Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH FOOD CONTROL

KONSEP DASAR PENGAWASAN MUTU PANGAN

DOSEN PENGAMPU :
Rahmi Holinesti, Stp, M. Si

DISUSUN OLEH:
Chelsea tiara wulandari 18075135
Syafira afifah 18075026
Ulfa rahmi 18075032
Yua nagami nakata 18075056

ILMU KESEJAHTERAAN KELUARGA S1 TATA BOGA


FAKULTAS PARIWISATA & PERHOTELAN
ONIVERSITAS NEGERI PADANG
2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis haturkan kehadirat Allah SWT atas segala berkah dan anugerah yang telah
diberikan-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan makalah “Pengawasan Mutu
Pangan” ini. Shalawat serta salam ditujukan bagi Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan
sahabatnya.

Tugas makalah ini diajukan guna melengkapi Tugas yang diberikan dalam
Mata Kuliah Food Control pada semester 4 ini. Lebih daripada itu, tujuan penulisan makalah ini
guna untuk memperdalam pengetahuan serta memahami konsep dasar pengawasan mutu pangan
itu sendiri.

Penulis menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada seluruh pihak yang telah
memberikan bantuan dan dukungan baik secara langsung maupun tidak langsung dalam
penulisan makalah ini.

Besar harapan kami makalah ini dapat berguna untuk menambah wawasan dan
pengetahuan kita tentang Pengawasan Mutu Pangan. Semoga makalah ini bisa dipahami dengan
baik oleh pembaca dan berguna untuk semua. Kami mohon maaf apabila terdapat kesalahan yang
kurang berkenan dan kami mohon kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk kebaikan
di masa yang akan datang. Demikian yang bisa kami sampaikan,semoga pembaca dapat
mengambil manfaat dari karya ini.

Padang, 30 Januari 2020

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ........................................................................................

DAFTAR ISI ......................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ..................................................................................
B. Rumusan Masalah .............................................................................. .
C. Tujuan……………………………………………………………….

BAB II PEMBAHASAN
A. Pengertian Pengawasan Mutu Pangan ...............................................
B. Tujuan Pengawasan Mutu Pangan .....................................................
C. Manfaat Pengawasan Mutu Pangan ...................................................
D. Ruang Lingkup Pengawasan Mutu Pangan .......................................

BAB III PENUTUP


A. Kesimpulan ........................................................................................
B. Penutup ..............................................................................................

DAFTAR PUSTAKA .........................................................................................


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dewasa ini globalisasi telah menjangkau berbagai aspek kehidupan. Sebagai
akibatnya persainganpun semakin tajam. Dunia bisnis sebagai salah satu bagiannya juga
mengalami hal yang sama. Perusahaan-perusahaan yang dahulu bersaing hanya pada tingkat
local atau regional, kini harus pula bersaing dengan perusahaan dari seluruh dunia. Hanya
perusahaan yang mampu menghasilkan barang atau jasa berkualitas kelas dunia yang dapat
bersaing dalam pasar global.
Demikian halnya perusahaan-perusahaan yang bergerak di bidang produksi
pangan, apabila ingin memiliki keunggulan dalam skala global, maka perusahaan-
perusahaan tersebut harus mampu melakukan setiap pekerjaan secara lebih baik dalam rangka
menghasilkan produk pangan berkualitas tinggi dengan harga yang wajar dan bersaing. Hal ini
berarti agar perusahan atau industri pangan mampu bersaing secara global diperlukan
kemampuan mewujudkan produk pangan yang memiliki sifat aman (tidak membahayakan),
sehat dan bermanfaat bagi konsumen. Sehingga pengawasan mutu pangan haruslah diketahui
oleh segala aspek diseluruh dunia, agar bisa mengetahui panagn yang baik dan sehat.

B. Rumusan Masalah
1. Apa itu pengawasan mutu pangan?
2. Apakah tujuan dari pengawasan mutu pangan?
3. Apa saja manfaat dari pengawasan mutu pangan?
4. Apa saja yang termasuk dalam ruang lingkup pengawasan mutu pangan?

C. TUJUAN
1. Mahasiswa mengetahui pengertian pengawasan mutu pangan
2. Mahasiswa mengetahui tujuan dari pengawasan mutu pangan
3. Mahasiswa mengetahui apa saja manfaat dari pengawasan mutu pangan
4. Mahasiswa mengetahui apa saja yang termasuk dalam ruang lingkup pengawasan mutu
pangan

Anda mungkin juga menyukai