Anda di halaman 1dari 6

TEKNOLOGI TEPAT GUNA DALAM PELAYANAN

KESEHATAN REPRODUKSI DAN KB

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas


Mata Kuliah Teknologi Tepat Guna Dalam Yankeb

DOSEN PEMBIMBING :
RIZKI NATHIA WIJI, SST,M.Kes
DISUSUN OLEH :

DEWI SARTIKA, Amd.Keb

DIV KEBIDANAN
STIKES AL-INSYIRAH PEKANBARU
TAHUN AJARAN 2018/2019
10 JENIS OBAT/ ALAT TEKNOLOGI TEPAT GUNA DI BIDANG
KESPRO DAN KB
NO NAMA GAMBAR FUNGSI
ALAT/OBAT
1 Mamografi  tes pemindaian yang
dilakukan untuk
menangkap gambar
jaringan payudara
dengan
menggunakan
teknologi foto
Rontgen
 Tes ini dilakukan
untuk mendeteksi
kelainan pada
payudara meskipun
tidak terlihat tanda
atau kelainan secara
kasat mata.
Mammografi
skrining dilakukan
untuk mendeteksi
kanker payudara
sejak
 Tes ini dilakukan
untuk
mengidentifikasi
perubahan yang
terjadi pada
payudara, seperti
rasa nyeri, muncul
benjolan, perubahan
warna kulit di sekitar
payudara, penebalan
puting, atau
keluarnya cairan dari
puting.
Papsmear  suatu metode untuk
2 pemeriksaan sel
cairan dinding leher
rahim dengan
menggunakan
mikroskop, yang
dilakukan secara
cepat, tidak sakit,
serta hasil yang
akurat.
 satu deteksi dini
terhadap kanker
serviks, yang
prinsipnya
mengambil sel epitel
yang ada di leher
rahim yang
kemudian dilihat
kenormalannya.

3 1. PIL  Mencegah kehamilan


 Mengobati
Endometriosis.
 Membantu
Meredakan
Polycystic Ovary
Syndrome (PCOS)
Mengurangi Kram
Saat Menstruasi
 Menghaluskan
Kulit.
 Mencegah Anemia
 Melindungi dari
Pelvic
Inflammatory
Disease
 Mengurangi
Peluang Terkena
Kanker.
4 2. ORTHO  patch kontrasepsi
EVRA transdermal tipe-tipis
(norelgestromi yang terdiri dari Tiga
n / etinil lapis Lapisan
estradiol, belakang terdiri dari
SISTEM film fleksibel krem
TRANSDERM yang terdiri dari
AL sebuah Lapisan luar
polietilena
berpendingin
kepadatan rendah
dan lapisan dalam
5 SUNTIKAN  Berisi Hormon
Progesteron.
 Hormon ini bersifat
mengentalkan lendir
di mulut rahim
sehingga
menghalangi sel
sperma masuk ke
rahim.
 Hormon progesteron
yang disuntikkan ini
sama dengan
progesteron yang
diproduksi tubuh
ketika wanita sedang
masa haid.

6 IMPLANT  Implan atau biasa


dikenal dengan susuk
atau disebut juga
AKBK (Alat
Kontrasepsi Bawah
Kulit) adalah berupa
kapsul tipis yang
fleksibel dan elastis
yang ditanam di kulit
lengan atas seorang
wanita yang
mengandung
levonogestrel
(levonogestrel adalah
hormon yang di
produksi guna untuk
mengendalikan
kehamilan
7 3. IUD  alat kontrasepsi
berbentuk T kecil
yang ditempatkan di
dalam rahim untuk
mencegah kehamilan
 IUD berlapis
tembaga yang
berfungsi mencegah
kehamilan dengan
cara menghalangi
sperma untuk
membuahi sel telur
sehingga membuat
telur lebih sulit untuk
dibuahi di dalam
rahim.
 IUD
hormonal adalah
alat kontrasepsi
yang dilapisi
dengan hormon
progestin sehingga
membuat cairan
serviks lebih
kental, dan
menipiskan lapisan
rahim. Hal inilah
yang membuat
sperma tidak bisa
masuk ke rahim.

8 MOW (Medis  tindakan yang


Operatif dilakukan pada
Wanita) kedua tuba Falloppii
wanita untuk
mencegah kehamilan
9 4. Jelly atau o Perseptin vaginal
creme jelly, Orthogynol
vaginal jelly, 2)
Delfen vaginal
creme. Jelly lebih
encer daripada
creme. Obat ini
disemprotkan ke
dalam vagina dengan
menggunakan suatu
alat. Lama kerjanya
kurang lebih 20
menit sampai 1 jam.

10 VAKSIN HPV
1. I  salah satu metode

N pencegahan dengan
cara pemberian

H vaksin yang bisa

P merangsang sistem

V kekebalan tubuh
untuk memproduksi
antibodi yang dapat
mencegah Human
papilloma virus
menginfeksi sel yang
bisa menyebabkan
kanker leher
rahim dan beberapa
jenis kanker lain.

Anda mungkin juga menyukai