Anda di halaman 1dari 169

KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KURIKULUM TAHUN 2013


REVISI
SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN
KOMPETENSI KEAHLIANBISNIS DARING DAN PEMASARAN

I. Pendahuluan
A. Latar Belakang
1. Pengertian Kurikulum
Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
menyebutkan bahwa kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan
mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai
pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan
pendidikan tertentu. Berdasarkan pengertian tersebut, ada dua dimensi
kurikulum, yang pertama adalah rencana dan pengaturan mengenai tujuan,
isi, dan bahan pelajaran, sedangkan yang kedua adalah cara yang digunakan
untuk kegiatan pembelajaran.
Kurikulum 2013 yang diberlakukan mulai tahun ajaran 2013/2014 memenuhi
kedua dimensi tersebut.

2. Rasional Pengembangan Kurikulum 2013


Kurikulum 2013 dikembangkan berdasarkan faktor-faktor sebagai berikut:
a. Tantangan Internal
Tantangan internal antara lain terkait dengan kondisi pendidikan dikaitkan
dengan tuntutan pendidikan yang mengacu kepada 8 (delapan) Standar
Nasional Pendidikan yang meliputi standar isi, standar proses, standar
kompetensi lulusan, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar
sarana dan prasarana, standar pengelolaan, standar pembiayaan, dan
standar penilaian pendidikan.
Tantangan internal lainnya terkait dengan perkembangan penduduk
Indonesia dilihat dari pertumbuhan penduduk usia produktif. Saat ini
jumlah penduduk Indonesia usia produktif (15-64 tahun) lebih banyak dari
usia tidak produktif (anak-anak berusia 0-14 tahun dan orang tua berusia
65 tahun ke atas). Jumlah penduduk usia produktif ini akan mencapai
puncaknya pada tahun 2020-2035 pada saat angkanya mencapai 70%.
Oleh sebab itu tantangan besar yang dihadapi adalah bagaimana
mengupayakan agar sumberdaya manusia usia produktif yang melimpah
ini dapat ditransformasikan menjadi sumberdaya manusia yang memiliki
kompetensi dan keterampilan melalui pendidikan agar tidak menjadi
beban.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 1


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

b. Tantangan Eksternal
Tantangan eksternal antara lain terkait dengan arus globalisasi dan
berbagai isu yang terkait dengan masalah lingkungan hidup kemajuan
teknologi dan informasi, kebangkitan industri kreatif dan budaya, dan
perkembangan pendidikan di tingkat internasional. Arus globalisasi akan
menggeser pola hidup masyarakat dari agraris dan perniagaan tradisional
menjadi masyarakat industri dan perdagangan modern seperti dapat
terlihat di World Trade Organization (WTO), Association of Southeast Asian
Nations (ASEAN) Community, Asia-Pacific Economic Cooperation (APEC),
dan ASEAN Free Trade Area (AFTA). Tantangan eksternal juga terkait
dengan pergeseran kekuatan ekonomi dunia, pengaruh dan imbas
teknosains serta mutu, investasi, dan transformasi bidang pendidikan.
Keikutsertaan Indonesia di dalam studi International Trends in
International Mathematics and Science Study (TIMSS) dan Program for
International Student Assessment (PISA) sejak tahun 1999 juga
menunjukkan bahwa capaian anak-anak Indonesia tidak menggembirakan
dalam beberapa kali laporan yang dikeluarkan TIMSS dan PISA. Hal ini
disebabkan antara lain banyaknya materi uji yang ditanyakan di TIMSS
dan PISA tidak terdapat dalam kurikulum Indonesia.

c. Penyempurnaan Pola Pikir


Kurikulum 2013 dikembangkan dengan penyempurnaan pola pikir sebagai
berikut:
1) pola pembelajaran yang berpusat pada guru menjadi pembelajaran
berpusat pada peserta didik. Peserta didik harus memiliki pilihan-
pilihan terhadap materi yang dipelajari untuk memiliki kompetensi
yang sama;
2) pola pembelajaran satu arah (interaksi guru-peserta didik) menjadi
pembelajaran interaktif (interaktif guru-peserta didik-masyarakat-
lingkungan alam, sumber/ media lainnya);
3) pola pembelajaran terisolasi menjadi pembelajaran secara jejaring
(peserta didik dapat menimba ilmu dari siapa saja dan dari mana saja
yang dapat dihubungi serta diperoleh melalui internet);
4) pola pembelajaran pasif menjadi pembelajaran aktif-mencari
(pembelajaran siswa aktif mencari semakin diperkuat dengan model
pembelajaran pendekatan sains);
5) pola belajar sendiri menjadi belajar kelompok (berbasis tim);
6) pola pembelajaran alat tunggal menjadi pembelajaran berbasis alat
multimedia;
7) pola pembelajaran berbasis massal menjadi kebutuhan pelanggan
(users) dengan memperkuat pengembangan potensi khusus yang
dimiliki setiap peserta didik;
8) pola pembelajaran ilmu pengetahuan tunggal (monodiscipline)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 2


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

menjadi pembelajaran ilmu pengetahuan jamak (multidisciplines);


dan
9) pola pembelajaran pasif menjadi pembelajaran kritis.

d. Penguatan Tata Kelola Kurikulum


Pelaksanaan kurikulum selama ini telah menempatkan kurikulum sebagai
daftar Mata pelajaran. Pendekatan Kurikulum 2013 untuk Sekolah
Menegah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan diubah sesuai dengan
kurikulum satuan pendidikan. Oleh karena itu dalam Kurikulum 2013
dilakukan penguatan tata kelola sebagai berikut:
1) tata kerja guru yang bersifat individual diubah menjadi tata kerja
yang bersifat kolaboratif;
2) penguatan manajeman sekolah melalui penguatan kemampuan
manajemen kepala sekolah sebagai pimpinan kependidikan
(educational leader); dan
3) penguatan sarana dan prasarana untuk kepentingan manajemen
dan proses pembelajaran.

e. Penguatan Materi
Penguatan materi dilakukan dengan cara pendalaman dan perluasan
materi yang relevan bagi peserta didik.

B. Karakteristik Kurikulum 2013


Kurikulum 2013 dirancang dengan karakteristik sebagai berikut:
1) mengembangkan keseimbangan antara pengembangan sikap spiritual dan
sosial, rasa ingin tahu, kreativitas, kerja sama dengan kemampuan
intelektual dan psikomotorik;
2) sekolah merupakan bagian dari masyarakat yang memberikan pengalaman
belajar terencana dimana peserta didik menerapkan apa yang dipelajari di
sekolah ke masyarakat dan memanfaatkan masyarakat sebagai sumber
belajar;
3) mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan serta
menerapkannya dalam berbagai situasi di sekolah dan masyarakat;
4) memberi waktu yang cukup leluasa untuk mengembangkan berbagai sikap,
pengetahuan, dan keterampilan;
5) kompetensi dinyatakan dalam bentuk kompetensi inti kelas yang dirinci
lebih lanjut dalam kompetensi dasar Mata pelajaran;
6) kompetensi inti kelas menjadi unsur pengorganisasi (organizing elements)
kompetensi dasar, dimana semua kompetensi dasar dan proses
pembelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi yang dinyatakan
dalam kompetensi inti;
7) kompetensi dasar dikembangkan didasarkan pada prinsip akumulatif, saling

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 3


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

memperkuat (reinforced) dan memperkaya (enriched) antarMata pelajaran


dan jenjang pendidikan (organisasi horizontal dan vertikal).

C. Tujuan Kurikulum 2013


Kurikulum 2013 bertujuan untuk mempersiapkan manusia Indonesia agar
memiliki kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara yang beriman,
produktif, kreatif, inovatif, dan afektif serta mampu berkontribusi pada
kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban dunia.

II.Landasan

A. Landasan Filosofis
Landasan filosofis dalam pengembangan kurikulum menentukan kualitas
peserta didik yang akan dicapai kurikulum, sumber dan isi dari kurikulum,
proses pembelajaran, posisi peserta didik, penilaian hasil belajar, hubungan
peserta didik dengan masyarakat dan lingkungan alam di sekitarnya.
Kurikulum 2013 dikembangkan dengan landasan filosofis yang memberikan
dasar bagi pengembangan seluruh potensi peserta didik menjadi manusia
Indonesia berkualitas yang tercantum dalam tujuan pendidikan nasional.
Pada dasarnya tidak ada satupun filosofi pendidikan yang dapat digunakan
secara spesifik untuk pengembangan kurikulum yang dapat menghasilkan
manusia yang berkualitas. Berdasarkan hal tersebut, Kurikulum 2013
dikembangkan menggunakan filosofi sebagai berikut:
a. Pendidikan berakar pada budaya bangsa untuk membangun kehidupan
bangsa masa kini dan masa mendatang. Pandangan ini menjadikan
Kurikulum 2013 dikembangkan berdasarkan budaya bangsa Indonesia
yang beragam, diarahkan untuk membangun kehidupan masa kini, dan
untuk membangun dasar bagi kehidupan bangsa yang lebih baik di masa
depan. Mempersiapkan peserta didik untuk kehidupan masa depan selalu
menjadi kepedulian kurikulum, hal ini mengandung makna bahwa
kurikulum adalah rancangan pendidikan untuk mempersiapkan kehidupan
generasi muda bangsa. Dengan demikian, tugas mempersiapkan
generasi muda bangsa menjadi tugas utama suatu kurikulum. Untuk
mempersiapkan kehidupan masa kini dan masa depan peserta didik,
Kurikulum 2013 mengembangkan pengalaman belajar yang memberikan
kesempatan luas bagi peserta didik untuk menguasai kompetensi yang
diperlukan bagi kehidupan di masa kini dan masa depan, dan pada waktu
bersamaan tetap mengembangkan kemampuan mereka sebagai pewaris
budaya bangsa dan orang yang peduli terhadap permasalahan
masyarakat dan bangsa masa kini.

b. Peserta didik adalah pewaris budaya bangsa yang kreatif. Menurut


pandangan filosofi ini, prestasi bangsa di berbagai bidang kehidupan di
masa lampau adalah sesuatu yang harus termuat dalam isi kurikulum

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 4


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

untuk dipelajari peserta didik. Proses pendidikan adalah suatu proses


yang memberi kesempatan kepada peserta didik untuk mengembangkan
potensi dirinya menjadi kemampuan berpikir rasional dan kecemerlangan
akademik dengan memberikan makna terhadap apa yang dilihat,
didengar, dibaca, dipelajari dari warisan budaya berdasarkan makna yang
ditentukan oleh lensa budayanya dan sesuai dengan tingkat kematangan
psikologis serta kematangan fisik peserta didik. Selain mengembangkan
kemampuan berpikir rasional dan cemerlang dalam akademik, Kurikulum
2013 memposisikan keunggulan budaya tersebut dipelajari untuk
menimbulkan rasa bangga, diaplikasikan dan dimanifestasikan dalam
kehidupan pribadi, dalam interaksi sosial di masyarakat sekitarnya, dan
dalam kehidupan berbangsa masa kini.
c. Pendidikan ditujukan untuk mengembangkan kecerdasan intelektual dan
kecemerlangan akademik melalui pendidikan disiplin ilmu. Filosofi ini
menentukan bahwa isi kurikulum adalah disiplin ilmu dan pembelajaran
adalah pembelajaran disiplin ilmu (essentialism). Filosofi ini mewajibkan
kurikulum memiliki nama Mata pelajaran yang sama dengan nama
disiplin ilmu, selalu bertujuan untuk mengembangkan kemampuan
intelektual dan kecemerlangan akademik.
d. Pendidikan untuk membangun kehidupan masa kini dan masa depan
yang lebih baik dari masa lalu dengan berbagai kemampuan intelektual,
kemampuan berkomunikasi, sikap sosial, kepedulian, dan berpartisipasi
untuk membangun kehidupan masyarakat dan bangsa yang lebih baik
(experimentalism and social reconstructivism). Dengan filosofi ini,
Kurikulum 2013 bermaksud untuk mengembangkan potensi peserta didik
menjadi kemampuan dalam berpikir reflektif bagi penyelesaian masalah
sosial di masyarakat, dan untuk membangun kehidupan masyarakat
demokratis yang lebih baik.
Dengan demikian, Kurikulum 2013 menggunakan filosofi sebagaimana di atas
dalam mengembangkan kehidupan individu peserta didik dalam beragama,
seni, kreativitas, berkomunikasi, nilai dan berbagai dimensi inteligensi yang
sesuai dengan diri seorang peserta didik dan diperlukan masyarakat, bangsa
dan ummat manusia.

B. Landasan Teoritis
Kurikulum 2013 dikembangkan atas teori “pendidikan berdasarkan standar”
(standard-based education), dan teori kurikulum berbasis kompetensi
(competency-based curriculum). Pendidikan berdasarkan standar menetapkan
adanya standar nasional sebagai kualitas minimal warganegara yang dirinci
menjadi standar isi, standar proses, standar kompetensi lulusan, standar
pendidik dan tenaga kependidikan,standar sarana dan prasarana, standar
pengelolaan, standar pembiayaan, dan standar penilaian pendidikan.
Kurikulum berbasis kompetensi dirancang untuk memberikan pengalaman
belajar seluas-luasnya bagi peserta didik dalam mengembangkan kemampuan
untuk bersikap, berpengetahuan, berketerampilan, dan bertindak.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 5


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Kurikulum 2013 menganut: (1) pembelajaan yang dilakukan guru (taught


curriculum) dalam bentuk proses yang dikembangkan berupa kegiatan
pembelajaran di sekolah, kelas, dan masyarakat; dan (2) pengalaman belajar
langsung peserta didik (learned-curriculum) sesuai dengan latar belakang,
karakteristik, dan kemampuan awal peserta didik. Pengalamanbelajar langsung
individual peserta didik menjadi hasil belajar bagi dirinya, sedangkan hasil
belajar seluruh peserta didik menjadi hasil kurikulum.

C. Landasan Yuridis
Landasan yuridis Kurikulum 2013 adalah:
1. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
2. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
sedangkan Ketentuan dalam UU 20/2003 yang mengatur KTSP, adalah
Pasal 1 ayat (19); Pasal 18 ayat (1), (2), (3), (4); Pasal 32 ayat (1), (2),
(3); Pasal 35 ayat (2); Pasal 36 ayat (1), (2), (3), (4); Pasal 37 ayat (1),
(2), (3); Pasal 38 ayat (1), (2).;
3. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2005 tentang Rencana Pembangunan
Jangka Panjang Nasional, beserta segala ketentuan yang dituangkan
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional; dan
4. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19
Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Sedangkan Ketentuan di
dalam PP 19/2005 yang mengatur KTSP, adalah Pasal 1 ayat (5), (13),
(14), (15); Pasal 5 ayat (1), (2); Pasal 6 ayat (6); Pasal 7 ayat (1), (2),
(3), (4), (5), (6), (7), (8); Pasal 8 ayat (1), (2), (3); Pasal 10 ayat (1), (2),
(3); Pasal 11 ayat (1), (2), (3), (4); Pasal 13 ayat (1), (2), (3), (4); Pasal
14 ayat (1), (2), (3); Pasal 16 ayat (1), (2), (3), (4), (5); Pasal 17 ayat (1),
(2); Pasal 18 ayat (1), (2), (3); Pasal 20.

5. Peraturan Presiden Republik Indonesia nomor 87 Tahun 2017 Tentang


Penguatan Pendidikan Karakter

6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan.


a. Kurikulum 2013.
1. Permendikbud No. 53 tahun 2015 tentang Penilaian Hasil belajar oleh
Pendidik dan Satuan Pendidikan pada Pendidikan dasar dan
Menengah
2. Permendikbud No. 20 Tahun 2016 tentang Standar kompetensi
Lulusan (SKL) Pendidikan Dasar dan Menengah
Standar Kompetensi Lulusan terdiri atas kriteria kualifikasi
kemampuan peserta didik yang diharapkan dapat dicapai setelah
menyelesaikan masa belajarnya di satuan pendidikan pada jenjang
pendidikan dasar dan menengah.
3. Permendikbud No. 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan
Dasar

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 6


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

dan Menengah.
4. Permendikbud No. 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan
Dasar dan Menengah.
5. Permendikbud No. 23 tahun 2016 tentang Penilaian Hasil belajar oleh
Pendidik dan Satuan Pendidikan pada Pendidikan dasar dan
Menengah

6. Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan


MenengahKementrian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor.
330/D.D5/KEP/KR/2017 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi
Dasar Mata Pelajaran Muatan Nasional (A), Muatan Kewilayaan (B),
Dasar Bidang Keahlian (C1), Dasar Program Kehalian (C2), dan
Kompetensi Keahlian (C3).

7. Peraturan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Kementrian


Pendidikan dan Kebudayaan Nomor. 06/D.D5/KEP/KK/2018 tentang
Spektrum Keahlian Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)/Madrasah
Aliyah Kejuruan (MAK).

8. Peraturan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Kementrian


Pendidikan dan Kebudayaan Nomor. 06/D.D5/KEP/KK/2018 tentang
Spektrum Keahlian Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)/Madrasah
Aliyah Kejuruan (MAK).

III. Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan


A. Tujuan Pendidikan Nasional
Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan
membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam
rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya
potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap,
kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta
bertanggung jawab.
B. Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan
Tujuan pendidikan menengah kejuruan adalah meningkatkan kecerdasan,
pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup
mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut sesuai dengan kejuruannya.

IV. Visi dan Misi SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN


Visi SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN
Terwujudnya Sekolah Yang Unggul Dalam Prestasi, Terampil, Mandiri, Berakhlak Mulia,
Berwawasan Lingkungan Berdasarkan Ipteks Dan Imtaq.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 7


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Visi Program Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran SMK Negeri 1 Tanjungpanadan

Terwujudnya Proram Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran Yang Unggul Dalam
Prestasi, Terampil dan Profesional Dalam Bekerja, Mandiri, Berakhlak Mulia,
Berwawasan Lingkungan Berdasarkan IPTEKS dan IMTAQ

Misi SMK Negeri 1 Tanjungpandan


1. Melaksanakan pembelajaran yang efektif untuk menghasilkan SDM yang unggul dan
kompetitif sesuai dengan IPTEKS dan IMTAQ.

2. Menghasilkan lulusan yang memiliki jiwa entrepreneurship dan professional sesuai


dengan kebutuhan DU/DI serta Pembangunan Nasional pada umumnya.

3. Membentuk kepribadian siswa yang berakhlak mulia, bertanggung jawab terhadap diri
dan lingkungannya, serta mampu mengembangkan diri secara berkelanjutan.

4. Menciptakan lingkungan sekolah yang kondusif, asri, bersih, sehat serta ramah
lingkungan.

Misi Program Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran SMK Negeri 1 Tanjungpandan.
1. Melaksanakan Pembelajaran Program Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran yang
Efektif Untuk Menghasilkan SDM Yang Unggul, Kompetitif Dan Profesional Sesuai
Dengan Perkembangan IPTEKS Dan IMTAQ
2. Menghasilkan Lulusan Program Bisnis Daring dan Pemasaran Yang Memiliki Jiwa
Entrepreneurship Dan ProfesionalSesoai Dengan Kebutuhan DU/DI Serta
PembangunanNasional Pada Umumnya
3. Membentuk Kepribadian Siswa Program keahlian Bisnis Daring dan PemasaranYang
Berakhlak Mulia, Bertanggung Jawab Terhadap Diri Dan Lingkungannya, Serta Mampu
Mengembangkan Diri Secara Berkelanjutan
4. Menciptakan Lingkungan Belajar Program keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran Yang
Kondusif, Asri, Bersih, Sehat Serta Ramah Lingkungan

V. Tujuan Pendidikan SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN


1. Menghasilkan lulusan yang cerdas, terampil, berakhlak mulia dan
bertanggung jawab terhadap kemajuan bangsa.
2. Membentuk tenaga kerja yang terdidik dan professional serta
kompetitif.
3. Membina dan melatih peserta didik untuk menjadi entrepreneurship
yang unggul dalam persaingan global.
4. Menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas yang menguasai
IPTEKS sebagai faktor unggulan dalam pembangunan nasional.
5. Menghasilkan lulusan yang mandiri, berwawasan lingkungan dan siap
memasuki dunia kerja.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 8


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

VI. Tujuan Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran

Tujuan Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran secara umum mengacu
pada isi Undang Undang Sistem Pendidikan Nasional (UU SPN) pasal 3 mengenai
Tujuan Pendidikan Nasional dan penjelasan pasal 15 yang menyebutkan bahwa
pendidikan kejuruan merupakan pendidikan menengah yang mempersiapkan peserta
didik terutama untuk bekerja dalam bidang tertentu. Secara khusus tujuan Kompetensi
Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran adalah membekali peserta didik dengan
keterampilan, pengetahuan dan sikap agar kompeten:
1. Memahami dan menerapkan konsep marketing
2. Memahami dan merencakan kegiatan bisnis
3. Melaksanakan komunikasi bisnis
4. Melaksanakan penataan produk
5. Melaksanakan bisnis online
6. Melakukan administrasi tansaksi
7. Menciptakan sebuah produk kreatif dan jiwa kewirausahaan.

VII. Profil dan Standar Kompetensi Lulusan SMK/MAK


Standar Kompetensi Lulusan SMK/MAK adalah kriteria mengenai kualifikasi
kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
bidang dan lingkup kerja. Perumusan SKL SMK/MAK dimulai dengan menentukan profil
lulusan SMK/MAK sebagai berikut.

1. Beriman, bertakwa, dan berbudi-pekerti luhur;


2. Memiliki sikap mental yang kuat untuk mengembangkan diri secara berkelanjutan;

3. Menguasai ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni serta memiliki keterampilan sesuai
dengan kebutuhan pembangunan;
4. Memiliki kemampuan produktif sesuai dengan bidang keahliannya baik untuk bekerja
pada pihak lain atau berwirausaha, dan
5. Berkontribusi dalam pengembangan industri Indonesia yang kompetitif menghadapi
pasar global.
Berdasarkan profil lulusan tersebut, maka rumusan Standar Kompetensi Lulusan
SMK/MAK dijabarkan ke dalam tiga dimensi, yaitu dimensi sikap, pengetahuan, dan
keterampilan. Lulusan SMK/MAK program pendidikan 3 tahun dan SMK/MAK program

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 9


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

pendidikan 4 tahun memiliki kompetensi pada dimensi sikap sebagaimana pada Tabel 1,
Tabel 2, dan Tabel 3.

Tabel 1. SKL SMK/MAK Dimensi Sikap


Kompetensi Lulusan Kompetensi Lulusan
Program Pendidikan 3 Tahun Program Pendidikan 4 Tahun
Berperilaku yang mencerminkan sikap: Berperilaku yang mencerminkan sikap:
1. beriman dan bertakwa kepada 1. beriman dan bertakwa kepada
Tuhan YME; Tuhan YME;
2. jujur, disiplin, empati, dan 2. jujur, disiplin, empati, dan
pembelajar sejati sepanjang hayat; pembelajar sejati sepanjang hayat;
3. bangga dan cinta tanah air, bangga 3. bangga dan cinta tanah air, bangga
pada profesinya, dan berbudaya pada profesinya, dan berbudaya
nasional; nasional;
4. memelihara kesehatan jasmani, 4. memelihara kesehatan jasmani,
rohani, dan lingkungan; rohani, dan lingkungan;
5. berfikir kritis, kreatif, beretika-kerja, 5. berfikir kritis, kreatif, beretika-kerja,
bekerja-sama, berkomunikasi, dan bekerja-sama, berkomunikasi, dan
bertanggung-jawab pada pekerjaan bertanggung-jawab pada pekerjaan
sendiri dan dapat diberi tanggung sendiri dan dapat diberi tanggung
jawab membimbing orang lain jawab atas kuantitas dan kualitas
sesuai bidang dan lingkup kerja hasil kerja orang lain sesuai bidang
dalam konteks diri sendiri, keluarga, dan lingkup kerja dalam konteks diri
sekolah, masyarakat, bangsa, sendiri, keluarga, sekolah,
negara, dan industri lingkup lokal, masyarakat, bangsa, negara, dan
nasional, regional, dan internasional. industri lingkup lokal, nasional,
regional, dan internasional.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 10


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Tabel 2. SKL SMK/MAK Dimensi Pengetahuan

Kompetensi Lulusan Kompetensi Lulusan


Program Pendidikan 3 Tahun Program Pendidikan 4 Tahun

Berfikir secara faktual, konseptual, Berfikir secara faktual, konseptual,


operasional dasar, dan metakognitif operasional lanjut, dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup secara multidisiplin sesuai dengan
kerja pada tingkat teknis, spesifik, bidang dan lingkup kerja pada tingkat
detil, dan kompleks, berkenaan teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
dengan: berkenaan dengan:
1. ilmu pengetahuan, 1. ilmu pengetahuan,
2. teknologi, 2. teknologi,
3. seni, 3. seni,
4. budaya, dan 4. budaya, dan
5. humaniora 5. humaniora
dalam konteks pengembangan potensi dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat sekolah, dunia kerja, warga masyarakat
lokal, nasional, regional, dan lokal, nasional, regional, dan
internasional. internasional.

Tabel 3. SKL SMK/MAK Dimensi Keterampilan

Kompetensi Lulusan Kompetensi Lulusan


Program Pendidikan 3 Tahun Program Pendidikan 4 Tahun
Bertindak produktif, mandiri, Bertindak produktif, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif dalam: kolaboratif, dan komunikatif dalam:
1. melaksanakan tugas dengan 1. melaksanakan tugas dengan
menggunakan alat, informasi, dan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan prosedur kerja yang lazim dilakukan
serta menyelesaikan masalah serta menyelesaikan masalah
sederhana sesuai dengan bidang kompleks sesuai dengan bidang
kerja, dan kerja, dan
2. menampilkan kinerja mandiri dengan 2. menampilkan kinerja mandiri dengan
pengawasan langsung atasan pengawasan tidak langsung atasan
berdasarkan kuantitas dan kualitas berdasarkan kuantitas dan kualitas
terukur sesuai standar kompetensi terukur sesuai standar kompetensi
kerja, dan dapat diberi tugas kerja, serta bertanggung jawab atas
membimbing orang lain. hasil kerja orang lain.

Sebagaimana tertuang pada rumusan SKL, kompetensi yang bersifat

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 11


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

generik mencakup 3 (tiga)ranah yakni sikap, pengetahuan,


danketerampilan.Ranahsikapdipilahmenjadisikapspiritual dan sikap sosial.
Pemilahan ini diperlukan untuk menekankan pentingnya
keseimbanganfungsisebagaimanusiaseutuhnya yangmencakup aspek spiritual dan
aspek sosial sebagaimana diamanatkan dalam tujuan pendidikan nasional. Dengan
demikian kompetensi yang bersifat generik tersebut diuraikan menjadi empat yaitu
kompetensi inti sikapspiritual disebut KI-1, kompetensi inti sikapsosial disebut KI-2,
kompetensi inti pengetahuan disebut KI-3, dan kompetensi inti keterampilan
disebut KI-4.

Uraian Kompetensi Intiuntuk program pendidikan 3 tahun dan 4 tahun pada


SMK/MAKdisajikan dalam Tabel 4.

Tabel 4. Deskripsi Kompetensi Inti SMK/MAK

KOMPETENSI DESKRIPSI KOMPETENSI


INTI 3 Tahun 4 Tahun
Sikap Spritual
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
(KI-1)
Sikap Sosial Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun,
(KI-2) peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui
keteladanan, pemberian nasehat, penguatan, pembiasaan, dan
pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 12


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DESKRIPSI KOMPETENSI


INTI 3 Tahun 4 Tahun
Pengetahuan Memahami, Memahami, menerapkan, menganalisis,
(KI-3) menerapkan, dan mengevaluasi tentang
menganalisis, dan pengetahuan faktual, konseptual,
mengevaluasi operasional lanjut, dan metakognitif
tentang secara multidisiplin sesuai dengan
pengetahuan bidang dan lingkup kerja pada tingkat
faktual, teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
konseptual, berkenaan
operasional dasar, denganilmupengetahuan,teknologi,seni,
dan metakognitif budaya, dan humaniora dalam konteks
sesuai dengan pengembangan potensi diri sebagai
bidang dan lingkup bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kerja pada tingkat kerja, warga masyarakat nasional,
teknis, spesifik, regional, dan internasional.
detil, dan
kompleks,
berkenaan dengan
ilmu pengetahuan,
teknologi, seni,
budaya, dan
humaniora dalam
konteks
pengembangan
potensi diri sebagai
bagian dari
keluarga, sekolah,
dunia kerja, warga
masyarakat
nasional, regional,
dan internasional.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 13


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DESKRIPSI KOMPETENSI


INTI 3 Tahun 4 Tahun
Keterampilan Melaksanakan tugas Melaksanakan tugas spesifik, dengan
(KI-4) spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan
menggunakan alat, prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
informasi, dan menyelesaikan masalah kompleks sesuai
prosedur kerja yang dengan bidang kerja.
lazim dilakukan serta Menampilkan kinerja mandiri dengan
menyelesaikan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai
masalah sederhana dengan standar kompetensi kerja.
sesuai dengan
bidang kerja. Menunjukkan keterampilan menalar,
mengolah, dan menyaji secara efektif,
Menampilkan kinerja kreatif, produktif, kritis, mandiri,
di bawah bimbingan kolaboratif, komunikatif, dan solutif
dengan mutu dan dalam ranah abstrak terkait dengan
kuantitas yang pengembangan dari yang dipelajarinya di
terukur sesuai sekolah, serta mampu melaksanakan
dengan standar tugas spesifik secara mandiri.
kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi,
Menunjukkan kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
keterampilan mahir, menjadikan gerak alami, sampai
menalar, mengolah,
dengan tindakan orisinal dalam ranah
dan menyaji secara konkret terkait dengan pengembangan
efektif, kreatif, dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
produktif, kritis, mampu melaksanakan tugas spesifik
mandiri, kolaboratif, secara mandiri.
komunikatif, dan
solutif dalam ranah
abstrak terkait
dengan
pengembangan dari
yang dipelajarinya di
sekolah, serta
mampu
melaksanakan tugas
spesifik di bawah
pengawasan
langsung.
Menunjukkan
keterampilan
mempersepsi,
kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak
mahir, menjadikan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 14


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DESKRIPSI KOMPETENSI


INTI 3 Tahun 4 Tahun
gerak alami, dalam
ranah konkret
terkait dengan
pengembangan dari
yang dipelajarinya di
sekolah, serta
mampu
melaksanakan tugas
spesifik di bawah
pengawasan
langsung.

VIII. Kompetensi Inti dan Kompetensi DasarMata Pelajaran Muatan Nasional


(A), Muatan Kewilayahan (B), Dasar Bidang Keahlian (C1), Dasar
Program Keahlian (C2), Dan Kompetensi Keahlian(C3)

Untuk kompetensi inti dan kompetensi dasar tersebut mengacu pada keputusan
Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor :
330/D.D5/Kep/KR/2017Tanggal : 09 Juni 2017
Tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Muatan Nasional
(A), Muatan Kewilayahan (B), Dasar Bidang Keahlian (C1), Dasar Program
Keahlian (C2), Dan Kompetensi Keahlian(C3)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 15


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Muatan : Nasional
Bidang Keahlian : Semua BidangKeahlian
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Jam Pelajaran : 318 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2


SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yang dianutnya. perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahandalam
berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosialdan
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 16


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


1.1 Membaca al-Qur’andengan 2.1 Menunjukkan perilaku kontrol
meyakini bahwa kontrol diri diri (mujahadah an- nafs),
(mujahadah an-nafs), prasangka baik (husnuzzan),
prasangka baik dan persaudaraan (ukhuwah)
(husnuzzan), dan sebagai implementasi
persaudaraan (ukhuwah) perintah QS al-Anfal (8):72,
adalah perintahagama QSal-Hujurat(49):10dan12
serta Hadis terkait
2.2 Menghindarkan diri dari
1.2 Meyakini bahwa pergaulan
pergaulan bebas dan
bebas dan zina adalah
perbuatan zina sebagai
dilarangagama
pengamalan QS al-Isra’
(17): 32, dan QS an-Nur
(24):2,
serta Hadis terkait
1.3 Meyakini bahwa Allah Maha 2.3 Memiliki sikap keluhuran budi;
Mulia, Maha Memberi Rasa kokoh pendirian, pemberi rasa
Aman,Maha Memelihara, aman, tawakal dan adil
Maha Sempurna Kekuatan- sebagai implementasi
Nya, Maha Penghimpun, pemahaman al-Asmau al-
Maha Adil, dan MahaAkhir Husna: Al-Karim,Al-Mu’min,
Al-Wakil, Al- Matin, Al-Jami’,
Al-‘Adl, dan Al-Akhir
2.4 Menunjukkan sikap disiplin,
1.4 Meyakini keberadaan
jujur dan bertanggung jawab,
malaikat-malaikat Allah
sebagai implementasiberiman
swt.
kepada malaikat-malaikat
Allah swt.
1.5 Terbiasa berpakaian sesuai 2.5 Menunjukkanperilaku
dengan syariatIslam berpakaian sesuai dengan
syariat Islam
1.6 Meyakini bahwa jujur 2.6 Menunjukkan perilaku jujur
adalah ajaranpokok dalam kehidupansehari-hari
Agama
1.7 Meyakini bahwa menuntut 2.7 Memiliki sikap semangat
ilmu adalah perintah Allah keilmuan sebagai
dan Rasul-Nya implementasi pemahaman QS
at-Taubah (9): 122 danHadis
Terkait

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 17


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.8 Meyakini al-Qur’an, Hadis 2.8 Menunjukkan perilaku ikhlas


dan ijtihad sebagai sumber dan taat beribadah sebagai
hukumIslam implementasi pemahaman
terhadap kedudukanal-
Qur’an, Hadis, dan ijtihad
sebagai sumber hukumIslam
2.9 Menunjukkan kepedulian
1.9 Meyakini bahwa haji, zakat
sosial sebagai hikmah dari
dan wakaf adalah perintah
perintah haji, zakat, dan
Allah dapat memberi
wakaf
kemaslahatanbagi
individu dan masyarakat
2.10 Bersikap tangguh dan rela
1.10 Meyakini kebenaran
berkorban menegakkan
dakwah Nabi Muhammad
kebenaran sebagai ’ibrahdari
saw diMakkah
sejarah strategi dakwah Nabi
di Makkah
1.11 Meyakini kebenaran 2.11 Menunjukkan sikap semangat
dakwah Nabi Muhammad ukhuwah dan kerukunan
saw diMadinah sebagai ibrah darisejarah
strategi dakwah Nabi di
Madinah
1.12 Terbiasa membaca al- 2.12 Bersikap taat aturan,
Qur’an dengan meyakini tanggung jawab, kompetitif
bahwa taat pada aturan, dalam kebaikan dan kerja
kompetisi dalam kebaikan, keras sebagai implementasi
dan etos kerja sebagai dari pemahaman QS al
perintah agama Maidah (5): 48; QSan-Nisa
(4): 59; dan QS at-Taubah (9):
105 serta Hadis yang terkait
1.13 Meyakini bahwa agama 2.13 Bersikap toleran, rukun, dan
mengajarkan toleransi, menghindarkan diri dari
kerukunan, dan tindak kekerasan sebagai
menghindarkan diri dari implementasi pemahaman QS
tindakkekerasan Yunus (10): 40-41 dan QS al-
Maidah (5): 32, sertaHadis
Terkait
1.14 Meyakini adanya kitab- 2.14 Peduli kepada orang lain
kitab suci Allahswt. dengan saling menasihati
sebagai cerminanberiman
kepada kitab-kitab Allah swt.
1.15 Meyakiniadanyarasul- 2.15 Menunjukkan perilaku saling
rasul Allahswt. menolong sebagai cerminan
beriman kepadarasul-rasul
Allah swt.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 18


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.16 Meyakini bahwa Islam 2.16 Menunjukkan sikap syaja’ah


mengharus-kan umatnya (berani membela kebenaran)
untuk memiliki sifat dalam mewujudkankejujuran
syaja’ah (berani
membela
kebenaran)dalam
mewujudkan kejujuran
1.17 Meyakini bahwa hormat 2.17 Menunjukkan perilaku hormat
dan patuh kepada dan patuh kepada orangtua
orangtua dan guru sebagai dan guru sebagai
kewajibanagama implementasi pemahaman QS
al-Isra’ (17): 23 danHadis
Terkait
1.18 Menerapkan 2.18 Menunjukkan sikap tanggung
penyelenggaraan jenazah jawab dan kerja sama dalam
sesuai dengan ketentuan penyelenggaraan perawatan
syariat Islam jenazah dimasyarakat
1.19 Menerapkan ketentuan 2.19 Menjaga kebersamaan dengan
khutbah, tablig,dan orang lain dengansaling
dakwah di masyarakat
sesuai dengan syariat menasihati melalui khutbah,
Islam tablig, dan dakwah
1.20 Menerapkan prinsip 2.20 Bekerjasama dalam
ekonomi dan muamalah menegakkan prinsip-prinsip
sesuai denganketentuan dan praktik ekonomi sesuai
syariat Islam syariatIslam
1.21 Mengakui bahwa nilai-nilai 2.21 Bersikap rukun dan
Islam dapat mendorong kompetitif dalam kebaikan
kemajuan perkembangan sebagai implementasi nilai-
Islam pada masakejayaan nilai perkembangan
peradaban Islam padamasa
Kejayaan
1.22 Mempertahankan 2.22 Bersikap rukun dan kompetitif
keyakinan yang benar dalam kebaikan sebagai
sesuai ajaran Islam dalam implementasi nilai- nilai
sejarah peradabanIslam sejarah peradaban Islam
pada masa modern pada masamodern

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 19


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.23 Terbiasa membaca al- 2.23 Bersikap kritis dan


Qur’an sebagai demokratis sesuai dengan
pengamalan dengan pesan QS Ali Imran (3):
meyakini bahwa agama 190- 191 dan 159, serta
mengajarkan kepada Hadis terkait
umatnya untukberpikir
kritis dan bersikap
demokratis
1.24 Meyakini bahwa agama 2.24 Berbuat baik kepada sesama
mewajibkan umatnya manusia sesuai dengan
untuk beribadah dan perintah QS Luqman (31): 13-
bersyukur kepada Allah 14 dan QS al-Baqarah (2): 83,
serta berbuat baikkepada serta Hadisterkait
sesama manusia
1.25 Meyakini terjadinya hari 2.25 Berperilaku jujur,
akhir bertanggung jawab, dan adil
sesuai dengankeimanan
kepada hari akhir
1.26 Meyakini adanya qadha 2.26 Bersikap optimis, ikhtiar, dan
dan qadar Allahswt. tawakal sebagai implementasi
beriman kepada qadha dan
qadar Allah swt.
1.27 Meyakini bahwa agama 2.27 Berperilaku kerja keras, dan
mewajibkan umatnya bertanggung jawab dalam
untuk bekerja keras dan kehidupansehari-hari
bertanggung jawabdalam
kehidupan sehari-hari
2.28 Menunjukkan sikap bersatu
1.28 Meyakini kebenaran
dan kebersamaan dalam
ketentuan pelaksanaan
lingkungan masyarakat
pernikahan berdasarkan
sebagaiimplementasi
syariatIslam
ketentuan pernikahan dalam
Islam
2.29 Peduli kepada orang lain
1.29 Meyakini kebenaran
sebagai cerminan
ketentuan waris
pelaksanaan ketentuanwaris
berdasarkan syariatIslam
dalam Islam
1.30 Meyakini kebenaran 2.30 Bersikap moderat dan santun
ketentuan dakwah dalam berdakwah dan
berdasarkan syariat Islam mengembangkan ajaranIslam
dalammemajukan
perkembangan Islam
di Indonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 20


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

2.31 Menjunjung tinggi kerukunan


1.31 Meyakini kebenaran bahwa
dan kedamaian dalam
dakwah dengan cara
kehidupansehari-hari
damai, Islam diterima oleh
masyarakat di Indonesia
1.32 Meyakini bahwa islam 2.32 Menjunjung tingginilai-nilai
adalah rahmatan lil- Islam rahmatanlil-alamin
‘alamin yang dapat sebagai pemicu kemajuan
memajukan peradaban Islam di masa
peradaban
2.33 Mewaspadai secara
1.33 Meyakinibahwa bijaksana terhadap
kemunduran umat Islam di penyimpangan ajaran Islam
dunia, sebagai bukti yang berkembang
penyimpangan dari ajaran dimasyarakat mendatang
Islam yang benar
Dunia

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 21


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik,


menganalisis dan mengevaluasi dengan menggunakan alat
tentang pengetahuan faktual, informasi dan prosedur kerja
konseptual, prosedural, dan yang lazim dilakukan serta
metakognitif sesuai dengan bidang menyelesaikan masalah
dan lingkup kajian sederhana sesuai dengan
PendidikanAgamaIslamdanBudi Pekerti lingkup kajian Pendidikan
pada tingkat teknis, spesifik, detail dan AgamaIslamdanBudiPekerti.
kompleks berkenaan dengan ilmu
Menunjukkan keterampilan
pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
menalar, mengolah, dan
dan humaniora dalam konteks
menyaji secara efektif, kreatif,
pengembangan potensi diri sebagai
produktif, kritis, mandiri,
bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kolaboratif, komunikatif dan
kerja, warga masyarakat nasional,
solutif dalam ranah abstrak,
regional dan internasional.
terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di
sekolah.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan gerak
mahir, menjadikan gerak alami,
dalam ranah kongkrit terkait
dengan pengembangandari
yang dipelajarinya di sekolah.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 22


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menganalisis QSal-Anfal 4.1.1 Membaca QS al-Anfal (8):72,
(8):72, QS al-Hujurat (49): QS al-Hujurat (49): 10 dan 12,
10 dan 12 serta Hadis sesuai dengan kaidah tajwid
tentang kontrol diri dan makharijulhuruf
(mujahadah an-nafs), 4.1.2 Mendemonstrasikan hafalan
prasangka baik QS al-Anfal (8:72), QS al-
(husnuzzan), dan Hujurat (49): 10 dan 12
persaudaraan(ukhuwah) dengan fasih danlancar
4.1.3 Menyajikan keterkaitan
antara kualitas keimanan
dengan kontrol diri
(mujahadah an-nafs),
prasangka baik (husnuzzan),
dan persaudaraan (ukhuwah)
sesuai dengan pesan QS al-
Anfal (8:72), QS al-Hujurat
(49): 10 dan 12, sertaHadis
Terkait

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 23


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.2 Menganalisis QS al-Isra’ 4.2.1 Membaca QS al-Isra’ (17): 32,


(17): 32, dan QS an-Nur dan QS an-Nur (24): 2 sesuai
(24): 2, serta Hadis dengan kaidah tajwid dan
tentang larangan makharijulhuruf
pergaulan bebas dan 4.2.2 Mendemonstrasikan hafalan
perbuatanzina QS al-Isra’ (17): 32, dan QS
an-Nur (24): 2 dengan fasih
danlancar
4.2.3 Menyajikanlarangan
pergaulan bebas dan
perbuatan zina dengan
berbagai kekejian (fahisyah)
yang ditimbulkannya sesuai
pesan QS al-Isra’ (17): 32,
dan QS an-Nur (24): 2
3.3 Menganalisis makna al- 4.3 Menyajikan hubungan
Asma’u al-Husna: al- makna al-Asma’u al-Husna:
Karim, al-Mu’min, al- al-Karim,al-Mu’min,al-Wakil, al-
Wakil, al-Matin,al-Jami’, Matin, al-Jami’, al-‘Adl, dan al-
al-‘Adl, danal-Akhir Akhir dengan perilaku
keluhuran budi, kokoh
pendirian, rasaaman,
tawakal dan perilaku adil
3.4 Menganalisis makna 4.4 Mempresentasikan
beriman kepada malaikat- hubungan makna beriman
malaikat Allahswt. kepada malaikat-malaikat
Allah swt dengan perilaku
teliti, disiplin, dan waspada
3.5 Menerapkanketentuan 4.5 Mempraktikkan tata cara
berpakaian sesuai syariat berpakaian sesuai syariat
Islam Islam
3.6 Memahamimanfaat 4.6 Melaksanakan perilaku jujur
kejujuran dalam dalam kehidupan sehari-
kehidupan sehari-hari hari.
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
4.7 Menyajikan kewajiban
3.7 Menganalisis kewajiban
menuntut ilmu dengan
menuntut ilmu untuk
kewajiban membelaagama
membelaagama
sesuai perintah QS at-
Taubah (9): 122 danHadis
3.8 Menganalisis kedudukan 4.8 Menentukan suatu hukum
al-Qur’an, Hadis, dan berdasarkan al-Qur’an,
ijtihad sebagaisumber Hadis, dan ijtihad sebagai
hukum Islam sumber hukumIslam

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 24


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.9 Menganalisis tata cara 4.9 Menyimulasikan tata cara


ibadah haji, zakat,dan ibadah haji, zakat, danwakaf
Wakaf
3.10 Menganalisis substansi, 4.10 Menyajikan substansi,
strategi, dan penyebab strategi, dan penyebab
keberhasilan dakwah Nabi keberhasilan dakwah Nabi
Muhammad sawdi Muhammad saw diMakkah
Makkah
3.11 Menganalisis strategi, dan 4.11 Mempresentasikan dan
keberhasilan dakwah Nabi strategi dengan keberhasilan
Muhammad saw di dakwah Nabi Muhammad
Madinah saw diMadinah
3.12 Menganalisis makna QS 4.12.1 Membaca QS al-Maidah (5): 48;
al-Maidah (5): 48; QSan- QS an-Nisa (4): 59, dan QS at-
Nisa (4): 59, dan QS at- Taubah (9): 105 sesuai dengan
Taubah (9): 105, serta kaidah tajwid dan
Hadis tentang taat pada makharijulhuruf
aturan, kompetisi dalam 4.12.2 Mendemonstrasikan hafalan
kebaikan, dan etoskerja QS al-Maidah (5): 48; QS an-
Nisa (4): 59, dan QS at-
Taubah (9): 105 dengan
fasih danlancar
4.12.3 Menyajikan perintah
berkompetisi dalam kebaikan
dan kepatuhan terhadap
ketentuan Allah sesuai
dengan pesan QS al-Maidah
(5): 48; QS an-Nisa (4):59,
dan QS at-Taubah (9):105
3.13 Menganalisis makna QS 4.13.1 Membaca QS Yunus (10): 40-
Yunus (10): 40-41 dan QS 41 dan QS al-Maidah (5): 32
al-Maidah (5): 32, serta sesuai dengan kaidah tajwid
Hadis tentang toleransi, dan makharijulhuruf
rukun, dan 4.13.2 Mendemonstrasikan hafalan
menghindarkan diri dari QS Yunus (10): 40-41 dan QS
tindakkekerasan al-Maidah (5): 32 dengan
fasih danlancar
4.13.3 Mempresentasikan perintah
toleransi dan kerukunan sesuai
pesan QS Yunus (10): 40-41
dan menghindari tindak
kekerasan sesuai pesan QS
Al-Maidah (5): 32

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 25


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.14 Mempresentasikan keterkaitan


3.14 Menganalisis makna iman
antara beriman kepada kitab-
kepada kitab-kitab Allah
kitab suci Allah swtdengan
swt.
perilaku sehari-hari
3.15 Menganalisis makna iman 4.15 Menyajikanhubunganantara
kepada rasul-rasul Allah imankepadarasul-rasulAllah
swt. swt dengan keteguhan
dalam bertauhid,
toleransi,ketaatan,
dan kecintaan kepada Allah
3.16 Menganalisis makna 4.16 Menyajikan makna syaja’ah
syaja’ah (berani (berani membelakebenaran)
membela kebenaran) dan upaya mewujudkan
dalam kejujuran dalamkehidupan
mewujudkankejujuran sehari-hari
3.17 Menganalisis perilaku 4.17 Menyajikan ketauhidan dalam
hormat dan patuh kepada beribadah serta hormat dan
orangtua danguru patuh kepada orangtua dan
guru sesuai dengan QSal-Isra’
(17): 23 dan Hadis terkait
3.18 Mengevaluasi tata cara 4.18 Menyimulasikan tata cara
perawatanjenazah perawatanjenazah
3.19 Menganalisis pelaksanaan 4.19 Menyimulasikan tata cara
khutbah, tablig,dan khutbah, tablig, dandakwah
Dakwah
3.20 Menganalisis prinsip- 4.20 Menentukan kegiatan usaha
prinsip dan praktik sesuai dengan prinsip-prinsip
ekonomi dalamIslam dan praktik ekonomidalam
Islam
3.21 Menganalisis 4.21 Menyajikan perkembangan
perkembangan peradaban peradaban Islam dan faktor-
Islam pada masa kejayaan faktor yang mempengaruhinya
(Masa Khulafaur Rasyidin padamasa kejayaan (Khulafaur
– Bani Umayyah) Rasyidin –Bani
Umayyah)
4.22.1 Menyajikan perkembangan
3.22 Menganalisis
peradaban Islam pada masa
perkembangan Islam pada
modern(1800-sekarang)
masa modern (1800-
sekarang) 4.22.2 Menyajikan prinsip-prinsip
pembaharuan yang sesuai
dengan perkembangan
peradaban Islam padamasa
Modern

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 26


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.23 Mengevaluasi makna QS Ali 4.23.1 Membaca QS Ali Imran (3):


Imran (3): 190-191, dan 190-191, dan QS Ali Imran
QS Ali Imran (3): 159,; sesuai dengan
(3):159,sertaHadis tentang kaidah tajwid dan makharijul-
berpikir kritis dan bersikap huruf
demokratis 4.23.2 Mendemonstrasikan hafalan
QS Ali Imran (3): 190-191,
dan QS Ali Imran (3):159,
dengan lancer

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


4.23.3 Menyajikan sikap kritis dan
ciri orang-orang berakal(ulil
albab) sesuai pesan QS Ali
Imran (3):190-191
4.23.4 Mempresentasikan demokrasi
dan sikap tidak memaksakan
kehendak sesuai pesan QSAli
Imran (3): 159
3.24 Mengevaluasi makna QS 4.24.1 Membaca QS Luqman (31):13-
Luqman (31): 13-14 dan 14 dan QS al-Baqarah (2): 83
QS al-Baqarah (2): 83, sesuai dengan kaidah tajwid
serta Hadis tentang dan makharijulhuruf
kewajibanberibadah dan 4.24.2 Mendemonstrasikan hafalan
bersyukur kepada Allah QS Luqman (31): 13-14 dan
sertaberbuat baik kepada QS al-Baqarah (2): 83
sesamamanusia dengan lancar
4.24.3 Mempresentasikan kewajiban
beribadah dan bersyukur
kepada Allah serta berbuat
baik terhadap sesama
manusia sesuai pesan QS
Luqman (31): 13-14 dan QSal-
Baqarah (2): 83

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 27


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.25 Menyajikan perilaku jujur,


3.25 Mengevaluasi makna iman
bertanggung jawab, dan adil
kepada hariakhir
sebagai perwujudaniman
kepada hari akhir
3.26 Mengevaluasi makna iman 4.26 Mempresentasikan makna
kepada qadha danqadar sikap optimis, ikhtiar, dan
tawakkal sebagai perwujudan
iman kepada qadha danqadar
Allah swt.
3.27 Mengevaluasi perilaku 4.27 Menyajikan perilaku bekerja
bekerja keras dan keras, jujur, bertanggung
bertanggung jawab jawab, adil, dan toleransi
dalam kehidupan sehari- dalam kehidupan sehari-hari
hari yang berkembang di yang berkembang di
masyarakat masyarakat sebagaiwujud
Keimanan
3.28 Mengevaluasi ketentuan 4.28 Menyajikan prosesi
pernikahan dalamIslam pernikahan dalamIslam
3.29 Mengevaluasi ketentuan 4.29 Menggunakan ketentuan
waris dalamIslam pembagian waris Islamdalam
Kehidupan
3.30 Mengevaluasi strategi 4.30 Menyajikanprinsip-prinsip
dakwah dan strategi dakwah dan
perkembangan Islamdi perkembangan Islam di
Indonesia Indonesia
3.31 Mengevaluasi sejarah 4.31 Menyajikan nilai-nilai
perkembangan Islam di keteladanan tokoh-tokoh
Indonesia dalam sejarahperkembangan
Islam di Indonesia
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
4.32 Menyajikan faktor-faktor
3.32 Mengevaluasifaktor-faktor
kemajuan peradaban Islam penentu kemajuan peradaban
di dunia Islam didunia

3.33 Mengevaluasifaktor-faktor 4.33 Menyajikan faktor-faktor


kemunduran peradaban penyebab kemunduran
Islam didunia peradaban Islam didunia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 28


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Semua BidangKeahlian
MataPelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi
Pekerti JamPelajaran : 318 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2 (SIKAP


SPIRITUAL) SOSIAL)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 29


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan


ajaran agama yangdianutnya. perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsadalam
pergaulan dunia.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


1.1 Mensyukuri karunia Allah bagi 2.1 Mengembangkan perilaku
dirinya yang terus bertumbuh sebagai pribadi yang terus
sebagai pribadi dewasa bertumbuh menjadi dewasa
1.2 Menghayati nilai-nilai Kristiani: 2.2 Meneladani Yesus dalam
kesetiaan, kasih dan keadilan mewujudkan nilai-nilai Kristiani:
dalam kehidupan social kesetiaan, kasih dankeadilan
dalam kehidupan sosial
1.3 Mengakui peran Roh Kudus 2.3 Menyatakan bersedia hidup baru
dalam membaharui kehidupan sebagai wujud percaya pada
orang beriman peran Roh Kudussebagai
Pembaharu
1.4 Mensyukuri karunia Allah 2.4 Membangun hidup bersama
melalui kebersamaan dengan dengan orang lain tanpa
orang lain tanpa kehilangan kehilangan identitas
Identitas
1.5 Mensyukuri keberadaan Allah 2.5 Merespons keberadaan Allah
sebagai pembaharu dalam relasi sebagai pembaharu dalam relasi
dengan sesama manusiadan dengan sesama manusiadan
alam Alam
1.6 Mengakui peran Allah dalam 2.6 Mengembangkan perilaku
kehidupan keluarga tanggung jawab sebagai wujud
pengakuan terhadap peran Allah
dalam kehidupan keluarga

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 30


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.7 Menghayati nilai-nilai iman 2.7 Menampilkan nilai-nilai


Kristen dalam menghadapi gaya Kristiani sebagai filter dalam
hidup masa kini menghadapi gaya hidupmasa
Kini
1.8 Mengakui peran k eluarga dan 2.8 Mengkritis peran keluarga dan
sekolah sebagai lembaga sekolah sebagai lembaga
pendidikan utama dalam pendidikan utama dalam
kehidupan masa kini kehidupan masa kini

1.9 Mengakui perkembangan 2.9 Mengkritisi perkembangan


kebudayaan, dan teknologi kebudayaan, dan tekonologi
sesuai pada Alkitab dengan sesuai pada Alkitab
1.10 Menerima demokrasi dan HAM 2.10 Mengembangkan sikap dan
sebagai anugerah Allah karakter yang sesuai
dengannilai-nilai demokrasi dan
HAM
2.11 Memperjelas peran remaja
1.11 Menghayati pentingnya
peranremaja selaku murid selaku murid Kristus dalam
Kristus dalam kehidupan kehidupan sehari-hari
sehari-hari
1.12 Mensyukuri pemberian 2.12 Mengembangkan sikap
Allahdalam kehidupan budaya dan bersyukur dalam kehidupan budaya
agama dan agama
1.13 Menghayati dan menjalankan 2.13 Membiasakan peran murid
peran murid Kristus sebagai Kristus sebagai pembawa
pembawa damai Damai

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 31


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik,


menganalisis dan mengevaluasi dengan menggunakan alat
tentang pengetahuan faktual, informasi dan prosedur kerja
konseptual, prosedural, dan yang lazim dilakukan serta
metakognitif sesuai dengan menyelesaikan masalah
bidang dan lingkup kajian sederhana sesuai dengan lingkup
Pendidikan Agama Kristen dan kajianPendidikanAgamaKristen
Budi Pekerti pada tingkat teknis, dan BudiPekerti.
spesifik, detail dan kompleks
Menunjukkan keterampilan
berkenaan dengan ilmu
menalar, mengolah, dan menyaji
pengetahuan, teknologi, seni,
secara efektif, kreatif, produktif,
budaya, dan humaniora dalam
kritis, mandiri, kolaboratif,
konteks pengembangan potensi
komunikatif dan solutif dalam
diri sebagai bagian dari keluarga,
ranah abstrak, terkait dengan
sekolah, dunia kerja, warga
pengembangan dari yang
masyarakat nasional, regional
dipelajarinya di sekolah.
daninternasional.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir,
menjadikan gerak alami, dalam
ranah kongkrit terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menganalisis ciri-ciri pribadi 4.1 Menyajikan hasil wawancara
yang terus bertumbuh menjadi yang berkaitan dengan ciri-ciri
dewasa pribadi yang terus bertumbuh
menjadi dewasa

3.2 Menerapkan makna nilai-nilai 4.2 Menyajikan nilai-nilai Kristiani:


Kristiani: kesetiaan, kasih, dan kesetiaan, kasih dan keadilan
keadilan dalam kehidupan dalam kehidupan
3.3 Menganalisis peran Roh Kudus 4.3 Mempresentasi peran Roh Kudus
dalam membaharui kehidupan sebagai membaharui kehidupan
orang beriman orang beriman
3.4 Menganalisis makna 4.4 Membuat program kunjungan
kebersamaan dengan orang lain sebagai bukti kebersamaan
tanpa kehilangan identitas dengan orang lain tanpa
kehilangan identitas

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 32


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.5 Menelaah keberadaan Allah 4.5 Membuat karya bahan daur


sebagai pembaharu dalam relasi ulang yang mengambarkan
dengan sesama manusia dan peran Allah sebagai pembaharu
alam dalam relasi dengan sesama
manusia dan alam

3.6 Memahami peran Allah dalam 4.6 Mengaplikasikan peran Allah


kehidupan keluarga dalam kehidupan keluarga
3.7 Menganalisis nilai-nilai Kristiani 4.7 Menentukan berbagai aktivitas
dalam menghadapi gaya hidup yang menggambarkan nilai-nilai
masa kini Kristiani menghadapi gaya hidup
masa kini

3.8 Menganalisis peran keluarga dan 4.8 Membuat program yang


sekolah sebagai lembaga berkaitan dengan peran keluarga
pendidikan utama dalam dan sekolah sebagai lembaga
kehidupan masa kini pendidikan utamadalam
kehidupan masa kini
3.9 Mengidentifikasi perkembangan 4.9 Memperagakan perkembangan
kebudayaan dan teknologi sesuai pada kebudayaan dan teknologi sesuai pada
Alkitab Alkitab dalam bentuk
Sosiodrama
3.10 Menentukan sikap 4.10 Menunjukkan sikap dan
dankarakteryang sesuai dengan nilai- karakter yang sesuai dengan nilai-
nilai demokrasi dan HAM nilai demokrasi dan HAM
3.11 Menerapkan peran remaja selaku 4.11 Memprestasikan film peran
murid Kristus dalam kehidupan sehari- remaja selaku murid Kristus dalam
hari kehidupan sehari-hari
3.12 Mengidentifikasi nilai-nilai budaya 4.12 Mengaplikasikan nilai-nilai
dan agama dalamKehidupan budaya dan agama dalamKehidupan

3.13 Mengevaluasi murid Kristus 4.13 Menata murid Kristus sebagai


sebagai pembawa damai pembawa damai.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 33


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Semua BidangKeahlian
MataPelajaran : Pendidikan Agama Katolik dan Budi
Pekerti JamPelajaran : 318 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2 (SIKAP


SPIRITUAL) SOSIAL)
1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yang dianutnya. perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsadalam
pergaulan dunia.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 34


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.1 Bersyukur kepada Allah atas 2.1 Bertanggungjawab dalam


keberadaan dirinya sebagai citra menerima diri sebagai citra
Allah dengan segala kemampuan Allah dengan segalakemampuan
dan keterbatasannya dan keterbatasannya
1.2 Bersyukur kepada Allah yang 2.2 Santun sebagai perempuan atau
menciptakan dirinya sebagai laki-laki yang saling melengkapi
perempuan atau laki-laki yang dan sederajat
saling melengkapi dan sederajat

1.3 Bersyukur atas peran dan fungsi 2.3 Bersikap santun menurut peran
suara hati untuk bertindak dan fungsi suara hati untuk
secara benar dan tepat bertindak secara benar dan
sehingga dapat berelasi dengan tepat sehingga dapatberelasi
Sesamanya dengan sesamanya
1.4 Bertanggung jawab terhadap 2.4 Bersikap kritis terhadap
perkembangan mass media, pengaruh massmedia, ideologi
ideologi dan gaya hidup dan gaya hidup yang
Berkembang
1.5 Beriman kepada Allah melalui 2.5 Responsif dan proaktif dalam
Kitab Suci dan Tradisi sebagai mengembangkan pemahaman
dasar iman kristiani tentang Kitab Suci dan Tradisi
sebagai dasar iman kristiani
1.6 Percaya kepada Yesus Kristus 2.6 Bertanggung jawab untuk ikut
yang datang untuk mewartakan mewartakan dan
dan memperjuangkan Kerajaan memperjuangkan Kerajaan Allah
Allah seturut teladan YesusKristus
1.7 Percaya pada pribadi Yesus 2.7 Peduli terhadap orang lain
Kristus yang rela menderita, seperti pribadi Yesus Kristus
sengsara, wafat,dan bangkit yang rela menderita, sengsara,
demi kebahagiaan manusia wafat,dan bangkit demi
kebahagiaan manusia

1.8 Bersyukur atas pribadi Yesus 2.8 Responsif dan proaktif


Kristussebagaisahabatsejati, menerima pribadi Yesus Kristus
tokohidola,danJuruSelamat sebagai sahabatsejati,tokoh
idola,dan Juru Selamat
1.9 Percaya pada Allah Tritunggal 2.9 Bertanggung jawab
sebagai kebenaran iman mengembangkan hidup sesuai
Kristiani iman akan Allah Tritunggal
1.10 1.10. Percaya pada peran Roh Kudus
2.10 2.10 Peduli terhadap pelbagai
yang melahirkan,membimbing, dan masalah kehidupan Gereja yang
menghidupiGereja dilahirkan, dibimbing,
dan dihidupi Roh Kudus

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 35


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.11 Mengagumi Gereja sebagai 2.11 Menyadari Gereja sebagaiumat


umat Allah dan persekutuan yang Allah dan persekutuan yang terbuka
terbuka

1.12 1.12 Mengakui sifat-sifat Gereja 2.12 2.12 Peduli pada sifat-sifat Gereja
sebagai dasar panggilan untuk sebagai dasar panggilan untuk
merasul dan memperjuangkan merasul dan memperjuangkan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 36


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

nilai-nilai Kerajaan Allah nilai- nilai Kerajaan Allah


1.13 1.13 Bersyukur atas fungsi dan 2.13 2.13 Bertanggungjawab pada fungsi
peranan hierarki serta awam dan peranan hierarki serta
dalam Gereja awam dalam Gereja

1.14 1.14 Mengakui tugas pokok Gereja2.14 2.14 Bertanggungjawab atas tugas
sesuai kedudukan dan peranannya pokok Gereja sesuai dengan
sebagai murid kedudukan danperanannya
Yesus Kristus sebagai murid Yesus Kristus

1.15 1.15 Bersyukur atas hubungan 2.15 2.15 Bekerjasama mengembangkan


Gereja dengan dunia sehingga keterlibatan Gereja dalam
dapat terlibat dalam kegem- kegembiraan dan keprihatinan
biraan dan keprihatinan dunia Dunia
1.16 1.16 Bersyukur atas adanya hak 2.16 2.16 Peduli terhadap berbagai
asasi Manusia, sebagai dasar permasalahan hak asasi manusia
panggilan untuk ikut serta
menegakkan hak- hak asasi
manusia
1.17 1.17 Beriman pada Allah sebagai 2.17 2.17 menunjukkan sikap bersyukur
pemberi hidup dalam hidup sebagai anugerah Allah

1.18 1.18 Bersyukur atas panggilan 2.18 2.18 Bertanggungjawab atas


hidupnya sebagai umat Allah panggilan hidupnya sebagai umat
(Gereja) dengan menentukan Allah (Gereja) dengan menentukan
langkah yang tepat dalam menjawab langkah yang tepat dalam menjawab
panggilan hidup panggilan hidup tersebut
Tersebut
1.19 1.19 Beriman kepada Yesus Kristus2.19 2.19 Bekerjasama untuk
yang mengajarkan nilai –nilai memperjuangkan nilai-nilai
kehidupan kehidupan seperti yang
diajarkan oleh Yesus Kristus
1.20 Bersyukur atas kemajemukan2.20 2.20 Cinta damai di tengah
bangsa Indonesia sebagai anugerah kemajemukan bangsa Indonesia
Allah
1.21 Bersyukur atas adanya 2.21 Proaktif dan responsif untuk
semangat dialog dan berdialog serta bekerjasama dengan
kerjasamadengan umatberagama umat beragama lain
lain
1.22 Bersyukur atas keterlibatan aktif
2.22 2.22 Bertanggungjawab sebagai
umat Katolik dalam membangun
umat Katolik yangterlibat aktif
bangsa dan
negara Indonesia membangun bangsa dan
negara Indonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 37


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik,
menganalisis dan mengevaluasi dengan menggunakan alat
tentang pengetahuan faktual, informasi dan prosedur kerja
konseptual, prosedural, dan yang lazim dilakukan serta
metakognitif sesuai dengan menyelesaikan masalah
bidang dan lingkup kajian sederhana sesuai dengan lingkup
Pendidikan Agama Katolik dan kajianPendidikanAgamaKatolik
Budi Pekerti pada tingkat teknis, dan BudiPekerti.
spesifik, detail dan kompleks
Menunjukkan keterampilan
berkenaan dengan ilmu
menalar, mengolah, dan menyaji
pengetahuan, teknologi, seni,
secara efektif, kreatif, produktif,
budaya, dan humaniora dalam
kritis, mandiri, kolaboratif,
konteks pengembangan potensi
komunikatif dan solutif dalam
diri sebagai bagian dari keluarga,
ranah abstrak, terkait dengan
sekolah, dunia kerja, warga
pengembangan dari yang
masyarakat nasional, regional
dipelajarinya di sekolah.
daninternasional.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir,
menjadikan gerak alami, dalam
ranah kongkrit terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menganalisis diri sebagaicitra 4.1 Menunjukkan diri sebagai citra
Allah yang memiliki kemampuan Allah yang memiliki kemampuan
dan keterbatasan dan keterbatasan

3.2 Menganalisis jati diri sebagai 4.2 Menyajikan jati diri sebagai
perempuan atau laki-laki yang perempuan atau laki-laki yang
saling melengkapi saling melengkapi
3.3 Menjabarkan peran dan fungsi 4.3 Mengamalkan peran dan fungsi
suara hati sehingga dapat suara hati sehingga dapat
berelasi dengan sesamanya berelasi dengan sesamanya

3.4 Menganalisis pengaruh 4.4 Menyajikan pengaruh


massmedia, ideologi dalam gaya massmedia, ideologi dalam
hidup yang berkembang gaya hidup yang berkembang
3.5 Menguraikan Kitab Sucidan 4.5 Menyajikan Kitab Suci dan
Tradisi sebagai dasar iman Tradisi sebagai dasar iman
kristiani kristiani

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 38


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.6 Mengemukakan Yesus Kristus 4.6 Menyadari Kristus yang datang


yang datang untuk mewartakan untuk mewartakan dan
dan memperjuangkan Kerajaan memperjuangkan Kerajaan Allah
Allah
3.7 Menganalisis makna sengsara, 4.7 Mempraktikkan tindakan Yesus
wafat, kebangkitan dan kenaikan Kristus yang rela menderita,
Yesus Kristus demi kebahagiaan sengsara, wafat, dan bangkit
Manusia demi kebahagiaan manusia
3.8 Mengemukakan pribadi Yesus 4.8 Mengamalkan pribadi Yesus
Kristus sebagai sahabatsejati, Kristus sebagai sahabatsejati,
tokoh idola, dan Juru Selamat tokoh idola, dan Juru Selamat

3.9 Menguraikan Allah Tritunggal 4.9 Merefleksikan Allah Tritunggal


sebagai kebenaran imanKristiani sebagai kebenaran iman Kristiani
3.10 Menerapkan peran Roh Kudus 4.10 Melaksanakan peran Roh Kudus
yang membimbing, yang membimbing,
danmenghidupi Gereja danmenghidupi Gereja
3.11 Menguraikan Gereja 4.11 Mempresentasikan
sebagaiumat Allah dan tentangGereja sebagai umat Allah
persekutuan yang terbuka dan persekutuan yang terbuka
3.12 Menerapkan sifat-sifat Gereja 4.12 Melaksanakan sifat- sifat Gereja
sebagai dasar panggilan untuk sebagai dasar panggilan untuk
merasul dan merasul dan
memperjuangkannilai-nilai memperjuangkannilai-nilai
Kerajaan Allah Kerajaan Allah
3.13 Menyelidiki fungsi dan peranan 4.13 Menyajikan fungsi dan peranan
hierarki serta kaum awamdalam Hierarki serta kaum awamdalam
Gereja Katolik Gereja Katolik
3.14 Menganalisis tugas pokok Gereja 4.14 Mempraktikkantugas pokok
sesuai dengan kedudukan dan Gereja sesuai dengan kedudukan
peranannya sebagai muridYesus danperanannyasebagai murid
Kristus Yesus Kristus
3.15 Menganalisis hubungan Gereja 4.15 Merangkum hubungan Gereja
dengan dunia agar dapat terlibat dengan dunia agar dapat terlibat
dalam kegembiraan dan dalam kegembiraan dan
keprihatinan dunia keprihatinan dunia
3.16 Menganalisis hak asasi Manusia, 4.16 Melaksanakan perjuangan Gereja
sebagai dasar panggilan untuk dalam menegakkan hak asasi
menegakkanhak asasi manusia manusia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 39


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.17 Menganalisis makna dan hakikat 4.17 Merefleksikan makna dan


bersyukur atas hidupsebagai hakikatbersyukur atas
anugerah Allah hidupsebagai anugerah Allah
3.18 Mengevaluasi panggilan hidup 4.18 Mempresentasikanhidup sebagai
sebagai umat Allah dengan umat Allah dengan menentukan
menentukan langkah yang langkah yangtepatdalam
tepatdalam menjawab menjawab
3.19 Menerapkan nilai-nilai kehidupan 4.19 Merefleksikan nilai-nilai
sesuai denganajaranYesus Kristus kehidupan sesuai dengan
ajaranYesus Kristus
3.20 Menerapkan kemajemukan 4.20 Mengamalkan kemajemukan
budaya bangsa Indonesiasebagai budaya bangsa Indonesia
anugerah Allah sebagai anugerah Allah
3.21 Mengevaluasi makna 4.21 Mempresentasikan dialog serta
berdialogserta bekerjasama kerjasama dengan umat
dengan umat beragama Lain beragama Lain

3.22 Menganalisis makna keterlibatan 4.22 Membangun keterlibatan aktif


aktif umat katolik dalam umat Katolik dalam membangun
membangun bangsadanNegara bangsa dan Negara Indonesia
Indonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 40


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Semua BidangKeahlian
MataPelajaran : Pendidikan Agama Hindu dan Budi
Pekerti JamPelajaran : 318 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2 (SIKAP


SPIRITUAL) SOSIAL)
1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yang dianutnya. perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsadalam
pergaulan dunia.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 41


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.1 Mengamalkan nilai-nilai Yajna 2.1 Menunjukkan perilaku


yang terkandung dalam kitab jujur,peduli dalam kehidupan
Ramayana sesuai dengan nilai-nilai Yajna
yang terkandung dalam kitab
Ramayana

1.2 Mengamalkan ajaran Upaweda 2.2 Mengamalkan ajaran Upaweda


sebagai tuntunan hidup sebagai tuntunan hidup
1.3 Menghayati hakikat Wariga 2.3 Mengamalkan Wariga dalam
dalam kehidupan kehidupan sehari-hari
1.4 Mengamalkan ajaran Dharsana 2.4 Mengamalkan kebenaran yang
dalam Agama Hindu tertuang dalam ajaran Dharsana
1.5 Memahami pengetahuan 2.5 Mengamalkan ajaran Catur
konseptual tentang ajaran Catur Asrama dalam tatanan hidup
Asrama
1.6 Menghayati ajaran Catur Warna 2.6 Mengamalkan pola hidup sesuai
dalam susastra Hindu dengan tingkatan dan ranah
yang diamanatkan CaturWarna
1.7 Mengamalkan perilaku gotong 2.7 Menjalankan pola hidup gotong
royong dan kerjasama,serta royong dan kerjasama serta
berinteraksi secara efektif berinteraksi secara efektif sesuai
dengan menjalankan ajaran dengan tatanan ajaran Catur
Catur Warna sesuaisastra Warna
Hindu
1.8 Memahami ajaran Yoga menurut 2.8 Memperagakan perilaku ajaran
Susastra Hindu Yoga menurut susastraHindu
1.9 Memahami ajaran Yajna sesuai 2.9 Menyajikan perilaku ajaran
dengan ajaran Mahabharata Yajna dalam kehidupan
1.10 Memahami ajaran Catur Marga 2.10 Mengamalkan perilaku Catur
sebagai jalan berhubungan Marga sebagai jalan
dengan Sang Hyang Widhi berhubungan dengan
SangHyang Widhi
1.11 Memahami ajaran Wibhuti 2.11 Mengamalkan perilaku ajaran
Marga dalam kehidupan Wibhuti Marga dalam
kehidupan
1.12 Memahami kitab Manawa 2.12 Mengamalkan kitab Manawa
Dharma Sastra sebagai Dharma Sastra sebagai
kitabhukum Hindu kitabhukum Hindu
1.13 Memahami nilai-nilai ajaran 2.13 Mengamalkan perilaku ajaran
Nwrtti dan Prawrtti Margadalam Nwrtti dan Prawrtti Margadalam
kehidupan kehidupan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 42


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.14 Memahami nilai-nilai ajaran 2.14 Mengamalkan nilai-nilai ajaran


Catur Purusha Arta dalam kehidupan Catur Purusha Artha dalam
kehidupan
1.15 Memahami perilaku 2.15 Mengamalkan perilaku
bertanggung-jawab, peduli, santun bertanggung-jawab, peduli, santun
dan cinta damai untuk dan cinta damai untuk
menciptakan keluarga yang menciptakan keluarga yang
rukun,bahagia dan sejahtera sesuai rukun,bahagia dan sejahtera sesuai
ajaran Wiwaha ajaran Wiwaha
1.16 Menghayati ajaran Moksa dalam 2.16 Mengamalkan ajaran Moksa
susastra Weda dalam susastra Weda
1.17 Menghayati hukum Hindu yang 2.17 Mengamalkan sumber hukum
tertuang dalam Susastra Weda Hindu yang tertuang dalam susastra
weda
1.18 Menghayati perkembangan 2.18 Mengamalkan perkembangan
kebudayaan Prasejarah dan kebudayaan Prasejarah dan
Sejarah agama Hindu Sejarah agama Hindu
1.19 Mengamalkan ajaran 2.19 Mengamalkan ajaran
Yantra,Tantra dan Mantra Yantra,Tantra dan Mantra
dalam konsep Weda dalam kehidupan nyata
1.20 Menghayati ajaran Nawa Widha 2.20 Mengamalkan ajaran Nawa
Bhakti Widha Bakti sebagai ajaran sikap
hidup positif dalam
Kehidupan
1.21 Menghayati ajaran Tri Purusha
2.21 2.21 Mengamalkan ajaran Tri
Purusha sebagaimanifestasi
Sang Hyang Widhi
1.22 Mengamalkan sikap disiplin 2.22
dan 2.22 Mengamalkan ajaran Dasa Yama
perduli dan bertanggung jawab sesuai Bratha dalam kehidupan sehari-hari
dengan ajaran Dasa Yama Bratha

1.23 Menghayati konsep ajaran yang 2.23 Mengamalkan ajaran Dasa


tertuang Dasa Nyama Bratha Nyama Bratha dalam kehidupan
sehari-hari

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 43


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik,


menganalisis dan mengevaluasi dengan menggunakan alat
tentang pengetahuan faktual, informasi dan prosedur kerja
konseptual, prosedural, dan yang lazim dilakukan serta
metakognitif sesuai dengan menyelesaikan masalah
bidang dan lingkup kajian sederhana sesuai dengan lingkup
Pendidikan Agama Hindu dan kajian Pendidikan Agama Hindu
Budi Pekerti pada tingkat teknis, dan BudiPekerti.
spesifik, detail dan kompleks
Menunjukkan keterampilan
berkenaan dengan ilmu
menalar, mengolah, dan menyaji
pengetahuan, teknologi, seni,
secara efektif, kreatif, produktif,
budaya, dan humaniora dalam
kritis, mandiri, kolaboratif,
konteks pengembangan potensi
komunikatif dan solutif dalam
diri sebagai bagian dari keluarga,
ranah abstrak, terkait dengan
sekolah, dunia kerja, warga
pengembangan dari yang
masyarakat nasional, regional
dipelajarinya di sekolah.
daninternasional.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan gerak mahir,
menjadikan gerak alami, dalam
ranah kongkrit terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Memahami hakikat dan nilai- 4.1 Menyajikan pelaksanaanyadnya


nilai Yajna yang terkandung menurutkitabRamayanadalam
dalam kitab Ramayana kehidupan
3.2 Menerapkan ajaran upaweda 4.2 Melaksanakan ajaran upaweda
sebagai tuntunan hidup sebagai tuntunan hidup
3.3 Menerapkan hakekat ajaran 4.3 Melaksanakan hakekat ajaran
Wariga dalam kehidupan wariga dalam kehidupan
3.4 Menganalisis ajaran Dharsana 4.4 Menyajikan ajaran Dharsana
dalam agama Hindu dalam agama Hindu
3.5 Memahami ajaran CaturAsrama 4.5 Menyajikan ajaran Catur Asrama

3.6 Memahami ajaran Catur Warna 4.6 Menyajikan ajaran Catur Warna
dalam susastra Hindu dalam susastra Hindu

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 44


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.7 Menerapkan perilaku gotong 4.7 Memraktikan perilaku gotong


royong dan kerjasama,serta royong dan kerjasama,serta
berinteraksi secara efektif berinteraksi secara efektif
dengan menjalankan ajaran dengan menjalankan ajaran
Catur Warna sesuai sastra Catur Warna sesuai sastra
Hindu Hindu
3.8 Memahami ajaran Yoga menurut 4.8 Memeragakan sikap Yoga dalam
Susastra Hindu kehidupansehari-hari
3.9 Memahami ajaran Yajna yang 4.9 Menyajikan pelaksanaan Yajna
terkandung dalam Mahabarata menurut Mahabarata dalam
Kehidupan
3.10 Menerapkan ajaran Catur Marga 4.10 Melaksanakan ajaran Catur
sebagai jalan berhubungan Marga sebagai jalan berhubungan
dengan SangHyang Widhi dengan SangHyang Widhi

3.11 Memahami ajaran Wibhuti Marga 4.11 Menyajikan ajaran Wibhuti Marga
dalam kehidupan dalam kehidupan
3.12 Memahami kitab Manawa 4.12 Menyajikan kitab Manawa
Dharma Sastra sebagai kitab Dharma Sastra sebagai kitab
hukum Hindu hukum Hindu
3.13 Memahami nilai-nilai ajaran 4.13 Menalar nilai-nilai ajaran Nwrtti
Nwrtti dan Prawrtti Margadalam dan Prawrtti Marga
kehidupan dalamKehidupan
3.14 Memahami hakekat ajaranCatur 4.14 Menalar ajaran Catur Purusha
Purusha dalam kehidupan sehari-hari dalam kehidupan sehari-hari

3.15 Memahami perilaku 4.15 Menyajikan perilaku


bertanggung-jawab, peduli, santun bertanggung-jawab, peduli,
dan cinta damai untuk menciptakan santun dan cinta damai untuk
keluarga yang rukun,bahagia dan menciptakan keluarga yang
sejahtera rukun,bahagia dan
sesuai ajaran Wiwaha sejahterasesuai ajaran Wiwaha
3.16 Menerapkan ajaran Moksa 4.16 Melaksanakan ajaran Astangga
dalam Susastra Weda yoga sebagai jalan untuk
mencapai Moksa
3.17 Memahami hukum Hindu dalam 4.17 Menalar hukum Hindu dalam
susastra Weda susastra Weda
3.18 Menganalisis kebudayaan 4.18 Menyajikan bukti kebudayaan
prasejarah dan sejarah Hindu di prasejarah dan sejarah Hindu di
Indonesia Indonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 45


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.19 Menerapkan ajaran 4.19 Melaksanakan ajaran


Yantra,Tantra dan Mantra dalam Yantra,Tantra dan Mantra dalam
kehidupan kehidupan
3.20 Menerapkan ajaran Nawa Widha 4.20 Melaksanakan ajaran Nawa
Bhakti sebagai ajaran sikap hidup Widha Bakti sebagai ajaran sikap
yang positif dalam hidup yang positif dalamKehidupan
kehidupan
3.21 Menganalisis Tri Purusha 4.21 Memresentasikan Tri Purusha
sebagai manifestasi Ida Sang Hyang sebagai manifestasi Ida Sang Hyang
Widhi Widhi
3.22 Menerapkan sikap jasmani, 4.22 Memraktikan ajaran Dasa Yama
sesuai dengan ajaran Dasa Bratha dalam kehidupansehari-hari
Yama Bratha
3.23 Menerapkan sikap rohani, sesuai 4.23 Memraktikan ajaran Dasa Nyama
dengan ajaran Dasa Nyama Bratha Bratha dalam kehidupan sehari-hari
dalamkehidupan sehari-hari

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 46


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Semua BidangKeahlian
MataPelajaran : Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti
JamPelajaran : 318 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta
didik lebihlanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2 (SIKAP


SPIRITUAL) SOSIAL)
1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan
ajaran agama yangdianutnya. perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui
keteladanan, pemberian
nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminanbangsa
dalam pergaulan dunia.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 47


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


1.1 Menghayati sejarah penyiaran 2.1 Menghayati perilaku peduli
agama Buddha pada zaman tentang sejarah penyiaran
Mataram Kuno dan Sriwijaya agama Buddha pada zaman
Mataram Kuno dan Sriwijaya

1.2 Menghayati sejarah penyiaran 2.2 Menghayati perilaku peduli


agama Buddha pada zaman tentang sejarah penyiaran
penjajahan dan kemerdekaan agama Buddha pada zaman
hingga masa sekarang penjajahan dan kemerdekaan
hingga masa sekarang
1.3 Mengamalkan ajaran agama 2.3 Menunjukkan perilaku jujur
bagi kehidupan. dan peduli terkait dengan
peranan agama bagi
Kehidupan
1.4 Meyakini tujuan hidup 2.4 Menghayati perilaku responsif
berdasarkan agama Buddha dan proaktif tentang tujuan
hidup berdasarkan agama
Buddha
1.5 Memiliki perlindungan yang 2.5 Menunjukkan sikap terpuji
benar berdasarkan agama terkait dengan makna
Buddha perlindungan dalam agama
Buddha
1.6 Mengamalkan peranan Agama 2.6 Mengamalkan perilaku
Buddha dalam ilmu responsif dan proaktif tentang
pengetahuan dan teknologi peranan Agama Buddha dalam
ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, dan budaya
1.7 Mengamalkan peranan Agama 2.7 Mengamalkan perilaku
Buddha dalam seni dan responsif dan proaktif tentang
budaya peranan Agama Buddha dalam
ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, dan budaya
1.8 Menghayati berbagai fenomena 2.8 Menghayati perilaku
alam dan kehidupan bertanggung jawab terhadap
berbagai fenomena alam dan
Kehidupan
1.9 Menghayati proses kerja 2.9 Menghayati perilaku
hukum tertib kosmis (niyama) bertanggung jawab terhadap
proses kerja hukum tertib
kosmis (niyama)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 48


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.10 Mengamalkan aspek dan 2.10 Mengamalkan perilaku


pengklasifikasian sila disiplin tentang aspek dan
pengklasifikasian sila
1.11 Menghayati sila sebagai 2.11 Mengamalkan perilaku disiplin
pelindung dalam kehidupan sebagai pelindung dalam kehidupan
sehari-hari sehari-hari
1.12 Menghayati manfaat 2.12 Mengamalkan perilaku
menjalankan sila bertanggung jawab tentangaspek
sila
1.13 Menghayati puja terkait 2.13 Mengamalkan perilaku santun
dengan budaya terkait puja denganBudaya

1.14 Mengamalkan peranan 2.14 Mengamalkan perilaku peduli


agama Buddha dalam tentang peranan agama Buddha
pelestarian lingkungan dalam pelestarianlingkungan

1.15 Menghayati berbagai 2.15 Menghayati perilaku


fenomena berdasarkan proses bertanggung jawab tentang
kerja Hukum Empat berbagai fenomena berdasarkan
Kebenaran Mulia. proses kerja Hukum Empat
KebenaranMulia.

1.16 Menghayati berbagai 2.16 Menghayati perilaku


fenomena berdasarkan proses bertanggung jawab tentang
kerja Hukum Karma dan berbagai fenomena berdasarkan
Punarbhava. proses kerja
Hukum Karma dan Punarbhava.

1.17 Menghayati berbagai 2.17 Menghayati perilaku


fenomena berdasarkan proses bertanggung jawab tentang
kerja Hukum Tilakkhana. berbagai fenomena berdasarkan
proses kerja
Hukum Tilakkhana.
1.18 Menghayati berbagai 2.18 Menghayati perilaku
fenomena berdasarkan proses bertanggung jawab tentang
kerja Hukum berbagai fenomena berdasarkan
Paticcasamuppada. proses kerja
Hukum Paticcasamuppada.
1.19 Menghayati alam semesta 2.19 Menghayati perilaku
dalam perspektif agama bertanggung jawab tentang alam
Buddha semesta dalam
perspektif agama Buddha

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 49


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.20 Menghayati alam-alam 2.20 Menghayati perilaku


kehidupan bertanggung jawab tentang
alam-alam kehidupan
1.21 Mengahayati meditasi 2.21 Mengamalkan perilaku
pandangan terang disiplin dalam meditasi
pandangan terang
1.22 Mengamalkan praktik hidup 2.22 Menghayati perilaku
penuh kesadaran tanggungjawab terhadap praktik
hidup kesadaran
1.23 Menghayati problematika 2.23 Menghayati perilaku peduli
kehidupan manusia ditinjau dari terhadap problematika kehidupan
agama Buddha manusia ditinjau
dari agama Buddha

1.24 Menghayati tentang 2.24 Menghayati perilaku peduli


problematika kehidupan manusia. terhadap problematika
kehidupan manusia.
1.25 Menghayati tentang tindakan 2.25 Menghayati perilaku peduli
aborsi dan pergaulan bebas terhadap tindakan aborsidan
pergaulan bebas
1.26 Menghayati tentang 2.26 Menghayati perilaku peduli
penyalahgunaan narkoba dan terhadap tindakan penyalahgunaan
tawuran narkoba dan tawuran

1.27 Menghayati tentang tindakan 2.27 Menghayati perilaku peduli


korupsi terhadap tindakan korupsi

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 50


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik,
menganalisis dan mengevaluasi dengan menggunakan alat
tentang pengetahuan faktual, informasi dan prosedur kerja
konseptual, prosedural, dan yang lazim dilakukan serta
metakognitif sesuai dengan menyelesaikan masalah
bidang dan lingkup kajian sederhana sesuai dengan
PendidikanAgamaBuddhadan lingkup kajian Pendidikan
Budi Pekerti pada tingkat Agama Buddha dan Budi
teknis, spesifik, detail dan Pekerti.
kompleks berkenaan dengan
Menunjukkan keterampilan
ilmu pengetahuan, teknologi,
menalar, mengolah, dan
seni, budaya, dan humaniora
menyaji secara efektif, kreatif,
dalam konteks pengembangan
produktif, kritis, mandiri,
potensi diri sebagai bagian dari
kolaboratif, komunikatif dan
keluarga, sekolah, dunia kerja,
solutif dalam ranah abstrak,
warga masyarakat nasional,
terkait dengan pengembangan
regional daninternasional.
dari yang dipelajarinya di
sekolah.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan gerak
mahir, menjadikan gerak alami,
dalam ranah kongkrit terkait
dengan pengembangandari
yang dipelajarinya di sekolah.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menerapkan sejarah penyiaran 4.1 Mempraktikkan secara kreatif
agama Buddha pada zaman dan mandiri sejarah penyiaran
Mataram Kuno dan Sriwijaya agama Buddha padazaman
Mataram Kuno dan Sriwijaya
3.2 Menerapkan sejarah penyiaran 4.2 Mempraktikkan secara kreatif
agama Buddha pada zaman dan kritis sejarah penyiaran
penjajahan dan kemerdekaan agama Buddha pada zaman
hingga masa sekarang penjajahan dan kemerdekaan
hingga masa sekarang

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 51


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.3 Menerapkan peranan agama 4.3 Mempraktikkan peranan agama


bagi kehidupan bagi kehidupan
3.4 Memahami tujuan hidup 4.4 Menunjukkan tujuan hidup
berdasarkan agama Buddha berdasarkan agama Buddha
3.5 Memahami konsep 4.5 Menunjukkan konsep
perlindungan dalam agama perlindungan dalam agama
Buddha Buddha
3.6 Menganalisis peranan Agama 4.6 Merumuskan peranan Agama
Buddha dalam ilmu Buddha dalam ilmu
pengetahuan dan teknologi pengetahuan dan teknologi
3.7 Mengevaluasi peranan Agama 4.7 Memperbaiki peranan Agama
Buddha dalam seni dan budaya Buddha dalam seni, dan
budaya

3.8 Menganalisis berbagai 4.8 Menentukan berbagai


fenomena alam dan kehidupan fenomena alam dankehidupan
3.9 Mengevaluasi proses kerja 4.9 Menentukan proses kerja
hukum tertib kosmis (niyama) hukum tertib kosmis (niyama)
3.10 Menerapkan nilai moralitas 4.10 Melaksanakan nilai moralitas
berdasarkan ajaran Buddha berdasarkan agama Buddha.
3.11 Menerapkan Sila sebagai 4.11 Melaksanakan Sila sebagai
pelindung dalam kehidupan pelindung dalam kehidupan
sehari-hari sehari-hari

3.12 Mengevaluasi manfaat menjalankan 4.12 Mengembangkan manfaat


sila menjalankan sila
3.13 Menerapkan puja terkait dengan 4.13 Melakukan puja terkait
budaya dengan budaya
3.14 Mengevaluasi peranan Agama Buddha 4.14 Mengembangkan peranan
dalam pelestarian lingkungan Agama Buddha dalam
pelestarian lingkungan
3.15 Menganalisis berbagai 4.15 Menentukan fenomena
fenomena berdasarkan berdasarkan proses kerja
Hukum Empat Kebenaran Hukum Empat Kebenaran
Mulia Mulia
3.16 Mengevaluasi fenomena 4.16 Mengatasi fenomena
berdasarkan Hukum Karma dan berdasarkan proses kerja
Punarbhava Hukum Karma dan
Punarbhava
3.17 Menganalisis fenomena 4.17 Merumuskan fenomena
berdasarkan Hukum berdasarkan proses kerja
Tilakkhana Hukum Tilakkhana

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 52


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.18 Mengevaluasi fenomena 4.18 Mengatasi fenomena


berdasarkan Hukum berdasarkan proses kerja
Paticcasamuppada Hukum Paticcasamuppada
3.19 Menganalisis konsep alam 4.19 Merumuskan alam semesta
semesta dan sistem dunia dalam dan sistem dunia dalam
perspektif agama perspektif agama Buddha
Buddha

3.20 Mengevaluasi alam-alam 4.20 Menentukan alam-alam


kehidupan dalam perspektif kehidupan dalam perspektif
agama Buddha agama Buddha
3.21 Memahami meditasi pandangan
terang 4.21 Menunjukkan cara meditasi
pandangan terang
3.22 Menerapakan praktik meditasi
pandangan terang 4.22 Mendemonstrasikan meditasi
pandangan terang
3.23 Mengevaluasi cara hidup 4.23 Mengatasi cara hidup sadar
sadar dalam kehidupan dalam kehidupan sehari-hari
sehari-hari
3.24 Menganalisis problematika
4.24 Merumuskan secara kritis
kehidupan manusia
problematika kehidupan
Manusia
3.25 Mengevaluasi cara menghindari 4.25 Menentukan cara menghindari
aborsi dan aborsi dan pergaulan bebas
pergaulan bebas
3.26 Mengevaluasi cara 4.26 Menentukan cara menghindari
menghindari Narkoba dan Narkoba dan Tawuran
Tawuran
3.27 Mengevaluasi cara menghindari 4.27 Menentukan cara menghindari
tindakan korupsi tindakan korupsi

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 53


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
BidangKeahlian : Semua Bidang Keahlian
ProgramKeahlian : Semua Program Keahlian
KompetensiKeahlian : Semua
KompetensiKeahlian

MataPelajaran : Pendidikan Pancasila


dan Kewarganegaraan
Jampelajaran : 212 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP KOMPETENSI INTI 2


SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 54


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1. Menghayati dan mengamalkan 2. Menghayati dan mengamalkan


ajaran agama yang dianutnya perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif,
dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan,
pembiasaan, dan pengkondisian
secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai
cerminan bangsadalam
pergaulan dunia.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


1.1 Menghayati hakikat bangsa dan 2.1 Responsif terhadap hakikat
NegarasebagaianugerahTuhan bangsa dan Negara
Yang MahaEsa

1.2 Mensyukuri fungsi dan peran 2.2 Proaktif melaksanakan fungsi


Pancasila dalam kehidupan dan peran Pancasila dalam
bangsa dan negara Indonesia kehidupan bangsa dan negara
Indonesia

1.3 Mensyukuri nilai-nilai Pancasila 2.3 Menunjukkan sikap peduli


dalam praktik penyelenggaraan terhadap penerapan nilai-nilai
pemerintahan Negara sebagai Pancasila dalam kehidupan
salah satu bentuk pengabdian berbangsa dan bernegara
kepada Tuhan Yang MahaEsa
1.4 Mengamalkan ketentuan Undang- 2.4 Peduli terhadap penerapan
Undang Dasar Negara Republik ketentuan Undang-Undang
Indonesia Tahun 1945 yang Dasar Negara Republik
mengatur tentang wilayah, warga Indonesia Tahun 1945 yang
Negara, penduduk, agama dan mengatur tentang wilayah,
kepercayaan serta pertahanan warga Negara, penduduk,
dankeamanan agama dan kepercayaan serta
sebagai wujud rasa syukur pertahanan dan keamanan
kepada Tuhan Yang MahaEsa

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 55


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.5 Menghayati sistem politik 2.5 Responsif terhadap sistem


Indonesia sebagai wujud rasa politik Indonesia
syukur kepada Tuhan Yang
Maha Esa
1.6 Menghayati nilai-nilai terkait fungsi 2.6 Peduli terhadap fungsi dan
dan kewenangan lembaga- kewenangan lembaga-
lembaga negara menurut Undang- lembaga negara menurut
Undang Dasar Negara Republik Undang- Undang Dasar
Indonesia Tahun 1945 Negara Republik Indonesia
sebagaibentuk Tahun 1945
sikap beriman dan bertaqwa
kepada Tuhan Yang MahaEsa
1.7 Melaksanakan budaya politik 2.7 Peduli terhadap budaya politik
Indonesia sebagai wujud rasa Indonesia
syukur kepada TuhanYang
Maha Esa
1.8 Menghayati hubungan pemerintah 2.8 Peduli terhadap hubungan
pusat dan daerah menurut pemerintah pusat dan daerah
Undang-Undang Dasar Negara yang harmonis di daerah
Republik Indonesia Tahun 1945 setempat
sebagai anugerah Tuhan Yang
Maha Esa

1.9 Mensyukuri nilai-nilai yang 2.9 Menunjukkan sikap kerja sama


membentuk komitmen integrasi dalam rangka mewujudkan
nasional dalam bingkai komitmen integrasi nasional
Bhinneka Tunggal Ika sebagai dalam bingkai Bhinneka
wujud syukur kepada Tuhan Tunggal Ika
yang Maha Esa
1.10 Bersyukur kepada Tuhan Yang 2.10 Responsif terhadap ancaman
Maha Esa atas nilai-nilai yang negara dan upaya
membentuk kesadaran atas penyelesaiannya di bidang
ancaman terhadap negara dan ideologi, politik, ekonomi, sosial,
upaya penyelesaiannya dalam budaya, pertahanan, dan
bingkai Bhinneka Tunggal Ika keamanan dalam
bingkaiBhinneka Tunggal Ika
1.11 Menghayati wawasan nusantara 2.11 Bertanggung-jawab
dalam konteks Negara Kesatuan mengembangkan kesadaran
Republik Indonesia sebagai akan pentingnya wawasan
anugerah Tuhan Yang Maha Esa nusantara dalam konteks
Negara Kesatuan
RepublikIndonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 56


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1.12 Menghayati hak asasi manusia 2.12 Peduli terhadap hak asasi
berdasarkan perspektif Pancasila manusia berdasarkan perspektif
sebagai anugerah Tuhan yang Pancasila dalam kehidupan
Maha Esa berbangsa danBernegara

1.13 Mengsyukuri sistem 2.13 Proaktif terhadap sistem


pemerintahan di Indonesia pemerintahan di Indonesia
sebagai anugerah
TuhanYangMaha Esa
1.14 Mengamalkan nilai-nilai ke- 2.14 Peduli dalam berdemokrasi
Tuhanan dalam berdemokrasi Pancasila sesuai Undang-
Pancasila sesuai Undang- Undang Undang Dasar Negara Republik
Dasar Negara Republik Indonesia Indonesia Tahun 1945
Tahun1945

1.15 Mengahayati nilai-nilai dalam 2.15 Disiplin terhadap aturan


sistem hukum dan peradilan sistem hukum dan peradilan
Indonesia sesuai dengan Undang- sesuai dengan Undang-Undang
Undang Dasar Negara Republik Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun1945 sebagai Indonesia Tahun1945
rasa syukur kepada Tuhan Yang
MahaEsa
1.16 Mengamalkan nilai-nilai dalam 2.16 Proaktif terhadap sistem
sistem perlindungan tenaga kerja perlindungan tenaga kerja di
di Indonesia berlandaskan Indonesia
Ketuhanan YangMaha Esa

1.17 Menghayati nilai-nilai dalam 2.17 Disiplin terhadap aturan


sistem hukum dan peradilan sistem hukum dan peradilan
Internasional sebagai rasa syukur Internasional
kepada TuhanYangMaha Esa

1.18 Mensyukuri peran Indonesia 2.18 Toleran dan cinta damai


dalam mewujudkan perdamaian sebagai refleksi peran Indonesia
dunia sebagai anugerah Tuhan dalam perdamaian dunia dalam
Yang Maha Esa hidup bermasyarakat, berbangsadan
Bernegara

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 57


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

2.19 Responsif terhadap ancaman


1.19 Bersyukur pada Tuhan Yang
Maha Esa atas nilai-nilai yang negara dan strategi mengatasinya
membentuk kesadaran akan berdasarkan asas Bhinneka
ancaman terhadap negara TunggalIka
strategi
mengatasinyaberdasarkan asas
Bhinneka Tunggal Ika
1.20 Bersyukur pada Tuhan Yang 2.20 Proaktif dalam menerapkan
Maha Esa atas nilai-nilai nilai-nilai persatuan dan kesatuan
persatuan dan kesatuan bangsa bangsa dalam Negara Kesatuan
dalam NegaraKesatuan Republik Republik Indonesia
Indonesia
1.21 Menghayati perbedaan sebagai 2.21 Proaktif menghindari
anugerah Tuhan yang Maha Esa pelanggaran hak dan pengingkaran
dalam rangka menghindari kewajiban warga negara dalam
pelanggaran hak dan kehidupan berbangsa dan bernegara
pengingkaran kewajiban warga
negara
dalamkehidupanberbangsa dan
bernegara
2.22 Berperilaku jujur dalam
1.22 Mengamalkan perilaku orang
beriman kepada Tuhan Yang praktik perlindungan dan
Maha Esa dalam praktik penegakan hukum di tengah
pelindungan dan masyarakat
penegakanhukum untuk
menjamin keadilan dan
kedamaian
2.23 Berperilaku jujur dalam
1.23 Melaksanakan pemerintahan
sesuai karakteristik good pelaksanaan pemerintahan sesuai
governance dengan berlandaskan karakteristik good governance
nilai-nilaiketuhanan Yang Maha
Esa
2.24 Bertanggung-jawab dalam
1.24 Menghayati kemajuan Ilmu
pengetahuan dan teknologi menyikapi pengaruh kemajuan ilmu
sebagai anugerah Tuhanan Yang pengetahuan dan teknologi dalam
Maha Esa bingkai
Bhinneka Tunggal Ika

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 58


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

2.25 Proaktif dalam


1.25 Mensyukuri persatuan dan
kesatuan bangsa sebagai upaya mengembangkan persatuan dan
dalam menjaga dan kesatuan bangsa sebagai upaya
mempertahankan Negara dalam menjaga dan
Kesatuan Republik mempertahanakan Negara
Indonesiasebagai bentuk Kesatuan Republik Indonesia
pengabdian
1.26 Menghayati peranan pers di 2.26 Bertanggung-jawab dalam
Indonesia dengan berlandaskan menyikapi peranan pers di
nilai-nilaiketuhanan Yang Maha Indonesia
Esa
2.27 Peduli terhadap etos kerja
1.27 Mengamalkan etos kerja
masyarakat Indonesia dengan masyarakat Indonesia
berlandaskan nilai-nilaiketuhanan
Yang Maha Esa

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 59


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Mmahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan


menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural, dan dengan bidang kajian Pendidikan
metakognitif sesuai dengan Pancasila dan Kewarganegaraan
bidang dan lingkup kajian
Menampilkan kinerja di bawah
Pendidikan Pancasila dan
bimbingan dengan mutu dan
Kewarganegaraan pada
kuantitas yang terukur sesuai dengan
tingkat teknis, spesifik,
standar kompetensikerja.
detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu Menunjukkan keterampilan menalar,
pengetahuan, teknologi, mengolah, dan menyaji secara efektif,
seni, budaya, dan kreatif, produktif, kritis, mandiri,
humaniora dalam konteks kolaboratif, komunikatif, dan solutif
pengembangan potensi diri dalam ranah abstrak terkait dengan
sebagai bagian dari pengembangan dari yang dipelajarinya
keluarga, sekolah, dunia di sekolah, serta mampu
kerja, warga masyarakat melaksanakan tugas spesifik di bawah
nasional, regional, dan pengawasanlangsung.
internasional. Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Menganalisis hakikat bangsa 4.1 Menyaji hasil analisis hakikat


dan Negara bangsa dan negara
3.2 Menganalisis fungsi dan peran 4.2 Menyaji hasil analisis fungsi
Pancasila dalam kehidupan dan peran Pancasila dalam
bangsa dan negara Indonesia kehidupan bangsa dan negara
Indonesia
3.3 Menganalisis nilai-nilai 4.3 Menyaji hasil analisis nilai-nilai
Pancasila dalam kerangka Pancasila dalam kerangka
praktik penyelenggaraan praktik penyelenggaraan
pemerintahan Negara pemerintahan Negara

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 60


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.4 Menganalisis ketentuan Undang- 4.4 Menyaji hasil analisis tentang


Undang Dasar Negara Republik ketentuan Undang-Undang
Indonesia Tahun 1945 yang Dasar Negara Republik
mengatur tentang wilayah Indonesia Tahun 1945 yang
negara, warga negara dan mengatur tentang wilayah
penduduk, agama dan negara, warga negara dan
kepercayaan, serta pertahanan penduduk, agama dan
dan keamanan kepercayaan, serta pertahanan
dan keamanan
3.5 Menganalisis sistem politik di 4.5 Menyaji hasil analisis tentang
Indonesia sistem politik di Indonesia
3.6 Menganalisis fungsi dan 4.6 Menyaji hasil analisis tentang
kewenangan lembaga-lembaga fungsi dan kewenangan
Negara menurut Undang- lembaga-lembaga Negara
Undang Dasar Negara Republik menurut Undang-Undang Dasar
Indonesia Tahun 1945 Negara Republik Indonesia
Tahun 1945
3.7 Menganalisis budaya politik di 4.7 Menyaji hasil analisis tentang
Indonesia budaya politik di Indonesia
3.8 Menganalisis hubungan 4.8 Menyaji hasil analisis tentang
pemerintah pusat dan daerah hubungan pemerintah pusat
menurut Undang-Undang Dasar dan pemerintah daerah
Negara Republik Indonesia setempat menurut Undang-
Tahun 1945 Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945

3.9 Menganalisis faktor-faktor 4.9 Menyaji hasil analisis tentang


pembentuk integrasi nasional faktor-faktor pembentuk
dalam bingkai Bhinneka integrasi nasional dalam
Tunggal Ika bingkai Bhinneka Tunggal Ika

3.10 Menganalisis ancaman 4.10Menyaji hasil analisis tentang


terhadap negara dan upaya ancaman terhadap negara
penyelesaiannya di bidang dan upaya penyelesaiannya di
ideologi, politik, ekonomi, bidang Ideologi, politik,
sosial, budaya, pertahanan, ekonomi, sosial, budaya,
dan keamanan dalam bingkai pertahanan, dan keamanan
Bhinneka Tunggal Ika dalam bingkai Bhineka
Tunggal Ika
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 61


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.11 Menelaah pentingnya 4.11 Mempresentasikan hasil


Wawasan Nusantara dalam telaah terkait pentingnya
konteks Negara Kesatuan Wawasan Nusantara dalam
Republik Indonesia konteks
Negara Kesatuan Republik
Indonesia
3.12 Menganalisis pelanggaran hak 4.12 Menyaji hasil analisis
asasi manusia dalam pelanggaran hak asasi
perspektif Pancasila dalam manusia dalam perspektif
kehidupan berbangsa dan Pancasila dalam kehidupan
Bernegara berbangsa dan bernegara
3.13 Menganalisis sistem 4.13 Menyaji hasil analisis tentang
pemerintahan di Indonesia sistem pemerintahan di
Indonesia
3.14 Menganalisis sistem dan 4.14 Menyaji hasil analisis tentang
dinamika demokrasi Pancasila sistem dan dinamika
sesuai dengan Undang- demokrasi Pancasila sesuai
Undang Dasar Negara dengan Undang-Undang
Republik Indonesia Tahun Dasar Negara
1945 RepublikIndonesiaTahun
1945
3.15 Menganalis sistem hukum dan 4.15 Menyaji hasil analisis tentang
peradilan di Indonesia sesuai sistem hukum dan peradilan
dengan Undang-Undang Dasar di Indonesia sesuai dengan
Negara Republik Indonesia Undang-Undang Dasar
Tahun 1945 Negara Republik Indonesia
Tahun1945
3.16 Menganalisis sistem 4.16 Menyaji hasil analisis tentang
perlindungan tenaga kerja di sistem perlindungan
Indonesia tenagakerja di Indonesia
3.17 Menganalisis system hukum 4.17 Menyaji hasil analisis
dan peradilan internasional tentangsystem hukum dan
peradilan internasional
3.18 Mengevaluasi dinamika peran 4.18 Menyaji hasil evaluasi
Indonesia dalam perdamaian tentang peran Indonesia
dunia sesuai Undang-Undang dalam perdamaian dunia
Dasar Negara Republik sesuai Undang-Undang Dasar
Indonesia Tahun 1945 Negara Republik Indonesia
Tahun1945

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 62


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.19 Menganalisis kasus-kasus 4.19 Melakukan penelitian


ancaman terhadap Ideologi, sederhana tentang potensi
politik, ekonomi, sosial, ancaman terhadap Ideologi,
budaya, pertahanan, dan politik, ekonomi, sosial,
keamanan dan strategi budaya, pertahanan, dan
mengatasinya dalam bingkai keamanan dan strategi
Bhinneka Tunggal Ika mengatasinya dalam
bingkaiBhinnekaTunggal Ika
3.20 Menganalisis faktor 4.20 Menyaji hasil analisis
pendorongdan penghambat tentangfaktor- faktor
persatuan dan kesatuan pendorong dan penghambat
bangsa dalam persatuan dan
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
Negara Kesatuan Republik kesatuan bangsa dalamNegara
Indonesia Kesatuan Republik Indonesia
3.21 Menganalisis nilai-nilai Pancasila 4.21 Menyaji hasil analisis tentang
terkait dengan kasus-kasus nilai-nilai Pancasila terkait
pelanggaran hak dan dengan kasus-kasus
pengingkaran kewajiban pelanggaran hak dan
warga negara dalam kehidupan pengingkaran kewajiban
berbangsa dan bernegara warga negara dalam
kehidupanberbangsa dan
bernegara
3.22 Mengevaluasi praktik 4.22 Mendemonstrasikan praktik
perlindungan dan penegakan perlindungan dan penegakan
hukum untukmenjamin hukum
keadilan dankedamaian untukmenjaminkeadilan
dankedamaian
3.23 Menganalisis pelaksanaan 4.23 Menyaji hasil analisis tentang
pemerintahan sesuai pelaksanaan pemerintahan
karakteristik good governance sesuai karakteristik
goodgovernance
3.24 Menganalisis pengaruh 4.24 Menyaji hasil analisis tentang
kemajuan ilmu pengetahuan dan pengaruh kemajuan ilmu
teknologi terhadap bangsa dan pengetahuan dan teknologi
negara dalam bingkai Bhinneka terhadap bangsa dan negara
Tunggal Ika dalam bingkai
BhinnekaTunggal Ika

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 63


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.25 Mengevaluasi dinamika 4.25 Menyaji hasil evaluasi


persatuan dan kesatuan bangsa tentang dinamika persatuan
sebagai upaya menjaga dan dan kesatuan bangsa sebagai
mempertahankan Negara upaya
Kesatuan RepublikIndonesia menjagadanmempertahankan
Negara Kesatuan Republik
Indonesia
3.26 Mengevaluasi peranan pers di 4.26 Menyaji hasil evaluasi
Indonesia tentang peranan pers di
Indonesia
3.27 Mengevaluasi etos kerja 4.27 Menyaji hasil evaluasi
masyarakat Indonesia tentang
etos kerja masyarakat Indonesia

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 64


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Seluruh BidangKeahlian
MataPelajaran : BahasaIndonesia
JamPelajaran : 354 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut
dicapai melalui pembelajaran tidak langsung ( indirect teaching) yaitu
keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik matapelajaransertakebutuhandankondisipesertadidik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 65


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan


menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural, dan dengan bidang kajian bahasa
metakognitif sesuai dengan Indonesia.
bidang dan lingkup kajian
Menampilkan kinerja di bawah
bahasa Indonesia pada
bimbingan dengan mutu dan
tingkat teknis, spesifik, detil,
kuantitas yang terukur sesuai dengan
dan kompleks, berkenaan
standar kompetensikerja.
dengan ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan Menunjukkan keterampilan menalar,
humaniora dalam konteks mengolah, dan menyaji secara efektif,
pengembangan potensi diri kreatif, produktif, kritis, mandiri,
sebagai bagian dari keluarga, kolaboratif, komunikatif, dan solutif
sekolah, dunia kerja, warga dalam ranah abstrak terkait dengan
masyarakat nasional, pengembangan dari yang
regional, dan internasional. dipelajarinya di sekolah, sertamampu
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan
pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifikdi
bawah pengawasan langsung.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


4.1 Menyajikan isi teks (intisari)
3.1 Memahami laporan hasil
laporan hasil observasi berkaitan
observasi berkaitan dengan
dengan bidang pekerjaan
bidang pekerjaan yang
berdasarkan interpretasi baik
dipresentasikan dengan lisan
dan tulis secara lisan maupun tulis

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 66


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.2 Mengonstruksikan teks laporan


3.2 Menganalisis isi dan aspek
observasi berkaitan bidang
kebahasaan dari minimal dua
pekerjaan dengan memerhatikan
teks laporan hasil observasi
isi dan aspek kebahasaan baik
berkaitan dengan bidang
lisan maupun tulis
Pekerjaan
4.3 Mengembangkan isi
3.3 Mendeskripsikan(permasalahan,
(permasalahan, argumen,
argumentasi, pengetahuan, dan
pengetahuan, dan rekomendasi)
rekomendasi) teks eksposisi
teks eksposisi berkaitan dengan
berkaitan dengan bidang
bidang pekerjaan secara lisan
pekerjaan yang didengar dan
dan/tulis
atau dibaca
4.4 Mengonstruksikan teks eksposisi
3.4 Menganalisis struktur dan
berkaitan bidang pekerjaan
kebahasaan teks eksposisi yang
dengan memerhatikan isi
berkaitan dengan bidang
(permasalahan, argumen,
pekerjaan
pengetahuan, dan rekomendasi),
struktur dan kebahasaan
4.5 Mengonstruksi makna tersirat
3.5 Menganalisis teks anekdot dari
dalam sebuah teks anekdot baik
aspek makna tersirat
lisan maupun tulis

3.6 Mengevaluasi struktur dan 4.6 Menciptakan kembali teks


kebahasaan teks anekdot anekdot dengan memerhatikan
struktur, dan kebahasaan baik
lisan maupun tulis.
4.7 Menceritakan kembali isi cerita
3.7 Mendeskripsikan nilai-nilai dan isi
yang terkandung dalam cerita rakyat (hikayat) yang didengar
rakyat (hikayat) baik lisan dan dibaca
maupun tulis
4.8 Mengembangkan cerita rakyat
3.8 Membandingkan nilai-nilai dan
(hikayat) ke dalam bentuk
kebahasaan cerita rakyat dan
cerpen dengan memerhatikanisi
cerpen
dan nilai-nilai
4.9 Menyusun ikhtisar dari dua buku
3.9 Menguraikan butir-butir penting
nonfiksi (buku pengayaan) dan
dari dua buku nonfiksi (buku
ringkasan dari satunovel
pengayaan) dan satu novel
yang dibaca
4.10 Menyampaikan pengajuan,
3.10 Menganalisis pengajuan,
penawaran, persetujuan dan
penawaran dan persetujuan
penutup dalam teks negosiasi
dalam teks negosiasi berkaitan
berkaitan dengan bidang
dengan bidang pekerjaan lisan
pekerjaan secara lisanatautulis
maupun tertulis

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 67


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.11 Mengonstruksikan teks


3.11 Mengevaluasi isi, struktur
negosiasi berkaitan dengan
(orientasi, pengajuan, penawaran,
bidang pekerjaan dengan
persetujuan, penutup) dan
memerhatikan isi, struktur
kebahasaan teks negosiasi
(orientasi, pengajuan,
berkaitan dengan bidang
penawaran,
pekerjaan
persetujuan,penutup) dan
kebahasaan
4.12 Mengonstruksi
3.12 Menganalisis permasalahan/ isu,
permasalahan/isu, sudut
sudut pandang dan argumen
pandangdanargumenbeberapa
beberapa pihak dan simpulan dari
pihak, dan simpulan dari debat
debat berkaitan dengan bidang
berkaitan
pekerjaan untuk menemukan
denganbidangpekerjaan secara
esensi daridebat
lisan untuk menunjukkan esensi
dari debat
4.13 Mengembangkan
3.13 Menganalisis isi debat berkaitan
permasalahan/ isu dari berbagai
dengan bidang pekerjaan
sudut pandang yang dilengkapi
(permasalahan/isu, sudut
argumen dalam berdebat
pandang dan argumen beberapa
berkaitan denganbidang
pihak, dan simpulan)
pekerjaan
4.14 Menyajikan hal-hal yang dapat
3.14 Menganalisis butir-butir penting
diteladani dari tokoh yang
yang dapat diteladani dari teks
terdapat dalam teks biografi
biografi berkaitan dengan bidang
berkaitan dengan bidang
pekerjaan
pekerjaan yang
dibacasecaraTertulis
4.15 Membuat teks biografi
3.15 Menganalisis aspek makna dan
berkaitan dengan bidang
kebahasaan dalam teks biografi
pekerjaan baik lisan
berkaitan dengan
maupunTulis
bidangPekerjaan
3.16 Menganalisis suasana, tema, dan 4.16 Mendemonstrasikan
(membacakan atau
makna beberapa puisi yang
memusikalisasikan) satu puisi
terkandung dalam antologi puisi
dari antologi puisi atau
yang diperdengarkan atau dibaca
kumpulan puisi dengan
memerhatikan vokal, ekspresi,
dan intonasi (tekanan
dinamikdan tekanan tempo)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 68


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.17 Menulis puisi dengan


3.17 Menganalisis unsur pembangun
memerhatikan unsur
puisi
pembangunnya (tema, diksi,
gaya bahasa, imaji, struktur,
perwajahan)
4.18 Menyajikan replikasi isi buku
3.18 Menganalisis isi dari minimal
ilmiah yang dibaca dalam bentuk
satu buku fiksi dan satu buku nonfiksi
resensi
yang sudah dibaca
4.19 Merancang pernyataan umumdan
3.19 Menganalisis informasi berupa
tahapan-tahapan dalam
pernyataan-pernyataan umum
dan tahapan-tahapan dalam teks teks prosedur berkaitan bidang
prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan dengan organisasi
pekerjaan yang tepat secara lisan dantulis

3.20 Menganalisis struktur dan 4.20 Mengembangkan teks prosedur


kebahasaan teks prosedur berkaitan berkaitan bidang pekerjaan dengan
dengan bidang pekerjaan memerhatikan hasil analisis terhadap
isi, struktur,
dan kebahasaan
3.21 Menganalisis informasi 4.21 Mengkonstruksi informasi
(pengetahuan dan urutan kejadian) (pengetahuan dan urutan kejadian)
dalam teks ekplanasi berkaitan dalam teks eksplanasi berkaitan dengan
denganbidangpekerjaan lisan dan bidang
tulis pekerjaan secara lisan dan tulis
4.22 Memproduksi teks eksplanasi
3.22 Menganalisis struktur dan
kebahasaan teks eksplanasi berkaitan berkaitan dengan bidang pekerjaan
dengan bidang pekerjaan secara lisan atau tulis dengan
memerhatikan
struktur dan kebahasaan
4.23 Menyusun bagian-bagian
3.23 Menganalisis informasi berupa
permasalahan aktual yang disajikan penting dari permasalahan aktual
dalam ceramah berkaitan dengan sebagai bahan untuk disajikan dalam
bidang pekerjaan ceramah berkaitan dengan bidang
Pekerjaan

4.24 Mengonstruksi ceramah


3.24 Menganalisis isi, struktur, dan
kebahasaan dalam ceramah berkaitan berkaitan bidang pekerjaan dengan
dengan bidang pekerjaan memerhatikan aspek kebahasaan
dan menggunakan
struktur yang tepat

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 69


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.25 Menyajikan butir-butir penting


3.25 Mendeskripsikan butir-butir
penting dari satu buku pengayaan dari satu buku pengayaan (nonfiksi)
(nonfiksi) berkaitan dengan bidang berkaitan dengan bidang pekerjaan
pekerjaan yangDibaca

4.26 Menyajikan persamaan dan


3.26 Menemukan butir-butir penting
dari dua buku pengayaan berkaitan perbedaan isi dua buku pengayaan
dengan bidang pekerjaan (nonfiksi) berkaitan dengan
yang dibaca bidang pekerjaan (nonfiksi) yang
dibaca
4.27 Menyusun ulasan terhadap
3.27 Menganalisis pesan dari satu
buku fiksi yang dibaca pesan dari satu buku fiksi yang dibaca

4.28 Melengkapi informasi dalam


3.28 Mendeskripsikan informasi
penting yang ada dalam proposal proposal berkaitan dengan bidang
kegiatan atau penelitian berkaitan pekerjaan supaya lebih efektif
denganbidang pekerjaan

3.29 Menganalisis isi, sistematika, dan 4.29 Merancang sebuah proposal


kebahasaan suatu proposal berkaitan karya ilmiah berkaitan bidang
dengan bidang pekerjaan pekerjaan dengan memerhatikan
informasi, tujuan, dan esensi karya
ilmiah
yang diperlukan
4.30 Merancang informasi, tujuan,
3.30 Menganalisis informasi, tujuan
dan esensi sebuah karya ilmiah dan esensi yang harus disajikan
berkaitan dengan bidang dalam karya ilmiah berkaitan
pekerjaan yang dibaca dengan bidang pekerjaan
4.31 Mengonstruksi sebuah karya
3.31 Menganalisis sistematika dan
ilmiah berkaitan bidang pekerjaan
kebahasaan karya ilmiah berkaitan
dengan memerhatikan isi,
dengan bidang pekerjaan
sistematika,
dan kebahasaan
4.32 Menyajikan isi sebuah resensi
3.32 Membandingkan isi berbagai
berkaitan bidang pekerjaan dengan
resensi berkaitan dengan bidang
memerhatikan hasil perbandingan
pekerjaan untuk menemukan
beberapa teks
sistematika
sebuah resensi Resensi
4.33 Mengkonstruksi sebuah resensi
3.33 Menganalisis kebahasaan resensi
dari buku kumpulan cerita pendek atau
dalam kumpulan cerpen atau novel
novel yang sudah
setidaknyadua
karya yang berbeda Dibaca

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 70


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.34 Menganalisis alur cerita, babak 4.34 Mempertunjukkan salah satu


demi babak, dan konflik dalam drama tokoh dalam drama yang dibaca atau
ditonton secara lisan
yang dibaca atau
Ditonton
3.35 Menganalisis isi dan kebahasaan 4.35 Mendemonstrasikan sebuah
drama yang dibaca atauditonton naskah drama dengan memerhatikan isi
dan
Kebahasaan
4.36 Menyusun ulasan terhadap
3.36 Menganalisis pesan dari dua
pesan dari dua buku kumpulan puisi
buku fiksi (novel dan buku kumpulan
yang dikaitkan dengan
puisi) yang dibaca
situasi kekinian
4.37 Menyajikan simpulan sistematika
3.37 Mendeskripsikan isi dan
dan unsur-unsur isi surat lamaran baik
sistematika surat lamaran pekerjaan
yang dibaca secaralisan
maupun tulis

3.38 Menganalisis unsur kebahasaan 4.38 Menyusun surat lamaran


surat lamaran pekerjaan pekerjaan dengan memerhatikan isi,
sistematika
dan kebahasaan
4.39 Mengonstruksi nilai-nilai dari
3.39 Menganalisis informasi, yang
mencakup orientasi, rangkaian kejadian informasi cerita sejarah dalam sebuah
teks eksplanasi
yang saling berkaitan,
komplikasi dan resolusi, dalam cerita
sejarah lisan atau tulis
4.40 Menulis cerita sejarah pribadi
3.40 Menganalisis kebahasaan cerita
dengan memerhatikan
atau novel sejarah
Kebahasaan
4.41 Menyeleksi ragam informasi
3.41 Mendeskripsikan informasi
sebagai bahan teks editorial berkaitan
(pendapat, alternatif solusi dan
dengan bidang pekerjaan baik
simpulan terhadap suatu isu) dalam
secaralisan
teks editorial berkaitan
maupun tulis
dengan bidang pekerjaan
4.42 Merancang teks editorial berkaitan
3.42 Menganalisis struktur dan
bidang pekerjaan dengan
kebahasaan teks editorial berkaitan
memerhatikan struktur dan kebahasaan
dengan bidang pekerjaan
baik secara
lisan maupun tulis

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 71


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.43 Menyusun laporan hasil diskusi


3.43 Menilai isi dua buku fiksi
buku tentang satu topik baik secara
(kumpulan cerita pendek atau
lisan maupuntulis
kumpulan puisi) dan satu buku
pengayaan (nonfiksi) yang
Dibaca
4.44 Mengonstruksi makna dan
3.44 Menganalisis isi teks iklan sesuai
tujuan isi teks iklan sesuai bidang
bidang pekerjaan
pekerjaan

3.45 Menganalisis struktur dan ciri 4.45 Menyusun teks iklan sesuai
kebahasaan teks iklan sesuai bidang bidang pekerjaan dengan
pekerjaan memerhatikan struktur dan
kebahasaan baik secara lisan
maupun tulis
4.46 Menyusun opini dalam bentuk
3.46 Mengevaluasi informasi, baik
artikel berkaitan dengan bidang
fakta maupun opini, dalam sebuah
pekerjaan
artikel berkaitan dengan bidang
pekerjaan yang
Dibaca
4.47 Mengonstruksi sebuah artikel
3.47 Menganalisis kebahasaan artikel
berkaitan bidang pekerjaan dengan
dan/atau buku ilmiah berkaitan
memerhatikan fakta
dengan bidang
dan kebahasaan
Pekerjaan
4.48 Menyajikan simpulan sistematika
3.48 Mendeskripsikan isi dan
dan unsur-unsur isi surat dinas
sistematika surat dinas berkaitan
berkaitan dengan
dengan bidang pekerjaan
bidang pekerjaan baik secara lisan
maupun tulis

3.49 Menganalisis unsur kebahasaan 4.49 Menyusun surat dinas yang


surat dinas yang sesuai bidang berkaitan bidang pekerjaan
pekerjaan dengan memerhatikan isi,
sistematika dan kebahasaan
4.50 Menulis refleksi tentang nilai-
3.50 Menganalisis nilai-nilai yang
terdapat dalam sebuah buku nilai yang terkandung dalam
pengayaan (nonfiksi) dan satu sebuah buku pengayaan
buku drama (fiksi) (nonfiksi) dan satu buku drama
(fiksi)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 72


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
Muatan :Nasional
BidangKeahlian : Seluruh BidangKeahlian
MataPelajaran :Matematika
JamPelajaran : 424 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1) aspek


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,
disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian
nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui
pembelajaran tidak langsung (indirect teaching) yaitu keteladanan,
pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan karakteristik mata
pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 73


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan


menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural, dan dengan bidang kajian Matematika`
metakognitif sesuai dengan Menampilkan kinerja di bawah
bidang dan lingkup kajian bimbingan dengan mutu dan
Matematika pada tingkat kuantitas yang terukur sesuai dengan
teknis, spesifik, detil, dan standar kompetensikerja.
kompleks, berkenaan
Menunjukkan keterampilan menalar,
dengan ilmu pengetahuan,
mengolah, dan menyaji secara efektif,
teknologi, seni, budaya, dan
kreatif, produktif, kritis, mandiri,
humaniora dalam konteks
kolaboratif, komunikatif, dan solutif
pengembangan potensi diri
dalam ranah abstrak terkait dengan
sebagai bagian dari
pengembangan dari yang dipelajarinya
keluarga, sekolah, dunia
di sekolah, serta mampu
kerja, wargamasyarakat melaksanakan tugas spesifik di bawah

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 74


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
nasional, regional, dan pengawasan langsung.
internasional. Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakantugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 75


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menerapkan konsep bilangan 4.1 Menyajikan penyelesaian
berpangkat, bentuk akar dan masalah bilangan berpangkat,
logaritma dalam menyelesaikan bentuk akar dan logaritma
masalah

3.2 Menerapkan persamaan dan 4.2 Menyajikan penyelesaian


pertidaksamaan nilai mutlak masalah yang berkaitan dengan
bentuk linear satuvariabel persamaan dan pertidaksamaan
nilai mutlak bentuk linear satu
variabel
3.3 Menentukan nilai variabel pada 4.3 Menyelesaikan masalah sistem
sistem persamaan linear dua persamaan linier dua variabel
variabel dalam masalah
kontekstual
3.4 Menentukan nilai maksimum 4.4 Menyelesaikan masalah
dan minimum permasalahan kontekstual yang berkaitan
kontekstual yang berkaitan dengan program linear dua
dengan program linear dua variabel
variabel
3.5 Menganalisis barisan dan deret 4.5 Menyelesaikan masalah
aritmetika kontekstual yang berkaitan
dengan barisan dan deret
aritmatika
3.6 Menganalisis barisan dan deret 4.6 Menyelesaikan masalah
geometri kontekstual yang berkaitan
dengan barisan dan deret
geometri
3.7 Menganalisis pertumbuhan, 4.7 Menyelesaiakan masalah
peluruhan, bunga dan anuitas kontekstual yang berkaitan
dengan pertumbuhan,
peluruhan, bunga dan anuitas

3.8 Menentukan perbandingan 4.8 Menyelesaikan masalah yang


trigonometri pada segitiga siku- berkaitan dengan perbandingan
siku trigonometri pada segitiga siku-
siku
3.9 Menentukan nilai sudut 4.9 Menyelesaikan masalah nilai
berelasi diberbagai kuadran sudut berelasi diberbagai
kuadran

3.10 Menentukan koordinat 4.10 Menyelesaikan masalah


kartesius menjadi koordinat kutub perubahan koordinat kartesius
dan sebaliknya menjadi koordinat kutub dan
sebaliknya
3.11 Menerapkan nilai 4.11 Menyajikan grafik fungsi
perbandingan trigonometri pada trigonometri
grafik fungsi trigonometri

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 76


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.12 Menerapkan aturan sinus dan 4.12 Menyelesaikan permasalah


kosinus kontekstual dengan aturan sinus
dan kosinus

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 77


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.13 Menentukan luas segitiga pada 4.13 Menyelesaikan masalah
trigonometri kontekstual yang berkaitan
dengan luas segitiga pada
Trigonometri
3.14 Menganalisis nilai sudut 4.14 Menyelesaikan nilai nilai sudut
dengan rumus jumlah dan selisih dengan rumus jumlah dan selisih
dua sudut dua sudut
3.15 Menerapkan operasi matriks 4.15 Menyelesaikan masalah yang
dalam menyelesaiakan masalah berkaitan dengan matriks
yang berkaitan
dengan matriks
3.16 Menetukan nilai determinan, 4.16 Menyelesaikan masalah yang
invers dan tranpos pada ordo 2 x 2 berkaitan dengan determinan, invers
dan nilai determinan dan tranpos dan tranpose pada ordo 2 x 2 serta
pada ordo 3 x3 nilaideterminan
dan tranpos pada ordo 3 x 3
3.17 Menentukan nilai besaran 4.17 Menyelesaikan masalah yang
vektor pada dimensi dua berkaitan dengan nilai besaran vektor
pada dimensi dua

3.18 Menentukan nilai besaran 4.18 Menyelesaikan masalah yang


vektor pada dimensi tiga berkaitan dengan nilai besaran vektor
pada dimensi tiga
4.19 Menyelesaikan masalah yang
3.19 Menentukan nilai variabel pada
berkaitan dengan persamaan
persamaan danfungsi
dan fungsi kuadrat
kuadrat
3.20 Menganalisis operasi 4.20 Menyelesaikan masalah
komposisi dan operasi invers pada operasi komposisi dan operasi invers
fungsi pada fungsi

3.21 Menentukan persamaan 4.21 Menyelesaikan masalah yang


lingkaran berkaitan dengan persamaan
lingkaran
3.22 Menganalisis masalah 4.22 Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan kontekstual yang berkaitan dengan
logika matematika (pernyataan logika matematika (pernyataan
sederhana, negasi pernyataan sederhana, negasi pernyataan
sederhana, pernyataan majemuk, sederhana, pernyataan majemuk ,
negasi pernyataan majemuk dan negasi pernyataan majemuk dan
penarikan kesimpulan) penarikan kesimpulan )

3.23 Menganalisis titik, garis dan 4.23 Menyajikan penyelesaian


bidang pada geometri dimensi tiga masalah yang berkaitan dengan
jarak antara titik ke titik, titik ke
garis dan garis ke bidang pada
geometri dimensi
Tiga

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 78


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.24 Menetukan masalah kontekstual 4.24 Menyelesaikan masalah


yang berkaitan dengan transformasi kontekstual kontekstual yang
geometri

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 79


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


berkaitan dengan transformasi
geometri
3.25 Menganalisis kaidah 4.25 Menyajikan penyelesaian
pencacahan, permutasi dan masalah kontekstual berkaitan
kombinasi pada masalah dengan kaidah pencacahan,
kontekstual permutasi dan kombinasi
3.26 Menentukan peluang kejadian 4.26 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan peluang
Kejadian

3.27 Mengevaluasi kajian statistika 4.27 Menyelesaikanmasalah


dalam masalah kontekstual kontekstual yang berkaitan
dengan kajianstatistika
3.28 Menganalisis ukuran 4.28 Menyelesaikan masalah yang
pemusatan data tunggal dan data berkaitan dengan ukuran pemusatan
kelompok data tunggaldan
data kelompok
3.29 Menganalisis ukuran 4.29 Menyelesaikan masalah yang
penyebaran data tunggal dan data berkaitan dengan ukuran penyebaran
kelompok data tunggal dan
data kelompok
3.30 Menentukan nilai limit fungsi 4.30 Menyelesaikan masalah yang
aljabar berkaitan dengan limit fungsi aljabar

3.31 Menentukan turunan fungsi 4.31 Menyelesaikan masalah yang


aljabar menggunakan definisi limit berkaitan dengan turunan fungsi
fungsi atau sifat – sifat aljabar
turunan fungsi serta penerapannya

3.32 Menganalisis keberkaitan 4.32 Menyelesaikan masalah


turunan pertama fungsi dengan nilai kontekstual yang berkaitan
maksimum, nilai minimum, dan dengan turunan pertama fungsi
selang kemonotonan fungsi, serta aljabar
kemiringan garis singgung
kurva

3.33 Menentukan nilai integral tak 4.33 Menyelesaikan masalah yang


tentu dan tertentu fungsi aljabar berkaitan dengan integral tak tentu
dan tertentu fungsi
Aljabar
3.34 Menentukan luas permukaan 4.34 Menyelesaikan masalah luas
dan volume benda putar dengan permukaan dan volume benda putar
menggunakan integral dengan menggunakan
tertentu integral tertentu

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 80


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
BidangKeahlian : Semua Bidang Keahlian
ProgramKeahlian : Semua Program Keahlian
KompetensiKeahlian : Semua Kompetensi
Keahlian MataPelajaran : SejarahIndonesia

JamPelajaran : 108 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut
dicapai melalui pembelajaran tidak langsung ( indirect teaching) yaitu
keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 81


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan
menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural, dan dengan bidang kajian Sejarah
metakognitif sesuai dengan Indonesia.
bidang dan lingkup kajian
Menampilkan kinerja di bawah
Sejarah Indonesia pada
bimbingan dengan mutu dan
tingkat teknis, spesifik,
kuantitas yang terukur sesuai dengan
detil, dan kompleks,
standar kompetensikerja.
berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, Menunjukkan keterampilan menalar,
seni, budaya, dan mengolah, dan menyaji secara efektif,
humaniora dalamkonteks kreatif, produktif, kritis, mandiri,
pengembangan potensi diri kolaboratif, komunikatif, dan solutif
sebagai bagian dari dalam ranah abstrak terkait dengan
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
keluarga, sekolah, dunia pengembangan dari yang dipelajarinya
kerja, warga masyarakat di sekolah, serta mampu
nasional, regional, dan melaksanakan tugas spesifik di bawah
internasional. pengawasanlangsung.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakantugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Memahami konsep dasar 4.1 Menyajikan hasil pemahaman
sejarah (berpikir kronologis, tentang konsep dasar sejarah
diakronik, sinkronik, ruang (berpikir kronologis, diakronik,
dan waktu serta perubahan sinkronik, ruang dan waktu
dan keberlanjutan) serta perubahan dan
keberlanjutan)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 82


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.2 Menganalisis kehidupan 4.2 Menyajikan informasi mengenai


manusia dan hasil-hasil manusia dan hasil-hasil budaya
budaya masyarakat PraAksara khususnya masyarakat Pra
Indonesia Aksara Indonesia
3.3 Menganalisis berbagai teori 4.3 Mengolah informasi tentang
tentang proses masuknya berbagai teori masuknya agama
agama dan kebudayaan Hindu dan kebudayaan Hindu dan
dan Buddha serta Buddha serta pengaruhnya
pengaruhnya terhadap terhadap kehidupan masyarakat
kehidupan masyarakat Indonesia (pemerintahan,
Indonesia(pemerintahan, budaya)
budaya)
3.4 Menganalisis berbagai teori 4.4 Menyajikan hasil analisis
tentang proses masuknya berbagai teori tentang proses
agama dan kebudayaan Islam masuknya agama dan
serta pengaruhnya terhadap kebudayaan Islam serta
kehidupan masyarakat pengaruhnya terhadap
Indonesia (ekonomi, kehidupan masyarakatIndonesia
pemerintahan, budaya) (ekonomi, pemerintahan,
budaya)
3.5 3Menganalisis proses masuk 4.5 Mengolah informasi tentang
dan perkembangan penjajahan proses masuk dan
bangsa Eropa (Portugis, perkembangan penjajahan
Spanyol, Belanda, Inggris) ke bangsa Eropa (Portugis, Spanyol,
Indonesia Belanda, Inggris) ke Indonesia

3.6 Menganalisis dampak politik, 4.6 Menalar dampak politik, budaya,


budaya, sosial, ekonomi, dan sosial, ekonomi, dan pendidikan
pendidikan pada masa pada masa penjajahan bangsa
penjajahan bangsa Eropa, Eropa lahirnya pergerakan
lahirnya pergerakan nasional nasional dan peristiwa sumpah
dan peristiwa sumpah pemuda Pemuda
3.7 Menganalisis peristiwa 4.7 Menalar peristiwa proklamasi
proklamasi kemerdekaan dan kemerdekaan dan pembentukan
pembentukan pemerintahan pemerintahan pertama Republik
pertama Republik Indonesia, Indonesia, serta maknanya bagi
serta maknanya bagi kehidupan sosial, budaya,
kehidupan sosial, budaya, ekonomi, politik, dan pendidikan
ekonomi, politik, dan bangsa Indonesia
pendidikan bangsa Indonesia
3.8 Menganalisis strategi dan 4.8 Mengolah informasi tentang
bentuk perjuangan bangsa strategi dan bentuk perjuangan
Indonesia dalam upaya bangsa Indonesia dalam upaya
Mempertahankan mempertahankan kemerdekaan
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 83


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

kemerdekaan dari ancaman dari ancaman Sekutu dan


Sekutu dan Belanda Belanda
3.9 Mengevaluasi upaya bangsa 4.9 Menyajikan hasil kesimpulan
indonesia dalam menghadapi tentang upaya bangsa Indonesia
ancaman disintegrasi bangsa antara dalam menghadapi ancaman
lain PKI Madiun 1948, disintegrasi bangsa antara lain
DI/TII,APRA,AndiAziz,RMS, PRRI, PKI Madiun 1948, DI/TII, APRA,
Permesta,G-30-S/PKI Andi Aziz, RMS, PRRI, Permesta,
G-30-S/PKI
3.10 Mengevaluasi perkembangan 4.10 Menyajikan hasil telaah tentang
kehidupan politik dan ekonomi perkembangan kehidupan
Bangsa Indonesia pada masa politik dan ekonomi Bangsa
awalkemerdekaan Indonesia pada masa awal
sampai dengan masa Demokrasi kemerdekaan sampai masa
Terpimpin Demokrasi Terpimpin
3.11 Mengevaluasi perkembangan 4.11 Mengolah informasi tentang
kehidupan politik dan ekonomi pekembangan kehidupan politik
Bangsa Indonesia pada masa Orde dan ekonomi Bangsa Indonesia
Baru sampai dengan awal pada masa Orde Baru sampai
Reformasi, serta peranan dengan awal Reformasi, serta
mahasiswa dan pemuda dalam peranan mahasiswa dan
perubahan politik dan pemuda dalam perubahan
ketatanegaraan politik danketatanegaraan
Indonesia Indonesia
3.12 Mengevaluasi peran bangsa 4.12 Menyajikan hasil telaah tentang
Indonesia dalam perdamaian dunia peran bangsa Indonesia dalam
antara lain KAA, Misi Garuda, perdamaian dunia antara lain
Deklarasi Djuanda, Gerakan Non KAA, Misi Garuda, Deklarasi
Blok, dan ASEAN, OKI, dan Jakarta Djuanda, Gerakan Non Blok,
Informal Meeting dan ASEAN, OKI, dan Jakarta
Informal Meeting
3.13 Mengevaluasi kehidupan Bangsa 4.13 Membuat studi evaluasi tentang
Indonesia dalam mengembangkan kehidupan Bangsa Indonesia
ilmu pengetahuan dan teknologi dalam mengembangkan ilmu
pada era kemerdekaan (sejak pengetahuan dan teknologi di
proklamasi sampai dengan era kemerdekaan (sejak
Reformasi) proklamasi sampai dengan
Reformasi)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 84


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
BidangKeahlian : Seluruh Bidang
Keahlian ProgramKeahlian : Seluruh
ProgramKeahlian

KompetensiKeahlian : Seluruh Kompetensi Keahlian (3


Tahun) MataPelajaran : BahasaInggris

JamPelajaran : 352 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1)


aspek kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan
(4) keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut
dicapai melalui pembelajaran tidak langsung ( indirect teaching) yaitu
keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan
sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik
lebih lanjut.

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 85


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan


menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural dengan bidang kajian Bahasa Inggris.
dasar, dan metakognitif Menampilkan kinerja di bawah
sesuai dengan bidang dan bimbingan dengan mutu dan
lingkup kajian Bahasa kuantitas yang terukur sesuai dengan
Inggris pada tingkat teknis, standar kompetensikerja.
spesifik, detil, dan
Menunjukkan keterampilan menalar,
kompleks, berkenaan
mengolah, dan menyaji secara efektif,
dengan ilmu pengetahuan,
kreatif, produktif, kritis, mandiri,
teknologi, seni, budaya, dan
kolaboratif, komunikatif, dan solutif
humaniora dalamkonteks
dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan potensi diri pengembangan dari yang dipelajarinya
sebagai bagian dari
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
keluarga, sekolah, dunia di sekolah, serta mampu
kerja, warga masyarakat melaksanakan tugas spesifik di bawah
nasional, regional, dan pengawasan langsung.
internasional.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakantugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 86


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.1 Menyusun teks interaksi


3.1 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur
pendek dan sederhana yang
kebahasaan teks interaksi
melibatkan tindakan memberi
transaksional lisan dan tulis
dan meminta informasi terkait
yang melibatkan tindakan
jati diri, dengan memperhatikan
memberi dan meminta
fungsi sosial, struktur teks, dan
informasi terkait jati diri dan
unsur kebahasaan yang benar
hubungan keluarga, sesuai
dan sesuai konteks
dengan konteks
penggunaannya.
penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan pronoun:
subjective, objective,
possessive)
4.2 Menyusun teks interaksi
3.2 Menganalisis fungsi sosial,
interpersonal lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur
sederhana yang melibatkan
kebahasaan teks interaksi
tindakan memberikan ucapan
interpersonal lisan dan tulis
selamat bersayap (extended),
yang melibatkan tindakan
dan responnya dengan
memberikan ucapan selamat
memperhatikan fungsi sosial,
bersayap (extended), dan
struktur teks, danunsur
responnya, sesuai dengan
kebahasaan yang benar dan
konteks penggunaannya.
sesuai konteks.
3.3 Menganalisis fungsi sosial, 4.3 Menyusun teks interaksi
struktur teks, dan unsur transaksional lisan dan tulis
kebahasaan teks interaksi pendek dan sederhana yang
transaksional lisan dan tulis melibatkan tindakan memberi
yang melibatkan tindakan dan meminta informasi terkait
memberi dan meminta niat melakukan suatu
informasi terkait niat tindakan/kegiatan, dengan
melakukan suatu memperhatikan fungsi sosial,
tindakan/kegiatan, sesuai struktur teks, dan unsur
dengan konteks kebahasaan yang benar dan
penggunaannya. (Perhatikan sesuai konteks penggunaannya.
unsur kebahasaan be going to,
would like to)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 87


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.4 Menyusun teks deskriptif lisan


3.4 Menganalisis fungsi sosial,
dan tulis, pendek dan
struktur teks, dan unsur
sederhana, terkait orang, benda
kebahasaan beberapa teks
dan tempat, dengan
deskriptif lisan dan tulis dengan
memperhatikan fungsi sosial,
memberi dan meminta
struktur teks, dan unsur
informasi pendek dan
kebahasaan, secara benar dan
sederhana terkait orang,benda
dan tempat sesuai dengan sesuai konteks
konteks penggunaannya.
4.5 Menyusun teks khusus dalam
3.5 Menganalisis fungsi sosial,
bentuk pemberitahuan
struktur teks, dan unsur
(announcement), lisan dan tulis,
kebahasaan beberapa teks
pendek dan sederhana, dengan
khusus dalam bentuk
memperhatikan fungsi sosial,
Pemberitahuan
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
(announcement), dengan struktur teks, dan unsur
memberi dan meminta kebahasaan, secara benar dan
informasi terkait kegiatan sesuai konteks
sekolah/tempat kerja, sesuai
dengankonteks
Penggunaannya
4.6 Menyusun teks interaksi
3.6 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional, lisan dan tulis,
struktur teks, dan 4unsur
pendek dan sederhana, yang
kebahasaan teks interaksi
melibatkan tindakan unsur dan
transaksional lisan dan tulis
meminta informasi terkait
yang melibatkan tindakan
keadaan/tindakan/ kegiatan/
memberi dan meminta
kejadian yang dilakukan/terjadi
informasi terkait
di waktu lampau yang merujuk
keadaan/tindakan/ kegiatan/
waktu terjadinya dan
kejadian yang
kesudahannya, dengan
dilakukan/terjadi di waktu
lampau yang merujuk waktu memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
terjadinya dan kesudahannya,
kebahasaan yang benar dan
sesuai dengan konteks
sesuai konteks
penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan simple past
tense vs present perfect tense)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 88


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.7 Menyusun teks recount lisan


3.7 Menganalisis fungsi sosial,
dan tulis, pendek dan
struktur teks, dan unsur
sederhana, terkait
kebahasaan beberapa teks
peristiwa/pengalaman, dengan
recount lisan dan tulis dengan
memperhatikan fungsi sosial,
memberi dan meminta
struktur teks, dan unsur
informasi terkait
kebahasaan, secara benar dan
peristiwa/pengalaman sesuai
dengan konteks sesuai konteks
penggunaannya
4.8 Menyajikan teks naratif pendek
3.8 Menganalisis fungsi sosial,
dan sederhana terkait legenda
struktur teks, dan unsur
rakyat secara lisan dan tulis
kebahasaan beberapa teks
dengan memperhatikan fungsi
naratif lisan dan tulis dengan
social, struktur teks dan unsur
memberi dan meminta
kebahasaan secara benar dan
informasi terkait legenda
sesuai konteks
rakyat sederhana, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.9 Menyusun teks khusus dalam
3.9 Menganalisis fungsi social,
bentuk memo, menu, jadwal dan
struktur teks dan unsur
tanda-tanda (signs) lisan dan
kebahasaan beberapa teks
tulis, pendek dan sederhana,
khusus dalam bentuk memo,
dengan memperhatikan fungsi
menu, schedule dan signs
sosial, struktur teks dan unsur
dengan memberi dan meminta
kebahasaan secara benar dan
informasi terkait kegiatan
sesuai konteks.
sekolah atau tempat kerja,
sesuai dengan konteks
penggunaannya di dunia kerja.
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
4.10 Menyusun teks interaksi
3.10 Menerapkan fungsi social,
transaksional lisan dan tulis
struktur teks dan unsur
yang melibatkan tindakan
kebahasaan teks interaksi
member dan meminta informasi
transaksional lisan dan tulis yang
terkait perbandingan kata sifat
melibatkan tindakan memberi dan
dengan memperhatikan fungsi
meminta informasi terkait
social, struktur teks dan unsur
perbandingan kata sifat sesuai
kebahasaan yang benar dan
dengan bidang
sesuai konteks.
keahlian dan konteks
penggunaannya.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 89


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.11 Menyusun teks interaksi


3.11 Menganalisis fungsi social,
transaksional lisan dan tulis,
struktur teks dan unsur kebahasaan
pendek dan sederhana, yang
teks interaksi transaksional lisan dan
melibatkan tindakan memberi
tulis yang melibatkan tindakan
dan meminta informasi tentang
memberi dan meminta informasi
petunjuk arah (direction)
tentang petunjuk arah (direction)
dengan memperhatikan fungsi
sesuai dengan konteks
social, struktur teks dan unsur
penggunaannya di
dunia kerja. kebahasaan yang benardan
sesuai konteks di dunia kerja.
4.12 Menyusun teks interaksi
3.12 Menganalisis fungsi social,
transaksional lisan dan tulis,
struktur teks dan unsur kebahasaan
pendek dan sederhana yang
teks interaksi transaksional yang
melibatkan tindakan memberi
melibatkan tindakan memberi dan
dan meminta informasi terkait
meminta informasi terkait
kegiatan/tugas-tugas rutin
kegiatan/tugas-tugas rutin
sederhana (simple routine
sederhana (simple routine tasks)
tasks) dengan memperhatikan
sesuai dengan konteks penggunaan
fungsi social, struktur teks dan
didunia
kerja. unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks dunia kerja.
4.13 Menyusun teks interaksi
3.13 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional, lisan dan tulis,
struktur teks, dan unsur
pendek dan sederhana, yang
kebahasaan teks interaksi
melibatkan tindakan memberi
transaksional lisan dan tulis yang
dan meminta informasi terkait
melibatkan tindakan memberi dan
saran dan tawaran, dengan
meminta informasi terkait saran dan
memperhatikan fungsi sosial,
tawaran, sesuai dengan
struktur teks, dan unsur
kontekspenggunaannya.
kebahasaan yang benar dan
(Perhatikan unsur kebahasaan
should,can) sesuai konteks

3.14 Menganalisis fungsi sosial, 4.14 Menyusun teks interaksi


struktur teks, dan unsur kebahasaan transaksional, lisan dan tulis,
teks interaksi transaksional lisan dan pendek dan sederhana, yang
tulis yang melibatkan tindakan melibatkan tindakan memberi
memberi dan meminta informasi dan meminta informasi terkait
terkait pendapat pendapat dan pikiran, dengan
dan pikiran, sesuai dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
konteks penggunaannya. (Perhatikan kebahasaan yang benar dan
unsur kebahasaan I think, Isuppose, sesuai konteks
in my opinion)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 90


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.15 Menuliskan kembali teks pesan


3.15 Menerapkan fungsi social,
sederhana lewat telephone
struktur teks dan unsur kebahasaan
terkait tempat kerja dengan
teks interaksi transaksional yang
memperhatikan fungsi sosial,
melibatkan tindakan memberi dan
struktur teks dan unsur
meminta informasi terkait pesan
kebahasaan secara benar dan
sederhana lewat telephone (taking
sesuai konteks dunia kerja
simple phone message) sesuai
dengan konteks penggunaannya
didunia
Kerja

4.16 Menyusun teks khusus dalam


3.16 Menganalisis fungsi 6sosial,
bentuk undangan resmi lisan
struktur teks, dan 6unsur
dan tulis, terkait kegiatan
kebahasaan beberapa teks khusus
sekolah/tempat kerja, dengan
dalam bentuk undangan resmi
memperhatikan fungsi 6nsure,
dengan memberi dan meminta
struktur teks, dan 6unsur
informasi terkait kegiatan
kebahasaan, secara benar dan
sekolah/tempat kerja sesuai
dengan konteks penggunaannya sesuai konteks

3.17 Membedakan fungsi sosial, 4.17 Menyusun teks khusus dalam


struktur teks, dan unsur bentuk surat pribadi terkait
kebahasaan beberapa teks khusus kegiatan diri sendiri dan orang
dalam bentuk surat pribadi dengan sekitarnya, lisan dan tulis,
memberi dan menerima informasi dengan memperhatikan fungsi
terkait kegiatan diri sendiri dan sosial, struktur teks, dan unsur
orang sekitarnya, sesuai kebahasaan, secara benar dan
dengankonteks sesuai konteks
Penggunaannya
4.18 Menyusun teks prosedur, lisan
3.18 Menganalisis fungsi sosial,
dan tulis, dalam bentuk manual
struktur teks, dan unsur kebahasaan
terkait penggunaan teknologi
beberapa teks prosedur lisan dan
dan kiat-kiat (tips), dengan
tulis dengan memberi dan meminta
memperhatikan fungsi sosial,
informasi terkait manual
struktur teks, dan unsur
penggunaan teknologi dan kiat-kiat
kebahasaan, secara benar dan
(tips), pendek dan sederhana, sesuai
sesuai konteks
dengan
bidang keahlian dan konteks
penggunaannya

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 91


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.19 Menyusun teks interaksi


3.19 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang melibatkan tindakan
teks interaksi
memberi dan meminta
transaksional lisan dantulis
yang melibatkan tindakan memberi informasi terkait
dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/
keadaan kegiatan/kejadian tanpa perlu
/tindakan/ kegiatan/ kejadian menyebutkan pelakunya dalam
tanpa perlu menyebutkan teks ilmiah, dengan
pelakunya dalam teks ilmiah, memperhatikan fungsi sosial,
sesuai dengan konteks struktur teks, dan unsur
penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan yang benar dan
kebahasaan passive sesuai konteks
voice)
4.20 Menyusun teks lisan dan tulis
3.20 Menganalisis fungsi sosial,
untuk menyatakan dan
struktur teks, dan unsur kebahasaan
menanyakan tentang
untuk menyatakan dan menanyakan
pengandaian jika terjadi suatu
tentang pengandaian jika terjadi
keadaan/ kejadian/peristiwa di
suatu keadaan/ kejadian/peristiwa di
waktu yang akan datang,
waktu yang akan datang, sesuai
dengan memperhatikan fungsi
dengankonteks
penggunaannya. sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benardan
sesuai konteks.
4.21 Menyusun teks ilmiah faktual
3.21 Menganalisis struktur teks dan
(factual report), lisan dan tulis,
unsur kebahasaan untuk
sederhana, tentang orang,
melaksanakan fungsi sosial teks
binatang, benda, gejala dan
factual report dengan menyatakan
peristiwa alam dan sosial,
dan menanyakan tentang teks
terkait dengan mata pelajaran
ilmiah faktual tentang orang,
lain
binatang, benda, gejala dan
peristiwa alam dan sosial,
sederhana, sesuai dengankonteks
pembelajaran di pelajaran lain
4.22 Menyusun teks eksposisi
3.22 Menganalisis fungsi sosial,
analitis tulis, terkait isu aktual,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
dengan memperhatikan fungsi
beberapa teks eksposisi analitis lisan
sosial, struktur teks, dan unsur
dan tulis dengan memberi dan
kebahasaan, secara benar dan
meminta informasi terkait isu
aktual, sesuai dengan konteks sesuai konteks
penggunaannya

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 92


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.23 Menganalisis fungsi social, 4.23 Menyusun teks biografi tokoh


struktur teks dan unsur lisan dan tulis, pendek dan
kebahasaan pada teks biografi sederhana, dengan
tokoh sesuai dengan konteks memperhatikan fungsi sosial,
penggunaannya. struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benardan
sesuai konteks
4.24 Menyusun teks interaksi
3.24 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang melibatkan tindakan
teks interaksi
transaksional lisan dantulis memberi dan meminta
yang melibatkan tindakan memberi informasi terkait hubungan
dan meminta informasi terkait sebab akibat, dengan
hubungan sebab akibat, sesuai memperhatikan fungsi sosial,
dengan konteks penggunaannya. struktur teks, dan unsur
(Perhatikan unsur kebahasaan yang benar dan
kebahasaan because of ..., due to ..., sesuai konteks
thanks to ...)
4.25 Menyusun teks interaksi
3.25 Menganalisis fungsi social,
transaksional tulis yang
struktur teks dan unsur kebahasaan
melibatkan tindakan memberi
teks interaksi transaksional yang
dan meminta informasi terkait
melibatkan tindakan memberi dan
penulisan laporan sederhana
meminta informasi terkait penulisan
dengan memperhatikan fungsi
laporan sederhana.
social, struktur teks dan unsur
kebahasaan yang benardan
sesuai dengan konteks
penggunaannya di dunia kerja.
4.26 Menyusun teks interaksi
3.26 Menganalisis fungsi social,
transaksional lisan yang
struktur teks dan unsur kebahasaan
melibatkan tindakan memberi
teks interaksi transaksional yang
dan meminta informasi terkait
melibatkan tindakan memberi dan
penyajian laporan dengan
meminta informasi terkait penyajian
memperhatikan fungsi social,
laporan secara lisan (report
struktur teks dan unsur
presentation)
kebahasaan yang benar dan
sesuai dengan konteks
penggunaannya di dunia kerja.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 93


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.27 Menyusun teks interaksi


3.27 Menganalisis fungsi sosial,
interpersonal lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur
sederhana yang melibatkan
kebahasaan teks interaksi
tindakan menawarkan jasa, dan
interpersonal lisan dan tulis yang
menanggapinya dengan
melibatkan tindakan menawarkan
memperhatikan fungsi sosial,
jasa, serta menanggapinya, sesuai
struktur teks, dan unsur
dengan konteks penggunaannya.
kebahasaan yang benar dan
(Perhatikan unsur kebahasaan May
sesuai konteks
I help
you? What can I do for you? What if
...?)

3.28 Menganalisis fungsi sosial, 4.28 Menyusun teks khusus surat


struktur teks, dan unsur kebahasaan lamaran kerja, yang
beberapa teks khusus dalam bentuk memberikan informasi antara
surat lamaran kerja, dengan lain jati diri, latar belakang
memberi dan meminta informasi pendidikan/pengalaman kerja,
terkait jati diri, latar belakang dengan memperhatikan fungsi
pendidikan/pengalaman sosial, struktur teks, dan unsur
kerja, sesuai dengan konteks kebahasaan, secara benar dan
penggunaannya sesuai konteks

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.29 Menganalisis fungsi sosial, 4.29 Menyusun teks interaksi


transaksional lisan yang
struktur teks, dan unsur kebahasaan
melibatkan tindakan memberi
teks interaksi transaksional lisan
dan meminta informasi terkait
yang melibatkan tindakan memberi
jati diri dalam konteks
dan meminta informasi terkait jati
pekerjaan (wawancara
diri dalam konteks pekerjaan
pekerjaan), dengan
(wawancara pekerjaan)
memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks penggunaannya
di dunia kerja.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 94


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.30 Menyusun teks lisan dan tulis


3.30 Menganalisis fungsi sosial,
untuk menyatakan dan
struktur teks, dan unsur kebahasaan
menanyakan tentang
untuk menyatakan dan menanyakan
keharusan, dengan
tentang keharusan, sesuai dengan
memperhatikan fungsi sosial,
konteks penggunaannya.
struktur teks, danunsur
kebahasaan yang benar dan
sesuai konteks.
4.31 Menangkap makna secara
3.31 Menganalisis fungsi sosial,
kontekstual terkait fungsi
struktur teks, dan unsur
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan beberapa teks news
kebahasaan teks news items
item lisan dan tulis dengan
lisan dan tulis, dalam bentuk
memberi dan meminta informasi
berita sederhana
terkait berita sederhana dari
koran/radio/TV
koran/radio/TV, sesuai
dengan konteks penggunaannya

4.32 Menyusun teks interaksi


3.32 Menganalisis fungsi sosial,
transaksional lisan dan tulis
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang melibatkan tindakan
teks interaksi transaksional lisan dan
memberi dan meminta
tulis yang melibatkan tindakan
informasi terkait pengandaian
memberi dan meminta informasi
diikuti oleh perintah/saran,
terkait pengandaian diikuti oleh
dengan memperhatikan fungsi
perintah/saran, sesuai dengan
sosial, struktur teks, dan unsur
bidang keahlian dan konteks
kebahasaan yang benar dan
penggunaannya. (Perhatikan unsur
sesuai konteks
kebahasaan ifdengan
imperative, can, should)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 95


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
BidangKeahlian : Seluruh Bidang Keahlian
ProgramKeahlian : Seluruh ProgramKeahlian

KompetensiKeahlian : Seluruh Kompetensi Keahlian (3 dan4


Tahun)
MataPelajaran : SeniBudaya
JamPelajaran : 108 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1) aspek


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,
disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian
nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui
pembelajaran tidak langsung (indirect teaching) yaitu keteladanan,
pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan karakteristik mata
pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 96


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan
menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, operasional dengan bidang kajian/kerja Seni
dasar, dan metakognitif Budaya.
sesuai dengan bidang dan Menampilkan kinerja di bawah
lingkup kajian/kerja Seni bimbingan dengan mutu dan
Budaya pada tingkat teknis, kuantitas yang terukur sesuai dengan
spesifik, detil, dan standar kompetensikerja.
kompleks, berkenaan
Menunjukkan keterampilan menalar,
dengan ilmu pengetahuan,
mengolah, dan menyaji secara efektif,
teknologi, seni, budaya,dan
kreatif, produktif, kritis, mandiri,
humaniora dalam konteks kolaboratif, komunikatif, dan solutif
pengembangan potensi diri

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 97


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
sebagai bagian dari dalam ranah abstrak terkaitdengan
keluarga, sekolah, dunia pengembangan dari yang dipelajarinya
kerja, warga masyarakat di sekolah, serta mampu
nasional, regional, dan melaksanakan tugas spesifik di bawah
internasional. pengawasanlangsung.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 98


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


4.1. Mempresentasikan konsep
3.1 Memahami konsepbudaya budaya
4.2. Mempresentasikan konsep
3.2 Memahami konsepseni seni
4.3. Mempresentasikan konsep
3.3 Memahami konsepkeindahan keindahan
3.4 Menganalisis jenis, fungsi dan 4.4. Memilah jenis, fungsi dan
unsur seni budayaNusantara unsur seni budayaNusantara
3.5 Menganalisis perkembangan 4.5. Merumuskan perkembangan
seni budayaNusantara seni budayaNusantara
3.6 Menerapkan apresiasi seni 4.6. Melaksanakan peniruan karya
budayaNusantara seni budayaNusantara
3.7 Menerapkan apresiasi seni 4.7. Melaksanakan apresiasi seni
budayamancanegara budayamancanegara
3.8 Menganalisis karya seni 4.8. Mengembangkan karya seni
budayaNusantara budayaNusantara
4.9. Mempresentasikanhasil
3.9 Mengevaluasi karya seni evaluasi karya seni budaya
budayaNusantara Nusantara
3.10 Merancang karya seni 4.10. Mengkreasi karya seni budaya
budaya Nusantara Nusantara

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 99


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN
BidangKeahlian : Semua Bidang Keahlian
ProgramKeahlian : Semua Program Keahlian
KompetensiKeahlian : Semua KompetensiKeahlian

MataPelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan


Kesehatan
JamPelajaran : 144 JP (@ 45Menit)

Tujuan kurikulum mencakup empat aspek kompetensi, yaitu (1) aspek


kompetensi sikap spiritual, (2) sikap sosial, (3) pengetahuan, dan (4)
keterampilan. Aspek-aspek kompetensi tersebut dicapai melalui proses
pembelajaran intrakurikuler, kokurikuler, danekstrakurikuler.
Rumusan kompetensi sikap spiritual yaitu, “Menghayati dan
mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Sedangkan rumusan
kompetensi sikap sosial yaitu, “Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,
disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai),
bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian
nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia”. Kedua kompetensi tersebut dicapai melalui
pembelajaran tidak langsung (indirect teaching) yaitu keteladanan,
pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan karakteristik mata
pelajaran serta kebutuhan dan kondisi peserta didik.
Penumbuhan dan pengembangan kompetensi sikap dilakukan
sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan dapat digunakan sebagai
pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter peserta didik lebih
lanjut.

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 100


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Memahami, menerapkan, 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan


menganalisis, dan menggunakan alat, informasi, dan
mengevaluasi tentang prosedur kerja yang lazim dilakukan
pengetahuan faktual, serta memecahkan masalah sesuai
konseptual, prosedural dengan bidang kajian Pendidikan
dasar, dan metakognitif Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan.
sesuai dengan bidang dan Menampilkan kinerja di bawah
lingkup kajian Pendidikan bimbingan dengan mutu dan
Jasmani, Olahraga, dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
Kesehatan pada tingkat standar kompetensikerja.
teknis, spesifik, detil, dan
Menunjukkan keterampilan menalar,
kompleks, berkenaan
mengolah, dan menyaji secara
dengan ilmu pengetahuan,
efektif, kreatif, produktif, kritis,
teknologi, seni, budaya, dan
mandiri,

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 101


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4


(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
humaniora dalam konteks kolaboratif, komunikatif, dan solutif
pengembangan potensi diri dalam ranah abstrak terkait dengan
sebagai bagian dari pengembangan dari yang dipelajarinya
keluarga, sekolah, dunia di sekolah, serta mampu
kerja, warga masyarakat melaksanakan tugas spesifik di bawah
nasional, regional, dan pengawasanlangsung.
internasional.
Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakantugas
spesifik di bawah pengawasan
langsung.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 102


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Menerapkan teknik dasar salah 4.1 Mempraktikan teknik dasar
satu aktifitas olahraga salah satu aktifitas olahraga
permainan bola besar untuk permainan bola besar untuk
menghasilkan koordinasi gerak menghasilkan koordinasi gerak
yang baik yang baik
3.2 Menerapkan teknik dasar salah 4.2 Mempraktikan teknik dasar
satu aktifitas olahraga salah satu aktifitas olahraga
permainan bola kecil untuk permainan bola kecil untuk
menghasilkan koordinasi gerak menghasilkan koordinasi gerak

3.3 Menerapkan salah satu 4.3 Mempraktikan salah satu


keterampilan aktifitas atletik keterampilan aktifitas atletik
untuk menghasilkan gerak untuk menghasilkan gerak
yang efektif yang efektif
3.4 Menerapkan salah satu 4.4 Mempraktikan salah satu
keterampilan aktifitas olahraga keterampilan aktifitas olahraga
beladiri untuk menghasilkan beladiri untuk menghasilkan
gerak yang efektif gerak yang efektif
3.5 Menerapkan latihan 4.5 Mempraktikan latihan
pengukuran komponen pengukuran komponen
kebugaran jasmani untuk kebugaran jasmani untuk
kesehatan (daya tahan, kesehatan (daya tahan,
kekuatan, komposisi tubuh, kekuatan, komposisi tubuh,
dan kelenturan) menggunakan dan kelenturan) menggunakan
instrumen terstandar instrumen terstandar
3.6 Menerapkan keterampilan 4.6 Memraktikan keterampilan
rangkaian gerak dasar aktifitas rangkaian gerak dasar aktifitas
olahraga senam untuk olahraga senam lantai untuk
menghasilkan koordinasi yang menghasilkan koordinasi yang
baik baik
3.7 Menerapkan keterampilan 4.7 Mempraktikan hasil analisis
gerak rangkaian aktifitas gerakan rangkaian aktifitas
olahraga senam ritmik untuk olahraga senam ritmik untuk
menghasilkan koordinasi yang menghasilkan koordinasi yang
baik baik

3.8 Menerapkan keterampilan 4.8 Mempraktikan keterampilan


salah satu gaya renang pada salah satu gaya renang pada
aktifitas olahraga air* aktifitas olahraga air*
3.9 Memahami cara perilaku 4.9 Mempresentasikan cara
budaya hidup sehat dalam perilaku budaya hidup sehat
kehidupan sehari-hari dalam kehidupan sehari-hari

3.10 Menganalisis teknik dasar 4.10 Mempraktikan teknik dasar


salah satu aktifitas olahraga salah satu aktifitas olahraga
permainan bola besar untuk permainan bola besar untuk
menghasilkan koordinasi menghasilkan koordinasi
gerak yang baik gerak yang baik

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 103


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.11 Menganalisis teknik dasar 4.11 Mempraktikan teknik dasar
salah satu aktifitas olahraga salah satu aktifitas olahraga
permainan bola kecil untuk permainan bola kecil untuk
menghasilkan koordinasi gerak menghasilkan koordinasi gerak

3.12 Menganalisis salah satu 4.12 Mempraktikan salah satu


keterampilan aktifitas atletik untuk keterampilan aktifitas atletik untuk
menghasilkan gerak menghasilkan gerak
yang efektif yang efektif
3.13 Menganalisis salah satu 4.13 Mempraktikan salah satu
keterampilan aktifitas olahraga beladiri keterampilan aktifitas olahraga beladiri
untuk menghasilkan untuk menghasilkan
gerak yang efektif gerak yang efektif
3.14 Menganalisis latihan 4.14 Mempraktikan latihan
pengukuran komponen kebugaran pengukuran komponen kebugaran
jasmani untuk kesehatan (daya jasmani untuk kesehatan (daya tahan,
tahan, kekuatan, komposisi tubuh, kekuatan, komposisi tubuh,
dan kelenturan) menggunakan dan kelenturan) menggunakan
instrumen terstandar instrumen terstandar

3.15 Menganalisis keterampilan 4.15 Mempraktikan keterampilan


rangkaian gerak dasar aktifitas rangkaian gerak dasar aktifitas
olahraga senam untuk menghasilkan olahraga senam untuk menghasilkan
koordinasi yang koordinasi yang
Baik Baik
3.16 Menerapkan keterampilan 4.16 Mempraktikan hasil analisis
gerak rangkaian aktifitas olahraga gerakan rangkaian aktifitas olahraga
senam ritmik untuk menghasilkan senam ritmik untuk menghasilkan
koordinasi yang koordinasi yang
Baik Baik
3.17 Menganalisis keterampilan 4.17 Mempraktikan keterampilan salah
salah satu gaya renang pada satu gaya renang pada
aktifitas olahraga air* aktifitas olahraga air*
3.18 Menganalisis permasalahan cara 4.18 Mempresentasikan permasalahan
perilaku budaya hidup sehat dalam cara perilaku budaya hidup
kehidupansehari- sehatdalam
Hari kehidupan sehari-hari

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 104


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

MataPelajaran : Simulasi dan Komunikasi Digital


JamPelajaran : 108 JP (@ 45Menit)

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Menerapkan logika dan 4.1 Menggunakan fungsi-fungsi


algoritmakomputer perintah(Command)
3.2 Menerapkan metodepeta- 4.2 Membuatpeta-minda
minda
3.3 Mengevaluasiparagraf 4.3 Menyusun kembali format
deskriptif, argumentatif, dokumen pengolahkata
naratif, dan persuasif

3.4 Menerapkan logika dan 4.4 Mengoperasikan perangkat


operasi perhitungandata lunak pengolahangka
3.5 Menganalisis fitur yang tepat 4.5 Membuat slide untuk
untuk pembuatanslide presentasi
3.6 Menerapkan teknik 4.6 Melakukan presentasi yang
presentasi yangefektif efektif
3.7 Menganalisis pembuatan e- 4.7 Membuat e-book dengan
book perangkat lunak e-bookeditor
3.8 Memahami KewargaanDigital 4.8 Melakukan klasifikasi
KewargaanDigital
3.9 Menerapkan teknik 4.9 Melakukan penelusuran
penelusuran SearchEngine informasi
3.10 Menganalisis komunikasi 4.10 Melakukan komunikasi
sinkron dan asinkron dalam sinkron dan asinkron dalam
jaringan jaringan

3.11 Menganalisis fitur perangkat 4.11 Menggunakan fitur untuk


lunak pembelajaran pembelajaran kolaboratif
kolaboratif daring daring (kelas maya)
3.12 Mengevaluasi dokumen tahap 4.12 Membuat dokumen tahap
pra-produksi pra-produksi
3.13 Menganalisis video, animasi 4.13 Memroduksi video dan/atau
dan/atau musik digital animasi dan/atau musik
digital
3.14 Mengevaluasi pasca-produksi 4.14 Membuat laporan hasil
video, animasi dan/atau pasca-produksi
musik digital

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 105


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

MataPelajaran : Ekonomi Bisnis


JamPelajaran :72JP(@45Menit)

KOMPETENSI DASAR 3 KOMPETENSI DASAR 4


3.1 Menerapkan ilmuekonomi 4.1 Menggunakan konsepilmu
dalam kegiatanusaha ekonomi dalam kegiatan
usaha
3.2 Mengevaluasimasalah– 4.2 Memberikan solusi terhadap
masalahekonomi masalahekonomi
dilingkungannya
3.3 Menganalisis kelangkaan 4.3 Memberikan solusi masalah
(hubungan antara sumber kelangkaan sumberdaya dan
daya dengankebutuhan kebutuhanmanusia
manusia) dilingkungannya
3.4 Menerapkan Model, pelaku 4.4 Menentukan model, pelaku
ekonomi, perilaku konsumen ekonomi, perilaku
dan produsen dalam kegiatan konsumen danprodusen
ekonomi yang sesuai tuntutan
perkembangan usaha
3.5 Menerapkan hukum 4.5 Menentukan tingkat
permintaan, penawaran, elastisitas permintaan,
konsep elastisitas dan harga penawaran, dan harga
keseimbanganpasar keseimbangan pasarsuatu
produk
3.6 Menerapkanperhitungan 4.6 Melakukan perhitungan
biaya produksi dan kelayakanusaha
keuntungan (teori biaya)
3.7 Memahami pasar monopoli, 4.7 Melakukanpengelompokkan
monopolistik danoligopoly pasar monopoli, monopolistik
dan oligopoly
3.8 Menganalisis bentuk-bentuk 4.8 Memilih bentuk-badan
badanusaha usaha yang sesuaidengan
sistem ekonomi nasional
3.9 Menganalisis rencana usaha 4.9 Membuat rancanganusaha
kecil danmenengah kecil/menengah sesuai
potensi lingkungannya
3.10 Memahami Lembaga 4.10 Melakukan klasifikasi
Keuangan berbagai lembaga keuangan
milik pemerintah danswasta
sesuai perkembangannya
3.11Memahami hak dan 4.11 Melakukan pengelompokkan
kewajiban tenaga kerja hak dan kewajiban tenaga
berdasarkanundang-undang kerja di lingkungan kerja.
ketenagakerjaan.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 106


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.12 Menerapkan dokumen 4.12 Membuat kelengkapan


perdagangan dalam dan luar dokumen yang diperlukan
negeri dalam lalulintas
perdagangan dalam danluar
negeri

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 107


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

MataPelajaran : Administrasi Umum


JamPelajaran : 72 JP (@ 45Menit)

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Memahamiadministrasi 4.1 Mengelompokanjenis-jenis
administrasi
3.2 Menganalisis jabatan, tugas, 4.2 Membuat uraian tugas setiap
dan uraian pekerjaan pada tingkatan jabatan pada
kegiatanadministrasi kegiatanadministrasi

3.3 Menganalisis persyaratan 4.3 Menyusun persyaratan


personiladministrasi personiladministrasi

3.5 Memilih bentuk struktur 4.4 Membuat struktur organisasi


organisasi sesuaikebutuhan

3.6 Memahamifungsi-fungsi 4.5 Mengklasifikasikan fungsi-


manajemen fungsimanajemen

3.7 Menerapkan prosedur 4.6 Melakukan prosedur


pencatatan surat/dokumen pencatatan surat/dokumen
masuk dankeluar masuk dankeluar

3.8 Menerapkan penataan 4.7 Melakukan penataan


surat/dokumen surat/dokumen sesuaisistem
yangberlaku
3.9 Menerapkanpenggunaan 4.8 Menggunakan peralatan
peralatan kantor dalam kegiatan kantor dalam kegiatan
administrasi administrasi
3.10 Menerapkan tata ruang 4.9 Melakukan penataanruang
kerja/kantor (Office Layout) kerja/kantor (OfficeLayout)

3.11 Menerapkan komunikasi di 4.10 Melakukan komunikasi di


tempat kerja tempat kerja

3.12 Menerapkan pencatatan 4.11 Melakukan pencatatan


keuangan sederhana keuangan sederhana

3.13 Mengevaluasi kegiatan 4.12 Membuat laporan kegiatan


administrasi kantor administrasi kantor

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 108


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

MataPelajaran : I PA
JamPelajaran : 72 JP (@ 45Menit)

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Memahami gejala alambiotik 4.1 Melakukan klasifikasi gejala


danabiotik alam biotik danabiotik
3.2 Menerapkanmitigasi 4.2 Melakukan simulasi mitigasi
bencanaalam bencana alam yang terjadidi
lingkungan sekitar
3.3 Menganalisis materi dan 4.3 Melakukan percobaan
perubahannya perubahanmateri
3.4 Memahami komponen- 4.4 Melakukan klasifikasi
komponen dan bentuk komponen-komponen
interaksi dalamekosistem ekosistem dan bentuk
interaksi dalam ekosistem
3.5 Menganalisis keseimbangan 4.5 Memberikan solusiupaya
lingkungan dalam menjaga keseimbangan
lingkungan kerja
3.6 Menganalisis limbah di 4.6 Melakukan penanganan
lingkungansekitar limbah di lingkungansekitar
3.7 Menganalisis polusi di 4.7 Memberikan solusi masalah
lingkungansekitar polusi terhadapkesehatan
manusia dan lingkungan
3.8 MengevaluasiAMDAL 4.8 Membuat laporan hasil
evaluasi AMDALpada
lingkungan sekitar
3.9 Menerapkankesehatan, 4.9 Melakukan pencegahan
keamanan dan keselamatan bahaya/kecelakaan di
kerja lingkungankerja

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 109


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

MataPelajaran : Produk Kreatif dan Kewirausahaan


JamPelajaran : 350 JP (@ 45Menit)

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Memahami sikap dan perilaku 4.1 Memresentasikan sikap dan


wirausahawan perilakuwirausahawan
3.2 Menganalisis peluang usaha 4.2 Menentukan peluang usaha
produkbarang/jasa produkbarang/jasa
3.3 Memahami hak atas kekayaan 4.3 Memresentasikanhakatas
intelektual kekayaanintelektual
3.4 Menganalisis konsep 4.4 Membuat desain/prototype
desain/prototype dankemasan dan kemasanproduk
produk barang/ jasa barang/jasa
3.5 Menganalisis proses kerja 4.5 Membuat alur dan proses
pembuatan prototypeproduk kerja pembuatanprototype
barang/jasa produk barang/jasa

3.6 Menganalisis lembar kerja/ 4.6 Membuat lembar kerja/


gambar kerja untuk gambar kerja untuk
pembuatan prototypeproduk pembuatan prototypeproduk
barang/jasa barang/jasa
3.7 Menganalisis biayaproduksi 4.7 Menghitung biayaproduksi
prototype produk barang/jasa prototype produk barang/jasa
3.8 Menerapkan proseskerja 4.8 Membuatprototypeproduk
pembuatan prototype produk barang/jasa
barang/jasa
3.9 Menentukan pengujian 4.9 Menguji prototype produk
kesesuaian fungsiprototype barang/jasa
produk barang/jasa

3.10 Menganalisis perencanaan 4.10 Membuat perencanaan


produksi massal produksi missal
3.11 Menentukan indikator 4.11 Membuat indikator
keberhasilan tahapan produksi keberhasilan tahapan
massal produksi missal

3.12 Menerapkan proses produksi 4.12 Melakukan produksi massal


massal
3.13 Menerapkan metoda perakitan 4.13 Melakukan perakitan produk
produk barang/jasa barang/jasa
3.14 Menganalisis prosedur 4.14 Melakukan pengujian produk
pengujian kesesuaian fungsi barang/jasa
produk barang/jasa

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 110


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3.15 Mengevaluasi kesesuaian hasil 4.15 Melakukan pemeriksaan


produk dengan rancangan produksesuaidengankriteria
kelayakanproduk/standar
Operasional

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 111


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.16 Memahami paparan deskriptif, 4.16 Menyusun paparan deskriptif,
naratif, argumentatif, atau naratif, argumentatif, atau
persuasif tentang produk/jasa persuasif tentang
produk/jasa
3.17 Menentukan media promosi 4.17 Membuat media promosi
berdasarkan segmentasi
pasar
3.18 Menyeleksi strategi pemasaran 4.18 Melakukan pemasaran

3.19 Menilai perkembangan usaha 4.19 Membuat bagan


perkembangan usaha
3.20 Menentukan standard laporan 4.20 Membuat laporan keuangan
keuangan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 112


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

IX. Muatan Lokal

Muatan lokal untuk seluruh kompetensi keahlian pada SMK Negeri 1


TANJUNGPANDAN adalah Seni Musik Dambus dan Olah Raga Tradisional. Muatan
lokal ini di integrasikan pada mata pelajaran Seni Budayadan Penjasorkes. Muatan
lokal ini dipilih hasil dari Workshop di Hotel Bumi Asih dan Hotel Aksi yang di
hadiri oleh Dinas Provinsi, Pengawas SMA/SMK, Sanggar,budayawan, Wakil
Kepala Sekolah Bidang Kurikulum dan Guru yang bersangkutan tingkat SMK se
Provinsi Kep.Bangka Belitung.

X. Spektrum Keahlian SMK/MAK


Spektrum Keahlian SMK/MAK adalah jenis-jenis program pendidikan dan
rambu-rambu penyelenggaraannya, sebagai acuan dalam membuka dan
mengembangkan program pendidikan pada SMK/MAK. Jenis-jenis program
pendidikan yang dibuka di SMK/MAK mengacu kepada Peraturan Dirjen
Dikdasmen Nomor 06/D.D5/KK/2018 tentang Spektrum Keahlian SMK/MAK yang
menetapkan ada 146 jenis program pendidikan di SMK/MAK dalam bentuk
Kompetensi Keahlian yang dikelompokkan dalam 49 Program Keahlian dan
dibedakan menjadi 9 (Sembilan) Bidang Keahlian. Rincian program pendidikan
tersebut dapat dilihat pada tabel dibawah ini :
Spektrum Keahlian SMK/MAK
(Perdirjen Dikdasmen Nomor 06/D.D5/KK/2018)
Program
BIDANG PROGRAM NOMOR Pendidikan
NO. KOMPETENSI KEAHLIAN
KEAHLIAN KEAHLIAN KODE 3 4
Tahun Tahun
3. Teknologi 3.1 Teknik 3.1.1 Rekayasa
065 V
Informasi Komputer Perangkat Lunak
dan dan 3.1.2 Teknik Komputer
Komunikasi Informatika 066 V
dan Jaringan

7. Bisnis dan 7.1 Bisnis dan 7.1.1 BisnisDaringdan 108 V


Manajemen Pemasaran Pemasaran
7.1.2 Retail 109 V
7.2 Manajemen 7.2.1 Otomatisasi dan 110 V

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 113


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Program
BIDANG PROGRAM NOMOR Pendidikan
NO. KOMPETENSI KEAHLIAN
KEAHLIAN KEAHLIAN KODE 3 4
Tahun Tahun
Perkantoran Tata Kelola
Perkantoran
7.3 Akuntansi 7.3.1 Akuntansi dan
dan Keuangan 111 V
Keuangan Lembaga

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 114


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

XI. Struktur dan Muatan Kurikulum

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 115


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

XII. Struktur dan MuatanKTSP SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN


Struktur dan muatan KTSP SMK/MAKmengacu kepada Peraturan Direktur
Jenderal (Dirjen) Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) Nomor
07/D.D5/KK/2018 tentang Struktur Kurikulum SMK/MAK. Struktur kurikulum
tersebut berisi muatan umum yang terdiri atas: (A) Muatan Nasional dan (B)
Muatan Kewilayahan serta (C) Muatan Peminatan Kejuruan yang terdiri atas
Dasar Bidang Keahlian, Dasar Program Keahlian, dan Kompetensi Keahlian.

Muatan Nasional terdiri atas enam Mata Pelajaran yaitu: (1) Pendidikan
Agama dan Budi Pekerti, (2) Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, (3)
Bahasa Indonesia, (4) Matematika, (5) Sejarah Indonesia, dan (6) Bahasa Inggris
dan Bahasa Asing Lainnya.

Muatan Kewilayahan berisi dua Mata Pelajaran yaitu: (1) Seni Budaya dan
(2) Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan. Sedangkan Muatan Peminatan
Kejuruan terdiri atas tiga subkelompok, yaitu: (1) Dasar Bidang Keahlian; (2)
Dasar Program Keahlian; dan (3) Kompetensi Keahlian.

XII.Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Kriteria ketuntasan ,minimal diperlukan guru untuk mengetahui kompetensi


yang harus dikuasai secara tuntas oleh peserta didik, sehingga penapaian
kompetensi yang kurang optimal dapat segea diperbaiki. Penentuan kriteria
ketuntasan minimal ditetapkan pada awal tahun pelajaran melalui
musyawarah oleh satuan pendidikan (sekolah) dengan mempehatikan: 1)
Intake (kemampuan rata-rata peserta didik); 2) Kompleksitas
(mengidentifikasi indikator sebagai penanda tecapainya kompetensi dasar); 3)
Kemampuan daya dukung (berorientasi pada sumber belajar).
Nilai ketuntasan Minimal untuk KD Pengetahuan dan KD Keterampilan pada
mata pelajaran dikelompok muatan nasional (A), muatan kewilayahan (B),
maupun muatan peminatan kejuruan (C1, C2, C3) adalah minimal 70.
dinyatakan tuntas jika pencapaian kompetensinya minimal 70. Sedangkan
sikap spiritual dan sikap social minimal baik (B).

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 116


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Tabel I. Kriteria Ketuntasan Minimum mata Pelajaran Muatan Nasional, Muatan


Kewilayahan dan Kompetensi Keahlian

KELAS
MATA PELAJARAN X XI XII
1 2 1 2 1 2
A Muatan Nasional
1 Pendidikan Agama dan Budi Pekerti 75 75 75 75 75 75
2 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan 75 75 75 75 75 75
3 Bahasa Indonesia 75 75 75 75 75 75
4 Matematika 75 75 75 75 75 75
5 Sejarah Indonesia 75 75 75 75 75 75
6 Bahasa Inggris dan Bahasa Asing Lainnya 75 75 75 75 75 75
B Muatan Kewilayahan
7 Seni Budaya 75 75 75 75 75 75
8 Pendidikan Jasmani, Olah Raga dan Kesehatan 75 75 75 75 75 75
C Peminatan Kejuruan 75 75 75 75 75 75

XIII. Beban Belajar di SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN

Beban belajar merupakan keseluruhan kegiatan yang harus diikuti peserta


didik dalam satu minggu, satu semester, dan satu tahun pelajaran.

1. Beban belajar di Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan


dinyatakan dalam jam pelajaran per minggu. Beban belajar satu minggu di
kelas X adalah 46 jam pelajaran, sedangkan di kelas XI, XII, adalah 48 jam
pelajaran. Durasi setiap satu jam pelajaran adalah 45 menit.

2. Beban belajar di kelas X dan XI dalam satu semester 18 minggu.

3. Beban belajar di kelas XII pada semester ganjil 18 minggu.

4. Beban belajar di kelas XII pada semester genap paling sedikit 14 minggu dan
paling banyak 16 minggu.

Setiap satuan pendidikan SMK/MAK boleh menambah jam belajar per


minggu berdasarkan pertimbangan kebutuhan belajar peserta didik dan/atau
kebutuhan akademik, sosial, budaya, dan faktor lain yang dianggap penting.

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 117


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

XIV. Pengembangan diri

Pengembangan diri adalah kegiatan yang bertujuan memberikan kesempatan


kepada peserta didik untuk mengembangkan dan mengekspresikan diri
sesuai dengan kebutuhan, bakat, minat, setiap peserta didik dan kondisi
sekolah. Kegiatan pengembangan diri difasilitasi dan/atau dibimbing oleh
konselor, guru, atau tenaga kependidikan lainnya yang dapat dilakukan
dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan pengembangan diri dapat
dilakukan antara lain melalui kegiatan pelayanan konseling yang berkenaan
dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial, belajar, dan
pengembangan karier.

Pengembangan diri bukan merupakan mata pelajaran. Penilaian kegiatan


pengembangan diri dilakukan secara kualitatif, tidak kuantitatif seperti pada
mata pelajaran.

Pengembangan diri pada SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN terutama ditujukan


untuk pengembangan kreativitas dan bimbingan karir.

a. Bimbingan karir dan Konseling


Bimbingan Karir dan Konseling adalah pelayanan bantuan untuk peserta
didik, baik secara perorangan maupun kelompok, agar mampu mandiri
dan berkembang secara optimal, dalam mengembangkan kehidupan
pribadi, kehidupan sosial, kemampuan belajar, terkait dengan
pengembangan karir, melalui berbagai jenis layanan dan kegiatan
pendukung, berdasarkan norma-norma yang berlaku.
1) Tujuan Bimbingan Karir dan Konselingadalah sebagai berikut:

a) Memiliki pemahaman diri (kemampuan, minat dan kepribadian)


yang terkait dengan pekerjaan.
b) Memiliki pengetahuan mengenai dunia kerja dan informasi karir
yang menunjang kematangan kompetensi kerja.
c) Memiliki sikap positif terhadap dunia kerja. Dalam arti mau bekerja
dalam bidang pekerjaan apapun, tanpa merasa rendah diri, asal
bermakna bagi dirinya, dan sesuai dengan norma agama.

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 118


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

d) Memahami relevansi kompetensi belajar (kemampuan menguasai


pelajaran) dengan persyaratan keahlian atau keterampilan bidang
pekerjaan yang menjadi cita-cita karirnya masa depan.
e) Memiliki kemampuan untuk membentuk identitas karir, dengan cara
mengenali ciri-ciri pekerjaan, kemampuan (persyaratan) yang
dituntut, lingkungan sosiopsikologis pekerjaan, prospek kerja, dan
kesejahteraan kerja.
f) Memiliki kemampuan merencanakan masa depan, yaitu merancang
kehidupan secara rasional untuk memperoleh peran-peran yang
sesuai dengan minat, kemampuan, dan kondisi kehidupan sosial
ekonomi.
g) Mengenal keterampilan, minat dan bakat. Keberhasilan atau
kenyamanan dalam suatu karir amat dipengaruhi oleh minat dan
bakat yang dimiliki. Oleh karena itu, maka setiaporang perlu
memahami kemampuan dan minatnya, dalam bidangpekerjaan apa
dia mampu, dan apakah dia berminat terhadap pekerjaan tersebut.
h) Memiliki kemampuan atau kematangan untuk mengambil
keputusan karier.
i) Memiliki kemampuan untuk menciptakan suasana hubungan
industrial yang harmonis, dinamis, berkeadilan dan bermartabat.

2) Bidang Bimbingan Karir dan Konseling

a) Pengembangan kehidupan pribadi, yaitu bidang pelayanan


yang membantu peserta didik dalam memahami, menilai bakat dan
minat,
b) Pengembangan kehidupan sosial, yaitu bidang pelayanan yang
membantu peserta didik dalam memahami dan menilai serta
mengembangkan kemampuan hubungan sosial dan industrial yang
harmonis, dinamis, berkeadilan dan bermartabat.
c) Pengembangan kemampuan belajar, yaitu bidang pelayanan
yang membantu peserta didik mengembangkan kemampuan belajar

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 119


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

dalam rangka mengikuti pendidikan sekolah/madrasah dan belajar


secara mandiri.
d) Pengembangan karir, yaitu bidang pelayanan yang membantu
peserta didik dalam memahami dan menilai informasi, serta
memilih dan mengambil keputusan karir.

3) Jenis Layanan Bimbingan Karir dan Konseling


a) Orientasi, yaitu layanan yang membantu peserta didik memahami
lingkungan baru, terutama lingkungan sekolah/madrasah dan
obyek-obyek yang dipelajari, untuk menyesuaikan diri serta
mempermudah dan memperlancar peran peserta didik di
lingkungan yang baru.
b) Informasi, yaitu layanan yang membantu peserta didik menerima
dan memahami berbagai informasi diri, sosial, belajar,
karir/jabatan, dan pendidikan lanjutan.
c) Penempatan dan Penyaluran, yaitu layanan yang membantu
peserta didik memperoleh penempatan dan penyaluran yang tepat
di dalam kelas, kelompok belajar, jurusan/program studi, program
latihan, magang, dan kegiatan ekstra kurikuler.
d) Penguasaan Konten, yaitu layanan yang membantu peserta
didik menguasai konten tertentu, terutama kompetensi dan atau
kebiasaan yang berguna dalam kehidupan di sekolah, keluarga,
industri dan masyarakat.
e) Konseling Perorangan, yaitu layanan yang membantu peserta
didik dalam mengentaskan masalah pribadinya.
f) Bimbingan Kelompok, yaitu layanan yang membantu peserta
didik dalam pengembangan pribadi, kemampuan hubungan sosial,
kegiatan belajar, karir/jabatan, dan pengambilan keputusan, serta
melakukan kegiatan tertentu melalui dinamika kelompok.

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 120


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

g) Konseling Kelompok, yaitu layanan yang membantu peserta


didik dalam pembahasan dan pengentasan masalah pribadi melalui
dinamika kelompok.
h) Konsultasi, yaitu layanan yang membantu peserta didik dan atau
pihak lain dalam memperoleh wawasan, pemahaman, dan cara-
cara yang perlu dilaksanakan dalam menangani kondisi dan atau
masalah peserta didik.
i) Mediasi, yaitu layanan yang membantu peserta didik
menyelesaikan permasalahan dan memperbaiki hubungan antar
mereka.
4) Kegiatan Pendukung
a) Aplikasi Instrumentasi,yaitu kegiatan mengumpulkan data
tentang diri peserta didik dan lingkungannya, melalui
aplikasi berbagai instrumen, baik tes maupun non-tes.

b) Himpunan Data,yaitu kegiatan menghimpun data yang relevan


dengan pengembangan peserta didik, yang diselenggarakan secara
berkelanjutan, sistematis, komprehensif, terpadu, dan bersifat
rahasia.

c) Konferensi Kasus,yaitu kegiatan membahas permasalahan


peserta didik dalam pertemuan khusus yang dihadiri oleh pihak-
pihak yang dapat memberikan data, kemudahan dan komitmen
bagi terentaskannya masalah peserta didik, yang bersifat terbatas
dan tertutup.

d) Kunjungan Rumah,yaitu kegiatan memperoleh data, kemudahan


dan komitmen bagi terentaskannya masalah peserta didik melalui
pertemuan dengan orang tua dan atau keluarganya.

e) Tampilan Kepustakaan, yaitu kegiatan menyediakan berbagai


bahan pustaka yang dapat digunakan peserta didik dalam
pengembangan pribadi, kemampuan sosial, kegiatan belajar, dan
karir/jabatan.

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 121


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

f) Alih Tangan Kasus,yaitu kegiatan untuk memindahkan


penanganan masalah peserta didik ke pihak lain sesuai keahlian
dan kewenangannya.

XV. Praktik Kerja Lapangan


Program pembelajaran khas SMK yang diprogramkan secara khusus untuk
diselenggarakan di masyarakat antara lain berupa Praktik Kerja Lapangan
(PKL).Program PKL disusun bersama antara sekolah dan masyarakat (Institusi
Pasangan/Industri) dalam rangka memenuhi kebutuhan peserta didik, sekaligus
merupakan wahana berkontribusi bagi dunia kerja (DU/DI) terhadap upaya
pengembangan pendidikan di SMK.Tujuan Praktik Kerja Lapangan (PKL) antara lain
sebagai berikut.
1. Mengaktualisasikan model penyelenggaraan Pendidikan Sistem Ganda (PSG)
antara SMK dan Institusi Pasangan (DU/DI) yang memadukan secara sistematis
dan sistemik program pendidikan di sekolah (SMK) dan program latihan
penguasaan keahlian di dunia kerja (DU/DI).
2. Membagi topik-topik pembelajaran dari Kompetensi Dasar yang dapat
dilaksanakan di sekolah (SMK) dan yang dapat dilaksanakan di Institusi
Pasangan (DU/DI) sesuai dengan sumberdaya yang tersedia di masing-masing
pihak.
3. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) kepada peserta didik dalam
rangka menanamkan (internalize) iklim kerja positif yang berorientasi pada
peduli mutu proses dan hasil kerja.
4. Memberikan bekal etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki
dunia kerja dalam menghadapi tuntutan pasar kerja global.
Permen Peindustrian No.03/M-IND/PER/1/2017 tentang Pedoman Pembinaan
dan Pengembangan Sekolah Menengah Kejuruan Berbasis Kompetensi yang Link and
Match dengan Industri, dan Pedoman Praktik Kerja Lapangan dari Direktorat
Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan
Menengah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2018 menyatakan bahwa
PKL dapat dilaksanakan menggunakan sistem blok selama setengah semester
(sekitar 6 bulan) .Pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran kelompok wajib A dan

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 122


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

B pada periode tersebut dapat dilakukan di satuan pendidikan dan/atau industri


(terintegrasi dengan Praktik Kerja Lapangan). Jika pembelajaran mata pelajaran
kelompok A dan B tidak terintegrasi dalam kegiatan PKL maka pembelajaran mata
pelajaran kelompok A dan B tersebut dilakukan di satuan pendidikan (setelah
peserta didik kembali dari kegiatan PKL di Institusi pasangan/industri) dengan
jumlah jam setara dengan jumlah jam satu semester.
Memperhatikan Permendikbud Nomor 60 Tahun 2014, waktu pelaksanaan
pembelajaran di Institusi Pasangan/Industri dapat dilakukan pada kelas XI atau kelas
XII. Untuk menjamin keterlaksanaan program PKL maka dapat dilakukan alternatif
pengaturan sebagai berikut:
1) Jika program PKL akan dilaksanakan pada semester 4 kelas XI, sekolah harus
menata ulang topik-topik pembelajaran pada semester 4 dan semester 5, agar
pelaksanaan PKL tidak mengurangi waktu untuk pembelajaran materi pada
semester 4 sehingga sebagian materi pada semester 4 tersebut dapat ditarik
ke semester 5.
2) Demikian juga sebagaimana pada butir 1) di atas, jika program PKL akan
dilaksanakan pada semester 5 kelas XII, sekolah harus melakukan pengaturan
yang sama untuk materi pembelajaran pada kedua semester tersebut.
3) Mengingat kebijakan UN yang tidak lagi menjadi salah satu faktor penentu
kelulusan, maka program PKL dapat dilaksanakan sebelum UN pada semester 7
secara blok penuh selama 3 bulan (12 minggu) bagi SMK Program 4 Tahun.

Penilaian PKL merupakan integrasi dari penilaian sikap, pengetahuan, dan


keterampilan peserta didik. Sekolah sepenuhnya menyerahkan penilaian kepada
institusi atau mitra industri dengan pedoman dan rubrik penilaian yang dirancang
oleh sekolah. Bentuk pedoman penilaian dan jurnal PKL akan dijelaskan dalam
panduan terpisah.

XVI. Pengembangan Kreatifitas/ekstrakurikuler

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 123


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Kegiatan ekstrakurikuler merupakan salah satu perangkat operasional


(supplement dan complements) kurikulum, yang perlu disusun dan
dituangkan dalam rencana kerja tahunan/kalender pendidikan satuan
pendidikan (seperti disebutkan pada Pasal 53 ayat (2) butir a Peraturan
Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun
2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005
tentang Standar Nasional Pendidikan) serta dievaluasi pelaksanaannya setiap
semester oleh satuan pendidikan (seperti disebutkan pada Pasal 79 ayat (2)
butir b Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor
32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19
Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan).
Tujuan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler pada satuan pendidikan adalah:
a. Kegiatan ekstrakurikuler harus dapat meningkatkan kemampuan kognitif,
afektif, dan psikomotor peserta didik.

b. Kegiatan ekstrakurikuler harus dapat mengembangkan bakat dan minat


peserta didik dalam upaya pembinaan pribadi menuju pembinaan
manusia seutuhnya.

Kegiatan ekstrakurikuler pada satuan pendidikan dikembangkan dengan


prinsip sebagai berikut.

4.1.1.1. Bersifat individual, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler


dikembangkan sesuai dengan potensi, bakat, dan minat peserta
didik masing-masing.

4.1.1.2. Bersifat pilihan, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler dikembangkan


sesuai dengan minat dan diikuti oleh peserta didik secara sukarela.

4.1.1.3. Keterlibatan aktif, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler menuntut


keikutsertaan peserta didik secara penuh sesuai dengan minat dan
pilihan masing-masing.

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 124


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

4.1.1.4. Menyenangkan, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler dilaksanakan


dalam suasana yang menggembirakan bagi peserta didik.

4.1.2. Membangun etos kerja, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler


dikembangkan dan dilaksanakan dengan prinsip membangun semangat
peserta didik untuk berusaha dan bekerja dengan baik dan giat.

4.1.3. Kemanfaatan sosial, yakni bahwa kegiatan ekstrakurikuler


dikembangkan dan dilaksanakan dengan tidak melupakan kepentingan
masyarakat.
Kegiatan ekstrakurikuler dalam Kurikulum 2013 dikelompokkan berdasarkan
kaitan kegiatan tersebut dengan kurikulum, yakni ekstrakurikuler wajib dan
ekstrakurikuler pilihan.
Ekstrakurikuler wajib merupakan program ekstrakurikuler yang harus diikuti
oleh seluruh peserta didik, terkecuali peserta didik dengan kondisi tertentu
yang tidak memungkinkannya untuk mengikuti kegiatan ekstrakurikuler
tersebut.
Dalam Kurikulum 2013, Kepramukaan ditetapkan sebagai kegiatan
ekstrakurikuler wajib dari sekolah dasar (SD/MI) hingga sekolah menengah
atas (SMA/SMK), dalam pendidikan dari sekolah dasar hingga sekolah
menengah atas. Pelaksananannya dapat bekerja sama dengan organisasi
Kepramukaan setempat/terdekat.
Ektrakurikuler Wajib Pendidikan Kepramukaan pada SMK Negeri 1
TANJUNGPANDAN diorganisasikan dalam Model sebagai berikut.

Pegorganisasian
No. Nama Model Sifat
Kegiatan

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 125


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1. Model Blok Wajib, setahun sekali, • Kolaboratif


berlaku bagi seluruh • Bersifat
peserta didik, intramural atau
terjadwal, penilaian ekstramural (di luar
umum dan/atau didalam
lingkungan satuan
pendidikan)

2. Model Wajib, rutin, terjadwal, • Pembina


Aktualisasi berlaku untuk seluruh Pramuka
peserta didik dalam setiap • Bersifat
kelas, penjadwalan, dan intramural (dalam
penilaian formal lingkungan
satuan pendidikan)

3. Reguler di Sukarela, berbasis minat Sepenuhnya dikelola


Gugus Depan oleh Gugus Depan
Pramuka pada satuan
pendidikan.

Ekstrakurikuler pilihan merupakan kegiatan yang antara lain OSIS, UKS, dan
PMR. Selain itu, kegiatan ini dapat juga dalam bentuk antara lain kelompok
atau klub yang kegiatan ekstrakurikulernya dikembangkan atau berkenaan
dengan konten suatu mata pelajaran, misalnya klub olahraga seperti klub
sepak bola, klub bola voli, atletik, klub basket, klub Futsal dan Silat.

Penilaian perlu diberikan terhadap kinerja peserta didik dalam kegiatan


ekstrakurikuler. Kriteria keberhasilan lebih ditentukan oleh proses dan
keikutsertaan peserta didik dalam kegiatan ekstrakurikuler yang dipilihnya.
Penilaian dilakukan secara kualitatif.
Peserta didik diwajibkan untuk mendapatkan nilai memuaskan pada kegiatan
ekstrakurikuler wajib pada setiap semester. Nilai yang diperoleh pada

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 126


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

kegiatan ekstrakurikuler wajib Kepramukaan berpengaruh terhadap kenaikan


kelas peserta didik. Nilai di bawah memuaskan dalam dua semester atau satu
tahun memberikan sanksi bahwa peserta didik tersebut harus mengikuti
program khusus yang diselenggarakan bagi mereka.

Persyaratan demikian tidak dikenakan bagi peserta didik yang mengikuti


program ekstrakurikuler pilihan. Meskipun demikian, penilaian tetap diberikan
dan dinyatakan dalam buku rapor. Penilaian didasarkan atas keikutsertaan
dan prestasi peserta didik dalam suatu kegiatan ekstrakurikuler yang diikuti.
Hanya nilai memuaskan atau di atasnya yang dicantumkan dalam buku rapor.

Kegiatan Ekstrakurikuler Pilihan

JENIS
NO KOMPETENSI DASAR PESERTA
EKSTRAKURIKULER
DIDIK
1 Kesenian :  Memadukan unsur budaya untuk
a. Tari Kreasi menghasilkan kreasi gerak tari.
 Memainkan dan mengkolaborasikan
alat musik , untuk menghasilkan
karya seni tari kreasi.

b. Musik Tradisonal  Memadukan unsur budaya untuk


menghasilkan kreasi musik
tradisional.
 Memainkan dan mengkolaborasikan
alat musik , untuk menghasilkan
karya seni tari kreasi

c. Band  Membentuk group band

2 Olah Raga Prestasi :

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 127


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

JENIS
NO KOMPETENSI DASAR PESERTA
EKSTRAKURIKULER
DIDIK
a. bola Basket  Memainkan bola basket
b. Futsal  Memainkan futsal
c. Silat dan Karate  Memainkan bela diri pencak silat
dan karate
d. Sepak Bola  Memainkan bola kaki
e. Volly  Memainkan bola volly
f. atletik  Melakukan atletik

4 Gersipala  Menerapkan kedisplinan dan


kecintaan pada alam dan
lingkungan.
5 Kerohanian  Memahami dan menerapkan nilai-
nilai ajaran agama.
6 PMR/UKS  Menggunakan program pengolah
kata dan angka
 Membuat karya dengan
menggunakan program pengolah
kata dan angka

Pelaksanaan kegiatan ekstra kurikuler di SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN


adalah setiap hari Jum,at, Sabtu dan Minggu

XVII. Penilaian dan Evaluasi


A. Penilaian Sikap
Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional pada
Pasal 3 menyebutkan bahwa Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan

KOMPETENSI KEAHLIAN TATA KECANTIKAN KULIT DAN RAMBUT Page 128


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

kemampuan dan membentuk karakter serta peradaban bangsa yang bermartabat


dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Pendidikan karakter mempunyai
tujuan untuk membentuk dan memperbaiki penyempurnaan diri seorang siswa yang
dilakukan selama proses pembelajaran menuju kehidupan yang lebih baik. Sebagai
perwujudan dari pendidikan karakter, sejak tahun 2017 Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, secara khusus telah menyusun program Penguatan Pendidikan
Karakter (PPK) di satuan pendidikan. Diharapkan seluruh satuan pendidikan
menjalankan program PPK berdasarkan nilai-nilai utama yang akan ditonjolkan.
Nilai-nilai utama PPK meliputi Integritas, Religius, Nasionalis, Mandiri, dan
Gotong Royong. Setiap karakter dibagi ke dalam beberapa nilai yang mewakili.
Penilaian dalam program PPK tersebut dituangkan dalam penilaian karakter yang
terintegrasi dengan penilaian sikap.
Tabel 3.1. Nilai-nilai dalam PPK
Integritas Religius Nasionalis Mandiri Gotong-royong
 Kesetiaan  Melindungi  Rela  Tangguh  Musyawarah
 Antikorupsi yang kecil berkorban  Kerja keras  Tolongmenolon
 Keteladana dan tersisih  Taat  Kreatif g
n  Taat hukum  Keberanian  Kerelawanan
 Keadilan beribadah  Unggul  Pembelajar  Solidaritas
 Menghargai  Menjalanka  Disiplin  Daya juang  Antidiskriminasi
martabat n ajaran  Berprestas  Berwawasa
manusia agama i n informasi
 Menjauhi  Cinta dan
larangan damai teknologi
agama

Penilaian sikap merupakan kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh


informasi deskriptif mengenai perilaku peserta didik sesuai norma dan program
keahlian yang diampu. Penilaian sikap yang utama dilakukan dengan menggunakan
teknikobservasi selama periode satu semester olehguru mata pelajaran(selama
proses pembelajaran pada jam pelajaran), guru bimbingan konseling (BK), dan wali
kelas (selama peserta didik di luar jam pelajaran)yang ditulis dalam buku jurnal
(yang selanjutnya disebut jurnal), yang mencakup catatan anekdot (anecdotal
record), catatan kejadian tertentu (incidental record), dan informasi lain yang valid
dan relevan.Jurnal tidak hanya didasarkan pada apa yang dilihat langsung oleh guru,
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 129
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

wali kelas, dan guru BK, tetapi juga informasi lain yang relevan dan valid yang
diterima dari berbagai sumber.
Penilaian sikap oleh guru dapat diperkuat dengan penilaian diri dan penilaian
antarteman. Teknik ini dapat dilakukan dalam rangka pembinaan dan pembentukan
karakter peserta didik, yanghasilnya dapat dijadikan sebagai salah satu data
konfirmasi dari hasil penilaian sikap oleh pendidik.
Selanjutnya, wali kelas mengumpulkan data/informasi dari hasil penilaian sikap
yang dilakukan oleh guru mata pelajaran, guru BK, dan/atau penilaian diri dan antar
teman kemudian merangkumnya menjadi deskripsi (bukan angka atau predikat)
yang mengambarkan perilaku peserta didik.

Observasi oleh guru


Dilaksanakan selama
mata pelajaran
proses (jam)
selama 1 (satu)
pembelajaran
semester
Utama
Dilaksanakan di luar jam
Observasi oleh wali
pembelajaran baik secara
kelas dan guru BK
langsung maupun
Penilaian selama 1 (satu)
berdasarkan informasi/
Sikap semester
laporan yang valid

Dilaksanakan sekurang-
Penilaian antar teman
Penunjang kurangnya 1 (satu) kali
dan Penilaian diri
menjelang UAS

Gambar 3.1 Skema Penilaian Sikap

1. Observasi
Instrumen yang digunakan dalam observasi berupa lembar observasi, rubrik
penilaian sikap, dan/atau jurnal.Lembar observasi atau jurnaltersebut berisi kolom
catatan perilakuyang diisi oleh guru mata pelajaran, wali kelas, dan guru
BKberdasarkan hasil pengamatan dari perilaku peserta didik selama satu semester.
Perilaku peserta didik yang dicatat di dalam jurnaladalah perilaku yang menonjol
yang berkaitan dengan butir-butir sikap terkait pembinaan karakter dan penguasaan
kompetensiJurnal sikap memuat deskripsi perilaku yang dilengkapi dengan waktu
dan tempat teramatinya perilaku tersebut. Penilaian sikap yang dilakukan dengan
rubrik penilaian sikap dilaksanakan secara terintegrasi pada penilaian kinerja. Pada
penilaian sikap yang diperoleh dari rubrik penilaian sikap, catatan sikap dapat

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 130


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

diperoleh dari deskripsi indikator sikap pada rubrik atau catatan tambahan dari guru.
Catatan sikap tersebut lebih lanjut dapat dicantumkan pada jurnal.
Berdasarkankumpulan catatan tersebut guru membuat deskripsi penilaian sikap
untuk satu semester.
Berikut ini contoh lembar observasi selama satu semester (Tabel 3.2).
Sekolahdapat menggunakan lembar observasi dengan format lain, misalnya dengan
menambahkan kolom saran tindak lanjut.
Tabel 3.2 Contoh Jurnal Sikap
Nilai utama
Nama Peserta Catatan Penguatan
No Tanggal Rombel
didik Perilaku Pendidikan
Karakter
1
2
3
4

Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam melaksanakan observasi:


1. Jurnal digunakan oleh wali kelas dan guru mata pelajaran, dan guru BK
selama periode satu semester;
2. Jurnal oleh wali kelas digunakan untuk satu kelas, oleh guru mata
pelajaran digunakan untuk seluruh peserta didik yang mengikuti mata
pelajarannya, dan bagi guru BK untuk semua peserta didik di bawah
bimbingannya;
3. Hasil observasi guru mata pelajaran dan guru BK diserahkan kepada wali
kelas untuk diolah lebih lanjut;
4. Indikator yang diamati dapat dikembangkan sesuai dengan kebutuhan,
kondisi, atau ciri khas satuan pendidikan;
5. Catatan dilakukan selama satu semester hanya pada peserta didik-peserta
didik yang menunjukkan perilaku yang menonjol, sehingga ada
kemungkinan dalam satu hari hanya ada beberapa orang atau bahkan
tidak ada yang menunjukkan perilaku yang menonjol sesuai dengan
indikator perilaku yang diamati;

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 131


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

6. Butir sikap tersebut meliputi nilai-nilai yang diamati dalam PPK (Tabel 3.1)
7. Perilaku yang menonjol dicatat dalam jurnal tidak terbatas pada butir-
butir sikap (perilaku) yang hendak ditanamkan melalui pembelajaran yang
saat itu sedang berlangsung sebagaimana dirancang dalam RPP, tetapi
dapat mencakup butir-butir nilai sikap lainnya yang ditanamkan dalam
semester itu selama butir nilai sikap tersebut ditunjukkan oleh peserta
didik melalui perilakunya;
8. Perilaku peserta didik sesuai dengan apa yang diharapkan tidak perlu
dicatat dan dianggap peserta didik menunjukkan perilaku sesuai harapan.
Tabel 3.3 Contoh Penilaian Sikap
Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/Semester I
Tahun pelajaran : 2018/2019
Nama Guru : Burhanuddin Husen

Nilai
Nama utama
No Waktu Peserta Rombel Catatan Perilaku Penguatan
didik Pendidikan
Karakter
1 21/07/18 Cakra XITKJ1 Tidak mengikuti sholat Religius
Jumat yang
diselenggarakan di
sekolah.
Indra XITKJ1 Mengganggu teman yang Religius
sedang berdoa sebelum
makan siang di kantin.
2 06/08/18 Solahuddin XITKJ1 Mengajak temannya untuk Religius
berdoa sebelum
pertandingan sepakbola di
lapangan olahraga
sekolah.
Wempy XITKJ1 Mengingatkan temannya Religius
untuk melaksanakan
sholat Dzuhur di sekolah.
3 22/09/18 Irma XITKJ1 Ikut membantu temannya Religius
untuk mempersiapkan
perayaan keagamaan
yang berbeda dengan
agamanya di sekolah.
Indra XITKJ1 Menjadi anggota panitia Religius
perayaan keagamaan di
sekolah.
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 132
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Nilai
Nama utama
No Waktu Peserta Rombel Catatan Perilaku Penguatan
didik Pendidikan
Karakter
4 18/11/18 Solahuddin XITKJ1 Mengajak temannya untuk Religius
berdoa sebelum praktik
memasak di ruang
keterampilan.
5 14/12/18 Cakra XITKJ1 Tidak mengikuti sholat Religius
Jumat yang
diselenggarakan di
sekolah.
6 21/12/18 Indra XITKJ1 Mengganggu teman yang Religius
sedang berdoa sebelum
makan siang di kantin.
7 11/07/18 Irma XITKJ1 Menolong orang lanjut usia Gotong
untuk menyeberang jalan royong
di depan sekolah.
8 26/08/18 Indra XITKJ1 Berbohong ketika ditanya Integritas
alasan tidak masuk
sekolah di ruang guru.
9 07/09/18 Solahuddin XITKJ1 Menyerahkan dompet Integritas
yang ditemukannya di
halaman sekolah kepada
Satpam sekolah.
10 25/09/18 Cakra XITKJ1 Tidak menyerahkan “surat Integritas
ijin tidak masuk sekolah”
dari orangtuanya kepada
guru.
11 27/10/18 Indra XITKJ1 Terlambat mengikuti Nasionalis
upacara di sekolah.
12 08/12/18 Indra XITKJ1 Mempengaruhi teman Nasionalis
untuk tidak masuk
sekolah.
13 15/12/18 Solahuddin XITKJ1 Memungut sampah yang Nasionalis
berserakan di halam
sekolah.
14 17/12/18 Wempy XITKJ1 Mengkoordinir teman- Gotong-
teman sekelasnya royong
mengumpulkan bantuan
untuk korban bencana
alam.
15 16/08/18 Abdul Majid XITKJ3 Meja kerja sangat Integritas
berantakan
16 25/08/16 Indra XITKJ1 Bermain-main dengan Integritas
bahan dan peralatan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 133


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Nilai
Nama utama
No Waktu Peserta Rombel Catatan Perilaku Penguatan
didik Pendidikan
Karakter
praktik yang berbahaya
17 25/08/16 Wempy XITKJ1 Bermain-main dengan Integritas
bahan dan peralatan
praktik yang berbahaya
Keterangan: contoh format di atas dapat digunakan untuk guru mata pelajaran dan
guru BK.

2. Penilaian Diri
Penilaian diri dalam penilaian sikap merupakan teknik penilaian terhadap diri
sendiri (peserta didik) dengan mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan yang
dimiliki dalam berperilaku. Hasil penilaian diri peserta didik dapat digunakan sebagai
data konfirmasi. Selain itu penilaian diri peserta didik juga dapat digunakan untuk
menumbuhkan nilai-nilai kejujuran dan meningkatkan kemampuan refleksi atau
mawas diri.Hasil penilaian persepsi diri peserta didik juga dapat digunakan sebagai
dasar bagi guru dalam memberi bimbingan dan motivasi. Contoh format penilaian
diri ditunjukkan pada Tabel 3.4.
Tabel 3.4 Contoh Lembar Penilaian Diri Sikap Peserta didik
Nama : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….

Petunjuk: Berilah tanda cek (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai
dengan keadaan yang sebenarnya.

No. Pernyataan Ya Tidak


1Saya menyontek pada saat mengerjakan penilaian.
2Saya menyalin karya orang lain tanpa menyebutkan
sumbernya pada saat mengerjakan tugas.
3 Saya melaporkan kepada yang berwenang ketika
menemukan barang.
4 Saya berani mengakui kesalahansaya.
5 Saya melakukan tugas-tugas dengan baik.
6 Saya berani menerima resiko atas tindakan yang saya
lakukan
7 Saya mengembalikan barang yang saya pinjam.
8 Saya meminta maaf jika saya melakukan kesalahan.
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 134
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

No. Pernyataan Ya Tidak


9 Saya melakukan praktikum sesuai dengan langkah yang
ditetapkan.
10 Saya belajar dengan sungguh-sungguh.
11 Saya datang ke sekolah tepat waktu.
...
Keterangan: Pernyataan dapat diubah atau ditambah sesuai dengan butir-
butir sikap yang dinilai.

Hasil penilaian diri perlu ditindaklanjuti oleh wali kelas danguru BP/BK dengan
melakukan pembinaan terhadap peserta didik yang belum menunjukkan sikap yang
diharapkan.

3. Penilaian Antarteman
Penilaian antarteman merupakan teknik penilaianyang dilakukan oleh seorang
peserta didik (penilai) terhadap peserta didik yang lain terkait dengan sikap/perilaku
peserta didik yang dinilai. Sebagaimana penilaian diri, hasil penilaian antarteman
dapat digunakan sebagai data konfirmasi. Selain itu penilaian antarteman juga dapat
digunakan untuk menumbuhkan beberapa nilai seperti kejujuran, tenggang rasa,
apresiasi, dan objektivitas.Penilaian antarteman paling baik dilakukan pada saat
peserta didik melakukan kegiatan berkelompok.Contoh penilaian antarteman
ditunjukkan pada Tabel 3.5.

Tabel 3.5 Contoh Format Penilaian Sikap Antarteman


Nama teman yang dinilai : ………………………………….
Nama penilai : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 135


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Petunjuk: Berilah tanda cek (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai
dengan keadaan yang sebenarnya.
No Pernyataan Ya Tidak
1 Teman saya tidak menyontek dalam mengerjakan ujian
Teman saya tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin
2
karya orang lain tanpa menyebutkan sumber) dalam
mengerjakan setiap tugas
Teman saya mengemukakan perasaan terhadap sesuatu
3
apa adanya
Teman saya melaporkan data atau informasi apa adanya
4
........
5
........
6
Jumlah
Keterangan: Pernyataan dapat diubah atau ditambah sesuai dengan
kondisi satuan pendidikan

Seluruh catatan dari hasil penilaian sikap lebih lanjut dapat dicantumkan pada
bagian catatan pembinaan karakter yang menjadi bagian tidak terpisahkan dari
laporan hasil belajar siswa.

B. Penilaian Pengetahuan
Penilaian pengetahuan dimaksudkan untuk mengukur ketercapaian aspek
kemampuan pada Taksonomi Bloom dan revisinya. Kemampuan yang dimaksud
adalah mulai dari kemampuan mengingat, memahami, menerapkan, menganalisis,
mengevaluasi, dan mengkreasi pada tiap KD. Penilaian pengetahuan dimulai dengan
perencanaan yang dilakukan pada saat menyusun rencana pelaksanaan
pembelajaran (RPP). Perencanaan metode dan teknik penilaian pengetahuan oleh
pendidik mengacu kepada KD. Oleh karena itu, guru diharapkan mampu
mengidentifikasi setiap KD dan/atau materi pembelajaran untuk selanjutnya memilih
teknik penilaian yang sesuai dengan karakteristik yang akan dinilai.
Penilaian pengetahuan dilakukan tidak semata-mata untuk mengetahui apakah
peserta didik telah mencapai ketuntasan belajar (mastery learning), tetapi penilaian
juga ditujukan untuk mengidentifikasi kelemahan dan kekuatan (diagnostic) proses
pembelajaran. Untuk itu, pemberian umpan balik (feedback) kepada peserta didik
dan guru merupakan hal yang sangat penting, sehingga hasil penilaian dapat segera
digunakan untuk perbaikan mutu pembelajaran. Hasil penilaian pengetahuan
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 136
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

dinyatakan dalam bentuk angka rentang 1-100.


Berbagai teknik penilaian dapat digunakan pada penilaian pengetahuan sesuai
dengan karakteristik masing-masing KD. Meskipun teknik yang biasa digunakan
adalah tes lisan, tes tertulis, dan penugasan, namun tidak menutup kemungkinan
digunakan teknik lain yang sesuai dengan tujuan pembelajaran.Selain itu dapat pula
digunakan portofolio sebagai masukan dalam merencakan remedial dan pengayaan.
Skema teknikpenilaian pengetahuan dapat dilihat pada Gambar 3.2.

Tes Tertulis Pilihan Ganda, Uraian, dan


teknik lain

Tes Lisan
Wawancara
Penilaian
Pengetahuan
Penugasan Tugas yang dilakukan secara
individu dan kelompok

Dokumen/sertifikat sebagai
Portofolio
bukti pencapaian
kompetensi/prestasi

Gambar 3.2Skema Penilaian Pengetahuan

1. Tes Tertulis
Tes tertulis merupakan seperangkat pertanyaan dalam bentuk tulisan untuk
mengukur atau memperoleh informasi tentang kemampuan peserta didik. Tes
tertulis menuntut adanya respons dari peserta tes yang dapat dijadikan sebagai
representasi dari kemampuan yang dimilikinya. Instrumen tes tertulis dapat berupa
soal pilihan ganda, isian, jawaban singkat, benar-salah, menjodohkan, dan uraian.
Bentuk soal yang sering digunakan pada jenjang SMK adalah pilihan ganda (PG) dan
uraian.Pengembangan instrumen tes tertulis mengikuti langkah-langkah berikut:

a. Penyusunan kisi-kisi.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 137


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Kisi-kisi merupakan matriks yang digunakan sebagai acuan menulis soal. Di


dalam kisi-kisi tertuang rambu-rambu tentang kriteria soal yang akan ditulis,
meliputi KD yang akan diukur, materi, indikator soal, bentuk soal, dan nomor
soal. Dengan adanya kisi-kisi, penulisan soal lebih terarah karena sesuai
dengan tujuan tes dan proporsi soal per KD yang hendak diukur lebih tepat.
Indikator soal yang baik memungkinkan banyak variasi soal dan dapat
mengukur kemampuan higher order thinking skill (HOTS) peserta didik yakni
kemampuan dalam melakukan analisis, sintesis, dan mencipta.
Tabel 3.6 Contoh Kisi-Kisi Tes Tertulis
Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/Semester I
Tahun pelajaran : 2018/2019
Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak
Mata Pelajaran : Pemrograman Web Dinamis
Penilaian : Ulangan Harian I

No No Bentu
Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
. Soal k Soal
1 3.1 Memahami Web Server Disajikan beberapa 1 PG
teknologi aplikasi aplikasi. Peserta didik
web server dapat mengidentifikasi
teknologi webserver
2 3.2 Menerapkan Dasar Disajikan kasus. 2 PG
dasar Pemrograman Peserta didik dapat
pemrograman menentukan
pada web server flowchartnya
Disajikan kasus, 3 Uraian
peserta didik dapat
menguraikannya
dalam flowchart

b. Penyusunan soal berdasarkan kisi-kisi dan kaidah penulisan soal.


Dalam pengembangan butir soal tes tertulis, untuk mendapatkan soal yang
valid, perlu memperhatikan kaidah penulisan butir soal yang meliputi
substansi/materi, konstruksi, dan bahasa. Pengembangan butir soal dalam tes
tertulis diuraikan dalam penjelasan berikut ini.
i. Tes tulis bentuk pilihan ganda
Butir soal pilihan ganda terdiri atas pokok soal (stem) dan pilihan jawaban
(option). Untuk tingkat SMK biasanya digunakan 5 (lima) pilihan jawaban.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 138


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Dari kelima pilihan jawaban tersebut, salah satu adalah kunci (key) yaitu
jawaban yang benar atau paling tepat, dan lainnya disebut pengecoh
(distractor). Kaidah penulisan soal bentuk pilihan ganda sebagai berikut.
 Substansi/Materi
o Soal sesuai dengan indikator (menuntut tes bentuk PG).
o Materi yang diukur sesuai dengan kompetensi (UKRK: Urgensi,
Keberlanjutan, Relevansi, dan Keterpakaian).
o Pilihan jawaban homogen dan logis.
o Hanya ada satu kunci jawaban yang tepat.
 Konstruksi
o Pokok soal dirumuskan dengan singkat, jelas, dan tegas.
o Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban merupakan
pernyataan yang diperlukan saja.
o Pokok soal tidak memberi petunjuk kunci jawaban.
o Pokok soal tidak menggunakan pernyataan negatif ganda.
o Gambar/grafik/tabel/diagram dsb. jelas dan berfungsi.
o Panjang rumusan pilihan jawaban relatif sama.
o Pilihan jawaban tidak menggunakan pernyataan "semua
jawaban benar” atau “semua jawaban salah”.
o Pilihan jawaban yang berbentuk angka atau waktu disusun
berdasarkan besar kecilnya angka atau kronologis kejadian.
o Butir soal tidak bergantung pada jawaban soal sebelumnya.
 Bahasa
o Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah Bahasa
Indonesia.
o Menggunakan bahasa yang komunikatif.
o Pilihan jawaban tidak mengulang kata/kelompok kata yang
sama, kecuali merupakan satu kesatuan pengertian.
o Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu.

Contoh Soal Pilihan Ganda

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 139


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan


Kelas/Semester : XII/Semester 2
Tahun pelajaran : 2018/2019
Paket Keahlian : Teknik Sepeda Motor
Mata Pelajaran : Mesin 4 Tak
Penilaian : Ulangan Harian I
Jenis Soal/No. KD : Pilihan Ganda / 3.7

Di sebuah bengkel motor seorang teknisi telah memperbaiki mesin 4 tak


dan mengambil data dari mesin dengan kondisi sebagai berikut:

Pengambilan Pemampatan Daya Buang


Piston bergerak Piston bergerak Piston terlempar kruk as
dari titik mati kembali dari TMB dari TMA memberikan gaya
atas ke titik mati ke TMA menuju TMB menggerakkan
bawah piston dari TMB ke
TMA

Berdasarkan data, kesimpulan yang dapat diambil oleh teknisi adalah ….


A. tekanan piston membuat campuran bahan bakar dan juga udara
menjadi kabut yang di hisap melalu intake port
B. posisi katub yang tertutup meningkatkan tekanan udara sehingga
mampu menstabilkan temperatur ruangan
C. transformasi energi secara bolak-balik yang dilakukan oleh piston
disebabkan oleh klep inklet menutup penuh
D. ledakan hasil pembakaran busi dapat mendorong piston
menghasilkan gas pembuangan ke port exhaust
E. kondisi piston yang terlempar menuju titik mati atas dan bawah
digerakkan oleh putaran noken as

ii. Tes tulis bentuk uraian


Tes tulis bentuk uraian atau esai menuntut peserta didik untuk
mengorganisasikan dan menuliskan jawaban dengan kalimatnya
sendiri.Kaidah penulisan soal bentuk uraian sebagai berikut.
 Substansi/Materi

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 140


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

o Soal sesuai dengan indikator (menuntut tes bentuk uraian)


o Batasan pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sesuai
o Materi yang diukur sesuai dengan kompetensi (UKRK)
o Isi materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang, jenis
sekolah, dan tingkat kelas
 Konstruksi
o Ada petunjuk yang jelas mengenai cara mengerjakan soal
o Rumusan kalimat soal/pertanyaan menggunakan kata tanya
atau perintah yang menuntut jawaban terurai
o Gambar/grafik/tabel/diagram dan sejenisnya harus jelas dan
berfungsi
o Ada pedoman penskoran
 Bahasa
o Rumusan kalimat soal/pertanyaan komunikatif
o Butir soal menggunakan bahasa Indonesia yang baku
o Tidak mengandung kata-kata/kalimat yang menimbulkan
penafsiran ganda atau salah pengertian
o Tidak mengandung kata yang menyinggung perasaan
o Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu

Contoh Soal Uraian


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/Semester I
Tahun pelajaran : 2018/2019
Paket Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Mata Pelajaran : Instalasi Jaringan dan Nirkabel
Penilaian : Ulangan Harian I

Soal Uraian
Jelaskan faktor-faktor yang menyebabkan terjadi
perbedaan kekuatan sinyal wifi pada gambar
tersebut dalam suatu ruangan!

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 141


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

c. Penyusunan pedoman penskoran sesuai dengan bentuk soal yang digunakan.


Untuk soal pilihan ganda, isian, menjodohkan, dan jawaban singkat disediakan
kunci jawaban karena jawabannya sudah pasti dan dapat diskor dengan
objektif. Untuk soal uraian disediakan pedoman penskoran berupa rubrik
dengan rentang skor. Rubrik adalah daftar kriteria yang menunjukkan kinerja
dan aspek-aspek atau konsep-konsep yang akan dinilai, dan gradasi mutu,
mulai dari tingkat yang paling sempurna sampai yang paling rendah. Kriteria
rubrik sebagai berikut:
o Sederhana/mencakup aspek paling esensial untuk dinilai
o Praktis/mudah digunakan
o Menilai dengan efektif aspek yang akan diukur
o Dapat digunakan untuk penilaian proses dan tugas sehari-hari
o Peserta didik dapat mempelajari rubrik dan mengecek hasil penilaiannya
Penyusunan pedoman penskoran pada tes tertulis berbentuk uraian dapat
dilihat pada contoh berikut.
Tabel 3.7Contoh Pedoman Penskoran Soal Uraian

No Kriteria Jawaban Skor


1 Spesifikasi perangkat pada warna merah lebih besar dari yang lain, 3
1
warna kuning lebih kecil dari yang lain, warna merah muda lebih
kecil dari
1
1
warna merah dan lebih besar dari warna kuning (secara dBi)
2 Posisi perangkat pemancar warna merah lebih sejajar dengan 2
pengguna
1
dibandingkan dengan perangkat lainnya
1
3 Jarak pengguna wifi warna merah lebih dekat dengan perangkat 2
wifi
1
dibandingkan dengan wifi lainnya
1

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 142


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Skor Maksimal 7
C
atatan :

Catatan : Jawaban diatas dapat ditambah sesuai dengan jawaban


pertanyaan dan setiap jawaban atau kata kunci di skor 1
skor perolehan
Nilai   100
skor maksimal

Dalam penskoran tes tertulis dapat digunakan pembobotan pada masing-


masing pertanyaan sesuai kebutuhan.

d. Analisis butir soal secara kualitatif (telaah soal) dan/atau kuantitatif sebelum
soal diujikan.

2. Tes lisan
Tes lisan merupakan pemberian soal/pertanyaan yang menuntut peserta didik
menjawabnya secara lisan. Instrumen tes lisan disiapkan oleh pendidik berupa daftar
pertanyaan yang disampaikan secara langsung dalam bentuk tanya jawab dengan
peserta didik. Tes lisan menumbuhkan sikap berani berpendapat. Jawaban peserta
didik dapat berupa kata, frase, kalimat maupun paragraf.Kriteria instrumen tes lisan:
 Tes lisan dapat digunakan jika sesuai dengan kompetensi pada taraf
pengetahuan yang hendak dinilai.
 Pertanyaan harus sesuai dengan tingkat kompetensi dan lingkup materi pada
kompetensi dasar yang dinilai
 Pertanyaan diharapkan dapat mendorong peserta didik dalam mengonstruksi
jawabannya sendiri.
 Pertanyaan disusun dari yang sederhana ke yang lebih komplek.
Tes lisan umumnya digunakan pada saat proses pembelajaran berlangsung
yang berfungsi untuk mengetahui tingkat pemahaman peserta didik tentang materi
yang akan atau sedang diajarkan (fungsi formatif). Tes lisan juga dapat digunakan
untuk melihat perilaku peserta didik, ketertarikan peserta didik, dan motivasi peserta
didik terhadap materi yang diajarkan.
Contoh Soal Lisan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 143


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Menurut anda bagaimana cara pengembangbiakan tanaman pada gambar?

Kunci jawaban
Pengembangbiakan tanaman mangga dapat dilakukan dengan cara :
1. Pencangkokan
2. Pembibitan
3. Okulasi
4. Stek atau penyetekan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 144


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Penugasan
Penugasan adalah pemberian tugas kepada peserta didik untuk mengukur
dan/atau meningkatkan pengetahuan dari materi yang sudah dipelajari. Penugasan
yang digunakan untuk mengukur kompetensi pengetahuan dapat dilakukan setelah
proses pembelajaran sedangkan penugasan yang digunakan untuk meningkatkan
pengetahuan diberikan sebelum dan/atau selama proses pembelajaran. Penugasan
dapat berupa pekerjaan rumah yang dikerjakan secara individu atau kelompok
sesuai dengan karakteristik tugas. Dalam penugasan ini lebih ditekankan pada
pemecahan masalah dan tugas produktif yang lainnya. Kriteria instrumen penugasan
sebagai berikut:
 Tugas mengarah pada pencapaian indikator hasil belajar.
 Tugas dapat dikerjakan oleh peserta didik.
 Tugas dapat dikerjakan selama proses pembelajaran atau merupakan bagian
dari pembelajaran mandiri.
 Pemberian tugas disesuaikan dengan taraf perkembangan peserta didik.
 Materi penugasan harus sesuai dengan cakupan kurikulum.
 Penugasan ditujukan untuk memberikan kesempatan kepada peserta didik
menunjukkan kompetensi individualnya meskipun tugas diberikan secara
kelompok.
 Untuk tugas kelompok, perlu dijelaskan rincian tugas setiap anggota kelompok.
 Tampilan kualitas hasil tugas yang diharapkan disampaikan secara jelas.
 Penugasan harus mencantumkan rentang waktu pengerjaan tugas.
Tabel 3.8 Contoh Perencanaan Penugasan
PERENCANAAN PENUGASAN
Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak
Mata Pelajaran : Pemrograman WebDinamis
Kompetensi Dasar : 3.2 Menerapkan dasar pemrograman pada web server
3.5 Menerapkan pustaka standar dalam program
Kelas : XI

Kisi-Kisi dan Soal


KOMPETENSI INDIKATOR
SOAL DAN RINCIAN TUGAS
DASAR SOAL
KD 3.2 Disajikan sebuah Buatlah baris program dalam bahasa
Menerapkan situasi. Peserta pemrograman PHP untuk
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 145
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

KOMPETENSI INDIKATOR
SOAL DAN RINCIAN TUGAS
DASAR SOAL
dasar didik dapat menampilkan tayangan sebagai
pemrograman menerapkan dasar berikut:
pada web server pemrograman pada
web server 1 Andi
2 Nurma
3 Jamal
4 Adit
5 Kokom
6 Yanto
Apakah ada Yanto dalam
daftar? Ya

Gunakan iterasi (for), seleksi (if) dan


array dalam baris program tersebut!

Rincian tugas :
1. Penugasan dilakukan secara
individual
2. Buat laporan penugasan dengan
format
BAB I Pendahuluan
a. tujuan
b. landasan teori
BAB II Pelaksanaan
a. flowchart
b. baris program
c. penjelasan
BAB III Penutup
a. kesimpulan
b. saran
3. Dikerjakan selama 1 minggu

Tabel 3.9 Contoh Rubrik Penskoran Penugasan


Komponen Indikator/Kriteria Unjuk Kerja Skor
Penilaian
Pendahuluan Tujuan dan landasan teori disampaikan dengan tepat 10
Tujuan atau landasan teori disampaikan dengan kurang 9
tepat
Hanya memuat salah satu komponen pendahuluan 8
namun disampaikan dengan tepat
Hanya memuat salah satu komponen pendahuluan dan 7
disampaikan dengan kurang tepat
Tidak membuat pendahuluan atau salah semua 3

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 146


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Komponen Indikator/Kriteria Unjuk Kerja Skor


Penilaian
Pelaksanaan Baris program ditulis dengan lengkap berikut flowchart 10
dan penjelasannya dengan tepat
Baris program ditulis dengan lengkap berikut flowchart 9
dan penjelasannya dengan kurang tepat
Baris program ditulis dengan lengkap berikut flowchart 8
dengan tepat
Baris program ditulis dengan lengkap berikut flowchart 7
dengan kurang tepat
Tidak membuat baris pemrograman atau salah semua 3
Kesimpulan Terkait dengan pelaksanaan tugas dan ada saran untuk 10
perbaikan penugasan berikutnya yang feasible
Terkait dengan pelaksanaan tugas dan ada saran untuk 9
perbaikan penugasan berikutnya tetapi kurangfeasible
Terkait dengan pelaksanaan tugas tetapi tidak ada 8
saran
Tidak terkait dengan pelaksanaan tugas dan tidak ada 7
saran
Tidak terdapat kesimpulan atau salah semua 3
Tampilan Laporan rapi dan menarik, dilengkapi cover dan 10
laporan foto/gambar
Laporan rapi dan menarik, dilengkapi cover atau 9
foto/gambar
Laporan dilengkapi cover atau foto/gambar tetapi 8
kurang rapi atau kurang menarik
Laporan kurang rapi dan kurang menarik, tidak 7
dilengkapi cover dan foto/gambar
Tidak terdapat tampilan laporan 3
Keterbacaan Mudah dipahami, pilihan kata tepat, dan ejaan semua 10
benar
Mudah dipahami, pilihan kata tepat, beberapa ejaan 9
salah
Kurang dapat dipahami, pilihan kata kurang tepat, dan 8
beberapa ejaan salah
Tidak mudah dipahami, pilihan kata kurang tepat, dan 7
banyak ejaan yang salah
Laporan tidak dapat dibaca atau salah semua 3
Skor Maksimal 50

skor perolehan
Nilai   100
skor maksimal

Contoh pengisian hasil penilaian tugas


No Skor untuk Jumlah
Nama Pend Pelaks Kesimp Tamp Keterb skor Nilai

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 147


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

1 Adi 10 7 7 8 8 40 70
... ... ... ... ... ... ... ... ...

Jumlah skor perolehan 40


Jumlah skor maksimal 50
Nilai = (40/50) x 100
= 80

4. Portofolio
Portofolio merupakan penilaian berkelanjutan yang didasarkan pada kumpulan
informasi yang bersifat reflektif-integratif yang menunjukkan perkembangan
kemampuan peserta didik dalam satu periode tertentu. Ada beberapa tipe portofolio
yaitu portofolio dokumentasi, portofolio proses, dan portofolio pameran. Guru dapat
memilih tipe portofolio yang sesuai dengan karakteristik kompetensi dasar dan/atau
konteks mata pelajaran. Untuk penilaian pengetahuan menggunakan teknik
portofolio di SMK dokumentasi yang dapat digunakan yakni kumpulan dari hasil tes
tulis, lisan dan/atau penugasan peserta didik.
Portofolio setiap peserta didik disimpan dalam suatu folder (map) dan diberi
tanggal pengumpulan oleh guru. Portofolio dapat disimpan dalam bentuk cetakan
dan/atau elektronik. Pada akhir suatu semesterkumpulan dokumen tersebut
digunakan sebagai referensi tambahan untuk mendeskripsikan pencapaian
pengetahuan secara deskriptif. Berikut adalah contoh ketentuan dalam penilaian
portofolio asesmen pengetahuan di sekolah:
1) Hasil penilaian asli peserta didik;
2) Dokumen yang dimasukkan dalam portofolio disepakati oleh peserta didik
dan guru;
3) Guru menjaga kerahasiaan portofolio;
4) Guru dan peserta didik mempunyai rasa memiliki terhadap dokumen
portofolio.

C. Penilaian Keterampilan
Penilaian keterampilan adalah suatu penilaian yang dilakukan untuk
mengetahui kemampuanpeserta didik dalam mengaplikasikan pengetahuanuntuk
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 148
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

melakukan tugas tertentudidalam berbagai macam konteks sesuai dengan indikator


pencapaiankompetensi. Dalam pelaksanaannya, penilaian keterampilan dapat
dilakukan dengan berbagai teknik, seperti penilaian kinerja, proyek, portofolio atau
teknik lain yang sesuai. Teknik penilaian keterampilan yang digunakan dipilih sesuai
dengan karakteristik KD. Hasil penilaian kompetensi keterampilan selama dan
setelah proses pembelajaran dinyatakan dalam bentuk angka rentang 1-100.
Penilaian kinerja digunakan untuk mengukur capaian pembelajaran yang
berupa keterampilan proses dan/atau hasil (produk).Aspek yang dinilai dalam
penilaian kinerja adalah proses pengerjaannya atau kualitas produknya atau kedua-
duanya. Sebagai contoh: (1) keterampilan untuk menggunakan alat dan/ataubahan
serta prosedur kerja dalam menghasilkan suatu produk; (2) kualitas produk yang
dihasilkan berdasarkan kriteria teknis dan estetik.Instrumen yang digunakan berupa
daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang dilengkapi rubrik. Skema penilaian
keterampilan dapat dilihat pada gambar berikut.

Mengukur capaian pembelajaran berupa


keterampilan proses dan/atau hasil
Kinerja (produk)

Mengetahui kemampuan peserta didik


Penilaian dalam mengaplikasikan pengetahuannya
Keterampilan Proyek melalui penyelesaian suatu tugas dalam
periode/waktu tertentu

Sampel karya sebagai bukti


Portofolio pencapaian kompetensi/prestasi

Gambar 3.3 Skema penilaian keterampilan

1. Penilaian Kinerja
Penilaian kinerja dilakukan secara komprehensif untuk menilai mulai dari
masukan (input), proses, dan keluaran (output) pembelajaran yang meliputi domain
sikap, pengetahuan dan keterampilam. Penilaian kinerja dalam bentuk lainnya
adalah penilaian kinerja yang menilai kesiapan peserta didik, serta proses dan hasil

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 149


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

belajar secara utuh. Keterpaduan komponen input, proses dan output akan
menggambarkan kapasitas, gaya, dan hasil belajar peserta didik, serta mampu
menghasilkan dampak instruksional (instructional effects) dan dampak pengiring
(nurturant effects) dari pembelajaran.
Penilaian kinerja sebagai upaya pemberian tugas kepada peserta didik yang
mencerminkan prioritas dan tantangan yang ditemukan dalam aktivitas-aktivitas
pembelajaran seperti meneliti, menulis, merevisi dan membahas artikel memberikan
analisis oral terhadap peristiwa, berkolaborasi dengan antar sesama melalui debat
dan sebagainya.
Penilaian kinerja mampu menggambarkan peningkatan hasil belajar peserta
didik, baik dalam mengobservasi, menanya, menalar dan membangun jejaring.
Penilaian kinerja cenderung fokus pada tugas atau kontekstual, memungkinkan
peserta didik menunjukan kompetensi mereka yang meliputi sikap, pengetahuan dan
keterampilan dalam kehidupan nyata (real life). Karenanya, penilaian kinerja sangat
relevan dengan pendekatan ilmiah (scientific approach) dalam pembelajaran di SMK.
Penilaian kinerja digunakan untuk mengukur capaian pembelajaran yang
berupa keterampilan proses dan/atau hasil (produk). Penilaian kinerja yang
menekankan pada hasil (produk) biasa disebut penilaian produk, sedangkan
penilaian kinerja yang menekankan pada proses dan produk dapat disebut penilaian
praktik. Aspek yang dinilai dalam penilaian kinerja adalah proses pengerjaannya atau
kualitas produknya atau kedua-duanya. Sebagai contoh: (1) keterampilan untuk
menggunakan alat dan atau bahan serta prosedur kerja dalam menghasilkan suatu
produk; (2) kualitas produk yang dihasilkan berdasarkan kriteria teknis dan estetik.

Langkah-langkah yang perlu diperhatikan dalam menyusun instrumen


penilaiankinerja adalah:
1. Mengidentifikasi semua langkah-langkah penting yang akan mempengaruhi
hasil akhir (output).
2. Menuliskan dan mengurutkan semua aspek kemampuan spesifik yang penting
dan diperlukan untuk menyelesaikan tugas dan menghasilkan hasil akhir
(output) yang terbaik.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 150


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

3. Mengusahakan aspek kemampuan yang akan diukur tidak terlalu banyak


sehingga semuanya dapat diobservasi selama peserta didik melaksanakan
tugas.
4. Mendefinisikan dengan jelas semua aspek kemampuan yang akan diukur.
Kemampuan tersebut atau produk yang akan dihasilkan harus dapat diamati
(observable).
5. Memeriksa dan membandingkan kembali semua aspek kemampuan yang sudah
dibuat sebelumnya oleh orang lain di lapangan (jika ada pembandingnya).
Dalam pelaksanaan penilaian kinerja perlu disiapkan format observasi dan
rubrik penilaiannya untuk mengamati perilaku peserta didik dalam melakukan praktik
atau membuat produk yang dikerjakan.

Tabel 3.10 Contoh Kisi-Kisi Penilaian Kinerja


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Perhitungan Tarif dan dokumen
Pasasi
Kompetensi Dasar : Menghitung tarif penerbangan
domestik

Tekni
Kompetensi k
No. Materi Indikator
Dasar Penilaia
n
1. 4.2 Menghitu Kompone Peserta didik dapat : Proses
ng tarif n 1. Mengidentifikasi komponen harga
penerbang perhitung perhitungan tiket penerbangan
an an harga domestik.
domestik 2. Mengidentifikasi tarif penerbangan
dan domestik dan rutenya.
rutenya 3. Mengidentifikasi peraturan-peraturan
dalam perhitungan tarif penerbangan
domestik.
4. Menghitung tarif penerbangan
domestik rute dan kelas pelayanannya

Tugas Praktik:
1. Hitunglah harga tiket penerbangan domestik dengan rute Jakarta-Wamena
untuk 2 orang dewasa dengan ketentuan sebagai berikut :

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 151


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

a. Pindah maskapai dengan penerbangan perintis di Jayapura untuk


penerbangan Jayapura-Wamena
b. Kelas penerbangan ekonomi
c. Jadwal penerbangan dan daftar tarif penerbangan terlampir

Tabel 3.11Contoh Rubrik PenskoranKinerja


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Perhitungan Tarif dan dokumen
Pasasi
Nama Peserta didik : Citra Faradilla
Kelas : XI-UPW-3

Petunjuk: Berilah tanda cek (√) pada kolom Skor


Skor
No Komponen/Sub Komponen
10 8 4
1 Persiapan (skor maksimal 20)
Hadir tepat waktu, berseragamlengkap dan rapih √
Alat dipersiapkan dengan lengkap dan rapih √
2 Proses Kerja (skor maksimal 10)
Prosedur perhitungan tarif √
3 Hasil (skor maksimal 10)
Menghitung tarif penerbangandomestik rute dan √
kelaspelayanannya
4 Sikap Kerja (skor maksimal 10)
Sikap kerja saat melakukan perhitungan tarif √
5 Waktu (skor maksimal 10)
Ketepatan waktu kerja √

Penilaian Proses
Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu Total
Skor Perolehan 20 8 10 8 4
Skor Maksimal 20 10 10 10 10
Bobot 10 20 40 20 10 100
Total 10 16 40 16 4 86

Keterangan
- Bobot total wajib 100
- Cara Perhitungan
skor perolehan
Nilai total   (  bobot)
skor maksimal

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 152


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Tabel 3.12Contoh Pedoman Penskoran Proses


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Perhitungan Tarif dan dokumen
Pasasi
Kompetensi Dasar : Menghitung tarif penerbangan
domestik

Komponen/sub
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja Skor
Komponen
I Persiapan
Hadir tepat waktu, Hadir tepat waktu, berseragam 10
berseragam lengkap dan rapih
lengkap dan rapih Hadir tepat waktu, berseragamlengkap 8
Hadir tidak tepat waktu, berseragam tidak 4
lengkap
Alat dipersiapkan Alat dipersiapkan dengan lengkap dan rapih 10
dengan lengkap dan Alat dipersiapkan dengan lengkap 8
rapih Alat dipersiapkan tidak lengkap 4
II Proses Kerja
Prosedur perhitungan Menunjukkan seluruh rangkaian prosedur 10
tarif perhitungan
Menunjukkan 50-80% prosedur perhitungan 8
Menunjukkan <50% prosedur perhitungan 4
III Hasil
Menghitung tarif Harga tiket dihitung dengan tepatdan benar 10
penerbangandomestik Harga tiket dihitung dengan tepat 8
rute dan Harga tiket dihitung tidak benar 4
kelaspelayanannya
IV Sikap Kerja
Sikap kerja saat Tertib dan rapi saat mempersiapkan, 10
melakukan melakukan perhitungan, dan melaporkan
perhitungan tarif Tertib saat mempersiapkan, melakukan 8
perhitungan, dan melaporkan namun kurang
rapi
Kurang tertib dan rapi saat mempersiapkan, 4
melakukan perhitungan, dan melaporkan
V Waktu
Ketepatan waktu kerja Kurang dari 5 menit 10
5 - 10 menit 8
lebih dari 10 menit 4
Keterangan : Format disesuaikan dengan karakteristik KD masing-masing

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 153


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Untuk penilaian produk, pada pedoman penskoran perlu dijabarkan komponen-


komponen teknis dan estetis yang akan dinilai seperti contoh Tabel 3.14 berikut ini.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 154


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Tabel 3.13Contoh Rubrik PenskoranProduk


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Pemrograman Web Dinamis
Nama Peserta didik : Fajar Wahyudianto
Kelas : XI-RPL-3

Petunjuk: Berilah tanda cek (√) pada kolom Skor


Skor
No Komponen/Sub Komponen
10 8 4
1 Teknis (skor maksimal 30)
Penerjemahan situasi ke dalam flowchart √
Penggunaan simbol flowchart √
Penjelasan flowchart √
2 Estetis (skor maksimal 20)
Penampilan √
Keterbacaan √
3 Waktu (skor maksimal 10)
Ketepatan waktu kerja √

Penilaian Produk
Teknis Estetis Waktu Total
Skor Perolehan 30 18 10
Skor Maksimal 30 20 10
Bobot 60 20 20 100
Total 60 18 20 98
Nilai produk peserta didik : 96,6
Keterangan
- Bobot total wajib 100
- Cara Perhitungan
skor perolehan
Nilai total   (  bobot)
skor maksimal

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 155


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Tabel 3.14Contoh Pedoman Penskoran Produk


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XI/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Pemrograman Web Dinamis
Kompetensi Dasar : Menerapkan dasar pemrograman
pada web server

Komponen/sub
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja Skor
Komponen
I Teknis
Penerjemahan Situasi dalam soal dapat diterjemahkan dalam 10
situasi ke dalam flowchart yang outputnya tepat dan singkat
flowchart Situasi dalam soal dapat diterjemahkan dalam 8
flowchart yang outputnya tepat namun kurang singkat
Situasi dalam soal dapat diterjemahkan dalam 4
flowchart yang outputnya kurang tepat
Penggunaan Seluruh simbol yang digunakan tepat 10
simbol flowchart ≥80% simbol yang digunakan dalam flowchart tepat 8
<80% simbol yang digunakan dalam flowchart tepat 4
Penjelasan Flowchart dijelaskan dengan jelas dan tepat 10
flowchart Flowchart dijelaskan dengan jelas namun kurang tepat 8
Flowchart dijelaskan dengan kurang jelas dan kurang 4
tepat
II Estetis
Penampilan Laporan rapi dan menarik, dilengkapi cover atau 10
foto/gambar
Laporan dilengkapi cover atau foto/gambar tetapi 8
kurang rapi atau kurang menarik
Laporan kurang rapi dan kurang menarik, tidak 4
dilengkapi cover dan foto/gambar
Keterbacaan Mudah dipahami, pilihan kata tepat, dan ejaan semua 10
benar
Mudah dipahami, pilihan kata tepat, beberapa ejaan 8
salah
Kurang dapat dipahami, pilihan kata kurang tepat, 4
dan beberapa ejaan salah
III Waktu
Ketepatan waktu Kurang dari 1 jam 10
kerja 1-2jam 8
lebih dari 2 jam 4
Keterangan : Format disesuaikan dengan karakteristik KD masing-masing

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 156


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

2. Penilaian Proyek
Penilaian proyek adalah suatu kegiatan untuk mengetahui kemampuan peserta
didik dalam mengaplikasikan pengetahuannya melalui penyelesaian suatu tugas
dalam periode/waktu tertentu. Penilaian proyek dapat dilakukan untuk mengukur
satu atau beberapa KD. Tugas tersebut berupa rangkaian kegiatan
penelitian/investigasi mulai dari perencanaan, pengumpulan data, pengorganisasian
data, pengolahan dan penyajian data, serta pelaporan. Penilaian proyek juga dapat
dilakukan oleh beberapa guru mata pelajaran yang terkait dengan proyek tersebut
dengan mempertimbangkan komponen KD yang dinilai dalam mata pelajaran
tersebut. Misalnya pada judul proyek “Penyajian Kreasi Masakan Minang Modern”
untuk peserta didik Jasa Boga dapat dinilai oleh guru mata pelajaran Pengolahan
dan Penyajian Makanan Indonesia dan mata pelajaran Hidangan Kesempatan
Khusus dan Fusion Food.
Hal-hal yang perlu diperhatikan dan dipertimbangkan dalam menyusun
instrumen penilaian kinerja adalah:
1) Pengelolaan
Kemampuan peserta didik dalam memilih topik, mencari informasi, dan
mengelola waktu pengumpulan data, serta penulisan laporan.
2) Relevansi
Kesesuaian tugas proyek dengan KD, dengan mempertimbangkan tahap
pengetahuan, pemahaman dan keterampilan dalam pembelajaran.
3) Keaslian
Proyek yang dilakukan peserta didik harus merupakan hasil karyanya,
dengan mempertimbangkan kontribusi guru berupa petunjuk dan
dukungan terhadap proyek peserta didik.
4) Inovasi dan kreativitas
Hasil proyek yang dilakukan peserta didik terdapat unsur-unsur kebaruan
dan menemukan sesuatu yang berbeda dari biasanya.

Tabel 3.15Contoh Kisi-kisi Tugas Proyek


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XII/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 157
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Paket Keahlian : Jasa Boga


Mata Pelajaran : Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia

Teknik
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
1. 4.1 Membuat dan Masakan Peserta didik dapat : Proyek
menyajikan Indonesia 1. Membuat hidangan Indonesia
hidangan lauk pauk 2. Menyajikan hidangan
masakan Indonesia Indonesia khas daerah
dari daging dengan gaya Modern/fine-
dining
3. Mempresentasikan hasil
masakannya dalam bahasa
Indonesia dan bahasa asing

Tugas Proyek:
Buatlah kreasi hidangan utama masakan Minang dengan konsep fine-dining dengan
memperhatikan hal-hal berikut :
1. Pilihlah hidangan utama masakan Minang yang telah diketahui dengan luas;
2. Kreasikan resep dan cara pembuatannya dengan baik;
3. Pastikan bahan-bahan dalam kondisi baik (tidak busuk);
4. Sajikan dengan presentasi yang baik;
5. Laporkan dalam bentuk tertulis dengan dilengkapi foto hidangan;
6. Sampaikan sajian kepada guru atau penilai cita rasa untuk dinilai bersama dengan
penyerahan laporan;
7. Penyampaian hidangan yang menggunakan bahasa Inggris akan mendapatkan
nilai maksimal;
8. Sebaiknya hidangan dibuat tidak lama sebelum dilaporkan untuk menjaga
kesegaran hidangan;
9. Laporan dan hidangan disampaikan kepada guru paling lambat 2 minggu.

Tabel 3.16Contoh Rubrik Penskoran Tugas Proyek


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XII/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Paket Keahlian : Jasa Boga
Mata Pelajaran : Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia
Nama Peserta didik : Irwanto Nugroho
Kelas : X-JB-2

Petunjuk: Berilah tanda cek (√) pada kolom Skor


Skor
No Komponen/Subkomponen
5 8 9 10
1 Persiapan (skor maksimal 30)
Pemilihan Hidangan √

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 158


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Skor
No Komponen/Subkomponen
5 8 9 10
Persiapan Alat √
Persiapan Bahan √
2 Proses Kerja (skor maksimal 20)
Mengkreasikan resep masakan √
Sistematika kerja √
3 Hasil (skor maksimal 30)
Cita rasa hidangan √
Penampilan √
Pelaporan √
4 Sikap Kerja (skor maksimal 10)
Penyampaian saat presentasi hidangan √
5 Waktu (skor maksimal 10)
Ketepatan waktu penyampaian laporan √

Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu Total


Skor Perolehan 28 20 28 10 10
Skor Maksimal 30 20 30 10 10
Bobot 10 30 40 10 10 100
Total 9,3 30 37,3 10 10 96,6

Nilai peserta didik : 96,6


Keterangan
- Bobot total wajib 100
- Cara Perhitungan
skor perolehan
Nilai total   (  bobot)
skor maksimal

Tabel 3.17 Contoh Pedoman Penskoran Tugas Proyek


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Tanjungpandan
Kelas/Semester : XII/1
Tahun pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Jasa Boga

Komponen/sub Sko
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja
Komponen r
I Persiapan
Pemilihan Hidangan Hidangan yang dipilih merupakan 10
hidangan khas Minang berbasis daging
dan sudah dikenal luas
Hidangan yang dipilih merupakan 9

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 159


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Komponen/sub Sko
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja
Komponen r
hidangan khas Minang berbasis daging
namun belum dikenal luas
Hidangan yang dipilih merupakan 8
hidangan khas Minang bukan berbasis
daging namun dikenal luas
Hidangan yang dipilih merupakan 5
hidangan khas Minang bukan berbasis
daging dan belum dikenal luas
Persiapan Alat Alat dipersiapkan dengan tepat dan 10
bersih
Alat dipersiapkan dengan kurang tepat 9
namun bersih
Alat dipersiapkan dengan tepat namun 8
kurang bersih
Alat dipersiapkan dengan kurang tepat 5
dan kurang bersih
Persiapan Bahan Bahan-bahan yang disiapkan dalam 10
keadaan lengkap dan segar
Bahan-bahan yang disiapkan dalam 9
keadaan kurang lengkap namun segar
Bahan-bahan yang disiapkan dalam 8
lengkap namun kurang segar
Bahan-bahan yang disiapkan dalam 5
keadaan kurang lengkap dan kurang
segar
II Proses Kerja
Mengkreasikan resep Kreasi resep masakan orisinil dan 10
masakan menarik
Kreasi resep masakan orisinil namun 9
kurang menarik
Kreasi resep masakan kurang orisinil 8
namun menarik
Kreasi resep masakan kurang orisinil 5
dan kurang menarik
Sistematika kerja Sistematika kerja dalam memasak dan 10
menyajikan hidangan efektif dan efisien
Sistematika kerja dalam memasak dan 9
menyajikan hidangan efektif namun
kurang efisien
Sistematika kerja dalam memasak dan 8
menyajikan hidangan kurang efektif
namun efisien
Sistematika kerja dalam memasak dan 5
menyajikan hidangan kurang efektif dan
kurang efisien

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 160


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Komponen/sub Sko
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja
Komponen r
III Hasil
Cita Rasa Cita rasa yang enak dan sesuai selera 10
lebih dari 2 orang penguji
Cita rasa yang enak dan sesuai selera 2 9
orang penguji
Cita rasa yang enak dan sesuai selera 1 8
orang penguji
Cita rasa kurang enak 5
Penampilan Presentasi hidangan yang menarik, dan 10
kreatif
Presentasi hidangan yang menarik 9
namun kurang kreatif
Presentasi hidangan yang kurang 8
menarik dan kurang kreatif
Presentasi hidangan alakadarnya 5
Pelaporan Laporan rapi dan menarik, dilengkapi 10
cover dan foto/gambar
Laporan rapi dan menarik, dilengkapi 9
cover atau foto/gambar
Laporan dilengkapi cover atau 8
foto/gambar tetapi kurang rapi atau
kurang menarik
Laporan kurang rapi dan kurang 5
menarik, tidak dilengkapi cover dan
foto/gambar
IV Sikap Kerja
Sikap kerja saat presentasi Menjelaskan hidangan dengan 10
hidangan menggunakan bahasa Inggris, dengan
penyampaian yang baik dan
berpenampilan rapi
Menjelaskan hidangan dengan 9
menggunakan bahasa Indonesia,
dengan penyampaian yang baik dan
berpenampilan rapi
Menjelaskan hidangan dengan 8
menggunakan bahasa Indonesia,
dengan penyampaian yang kurang baik
namun berpenampilan rapi
Menjelaskan hidangan dengan 5
menggunakan bahasa Indonesia,
dengan penyampaian yang kurang baik
dan kurang berpenampilan rapi
V Waktu
Ketepatan waktu Kurang dari 1 minggu 10
penyampaian laporan 1-2 minggu 9

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 161


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Komponen/sub Sko
No Indikator/Kriteria Unjuk Kerja
Komponen r
2-3minggu 8
lebih dari 3minggu 5
Keterangan : Format disesuaikan dengan karakteristik KD masing-
masing

3. Penilaian Portofolio
Portofolio merupakan penilaian berkelanjutan yang didasarkan pada kumpulan
informasi yang bersifat reflektif-integratif yang menunjukkan perkembangan
kemampuan peserta didik dalam satu periode tertentu. Ada beberapa tipe portofolio
yaitu portofolio dokumentasi, portofolio proses, dan portofolio pameran. Guru dapat
memilih tipe portofolio yang sesuai dengan karakteristik kompetensi dasar dan/atau
konteks mata pelajaran. Untuk penilaian kompetensi keterampilan di SMKportofolio
peserta didik dapat berupa kumpulan dari hasil penilaian kinerja dan proyek peserta
didik dengan dilengkapi foto atau display produk.
Portofolio setiap peserta didik disimpan dalam suatu folder (map) dan diberi
tanggal pengumpulan oleh guru. Portofolio dokumen dapat disimpan dalam bentuk
cetakan dan/atau elektronik. Pada akhir suatu semesterkumpulan dokumen dan/atau
produk tersebut digunakan sebagai referensi tambahan untuk mendeskripsikan
pencapaian pengetahuan secara deskriptif.
Berikut adalah contoh ketentuan dalam penilaian portofolio di sekolah:
1) Karya asli peserta didik;
2) Karya yang dimasukkan dalam portofolio disepakati oleh peserta didik dan
guru;
3) Guru menjaga kerahasiaan portofolio;
4) Guru dan peserta didik perlu mempunyai rasa memiliki terhadap dokumen
portofolio;
Catatan : Dibuatkan format penilaian portofolio

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 162


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

XVIII.Kenaikan Kelas dan Kelulusan

1. Menyelesaikan seluruh program pembelajaran dalam dua semester pada tahun


pelajaran yang diikuti.
2. Memiliki sikap yang dimanifestasikan dalam kriteria karakter sekurang-
kurangnya BAIK sesuai dengan kriteria yang ditetapkan satuan pendidikan.
3. Nilai ekstrakurikuler pendidikan kepramukaan sekurang-kurangnya BAIK sesuai
kriteria yang ditetapkan satuan pendidikan.
4. Tidak memiliki lebih dari 2 (dua) mata pelajaran yang masing-masing nilai
kompetensi pengetahuan dan/atau kompetensi keterampilannya di bawah skor
ketuntasan minimal (SKM) atau predikat D. Apabila ada mata pelajaran yang
tidak mencapai ketuntasan belajar pada semester ganjil, nilai akhir diambil dari
rerata semester ganjil dan genap pada tahun pelajaran tersebut.
5. Satuan pendidikan dapat menambahkan kriteria sesuai dengan kebutuhan dan
karakteristik masing-masing sekolah.

Siswa dinyatakan harus mengulang di kelas yang sama bila :


a. Memiliki lebih dari 2 (dua) mata pelajaran yang masing-masing nilai
kompetensi pengetahuan dan/atau kompetensi keterampilannya di bawah skor
ketuntasan minimal (SKM) atau predikat D.
b. Tidak menyelesaikan seluruh program pembelajaran dalam dua semester pada
tahun pelajaran yang diikuti.
c. Tidak memiliki sikap yang dimanifestasikan dalam kriteria karakter sekurang-
kurangnya BAIK sesuai dengan kriteria yang ditetapkan satuan pendidikan.

d. Tidak memiliki nilai ekstrakurikuler pendidikan kepramukaan sekurang-


kurangnya BAIK sesuai kriteria yang ditetapkan satuan pendidikan
e. Jika karena alasan yang kuat, misalnya karena gangguan kesehatan fisik,
emosi atau mental sehingga tidak mungkin berhasil dibantu mencapai
kompetensi yang ditargetkan.
f. Kehadiran di dalam kelas kurang dari 80%
Untuk memudahkan administrasi, peserta didik yang tidak naik kelas
diharapkan mengulang semua pelajaran beserta standar kompetensi,
kompetensi dasar dan indikatornya dan sekolah mempertimbangkan mata
pelajaran pada tahun ajaran sebelumnya.

b.Kelulusan.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 163


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

Yang dimaksud kelulusan menurut ketentuan PP 19/2005 Pasal 72 Ayat (1) adalah
bahwa peserta didik dinyatakan lulus dari satuan pendidikan dasar dan
menengah setelah:
a. menyelesaikan seluruh kompetensi pembelajaran; yang berarti peserta didik
telah dinyatakan tuntas atau kompeten oleh gurunya untuk seluruh kompetensi
pendidikan dan pembelajaran yang diikuti.
b. memperoleh nilai minimal baik pada penilaian akhir untuk seluruh mata
pelajaran kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia, kelompok
kewarganegaraan dan kepribadian, kelompok mata pelajaran estetika, dan
kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga, dan kesehatan. Berarti peserta
didik memperoleh nilai kepribadian minimal B (baik) atau telah dinyatakan
kompeten untuk mata pelajaran kompetensi normatif.
c. lulus ujian sekolah untuk kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan
teknologi; Berarti telah mengikuti ujian sekolah dan dinyatakan lulus atau
kompeten untuk mata pelajaran yang diujikan.Pelaksanaan ujian sekolah
mengikuti ketentuan Permendiknas dan SOP yang diterbitkan oleh Badan
Standar Nasional Pendidikan (BSNP).
Ke tiga persyaratan di atas merupakan urutan prasyarat, artinya kelulusan
bukan semata-mata hanya ditentukan oleh kelulusan ujian nasional; tetapi
untuk bisa mengikuti ujian nasional dan ujian sekolah syarat sebelumnya
harus dilalui.

XIX. Penjurusan
Yang dimaksud penjurusan pada SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN
menyangkut 2 hal:
b. Pembukaan dan penutupan Bidang/Program Studi Keahlian dan
Kompetensi Keahlian di SMK yang diatur dalam Kepmendiknas
No.60/U/2002 dan Keputusan Dirjen Mandikdasmen
No.251/C/KEP/MN/2008.
c. Penjurusan dilakukan sejak awal siswa baru mendaftar. Tujuannya
adalah untuk lebih memudahkan administrasi dan melihat dari
pilihan siswa itu sendiri. Adapun persyaratan untuk menjadi siswa
kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan adalah :
1) Memeringkat nilai UN sampai batas kuota yang ditentukan
ditambah dengan tes kemampuan mengenai pengetahuan
tentang kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan.
2) Sanggup mematuhi peraturan jurusan dan sekolah

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 164


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

XX. Pelaporan.
Instrumen dan media pelaporan yang dipergunakan adalah :
a. Raport, sebagai laporan individual kemajuan belajar siswa yang
diberikan dengan jangka waktu setiap semester.
Raport menggunakan kurikulum 2013, dilaksanakan dengan
menggunakan software pengolah raport (di olah oleh wali kelas).
b. Raport di bagikan setiap akhir semester

XXI. Pendidikan Kecakapan Hidup.


Pendidikan kecakapan hidup diberikan kepada siswa untuk melengkapi
kompetensi yang dikuasainya dan bersifat kecapakan hidup sehari-hari
sesuai dengan kebutuhan daerah.
Pendidikan Kecakapan Hidup yang diberikan di SMK Negeri 1
TANJUNGPANDAN adalah :
1. kewirausahaan

XXII. Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal dan Global.


Pendidikan berbasis keunggulan lokal adalah pendidikan yang berdasarkan
pada kompetensi-kompetensi pekerjaan yang secara umum merupakan
keunggulan daerah. Yang termasuk pendidikan berbasis keunggulan lokal
adalah :
1. Kewirausahaan
Pendidikan yang termasuk kepada pendidikan berbasis keunggulan global
adalah :
1. Bahasa Inggris

XXIII. Pendidikan Budaya dan Karakter Bangsa.

Budaya diartikan sebagai keseluruhan sistem berpikir, nilai, moral, norma,


dan keyakinan (belief) manusia yang dihasilkan masyarakat. Sistem berpikir,
nilai,moral, norma, dan keyakinan itu adalah hasil dari interaksi manusia
dengan sesamanya dan lingkungan alamnya. Sistem berpikir, nilai, moral,
norma dan keyakinan itu digunakan dalam kehidupan manusia dan
menghasilkan sistem sosial, sistem ekonomi, system kepercayaan, sistem
pengetahuan, teknologi, seni, dan sebagainya. Manusia sebagai makhluk
sosial menjadi penghasil sistem berpikir, nilai, moral, norma, dan keyakinan;
akan tetapi juga dalam interaksi dengan sesama manusia dan alam
kehidupan, manusia diatur oleh sistem berpikir, nilai, moral, norma, dan
keyakinan yang telah dihasilkannya. Ketika kehidupan manusia terus
berkembang, maka yang berkembang sesungguhnya adalah sistem sosial,
KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 165
KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

sistem ekonomi, sistem kepercayaan, ilmu, teknologi, serta seni. Pendidikan


merupakan upaya terencana dalam mengembangkan potensi peserta didik,
sehingga mereka memiliki sistem berpikir, nilai, moral, dan keyakinan yang
diwariskan masyarakatnya dan mengembangkan warisan tersebut kearah
yang sesuai untuk kehidupan masa kini dan masa mendatang.

Karakter adalah watak, tabiat, akhlak, atau kepribadian seseorang yang


terbentuk dari hasil internalisasi berbagai kebajikan (virtues) yang diyakini
dan digunakan sebagai landasan untuk cara pandang, berpikir, bersikap, dan
bertindak. Kebajikan terdiri atas sejumlah nilai, moral, dan norma, seperti
jujur, berani bertindak, dapat dipercaya, dan hormat kepada orang lain.
Interaksi seseorang dengan orang lain menumbuhkan karakter masyarakat
dan karakter bangsa. Oleh karena itu, pengembangan karakter bangsa
hanya dapat dilakukan melalui pengembangan karakter individu seseorang.

Akan tetapi, karena manusia hidup dalam ligkungan sosial dan budaya
tertentu, maka pengembangan karakter individu seseorang hanya dapat
dilakukan dalam lingkungan sosial dan budaya yang berangkutan. Artinya,
pengembangan budaya dan karakter bangsa hanya dapat dilakukan dalam
suatu proses pendidikan yang tidak melepaskan peserta didik dari
lingkungan sosial,budaya masyarakat, dan budaya bangsa. Lingkungan
sosial dan budaya bangsa adalah Pancasila; jadi pendidikan budaya dan
karakter bangsa haruslah berdasarkan nilai-nilai Pancasila. Dengan kata lain,
mendidik budaya dan karakter bangsa adalah mengembangkan nilai-nilai
Pancasila pada diri peserta didik melalui pendidikan hati, otak, dan fisik.

Berdasarkan pengertian budaya, karakter bangsa, dan pendidikan yang


telahdikemukakan di atas maka pendidikan budaya dan karakter bangsa
dimaknai sebagai pendidikan yang mengembangkan nilai-nilai budaya dan
karakter bangsa pada diri peserta didik sehingga mereka memiliki nilai dan
karakter sebagai karakter dirinya, menerapkan nilai-nilai tersebut dalam
kehidupan dirinya, sebagai anggota masyarakat, dan warganegara yang
religius, nasionalis, produktif dan kreatif .

NILAI DESKRIPSI
Religius Sikap dan perilaku yang patuh dalam melaksanakan
ajaran agama yang dianutnya, toleran terhadap
pelaksanaan ibadah agama lain, dan hidup rukun
dengan pemeluk agama lain.
Jujur Perilaku yang didasarkan pada upaya menjadikan
dirinya sebagai orang yang selalu dapat dipercaya
dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan.
Toleransi Sikap dan tindakan yang menghargai perbedaan
agama, suku, etnis, pendapat, sikap, dan tindakan
orang lain yang berbeda dari dirinya.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 166


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

NILAI DESKRIPSI
Disiplin Tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh
pada berbagai ketentuan dan peraturan.
Kerja Keras Perilaku yang menunjukkan upaya sungguh-sungguh
dalam mengatasi berbagai hambatan belajar dan
tugas, serta menyelesaikan tugas dengan sebaik-
baiknya.
Kreatif Berpikir dan melakukan sesuatu untuk menghasilkan
cara atau hasil baru dari sesuatu yang telah dimiliki.
Mandiri Sikap dan perilaku yang tidak mudah tergantung pada
orang lain dalam menyelesaikan tugas-tugas.
Demokratis Cara berfikir, bersikap, dan bertindak yang menilai
sama hak dan kewajiban dirinya dan orang lain.
Rasa Ingin Sikap dan tindakan yang selalu berupaya untuk
Tahu mengetahui lebih mendalam dan meluas dari sesuatu
yang dipelajarinya, dilihat, dan didengar.
Semangat Cara berpikir, bertindak, dan berwawasan yang
Kebangsaan menempatkan kepentingan bangsa dan negara di atas
kepentingan diri dan kelompoknya.
Cinta Tanah Air Cara berfikir, bersikap, dan berbuat yang menunjukkan
kesetiaan, kepedulian, dan penghargaan yang tinggi
terhadap bahasa, lingkungan fisik, sosial, budaya,
ekonomi, dan politik bangsa.
Menghargai Sikap dan tindakan yang mendorong dirinya untuk
Prestasi menghasilkan sesuatu yang berguna bagi masyarakat,
dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang
lain.
Tindakan yang memperlihatkan rasa senang berbicara,
Bersahabat/
bergaul, dan bekerja sama dengan orang lain.
Komuniktif
Cinta Damai Sikap, perkataan, dan tindakan yang menyebabkan
orang lain merasa senang dan aman ataskehadiran
dirinya.
Gemar Kebiasaan menyediakan waktu untuk membaca
Membaca berbagai bacaan yang memberikan kebajikan bagi
dirinya.
Peduli Sikap dan tindakan yang selalu berupaya mencegah
kerusakan pada lingkungan alam di sekitarnya, dan
Lingkungan
mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki
kerusakan alam yang sudah terjadi.
Peduli Sosial Sikap dan tindakan yang selalu ingin memberi bantuan
pada orang lain dan masyarakat yang membutuhkan.

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 167


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

NILAI DESKRIPSI
Tanggung- Sikap dan perilaku seseorang untuk melaksanakan
tugas dan kewajibannya, yang seharusnya dia lakukan,
jawab
terhadap diri sendiri, masyarakat, lingkungan (alam,
sosial dan budaya), negara dan Tuhan Yang Maha Esa.

Pendidikan Karakter yang diberikan di SMK Negeri 1 TANJUNGPANDAN,


meliputi:
1. Pendidikan karakter religius, merupakan pendidikan yang
diberikan dalam upaya menciptakan karakter siswa yang taat
beribadah kepada Tuhan YME sesuai dengan agama dan
kepercayaannya masing-masing. Pendidikan karakter ini
diberikan dalam bentuk :
a. Sholat Zuhur Bersama.
b. Mengaji dan membaca kitab sesuai dengan agama masing-
masing siswa pada setiap pagi hari
2. Pendidikan karakter Kesemaptaan, adalah pendidikan karakter
yang diberikan kepada siswa dalam upaya menciptakan karakter
siswa yang disiplin, berdaya juang tinggi, bertanggung jawab
pada diri sendiri dan teman yang lain. Pendidikan karakter ini
diberikan dalam bentuk :
a. Pendidikan Kesemaptaan berbentuk ekstra kurikuler seperti
Pramuka
b. Pendidikan kedisiplinan dalam bentuk pemberian point
sanksi kepada siswa yang melanggar peraturan dan
pemberian point penghargaan kepada siswa yang
berprestasi.

3. Pendidikan karakter mencintai lingkungan, merupakan


pendidikan karakter yang diberikan kepada siswa dalam upaya
menciptakan karakter siswa yang cinta akan kebersihan
lingkungan sekitarnya. Pendidikan karakter ini diberikan dalam
bentuk :
a. Penugasan zona kebersihan yang harus dilakukan siswa
setiap hari selain tugas piket di kelasnya masing-masing
dengan bimbingan wali kelasnya.
b. Kegiatan Jum’at Bersih
c. Gersipala
4. Implementasi penerapan pendidikan budaya karakter bangsa
ke dalam silabus mata pelajaran, yaitu merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dalam kegiatan pembelajaran. Dari silabus,
akan diterapkan dalam kegiatan belajar mengajar di kelas

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 168


KURIKULUM SMK NEGERI 1 TANJUNGPANDAN 2018

dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran, di mana


dalam kegiaatan pembelajaran akan tertera budaya karakter
bangsa dalam setiap langkah pembelajaran.

XXIV. Kalender Pendidikan

KOMPETENSI KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN Page 169

Anda mungkin juga menyukai