Anda di halaman 1dari 17

1.

Garis pertahanan pertama pada sistem pertahanan tubuh nonspesifik adalah …

a. Kulit dan membran mukosa

b. Kulit dan antibody

c. Limfosit dan antibody

d. Sel fagosit dan kulit

e. Protein anti mikroba dan membran mukosa

Jawaban : A

2. Molekul asing yang menyebabkan respon spesifik dari sistem kekebalan tubuh disebut dengan …

a. Limfosit T penolong

b. Antibody

c. Pirogen

d. Antigen

e. Limfosit B

Jawaban : A

3. Perkembangan limfosit T terdapat pada susmsum tulang. Disamping itu pematangannya terletak pada
bagian …

a. Sel induk

b. Kelenjar timus

c. Sumsum tulang

d. Jaringan limfa

e. Pembuluh darah

Jawaban : B
4. Kelompok antimikroba yang cakupannya meliputi 21 protein serum yang tergolong ke dalam
pertahana nonspesifik adalah …

a. Sistem komplemen

b. Sistem kekebalan

c. Antibody

d. Antigen

e. Interferon

Jawaban : E

5. Berikut ini merupakan jenis limfosit T yang memiliki peranan dalam menghancurkan sel yang telah
terinfeksi, adalah limfosit …

a. T penolong

b. T helper

c. T sitoksik

d. T Supresor

e. T memori

Jawaban : C

6. Tiap-tiap limposit yang saling melakukan interaksi satu sama lain dengan antigen akan berdiferensiasi
menjadi …

a. Sel B dan sel T

b. Sel efektor dan sel B

c. Sel memori dan sel efektor

d. Sel memori dan sel efektor

e. Sel fagosit dan sel memori

Jawaban : A
7. Vaksinisasi tergolong ke dalam usaha dalam membentuk kekebalan …

a. Aktif alami

b. Seluler

c. Pasif alami

d. Aktif buatan

e. Pasif alami

Jawaban : D

8. Respon kekebalan yang tidak tergolong ke dalam mekanisme pembuangan antigen oleh antibodi ialah

a. Kekebalan buatan

b. Kekebalan pasif

c. Kekebalan humoral

d. Kekebalan seluler

e. Kekebalan nonspesifik

Jawaban : D

9. Respon berlebih pada sebuah antigen yang memasuki tubuh manusia disebut dengan …

a. Alergi

b. Addison’s disease

c. Autoimunitas

d. Myasthenia gravis

e. Hipersensitif

Jawaban : A
10. Antibody monoclonal ialah anti bodi yang bersifat …

a. Dapat mengidentifikasi setiap jenis antigen

b. Secara langsung dapat membunug sel-sel kanker

c. Diproduksi oleh klon sel-sel kanker

d. Memberikan kekebalan terhadap virus influensi

Jawaban : C

11. Produksi antibody monoclonal terdapat dalam konsentrasi keilmuan …

a. Teknologi enzim

b. Kultur jaringan

c. Teknologi hibridoma

d. Teknologi hibroma

e. Teknologi DNA rekombian

Jawaban : C

12. Prosesi vaksinasi dapat diberikan per oral, misalnya saja vaksin yang diberikan dalam rangka
pencegahan penyakit …

a. Cacar

b. Disentri

c. Polio

d. polio

e. Rabies

Jawaban : C
13. Berikut ini jenis autoimunitas yang diidentifikasikan dengan terserangnta kelenjar adrenalin oleh
antibodi ialah …

a. Diabetes mellitus

b. AIDS

c. Myasthenia gravis

d. Alergi

e. Addison’s disease

Jawaban : E

14. Sel T supresor merupakan tipe limpost yang berfungsi sebagai …

a. Pembentuk antibody

b. Pengingat antigen yang memasuki tubuh

c. Pemberhenti respons imun

d. Sebagai stimulant dalam pembentukan sel T lainnya dan sel B plasma

e. Untuk menyerang pathogen yang memasuki tubuh

Jawaban : C

15. Antibody di dalam tubuh manusia diproduksi oleh sel limfosit tipe …

a. Sel B Plasma

b. Sel T Pembunuh

c. Sel T Supresor

d. Sel T Pembantu

e. Sel B Pembelah

Jawaban : E
16. Yang dimaksud vaksinisasi ialah …

a. Proses pemberian vaksin ke dalam tubuh

b. Membunuh pathogen

c. Menyalurkan pathgogen

d. Merusak tubuh pathogen

e. Tidak ada jawaban yang benar

Jawaban : A

17. Antibodi yang pada umumnya banyak ditemukan di dalam keringat memiliki fungsi proteksi dalam
mencegah terjadinya infeksi pada epithelium struktur antibody disebut dengan …

a. Ig D

b. Ig M

c. Ig A

d. Ig G

e. Ig E

Jawaban : C

18. Sel B pembelah memiliki fungsi sebagai …

a. Pembentuk antibody

b. Menurunkan produksi antibody

c. Menyerang pathogen

d. Mengingat antigen yang pernah masuk

e. Pembentuk sel B pengingat dan sel B plasma

Jawaban : E
19. Sebuah mekanisme pertahanan oleh beberapa sel pagosit dilakukan dengan cara mencerna partikel
mikroba / asing disebut dengan …

a. Limfosit

b. Antibody

c. Interferon

d. Fagositosis

e. Inflamasi

Jawaban : D

20. Pola kerja antibodi yang memiliki fungsi sebagai penghalang proses pengikatan virus disebut dengan

a. Vaksinasi

b. Netralisasi

c. Aglutinasi

d. Fiksasi

e. Prespitas

Jawaban : E

21. Kekebalan seluler secara aktif akan melibatkan sel T yang memiliki peran sebagai …

a. Pemangsa pathogen

b. Penghambat pathogen

c. Penghancur pathogen

d. Menyerang sel-sel tubuh yang terinfeksi

e. Memperkuat sistem imun

Jawaban : D
22. Autoimunitas adalah faktor utama timbulnya penyakit di bawah ini, terkecuali …

a. Diabetes mellitus

b. Aids

c. Lupus

d. Myasthenia

e. Addison’s disease

Jawaban : B

23. Imunoglobin D merupakan antibody yang dapat ditemukan pada …

a. Darag

b. Air mata

c. Permukaan limfosit b

d. infeksi

e. Basofil

Jawaban : C

24. Berikut ini yang tergolong ke dalam pertahanan pada permukaan tubuh ialah …

a. Air mata dan Air liur

b. Bakteri flora normal tubuh

c. Urine

d. Kulit serta membran mukosa

e. Semua jawaban salah

Jawaban : D
25. Senyawa yang memiliki peranan penting terhadap proses penghancuran bakteri ialah …

a. Histamine

b. Lisozim

c. Protein komplemen

d. Histamin

e. Antibody

Jawaban : D

26. Sistem kekebalan tubuh adalah ….

a. kemampuan tubuh dalam menghasilkan limfosit dewasa

b. kemampuan dalam menjalani persaingan kehidupan

c. kemampuan memakan antigen yang masuk ke dalam tubuh

d. kemampuan tubuh dalam menghasilkan sel kekebalan.

e. kemampuan tubuh dalam mempertahankan diri dari serangan penyakit

Jawaban: e. kemampuan tubuh dalam mempertahankan diri dari serangan penyakit

27. Ilmu yang mempelajari sistem kekebalan tubuh disebut ….

a. zoologi

b. virologi

c. embriologi

d. vaksinasi

e. immunologi

Jawaban: E
28. Sel penghasil antibodi adalah ….

A. isograf

b. basophil

c. limfosit

d. monosit

e. leukosit

Jawaban: C

29. Fungsi epitop adalah ….

a. sebagai penyebab penyakit

b. melemahkan sistem pertahanan tubuh

c. penyerang antibodi

d. pengikat antibodi yang sesuai

e. penyebar penyakit

Jawaban: D

30. Tindakan pembentukan kekebalan tubuh dengan cara pemberian vaksin disebut ….

a. autoimun

b. heteroimun

c. isoimun

d. imunisasi

e. vaksinasi

Jawaban: E
31. Makrofag berasal dari sel darah putih jenis ….

a. limfosit

b. monosit

c. eosinophil

d. basophil

e. neutrophil

Jawaban: B

32. Faktor seseorang dapat mengalami kekebalan aktif salah satunya adalah …

a. monosit dan limfosit yang berkembang lebih matang

b. sistem pertahanan tubuh yang sangat baik

c. antibodi sangat kuat

d. tubuh telah mengenali antigen penyebab penyakit

e. tubuh telah diberi vaksin

Jawaban: C

33. Influenza disebabkan karena ….

a. virus

b. infeksi

c. protein asing

d. mikroorganisme

e. bakteri

Jawaban: A
34. Organ yang menghasilakan antibodi dalam tubuh manusia adalah ….

a. kelenjar pancreas

b. kelenjar paratiroid dan tiroid

c. tulang selangka

d. sumsum tulang dan hipotalamus

e. sumsum tulang dan kelenjar timus

Jawaban: E

35. Zat asing seperti virus dan sebagainya disebut ….

a. vaksin

b. leukosit

c. imunitas

d. antibodi

e. antigen

Jawaban: E

36. Antibodi pada tubuh manusia dibentuk oleh ….

a. monosit

b. eosinophil

c. neutrophil

d. limfosit

e. beasofil

Jawaban: D
37. Reaksi imunisasi ketika virus atau bakteri menginfeksi tubuh, yaitu terjadinya reaksi antara ….

a. antibodi – imunoglobin

b. limfosit – virus

c. antibodi – antigen

d. leukosit – bakteri

e. antigen – imunogen

Jawaban: C

38. Autoimunitas akan menyebabkan beberapa penyakit berikut ini, kecuali ….

a. AIDS

b. Diabetes mellitus

c. Addison’s disease

d. Myasthenia

e. Lupus

Jawaban: A

39. Pemberian vaksin pada tubuh seeorang merupakan salah satu cara mendapatkan kekebalan ….

a. pasif alami

b. pasif buatan

c. Autoimun

d. aktif alami

e. aktif buatan

Jawaban: A
40. Imunisasi untuk mencegah penyakit TB (tuberculosis) adalah ….

a. BCG

b. TT

c. DPT

d. Polio

e. Campak

Jawaban: A

41. Perlindungan tubuh yang pertama dari serangan mikroba dan virus adalah….

a. Keringat

b. Rambut-rambut

c. Kulit

d. Lendir tubuh

e. Selaput mukosa

Jawaban: C

42. Jenis leukosit yang mampu membentuk antibodi di bawah ini adalah….

a. Neutrofil

b. Monosit

c. Eusinofil

d. Basofil

e. Limfosit

Jawaban: E
43. Perhatikanlah ciri-ciri leukosit di bawah ini:

1) Diproduksi dalam jaringan limfa

2) Berinti satu, bulat atau bulat panjang

3) Bersifat amuboid

4) Jika telah dewasa dapat membentuk makrofag

Berdasarkan keterangan di atas, leukosit yang dimaksud adalah….

a. Eosinofil

b. Basofil

c. Neutrofil

d. Monosit

e. Limfosit

Jawaban: D

44. Leukosit yang mampu menghasilkan zat anti pembekuan heparin adalah….

a. Basofil

b. Neutrofil

c. Limfosit

d. Eosinofil

e. Monosit

Jawaban: A
45. Granulosit memiliki sifat-sifat fagositik, granula-granula dalam granulosit merupakan….

a. Lisosom

b. Opsonin

c. Antibodi

d. Pigmen

e. Presipitin

Jawaban: A

46. Zat-zat atau partikel asing yang masuk ke dalam tubuh manusia akan dianggap sebagai….

a. Antigen

b. Aglutinin

c. Antibodi

d. Polar body

e. Granula

Jawaban: A

47. Suatu zat yang diproduksi sel yang terserang virus berfungsi untuk mencegah terjadinya replikasi
virus adalah….

a. Antibodi

b. Sel fagosit

c. Interferon

d. Histamin

e. Heparin

Jawaban: C
48. Wahyu terkena cacar pada saat berumur 4 tahun, setelah hingga Wahyu tidak pernah terkena cacar
lagi. Yang menyebabkan Wahyu tidak pernah terkena cacar lagi adalah….

a. Penyakit cacar hanya menyerang ketika system imun tubuh lemah terutama saat masih kecil

b. Tubuh telah membentuk antibodi untuk melawan virus cacar

c. Tubuh dewasa telah memiliki system antibodi yang kuat

d. Tubuh memiliki sel-sel fagosit yang lebih banyak serta kompleks

e. Wahyu menjaga kesehatan tubuhnya dengan baik

Jawaban: B

49. Antibodi menghadapi bakteri yang menyerang tubuh dengan cara….

a. Menyelubungi permukaan sel bakteri untuk memacu autolisis

b. Menyelubungi sel-sel yang masuk untuk memacu fagositosis

c. Berikatan dengan protein membran sel dan melisiskan membrannya

d. Masuk ke dalam sel bakteri dan menghancurkan organel

e. Melisiskan sel bakteri dengan enzim hidrolitik

Jawaban: B

50. Bayi yang baru lahir penting untuk mendapat air susu ibu karena….

a. ASI kaya akan zat-zat gizi yang akan memperkuat tubuh bayi

b. Limfosit dari tubuh ibu akan diturunkan kepada anaknya melalui ASI

c. Dalam ASI terkandung kolostrum yang berguna bagi sistem imun bayi

d. ASI mengandung banyak antigen lemah untuk menstimulasi sistem imun bayi

e. ASI mengandung antibodi untuk melawan berbagai penyakit

Jawaban: C

Anda mungkin juga menyukai