaan terhadap seni dan keindahan
C. Memanfaatkan peluang C. Perilaku berdasarkan nilai sosial
D. Acuh terhadap lingkungan D. Opini terhadap karya seni

SINONIM (Nomor 7 – 12)

7. INTERIM 10. ANYAR


A. internal A. baru
B. antar pribadi B. lama
C. sementara C. bagus
D. selingan D. jelek
8. EJAWANTAH 11. EKLIPS
A. reinkarnasi A. lonjong
B. jelmaan B. gerhana
C. karya cipta C. katulistiwa
D. pengerjaan D. penjepit
9. DEMISIONER 12. FRAGMENTASI
A. Gagal A. mozaik
B. Kartu B. pemanisan
C. Pensiun C. penceramah
D. habis jabatan D. pembabakan

ANTONIM (Nomor 13 – 18)

13. NATURA B. kaku


A. uang C. likuid
B. buatan D. keras
C. murni 15. TENTATIF
D. alami A. perspektif
14. SOLID B. regeneratif
A. kuat C. definitif
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

D. dekriptif B. koalisi
16. PROVOKASI C. petisi
A. delegasi D. generalisasi
B. mediasi 18. BOMBASTIS
C. kolusi A. hiperbolis
D. negosiasi B. rendah hati
17. OPOSISI C. sederhana
A. oportunis D. berkoar

ANALOGI (Nomor 19–30)

19. ORTOPEDI : TULANG = 25. ORGANISASI : SOFT SKILL : KEPEMIMPINAN =


A. hidrologi : lautan A. sekolah : soft skill : keahlian
B. pedologi : perkembangan anak B. sekolah : hard skill : keahlian
C. fermentasi : pasteurisasi C. sekolah : soft skill : kerjasama
D. geologi : ilmu ukur tanah D. sekolah : hard skill : kerjasama
20. TERSANGKA : TAHANAN = 26. FISKUS : WAJIB PAJAK : FISKAL =
A. hakim : pengadilan A. teller : nasabah : moneter
B. terdakwa : lembaga pemasyarakatan B. nasabah : teller : perbankan
C. dosen : universitas C. guru : murid : pendidikan
D. polisi : markas besar D. pengembang : konsultan : konstruksi
21. EKSEKUTIF : PEMERINTAH = 27. INSENTIF : PRESTASI =
A. legislatif : parlemen A. penghormatan : kepribadian
B. yudikatif : kementerian B. kebutuhan : pemenuhan kebutuhan
C. legislatif : kepolisian C. hadiah : pengabdian
D. yudikatif : BUMN D. hak : kewajiban
22. REAL ESTATE : APARTEMEN = 28. TANJUNGPERAK : SURABAYA =
A. broker agent : makelar A. O’Hara : Los Angeles
B. tanah : spekulan B. Boombaru : Palembang
C. real property : perumahan C. Sunda Kelapa : Bandung
D. investor : pemegang saham D. Arun : Aceh
23. GRAFOLOGI : AKSARA = 29. TERATAI : KAKTUS =
A. biografi : riwayat hidup A. bunga : ranting
B. farmakologi : kesehatan B. lumpur : kapur
C. tipografi : seni cetak C. air : pasir
D. tetralogi : seni sastra D. daun : duri
24. PELUKIS : WARNA = 30. BAROMETER : TORICELLI =
A. penyair : bait A. elektron : Newton
B. pemahat : batu B. radar : Marconi
C. atlet : fisik C. penissilin : flemming
D. musisi : harmoni D. lampu pijar : rontgen

PEMAHAMAN BACAAN (Nomor 31–40)

Soal Nomor 31 – 34 berdasarkan bacaan berikut.

Bacaan 1

Bank Dunia tetap memproyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia hanya 6,4 persen sepanjang tahun ini. Beda tipis dengan
target pemerintah dalam APBN-Perubahan 2011 sebesar 6,5 persen untuk tahun ini.
"Perkiraan jangka pendek untuk ekonomi global masih berkisar pada pertumbuhan yang lebih lemah pada negara- negara
berpenghasilan tinggi, moderasi pada harga-harga komoditas dan berlanjutnya gejolak pada pasar finansial," ujar Lead Economist
Bank Dunia di Indonesia, Shubham Chaudhuri, dalam acara Indonesia Economic Quarterly, di Jakarta, Rabu (14/12/2011).
Indonesia, kata dia, sebenarnya berada dalam posisi yang lebih baik dalam menghadapi sejumlah goncangan tersebut.
Namun, tetap saja ada kemungkinan skenario-skenario yang lebih buruk bisa terjadi khususnya jika terjadi pembekuan pada pasar
finansial internasional yang pada akhirnya berdampak pada negara-negara berkembang.

1
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

Dengan kemungkinan itu, sekalipun pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal tiga kemarin berada pada angka 6,5
persen, Bank Dunia tetap pada proyeksi yang telah dikeluarkan pada bulan Oktober lalu. Bahkan lembaga ini pun menurunkan
perkiraan pertumbuhan Indonesia menjadi hanya 6,2 persen dari proyeksi Oktober sebesar 6,3 persen untuk tahun 2012. Angka
ini jauh dari target APBN 2012 sebesar 6,7 persen.

31. Pernyataan yang sesuai dengan bacaan di atas adalah ...


A. Proyeksi pertumbuhan ekonomi versi 33. Pernyataan yang tidak sesuai dengan bacaan di atas adalah
pemerintah lebih tinggi dibanding bank dunia ...
B. Indonesia belum siap menghadapi krisis A. Pertumbuhan ekonomi pada bulan Oktober adalah
C. Pasar finansial tidak menunjukkan gejolak 6,3 persen
D. Pertumbuhan ekonomi kuartal tiga di Indonesia B. Ada kemungkinan terjadinya pembekuan pasar
adalah 6,2 persen finansial internasional
32. Yang harus diantisipasi Indonesia dalam menghadapi C. Target pertumbuhan ekonomi 2012 adalah 6,7
goncangan ekonomi adalah... persen
A. Rendahnya pertumbuhan ekonomi negara D. Indonesia siap menghadapi goncangan ekonomi
berkembang 34. Apa yang dimaksud pasar finansial pada paragraf
B. Pandangan pesimistis bank Dunia terhadap ketiga bacaan di atas ...
pertumbuhan ekonomi Indonesia A. Pasar komoditas ekspor internasional
C. Adanya resiko pembekuan pada pasar finansial B. Pasar internasional di bidang keuangan
internasional C. Pasar internasional di bidang pembiayaan
D. Kesulitan dalam megejar target pertumbuhan D. Pasar modal internasional
ekonomi 6,7%

Soal Nomor 35 – 38 berdasarkan bacaan berikut.

Bacaan 2

Dalam kunjungannya ke Pasar Sinpasa di kompleks Summarecon Mall Serpong, Tangerang, Selasa (13/12/2011), Menteri
Perdagangan Gita Wirjawan terkesan akan kebersihan, kenyamanan, dan higienitas pasar modern tersebut. Bersama
rombongannya, Gita memantau harga-harga bahan pokok menjelang Natal dan tahun baru. Ditemani oleh Tommy selaku
Manager Summarecon Mall Serpong serta Direktur Utama PT Summarecon Agung Tbk. Johanes Mardjuki, Gita berkeliling
dalam area pasar tersebut sambil sesekali berbincang dengan pedagang.
Selama berkeliling, beberapa kali Gita menyampaikan apresiasinya terhadap penataan dan kebersihan Pasar Sinpasa. "Tidak
ada lalat ya. Ini juga tidak ada AC-nya, tapi tidak panas," kata Gita kepada rombongan yang mengiringinya. Gita juga memuji
para pedagang sayur-mayur maupun daging yang memilih berjualan produk lokal ketimbang impor. Ia menilai harga-harga bahan
pokok tersebut masih stabil meski sejumlah produk mengalami kenaikan harga
cukup signifikan, antara lain beras dan daging sapi.
"Ini bisa menjadi contoh bagi pasar-pasar lain di Indonesia. Indahnya di sini terintegrasi dengan fasilitas lain. Di lingkaran
dalam ada ruko-ruko, di lingkaran luar ada tempat makan dan minum. Pembeli tidak harus keluar ke mana- mana," katanya.
Keberadaan pasar modern telah menjadi tren di lingkungan perumahan elite. Di kawasan Serpong, setidaknya terdapat
empat pasar tradisional yang dikemas dengan lebih baik. Selain Pasar Sinpasa, ada Pasar Modern di BSD City, Pasar Delapan di
Alam Sutera, serta Pasar Segar di Graha Raya.
37. Apakah kelebihan dari pasar modern berdasarkan
35. Kesimpulan dari bacaan di atas adalah ... bacaan di atas ...
A. Pasar modern di kawasan Serpong A. kesan akan kebersihan, kenyamanan, dan higienitas
B. Pasar modern yang bersih dan higienis pasar modern
C. Menteri perdagangan terkesan pasar modern B. pedagang yang memilih berjualan produk lokal
D. Kenaikan harga komoditas menjelang natal dibanding produk impor
36. Pernyataan yang tidak sesuai untuk bacaan di atas adalah C. contoh bagi pasar-pasar lain di Indonesia
... D. sebagai tren di lingkungan perumahan elite
A. harga-harga bahan pokok tersebut masih stabil 38. Informasi yang bisa didapatkan dari bacaan di atas adalah
B. harga beras dan daging sapi masih normal ...
C. Di kawasan Serpong, setidaknya terdapat empat A. Pedagang lebih memilih berjualan produk impor
pasar tradisional yang dikemas dengan lebih baik dibanding produk lokal
D. Menteri perdagangan memantau harga-harga B. Pasar modern sama seperti pasar tradisional
bahan pokok menjelang Natal dan tahun baru. C. Pasar modern hanya terdapat di Serpong

2
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

D.Keberadaan pasar modern telah menjadi tren di


lingkungan perumahan elite
Soal Nomor 39 – 40 berdasarkan bacaan berikut.

Bacaan 3

Hanya dalam waktu 30 menit, para petani yang melakukan gropyokan berhasil menangkap 110 ekor tikus di areal sawah di
Desa Wonoasri, Kecamatan Wonoasri, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Rabu pagi.
Populasi tikus yang sangat besar di wilayah itu, meresahkan petani karena tikus-tikus ini menyerang tanaman padi yang
baru berumur 25 hari. Sedikitnya sudah dua kali petani menyulami tanaman padinya akibat rusak di makan tikus.
"Hampir tiap hari kami lakukan gropyokan bersama seperti ini. Hasilnya dapat banyak tikus, tapi ya itu jumlah tikusnya
seperti tidak pernah habis. Bahkan dibanding musim tanam lalu, musim tanam kali ini serangannya lebih parah," ujar Pono,
anggota Kelompok Tani Sri Rejeki.

39. Yang dimaksud dengan gropyokan pada paragraf 3 40. Hal yang diuraikan pada bacaan di atas adalah ...
bacaan di atas adalah ... A. penyebab munculnya serangan tikus
A. menyerang tanaman padi B. serangan tahun ini lebih parah dibanding tahun
B. menyulami tanaman padi sebelumnya
C. menangkap tikus bersama-sama C. jumlah tikus terus menurun
D. perusakan tanaman padi oleh tikus D. para petani tidak khawatir dengan serangan tikus

KEMAMPUAN KUANTITATIF (Nomor 41 – 120)

41. Jika dan – , manakah angka D.


berikut yang tidak termasuk nilai ?
A. 47. Jika , , maka ...
B.
A.
C. 9801
B.
D.
C.
42. Jika dari , √( ), dan √ D. hubungan dan tidak dapat ditentukan
maka 48. Selisih uang Santi dan Aldo adalah ..................... Jika Santi
A. memberikan uangnya kepada Aldo maka uang Aldo
B. menjadi 2 kali lipat uang Santi. Jumlah uang Santi dan
C. 23 Aldo adalah ...
D. A.
B.
43.
C.
A. D.
B. 49. Senja dan Rima berangkat dari Bandar Lampung ke
C. 0,333 Palembang untuk menghadiri kemah PMR. Senja
D. berangkat menggunakan bus pukul dengan kecepatan
44. bus rata-rata . Rima diantar pukul oleh
ayahnya dengan motor yang dipacu dengan
A.
kecepatan . Jika jarak Bandar Lampung
B.
Palembang maka Rima akan mendahului Senja pada pukul
C. 11,5875

D. A.
45. Nilai dari (
) B.
C.
A. D.
B. 50. Perbandingan rata-rata jumlah orang tua dengan anak di
C. 42 kampung Talang adalah . Pada suatu hari diadakah
D. vaksinasi H5N1 kepada seluruh warga kampung Talang.
46. ( ) Setengah dari seluruh jumlah anak sebanyak
A. divaksinasi pada hari pertama. Jika sisanya divaksinasi di
hari kedua maka berapakah jumlah penduduk kampung
B.
Talang?
C. 5.200

3
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

A. 57. Jika dan adalah bilangan


B. bulat. Nilai terbesar dari
C. 304 orang
A.
D.
B.
C. 8
51. Di toko Sella 3 pasang sepatu dan 4 pasang sandal
D.
berharga sedangkan jika membeli pasang sepatu
58. Sebuah tangki yang berbentuk silinder dengan luas alas
dan pasang sandal, harganya ..................................... Jika
diisi dengan air sehingga air memenuhi
adalah harga pasang sepatu dan harga pasang sandal
dari tangki. Kemudian tangki tersebut diisi
maka ...
A. dengan air sehingga tangki tersebut
B. volumenya dipenuhi dengan air. Berapa liter airkah yang
C. dibutuhkan untuk memenuhi tangki tersebut?
D. hubungan dan tidak dapat ditentukan A. C.
52. Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh orang pekerja B. D.
dalam waktu hari. Berapa jumlah pekerja yang 59. Yudha membayar untuk ikat Mawar dan
diperlukan agar pekerjaan itu selesai dalam ikat Lili sedangkan Lita membayar untuk
hari? ikat Mawar dan ikat bunga Lili. Berapa yang harus
A. orang dibayar Ida jika membeli ikat Mawar dan ikat Lili di
B. orang supermarket yang sama?
C. 63 ornag A.
D. orang B.
53. Rata-rata nilai tes IQ kelas adalah , kelas adalah dan C.
nilai rata-rata gabungan tes IQ kelas dan adalah . D.
Jika dan maka rasio jumlah 60. Suatu kelas terdiri dari orang. orang memiliki hobi
siswa terhadap jumlah siswa kelas yang mengikuti tes main game, orang hobi olahraga dan orang hobi jalan-
tersebut adalah ... jalan. orang memiliki hobi olahraga dan jalan-jalan, hobi
A. olahraga dan main game,
B. orang hobi main game dan jalan-jalan Berapakah
C. 1 : 5 jumlah maksimal yang hobi ketiganya?
D. A.
54. Dua buah lingkaran diameternya berselisih dan kelilingnya B.
memiliki perbandingan .................................... Berapakah C. 3
total keliling kedua lingkaran tersebut? D.
A.
B. Soal untuk soal Nomor 61 – 62
C. 132 cm
D. Jam Dena berangkat dari kota ke kota menggunakan
55. Harga buah casing dan buah tali sama dengan harga kereta dan sampai pukul siang Kereta tersebut melaju dengan
buah casing dan buah pena. Jika harga buah casing dan kecepatan rata-rata .
buah tali adalah maka berapakah harga buah Kemudian karena kehabisan tiket kereta Dena pulang dari kota
casing dan buah pena? ke kota pada jam malam menggunakan bus.
A. 61. Jika supir bus berangkat dari kota ingin sampai di kota
B. pukul maka berapakah kecepatan rata- rata yang
C. harus dipacu?
D. A.
56. Pada bulan ini FIFA memulai kompetisi liga eropa dengan B.
sistem setengah kompetisi (setiap tim bertemu dengan tim C.
lain tanpa laga kandang maupun laga tandang) yang D.
diikuti oleh tim. Setiap minggunya terdapat 2 62. Derry menggunakan kereta pulang dari kota ke .
pertandingan. Berapa lama kompetisi ini akan Derry dan Dena berangkat pada hari yang sama, tetapi
berlangsung? Derry berangkat pukul . Jika kecepatan rata-rata
A. minggu kereta lebih cepat dari bus maka pukul berapa kereta akan
B. minggu menyusul bus?
C. 10 minggu A.
D. minggu B.
C.

4
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

D. semula adalah maka berapakah penambahan panjang


63. Bapak Amoruzta sedang membuat bak mandi. Ukuran sisi peresegi tersebut?
kolam adalah panjang , tinggi dan lebarnya A.
dan tebal dindingnya ................................................... Jika B.
kolam akan diisi air sampai volumenya maka air yang C. 36
diperlukan untuk mengisi kolam tersebut adalah D.
69. Jika dan , maka ...
A. A.
B. B.
C. 240 C.
D. D. Hubungan dan tidak dapat ditentukan
64. Perbandingan nilai Haris dengan Aditya adalah . 70. Dalam promo rutin sebuah pakaian di Departemen Store
Sedangkan perbandingan nilai Yudha dengan Haris didiskon dari harga normal. Karena ada promo dobel
adalah . Jika total nilai adalah , berapakah rata-rata diskon pembeli mendapat diskon tambahan sebesar .
nilai mereka ... Karena Mondi anggota dari Departemen Store maka ia
A. mendapat potongan harga
B. sehingga membayar....................... Berapakah
C. 220 harga pakaian sebelum didiskon?
D. A.
B.
C.
D.
71. Diketahui ( )
( )
A.
B.
C.
Perhatikan gambar di atas! D. hubungan dan tidak dapat ditentukan
65. Jika besar dan maka besar 72. Sebuah ruangan akan dipasang keramik ukuran
adalah … seharga .
A. Karena perubahan desain, keramik tersebut diganti keramik
B. ukuran seharga
C. . Berapakah kelebihan/ kekurangan dana yang
D. disebabkan penggantian keramik tersebut?
66. Shinta berangkat menggunakan mobil dari Bandung A. Kelebihan
menuju Jakarta pada pukul dengan kecepatan B. Kelebihan
. Jojo berangkat dari Jakarta menuju Bandung C. Kekurangan
pada saat bersamaan memakai mobil dengan kecepatan D. Kekurangan
. Jika jarak Jakarta Bandung adalah maka Shinta 73. Diketahui da dua bilangan positif. Rata-rata dan
dan Jojo akan berpapasan pada jarak dari kota Bandung. sama dengan rata-rata dan....... Rasio dan
A. secara berturut-turut adalah ...
B. A.
C. B.
D. C.
67. Sebuah pita dipotong menjadi bagian. Bagian A D.
panjangnya dari panjang pita awal. Kemudian panjang 74. Sebuah pabrik memiliki tiga buah mesin , , dan untuk
pita B sepanjang pita awal, pita C sepanjang membuat helm. Jika mesin dan bekerja akan menghasilkan
, jika mesin dan bekerja
dari pita B, maka berapakah panjang pita D dari pita C? akan menghasilkan dan jika mesin dan
A. bekerja akan mengasilkan ........................ Berapakah
produksi helm jika ketiga mesin bekerja bersama?
B. A.
C. B.
C.
D.
D.
68. Jika panjang sisi persegi ditambah, maka luasnya akan 75. Jumlah bilangan ganjil yang berurutan dari adalah
bertambah dari luas semula. Jika panjang sisi …

5
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

A. dicampur. Agar Rafi mendapat untung , maka Jeruk


B. tersebut dijual seharga
C. A.
D. B.
76. Dari hasil tes akademis yang diadakan, dari Smanda C.
mendapatkan skor , dari Smanta mendapatkan skor D.
dan Smalan mendapatkan skor . Jika nilai mereka 79. Volume balok yang memiliki luas permukaan sebesar
digabung berapakah rata-rata nilai tersebut? dan perbandingan panjang, lebar dan tinggi
A. adalah adalah ...
B. A.
C. B.
D. C.
77. Sebuah segitiga sama kaki memiliki keliling ................Jika D.
perbandingan kaki segitiga dengan sisi miringnya 80. Tiga karung beras dengan berat dan
adalah maka berapakah luas segitiga tersebut? A. mengalami penyusutan secara berurutan
dan . Jika ketiga karung beras tersebut digabung
B. maka beratnya menjadi … dari total berat ketiga karung
C. beras.
D. A.
78. Rafi membeli Jeruk kualitas A seharga B.
dan Jeruk kualitas B dengan harga C.
. Kedua jenis Jeruk tersebut kemudian D.

KEMAMPUAN PENALARAN (Nomor 81 – 120)

PETUNJUK
Berdasarkan informasi yang diberikan, pilihlah jawaban yang paling tepat untuk setiap soal yang diberikan!

Untuk soal nomor 81 – 83 gunakan informasi berikut!

Ada suatu apartemen yang terdiri dari beberapa lantai yang jaraknya sama. Apartemen tersebut diurutkan sesuai dengan syarat di
bawah ini:
 Lantai U terletak persis di atas lantai X
 Lantai W terletak persis di atas lantai Y
 Lantai Z terletak empat lantai di bawah lantai X
 Lantai W terletak dua lantai di atas lantai Z

81. Urutan lantai dari bawah ke atas adalah... 83. Sekarang kita tambahkan lantai A dan B yang terpisah
A. UWYZX oleh jarak satu setengah lantai dari jarak lantai yang biasa.
B. ZYWXU Pernyataan mana yang berimplikasi bahwa salah satu (A
C. UXZWY atau B) berimpit dengan salah satu lantai yang lain?
D. WYZUX A. A terletak di pertengahan antara U dan lantai lain
82. S dan V terpisah dua lantai. Posisi S maupun V tidak persis di bawah U
berimpit dengan U, W, X, Y, maupun Z. Mana yang tidak B. B terletak di pertengahan antara U dan lantai lain
mungkin benar? persis di atas U
A. V terletak satu lantai di bawah U C. A terletak di pertengahan antara Y dan lantai lain
B. S terletak satu lantai di atas U persis di atas Y
C. S terletak empat lantai di bawah U D. B terletak di pertengahan antara Y dan lantai lain
D. V terletak di bawah S tetapi di atas Z persis di atas Y

6
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

Untuk soal nomor 84 – 88 gunakan informasi berikut!

Seorang pencari bakat di suatu sekolah sedang membentuk sebuah grup vokal untuk dipromosikan sebagai artis pendatang baru.
Para peserta yang memenuhi syarat untuk menjadi anggota grup vokal adalah Annisa, Biyan, Cherry, Dhania, Echa, Fania, dan Gisel.
 Jika Gisel dipilih, maka Cherry harus dipilih juga
 Jika Cherry dan Biyan keduanya dipilih, maka Annisa tidak boleh dipilih
 Jika Biyan dan Annisa keduanya dipilih, maka Echa tidak boleh dipilih.
 Jika Annisa dipilih, maka Dhania atau Fania harus dipilih salah satu, tetapi tidak keduanya
 Dhania atau Echa harus dipilih salah satu, tidak boleh keduanya.

84. Jika Dhania dan Fania keduanya tidak dipilih, berapa D. Cherry pasti tidak terpilih
jumlah maksimum anggota grup vokal yang 87. Jika baik Annisa maupun Echa terpilih, mana yang pasti
dipromosikan? salah?
A. 2 I. Cherry terpilih
B. 3 II. Biyan terpilih
C. 4 III. Fania terpilih
D. 5 A. Hanya I
85. Jika baik Annisa dan Gisel terpilih, berapakah jumlah B. Hanya II
maksimum anggota grup vokal? C. Hanya III
A. 2 D. Hanya II dan III
B. 3 88. Jika hanya ada empat orang terpilih, yaitu Fania dan tiga
C. 4 siswi lainnya. Siapa ketiga peserta lainnya?
D. 5 A. Annisa, Biyan, dan Echa
86. Jika baik Annisa maupun Fania terpilih, mana pernyataan B. Annisa, Cherry, dan Echa
di bawah ini yang pasti benar? C. Annisa, Biyan, dan Gisel
A. Biyan pasti terpilih D. Annisa, Gisel, dan Dhania
B. Dhania pasti terpilih
C. Echa pasti terpilih

Untuk soal nomor 89 – 90 gunakan informasi berikut!

Enam bilangan ganjil yang berurutan dilambangkan dengan enam huruf A, B, C, D, F, dan G tetapi urutan huruf ini belum tentu
menunjukkan urutan bilangan yang dimaksud. C terletak di pertengahan antara G dan D, B ditambah empat sama dengan F dan D
dikurang enam sama dengan N.

89. Mana yang pasti benar? 90. Mana yang mungkin terletak di pertengahan antara B dan
A. A di antara C dan D A?
B. N adalah rata-rata dari B dan D A. G
C. Rata-rata dari G dan A adalah anggota dari B. C
himpunan enam bulangan tersebut C. F
D. Rata-rata F dan D adalah bilangan genap D. D
PETUNJUK
Berdasarkan informasi yang diberikan, pilihlah kemungkinan kesimpulan yang paling tepat!

91. Andi siswa berprestasi. Siswa berprestasi mungkin lain yang bukan anggota WTO namun memiliki
mendapatkan beasiswa. Semua yang mendapatkan kepentingan perdagangan dunia.
beasiswa harus rajin belajar. A. Indonesia adalah anggota WTO
A. Andi harus rajin belajar. B. Mungkin Indonesia memiliki kepentingan dalam
B. Andi mendapatkan beasiswa. rapat WTO
C. Mungkin Andi tidak mendapatkan beasiswa. C. Indonesia adalah tuan rumah pertemuan WTO
D. Andi tidak mendapatkan beasiswa. D. Indonesia adalah negara berkembang.
92. Setiap negara berkembang wajib menaati aturan 93. Semua mahasiswa tingkat III menyusun tugas akhir.
perdagangan yang dibuat oleh WTO. Setiap tahun WTO Sebagian mahasiswa juga melakukan kegiatan PKL.
mengadakan rapat membahas aturan perdagangan dunia. A. Semua mahasiswa tingkat III menyusun tugas akhir
Indonesia adalah salah satu negara yang mengikuti dan melakukan kegiatan PKL.
rapat. Rapat WTO bisa diikuti oleh negara

7
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

B. Sebagian mahasiswa tingkat III menyusun tugas kuning. Sebagian KTM kuning digunakan oleh mahasiswa
akhir dan melakukan kegiatan PKL. spesialisasi pajak
C. Sebagian mahasiswa tingkat III menyusun tugas A. Mahasiswa pajak pasti mahasiswa STAN.
akhir namun tidak melakukan kegiatan PKL. B. KTM kuning juga digunakan oleh mahasiswa
D. Tidak dapat disimpulkan. spesialisasi PBB.
94. Semua KTM mahasiswa akuntansi berwarna biru. C. Mahasiswa Akuntansi memakai KTM biru.
Himas adalah himpunan mahasiswa yang anggotanya D. Mahasiswa pajak tidak memakai kemeja
beberapa mahasiswa akuntansi. 98. Dheni mendapatkan nilai baik dalam UTS. Jika nilai UTS
A. KTM anggota Himas berwarna biru Dheni baik maka IP-nya baik. Jika IP Dheni baik diberi
B. Anggota Himas tidak memiliki KTM tambahan uang saku. Dheni tidak medapatkan tambahan
C. Ada anggota Himas yang bukan mahasiswa uang saku.
Akuntansi A. Dheni tidak mendapat nilai baik dalam UTS
D. Seluruh mahasiswa akuntansi anggota Himas B. Dheni mungkin mendapat hukuman
95. Lita bekerja di Bank BUMN. Tidak semua pegawai C. Dheni IP-nya tidak baik
BUMN adalah pegawai tetap. Semua pegawai tetap D. Dheni tidak mendapat IP tidak baik
bekerja lembur. Semalam Lita bekerja lembur. 99. Pohon Nuttski dapat berbuah dengan baik jika dirawat dan
A. Lita adalah pegawai tetap. disiram. Minimos punya kebun Nuttski di belakang rumah.
B. Lita bukanlah pegawai tetap. Ia selalu menyiram dan merawat kebun Nuttski tersebut.
C. Lita adalah pegawai tidak tetap. A. Minimos anak yang rajin.
D. Mungkin Lita bukan pegawai tetap. B. Pohon yang berbuah disiram setiap hari.
96. Fika dan Dewi adalah kakak beradik. Jika Fika suka buah C. Buah Nuttski di kebun Minimos sangat manis dan
Dewi suka sayur. Keduanya selalu berbeda pendapat. segar.
Fika suka warna merah. D. Pohon Nuttski di kebun Minimos dapat berbuah
A. Sudah pasti Dewi suka warna hijau. dengan baik.
B. Dewi suka warna merah. 100. Ani memelihara Kucing di rumahnya. Setiap orang yang
C. Dewi tidak suka warna merah. memelihara Kucing adalah penyayang binatang.
D. Kecuali soal warna, Dewi selalu berbeda pendapat A. Ani bukan penyayang binatang.
dengan Fika. B. Kucing yang dipelihara Ani berharga mahal.
97. Seluruh mahasiswa STAN wajib memakai kemeja C. Ani sangat menyayangi kucingnya.
putih. Sebagian mahasiswa STAN memiliki KTM D. Ani adalah penyayang binatang

PETUNJUK
Pilihlah yang merupakan lanjutan dari barisan yang diberikan pada setiap soal berikut!

101. A.
A. B.
B. C.
C. 90 D.
D. 110 107.
102. A.
A. , B.
B. C.
C. 2,5 D.
D. 108.
103. A.
A. B.
B. C. B
C. D.
D. 109.
104. A.
A. B.
B. C. V
C. D.
D. 110.
105. A.
A. B.
B. C.
C. 61
D. D.
106.

8
www.stanbrain.com ……… [Soal USM STAN TahUn 2016]

PETUNJUK
Untuk soal Nomor 111–120, Anda akan melihat deretan pola atau gambar. Untuk masing-masing soal terdiri dari atas deretan pola atau
gambar yang disusun berdasar prinsip tertentu. Tugas Anda adalah memilih salah satu dari empat pilihan yang merupakan lanjutan dari
deretan pola atau gambar dalam soal.

111. 116.
A B C D A B C D

112. 117.
A B C D A B C D

113. 118.
A B C D A B C D

114. 119.
A B C D A B C D

115.
120.
A B C D
A B C D

9
www.stanbrain.com . . [PreDIKSi Soal USM STAN TahUn 2017]

BAGIAN KEDUA
BAHASA INGGRIS
(NOMOR 121 s.d. 180)
Untuk bagian ini, jawaban benar kurang dari 1/3 dari jumlah s=oal (kurang dari 20) berarti nilai mati

STRUCTURE AND WRITTEN EXPRESSION (Number 121–150)


Select the correct answer from the four choices given!

121. His father can’t understand … to the prestigious college. A. is going to


B. are going to
A. His not wanting to go C. is being
B. His doesn’t want to go D. are being
C. Him not wanting to go 130. While Mrs. Theresa was reading the boy a fairy tale, he
D. Him doesn’t want to go … asleep.
122. … the last appearance of the actress was eleven years ago, A. Was falling
the desire to watch her seems as strong now as in the B. Fell
1990’s. C. had felt
A. although D. falls
B. unless 131. Mr. Haryono would make a good governor because he
C. despite has a reputation for integrity and independent …
D. since A. think
123. Deli :“When will you have your new shop …? ” B. thinks
Alya:“Next week” C. thinking
A. decorate D. thinkable
B. to decorate 132. The forum brings … a hot topic about the collapse of
C. being decorated Tenggarong Bridge.
D. decorated A. in
124. The draw for the tournament … by the end of this week. B. up
A. would be announced C. on
B. will be announced D. about
133. …, the speaker would have kept on talking.
C. will have been announced A. Hadn’t the MC reminded him that his time was up
D. will have announced B. Because the MC reminded him that his time was up
125. The wreckage of Susi Air plane … yet since the accident
happened two moths ago. C. The MC didn’t reminded him that his time was up
A. Wasn’t found D. Although the MC reminded him that his time was up
B. Hasn’t being found My sister insured her car because she was frightened
C. Hasn’t been found 134.
D. Not found someone … steal it.
126. Audy had very little knowledge, …? A. will
A. did she B. should
B. didn’t she C. might
C. had she D. Could
D. hadn’t she 135. The imported machines are … operated so we won’t
127. Water will boil … its temperature reach a hundred need a lot of workers.
degrees Celsius. A. automate
A. although B. automatic
B. only if C. automation
C. unless D. automatically
D. therefore 136. During the Independence War, a woman patriot
128. Willy attended the school after … the entrance exams. organized … in the Army.
A. Being passed A. The woman corp
B. Having passed B. A woman corp
C. passed C. The woman corps
D. had passed D. A woman corps
129. The headquarter, as well as branches, … hold a charity 137. The circus seemed amazing. I wished …
party for the flood victims in Jakarta next Sunday. A. I was able to watch it

10
www.stanbrain.com . . [PreDIKSi Soal USM STAN TahUn 2017]
B. I had able to watch it 144. The batik paintings … in the exhibition were
C. I could have watched it extraordinarily good.
D. I could watch it A. were showed
138. Hadn’t there been the accident, my husband … at the B. shown
airport. C. showing
A. Must arrive D. that shows
B. might arrived 145. … my lack of money, I will go traveling around the world.
C. should arrived A. although
D. would have arrived B. however
139. The graduated students are curious … the news about C. despite
their delayed job recruitment. D. because of
A. knowing 146. People have a great expectation for the play … by
B. known Goenawan Muhammad.
C. to know A. Which written
D. know B. Is writing
140. He had better ask Hani out soon, …? C. will be written
A. Doesn’t he D. written
B. Didn’t he 147. Juunihitoe is … worn by ancient highborn Japanese ladies.
C. wouldn’t he A. The twelve-layer-silk-robe
D. hadn’t he B. twelve-layer-silk robes
141. Can you meet me at eight tonight? I ... home before seven C. a twelve-layer silk robe
pm. D. a twelve layers silk robe
A. will return 148. Listen! Someone … your song so clearly and melodiously.
B. will be returned A. sings
C. will have returned B. is singing
D. will be returning C. was
142. If only she had caught the train, she would have been D. was singing
killed in the crash. 149. A problem which is … will turn into success.
From the sentence we know that… A. Careful handled
A. She was saved by the SAR team B. Carefully handled
B. The train came earlier C. Handling carefully
C. The train got an accident D. Careful handling
D. She was the only one saved in the accident 150. people there at the expo, the better our sales will be.
143. She had been drawing comic when her parents came in. A. the better of
This sentence means that … B. the most of
A. She stopped drawing comic when her parents came C. The more
in D. The best
B. her parents did not see her drawing comic
C. her parents had come in before she drew comic
D. she was still drawing comic when her parents came
in

ERROR RECOGNITION (Number 151–160)


Choose the one word or phrase which would not be appropriate in standard written English!

151. The critics didn’t like the leading actress so I thought the movie was quite good on the whole. A
B C D
152. I can’t help to wonder why my uncle put off his aspiring to touch the moon. A
B C D
153. The best-known members of the Blue Bird Group includes Silver Bird, Golden Bird, and Big Bird. A
B C D
154. ‘Wild Again’ is an authorizing charity that buys deforested land, helps it regenerate, and protects it from A
B C
exploitation.
D
155. Operas can be widely grouped as either tragedies or they are comedies. A
B C D
156. It was I who recommended that the company’s liabilities were settled by its retained earning. A B
C D

11
www.stanbrain.com . . [PreDIKSi Soal USM STAN TahUn 2017]
157. According to history, Fatmawati designed and sewed the first Indonesian flag on August 1945. A
B C D
158. Two million Rupiahs are a reasonable price for second-hand PC Tablet. A
B C D
159. Both my sister talked to the teacher and the headmaster in the class just now. A
B C D
160. Never in the history of mankind there have been more people living on this quite small planet. A
B C D

READING COMPREHENSION (Number 161–180)


Read the passage carefully and select the one correct answer from the four choices (A, B, C or D)

Reading 1for question number 161–166

Every animal is a living radiator. Heat formed in its cell is given off through its skin. Warm-blooded animals maintain a
steady temperature by constantly replacing lost surface heat; smaller animals, which have more skin for every ounce of body
weight, must produce heat faster then bigger ones. Because smaller animals burn fuel faster, scientists say they live faster.
The speed at which an animal lives is determined by measuring the rate at which it uses oxygen. A chicken, for example,
uses one-half cubic centimeter of oxygen every hour for each gram it weighs. Because it uses oxygen eight times as fast, it is said
that the mouselike shrew is living eight times as fast as the chicken. The smallest of the warm-blooded creatures, the humming
bird, lives a hundred times as fast as an elephant.
There is a limit to how small a warm blooded animal can be. A mammal or bird that weighed only two and a half grams
would starve to death. It would burn up its food too rapidly and would not be able to eat fast enough to supply more fuel.
(Problem Set Nurul Fikri)

161. From the passage we can infer that … 164. According to the passage, all of the following are true
A. There is no limit as to how large a warm-blooded about the animals, EXCEPT …
animal can be A. The weigh of an animal is equal in proportion to its
B. Small animals have less skin for their body speed of living
weight than large ones B. The living speed of animal is determined by
C. The hummingbird weighs two and a half grams measuring the rate of oxygen used
D. The hummingbird lives faster than any other warm- C. Warm-blooded animals are living radiator
blooded creature D. Elephant live faster than chicken
162. ‘..Because it uses oxygen eight times as fast..’ (paragraph 165. Which one is the main topic of the passage?
2). The pronoun “it” refers to … A. Speed at which animal lives is determined by
A. A chicken measuring the rate it uses oxygen
B. a mouselike shrew B. There is a limit to how small a warm blooded animal
C. an animal can be
D. a hummingbird C. Every animal is a living radiator
163. The phrase ‘given off’ in line 1 can easily be replaced by D. Smaller animals burn fuel faster so they live faster
… 166. Warm-blooded animals maintain a steady temperature by
A. maintained …
B. determined A. storing heat in their body cells
C. produced B. regulating the amount of heat produced
D. got out C. constantly replacing lost surface heat
D. burning the fuel produced by the cell

Reading 2 For question number 166–173

Line The Hollywood sign, the hills that line the northern border of Los Angeles is a famous landmark recognized the world over.
The white-painted, 50-foot-high, sheet metal letters can be seen from great distances across the Los Angeles basin. The sign was
not constructed, as one might suppose,by the movie business as a means of celebrating the importance of Hollywood to this
industry; instead, it was
5 first constructed in 1923 as a means of advertising homes for sale in 500-acre housing subdivision in a part of Los Angeles called
Hollywoodland. The sign that was constructed at the time, of course, said Hollywoodland. Over the years, people began referring
to the area by the shortened version Hollywood, and after the sign and its site were donated to the city in 1945, the last four letters
were removed.
The sign suffered from years of disrepair, in 1973 it needed to be completely replaced, at a cost of

12
www.stanbrain.com . . [PreDIKSi Soal USM STAN TahUn 2017]
10 $27.700 per letter. Various celebrities were instrumental in helping to raise needed funds. Rock star Alice Cooper, for example,
bought an ‘O’ in memory of Groucho Marx, and Hugh Hefner of Playboy fame held a benefit party to raise the money for ‘Y’.
The construction of the new sign was finally completed in 1978.

167. It can be inferred that most people think that the B. It was formerly the name on the sign in the hills
Hollywood sign was first constructed by … C. It used to be a name of an area in Los Angeles
A. a construction company D. It was the most expensive area of Los Angeles
B. the movie industry 171. How much did it cost to replace the sign?
C. an advertising company A. $27.700
D. the city of Los Angeles B. $55.400
168. The pronoun ‘it’ in line 4 refers to … C. $249.300
A. The importance of Hollywood D. $360.100
B. The movie business 172. What is the topic of the passage?
C. The sign A. World landmark
D. The industry B. A famous city
169. The expression ‘the world over’ in line 2 could be best C. A famous sign
replaced by … D. Hollywood versus Hollywoodland
A. in the entire world 173. Where in the passage does the author tell the material
B. on the top of the world of the letters?
C. in the northern parts of the world A. Lines 2-3
D. in the sky B. Lines 4-5
170. Which of the following is NOT mentioned about C. Lines 6-7
Hollywoodland? D. Lines 9-10
A. There were houses for sale there

Reading 3 For question number 174 – 180

Line You might think enormous wealth guarantees instant notoriety. It does not. Some of the world’s richest people manage to
stay below the detection of the public despite being worth billions. We are not talking about being famous and reclusive. We are
talking about being flat-out unknown among the masses. Sure, most people know of billionaires like corporate financier Carl
Icahn, Hong Kong business
5 magnate Li Kashing and Italian media mogul and former Prime Minister Silvio Berlusconi. But what of Sussane Klatten? Or Birgit
Rausing? Or John Sall? They have the kind of money the rest of us can only dream of. And yet here’s betting that you’ve never
heard of them, even if you’re familiar with the companies or products that made them wealthy.
Sall, worth $4.4 billion when Forbes last valued his fortune in September 2007 as part of our annual
10 Forbes 400 rankings, co-founded privately held software giant SAS, where he remains executive vice president. Klatten is a
member of Germany’s Quandt family, which owns a controlling stake in auto maker BMW. She also owns 50% of German
chemical company Altana. Forbes last estimated her fortune in March at $9.6 billion as part of our annual billionaire rankings—
although that was before she received half of the proceeds from Altana’s $6 billion sale of its pharmaceutical
15 business to Nycomed last year. And Rausing? She and her three children have a combine fortune of about $11 billion after inheriting
ownership of packaging giant Tetra Laval. Never heard of Tetra? Ever slurp down refreshment from juice box? That’s them.
Sitting through the names of obscure billionaires can invite some surprises. For example, take the case of Peter Buck.
No, not the guitarist from R.E.M. This Peter Bucklent a family friend $1.000 in 1965 to
20 start a sandwich shop. Today, the result is Subway Restaurants. You’d think that being a co-founder of a fast-food giant would gain
you some name recognition. But it’s probably safe to say that few people not named Jared have ever heard of Buck. Much of the
same could be said about Bradley Hughes. No, not the PGA golfer from Australia. Like Buck, Hughes started a business that
you’ve probably heard of. It has 2100 locations in 38 states. If you are an incurable pack rat, you might be a
25 customer. Give up? Hughes is the founder and chairman of Public Storage (NYSE: PSA-news-people). Then there’s copper- mining
magnate Vladimir Kim, who cuts an unlikely figure on a lot of different levels. The guy’s worth a cool $5.5 billion, making him
the richest person in the post-soviet republics outside Russia. He is also a lot wealthier than Silicon Valley billionaires Meg
Whitman, Jerry Yang, and John Doerr, despite the presumed geographic disadvantage of hailing from Kazakhstan. And Kim is
the richest ethnic Korean
30 in the planet, with the fortune that far surpasses even that of Samsung Group Chairman Lee Kun-Hee. (Louis
Hau, 01.22.08, 2:30 PM ET. Available at http://www.forbes.com/business/2008)

174. It can be inferred that Forbes is … C. A well-known financial institute in America


A. A name of the richest people D. A magazine/website that ranks billionaires in the
B. A board which examines people’s wealth world

13
www.stanbrain.com . . [PreDIKSi Soal USM STAN TahUn 2017]
175. The word “its” in line 14 refers to … A. John Sall
A. Klatten B. Sussane Klatten
B. Altana C. Jerry Yang
C. Nycomed D. Vladimir Kim
D. Tetra laval 179. What is true about Vladimir Kim?
176. The word “notoriety” in line 1 is closest in meaning to A. He owns Silicon Valley
… B. He is a bureaucrat of Soviet Republic
A. fame C. He owns business on copper-mining
B. fortune D. He is the founder and chairman of Public Storage
C. success 180. Which sentence best describe the main idea of the
D. B passage?
177. The phrase ‘slurp down’ in line 17 is closest in meaning A. Billionaires can be dragged into public spotlight
to … B. Some billionaires are virtually unnoticed by the
A. Snuff carelessly rest of the world
B. Swim quickly C. Billionaires are famous with their products and
C. Eat sluttishly companies
D. Sip noisily D. Billionaires are all famous and reclusive
178. The richest person based on his/her wealth mentioned
in Forbes is …

14

Anda mungkin juga menyukai