Anda di halaman 1dari 21

Assalaamu’alaikum

Power Point Bimbingan


Disusun guna Memenuhi Tugas
Mata Kuliah Teknologi BK
Dosen Pengampu : Agung, S.K, S.Pd

Oleh :
Nama : Nailis Sa’adah
Kelas :6A
NIM : 2010-31-016
Konseling
Individual
ManajemenWaktu

Untuk
Siswa
SMA
Seorang siswa yang sulit
mengatur waktu
belajar karena
kesibukannya
membantu orang
tuanya bekerja
Belajar

Sulit
Mengatur
Waktu
Membantu
Orang Tua
Apa sih
Manajemen
Waktu itu?
Pengertian
Manajemen Waktu

 Mengatur Waktu
 Suatu perencanaan, pengorganisasian,
penggerakan, dan pengawasan
produktivitas waktu
Tindakan atau proses perencanaan dan
secara sadar melakukan kontrol atas
jumlah waktu yang dihabiskan untuk
kegiatan tertentu
 Memberikan pedoman dan
arah serta pengawasan terhadap
waktu
 Dapat mengetahui prioritas
hubungan antar aktifitas yang
akan dikerjakan.
Kegiatan yang
terlalu padat
sehingga sulit
mengatur waktu
Masalah yang Muncul

• Gagal mengikuti To-Do List


• Tidak menentukan target
• Tidak memprioritaskan

• Gagal menghadapi gangguan


• Penundaan
• Mengambil terlalu banyak pekerjaan

• Berkembang saat sibuk


• Multitasking
• Tidak mengambil jeda istirahat
• Menjadwalkan tugas dengan tidak efektif
Dampak
tidak dapat
Mengatur
Waktu

Aktifitas kegiatannya tidak


bisa berjalan dengan lancar
yang berakibat tujuan hidup
tidak tercapai
Jadilah pribadi yang aktif

Set goal

Prinsisp Prioritaskan tindakan


Manajemen
Waktu
Jaga fokus anda

Buat tenggat waktu yang


realistis

Setelah memutuskan rencana dan


terfokus, maka lakukan sekarang!
Tips Manajemen Waktu
yang Baik

Luangkan 30 menit pertama setiap harinya


untuk merencanakan hari Anda

Bawalah jadwal dan ingatlah kegiatan yang akan anda lakukan

Mengatur jangka waktu kegiatan

Merencanakan waktu minimal 50% untuk


hal produktif
Tips Manajemen Waktu
yang Baik

Merencanakan waktu untuk istirahat

Berlatihlah untuk tidak mengangkat semua


telepon yang masuk kecuali hanya untuk
urusan yang sangat penting

Luangkan waktu 5 menit setelah aktivitas atau keputusan yang


anda ambil untuk mengetahui apakah target yang direncanakan
itu tercapai atau tidak
Behavioristi
k
Konselor mencoba untuk
mengikutsertakan klien
kedalam kegiatan les
supaya waktu belajarnya
bisa lebih diatur sehingga
klien bisa mencapai suatu
prestasi yang baik dan
dapat membanggakan
orang tuanya.
SEKIAN
TERIMA KASIH

Wassalaamu’alaikum

Anda mungkin juga menyukai