Anda di halaman 1dari 4

PENERAPAN K3 DALAM MENINGKATKAN MUTU SDM PERUSAHAAN

PLASTIK NASIONAL DI INDONESIA

Ade Irawan
Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta
Email: adeirawan.2017@student.uny.ac.id

Abstrak
Salah satu hal yang penting untuk dilakukan oleh pemilik perusahaan adalah menjamin
keselamatan pekerjanya, dengan menjaga keamanan dan kesehatan para pekerja juga bisa
mengobtimalkan kinerja dari mereka. perusahaan karung plastik nasional di indonesia ada
sekitar 62 yang tersebar di seluruh indonesia hal ini sesuai dengan data kementrian
perindustrian republik indonesia. Pabrik plastik di indonesia sendiri memiliki penerapan K3
untuk menjagga pekerja aman dari bahaya yang ditimbulkan oleh peralatan atau mesin
pembuat karung plastik, salah satunya adalah APD (alat pelindung diri). APD yang digunakan
perusahaan plastik di indonesia seperti pakaian kerja (wearpack), sarung tangan, sepatu
masker dan lain-lain. Penggunaan APD sesuai penempatan bidang atau proses pembuatan
plastik yang di terima pekerja, bila tempat kerja tidak memiliki sumber bahaya yang begitu
banyak maka APD yang di gunakan juga sedikit.

1. PENDAHULUAN

Indonesia adalah salah satu sentral plastik sendiri perusahaan plastik di


industri karung plastik di asia, banyak indonesia memiliki cara membuat yang
pabrik plastik berdiri di indonesia. relatif sama, mulai dari biji plastik yang di
Penggunaan karung plastik sangat banyak leburkan hingga menjadi benang plastik
sekali, karung plastik bisa digunakan untuk yang kemudian dipintal menjadi gulungan
banyak fungsi mulai dari wadah kemudian benang plastik, setelah tahap tersebut
tempat menempel nama perusahaan hingga gulungan benang di bawa ke mesin LOOM,
keterangan isi barang yang ada di dalam mesin LOOM menganyam benang plastik
karung plastik tersebut. Contoh menjadi karung. Tahap-tahap pembuatan
penggunaan karung plastik di indonesia karung plastik tersebut dikerjakan oleh
adalah pupuk UREA, beras dan pekerja dan setiap tahap pembuatan karung
sagu/tepung. Dalam pembuatan karung memiliki sumber bahaya yang berbeda oleh
karena itu penerapan K3 yang tepat bisa 3. HASIL PEMBAHASAN
menjamin keselamatan pekerja dan
Pada tahap awal pembuatan karung
perusahaan karung plastik di indonesia
plastik yaitu peleburan biji plastik agar
demi meningkatkan mutu SDM para
menjadi benang plastik, sumber bahayanya
pekerja di wajibkan melakukan budaya
adalah dari mesin peleburannya yang
5R(resik, rapi, ringkas, rawat, rajin) oleh
bernama extruder.
perusahaan sehingga kebersihan tempat
lingkungan kerja dapat membuat kenyaman
dan kesehatan para pekerja terjamin.

Gambar. Biji plastik


(sumber : galeri)

Gambar. Karung plastik


Mesin ini menghasilkan panas agar plastik
(sumber : galeri)
meleleh dan juga ada bau dari biji plastik
yang yang menyengat sehingga membuat
2. METODE PENELITIAN
pekerja merasa kurang nyaman berada di
Metode penelitian yang digunakan sekitar area pembuatan benang plastik. K3
adalah metode observasi dimana peneliti yang harus dipikirkan oleh perusahaan
mengumpulkan data penelitian dengan tersebut untuk melindungi para pekerja
mempunyai sifat dasar naturalistik adalah penyediaan sarung tangan guna
sehingga berlangsung dalam konteks untuk melindungi tangan dari bahaya panas
natural dan pelakunya berpartisipasi secara mesin extruder dan kebersihan tangan saat
wajar dalam interaksi (Supriyati. 2011:46). bekerja. Menggunakan masker karena bau
Observasi yang dilakukan oleh penulis yang menyengat dari biji plastik bisa
adalah pengambilan data langsung disalah menyebabkan pusing bila terlalu lama
satu perusahaan karung plastik indonesia menghirupnya. Penggunaan sepatu wajib
dengan pengamatan dan analisis keadaan. bagi pekerja karena sepatu tidak hanya
menjadi alas tapi juga melindungi kaki dari
bahaya seperti tertimpa alat, tersandung tangan bisa melindungi diri dari goresan
akibat menarik benang plastik dan terkena
barang saat berjalan.
motor servo, sarung tangan juga bisa
melindungi dari sengatan listrik statis
Setelah peleburan biji plastik untuk menjadi sedangkan untuk sepatu penggunaannya
benang plastik tahap berikutnya benang bisa unntuk melindungi kaki langsung
terkena lantai agar mengurangi dampak
plastik di pintal menjadi gulungan benang sengatan listrik statis. Untuk APD lain
agar nantinya mudah di anyam oleh mesin sebagai perlindungan sekunder pekerja bisa
memakai masker, topi dan wearpack kerja.
loom untuk menjadi karung plastik. Proses
Gulungan benang plastik akhirnya menuju
ini menggunakan banyak motor servo untuk
ke mesin loom untuk dianyam menjadi
menggulung benang plastik yang keluar karung. Satu mesin LOOM membutuhkan
32 gulungan benang plastik untuk membuat
dari mesin extruder, untuk menghubungkan
1 karung ukuran beras 5kg. Proses
banyak benang ke motor servo para pekerja pembuatannya adalah ke seluruhan
gulungan benang plastik di tempatkan
menarik dan mengkaitkan benang dengan
mengitari mesin kemudian benang yang
cara manual sehingga membutuhkan terdapat di tengah mesin loom bergerak
mengitari seluruh gulungan benang
banyak pekerja dan melakukannya harus
sehingga terjadi penganyaman karung
cepat agar benang tidak kusut. Dalam hal plastik.
ini sumber bahaya yang berada di tempat
tersebut adalah tangan bisa tergores akibat
putaran motor saat mengkaitkan benang.
Ada juga sumber bahaya yang paling parah
adalah tersengat listrik statis akibat benang
plastik yang bergerak, listrik tersebut
tercipta akibat ada gesekan plastik di udara.

Gambar. Mesin penganyam karung (loom)


(sumber : galeri)
Sumber bahaya pada bagian ini adalah
suara bising dari mesin loom yang
membuat telinga merasa terganggu, mesin
yang terus bergerak menganyam benang
plastik bisa mengakibatkan tangan pekerja
Gambar. Pemintalan benang terjepit dan minyak yang tumpah oleh
pelumas mesin bisa membuat pekerja
(sumber : galeri) terjatuh. Untuk menghindari bahaya
Untuk menghindari sumber bahaya tersebut tersebut penerapan K3 yang baik dengan
K3 yang harus di gunakan oleh pekerja menggunakan sarung tangan, sepatu dan
adalah sarung tangan dan sepatu, sarung penyumbat telinga sehingga pekerja bisa
bekerja dengan aman dan nyaman. 1) Pekerja wajib mengunakan sepatu
Penerapan 5S juga harus di lakukan untuk melindungi kaki dari bahaya
sehingga lingkungan kerja selalu bersih 2) Masker wajib di gunakan di area
meskipun mesin mengeluarkan minyak jadi tertentu agar bau dari bahan kimia
bisa teratasi. plastik tidak membuat pusing
3) Penggunaan sarung tangan bagi
Tahap terakhir setelah karung jadi adalah pekerja untuk melindungi tangan
membawa karung ke pemotongan dan di 4) Memakai baju lengan panjang atau
potong sesuai dengan kebutuhan konsumen wearpack
seperti ukuran dan berat barang yang akan 5) Topi guna melindungi kepala
di masukkan kedalam karung. Terkadang 6) Penerapan budaya 5S
juga ada konsumen yang meminta untuk di
beri merek atau logo perusahaan di karung Sarana dan prasarana untuk menunjang
yang harus di lakukan oleh perusahaan kesehatan pekerja juga antara lain:
karung seperti contohnya pupuk urea yang
meminta karungnya sudah memiliki logo 1) Kipas, pendingin udara atau
dan nama produk maupun komposisi. ventilasi yang luas agar udara bisa
masuk dan keluar kemudian suhu
agar tidak tinggi di dalam
perusahaan
4. KESIMPULAN 2) Kamar mandi yang bersih dan
Penerapan K3 dalam perusahaan terawat
karung plastik nasional di indonesia 3) Memberikan area untuk tempat
memerlukan perhatian khusus oleh merokok di waktu istirahat
perusahaan karena untuk meningkatkan
mutu SDM dalam lingkup perusahaan tidak
hanya memberikan asuransi BPJS 5. REVERENSI
kesehatan akan tetapi perlu diperhatikan
kesehatan dan keselamatan dari para Irsyadi, A.R. 2017. Institut BPJS
pekerja itu sendiri mengingat mencegah Ketenagakerjaan.Volume 2 no.1
lebih baik dari pada mengobati. Tata Cara Penulisan Artikel Penelitian
Meningkatkan mutu SDM perusahaan Dikti. http://simlitabmas.ristekdikti.go.id
dengan penerapan K3 juga menguntukkan diakses tanggal 19 febuari 2020
bagi perusahaan selain untuk menghindari
kemacetan barang akibat pekerja yang Rio. 2016. Asuransi Kesehatan Karyawan
sakit, pekerja juga akan lebih optimal dalam Telah Dihapus. https://duwitmu.com.
bekerja karena kenyamanan yang diberikan Diakses tanggal 19 februari 2020
oleh perusahaan dan juga nama perusahaan Kementrian Perindustrian Republik
akan menjadi lebih berkualitas. Berikut Indonesia. https://kemenperin.go.id.
penerapan K3 yang harus dilakukan untuk Diakses tanggal 19 februari 2020
meningkatkan SDM perusahaan karung
plastik di indonesia:

Anda mungkin juga menyukai