Anda di halaman 1dari 8

SURAT KEPUTUSAN

KEPALA SMA NEGERI 1 PEUDADA


Nomor: 800 / 235 / 2019

Tentang:

PENUNJUKAN PENANGGUNGJAWAB TIK SMA NEGERI 1 PEUDADA


TAHUN AJARAN 2019/2020

Menimbang :
a. Bahwa dalam rangka membantu kelancaran tugas-tugas Kepala Sekolah SMA
Negeri 1 Peudada Kabupaten Bireuen Tahun Ajaran 2019/2020, perlu menetapkan
dan menunjuk Penanggungjawab TIK di sekolah SMA Negeri 1 Peudada;
b. Bahwa yang namanya tersebut dalam Surat Keputusan ini dipandang cakap dan
memenuhi persyaratan untuk melaksanakan tugas yang dimaksud.
Mengingat :
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 4031);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2008 tentang Guru:
3. Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan
Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah;
4. Permendiknas Nomor 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
5. Permendiknas Nomor 39 Tahun 2009 tentang Pemenuhan Beban Kerja Guru
dan Pengawas Satuan Pendidikan;
6. Pedoman Pelaksanaan Tugas Guru dan Pengawas, Dirjen PMPTK,
Departemen Pendidikan Nasional Tahun 2009;
Menetapkan :
Pertama : Menunjuk Sdr :
Nama : ZULFIDA, S.Kom
NIP :-
Tempat/Tgl. Lahir : Peudada Pulo Ara, 18 Agustus 1988
Pangkat/Gol. Ruang :-
Jabatan : Penanggungjawab TIK

Kedua : Pejabat yang ditunjuk pada penetapan pertama dalam melaksanakan tugasnya:
a. Berpedoman kepada ketentuan-ketentuan yang berlaku serta kebijakan yang
digariskan oleh Kepala Sekolah;
b. Dalam melaksanakan tugas harus penuh dengan rasa tanggung jawab dan hal-hal
lain yang prinsipil agar terlebih dahulu dikonsultasikan dengan Kepala Sekolah.

Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila terdapat kekeliruan
dikemudian hari akibat dikeluarkannya Surat Keputusan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bireuen
Pada Tanggal : 02 Januari 2019

Kepala SMAN 1 Peudada,

DRS. SAIFUDDIN
NIP. 19681115 199412 1 002
SURAT PERINTAH TUGAS
Nomor : 800 / 236 / 2019

Berdasarkan surat Direktur Direktorat Pembinaan SMA Nomor : 5240/D4/TU/2019 tanggal 20


Juni 2019, tentang Bimbingan Pengelolaan dan Pemanfaatan Bantuan Pemerintah TIK untuk
Pembelajaran SMA Tahun Anggaran 2019 Tahap VII, maka Kepala SMA Negeri 1 Peudada dengan ini
menugaskan :

No Nama Staf Jabatan Tempat Tugas Ket


Penanggungjawab SMA NEGERI 1
1. ZULFIDA, S.Kom
TIK PEUDADA

Tujuan : Bimbingan Pengelolaan dan Pemanfaatan Bantuan Pemerintah Peralatan TIK


untuk Pembelajaran SMA Tahun Anggaran Tahap VII 2019
Tanggal : 13 s/d 15 Agustus 2019
Tempat : Swiss Belinn Kemayoran
Jl. Benyamin Suaeb Blok D6, Complex Springhill,
Kemayoran, Jakarta Utara 14410, Telepon: (021) 2907 0707

Demikianlah Surat Perintah Tugas ini dibuat untuk dapat dipergunakan seperlunya dan
dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Peudada,05 Agustus 2019


Kepala SMA Negeri 1 Peudada,

DRS. SAIFUDDIN
NIP. 19681115 199412 1 002
SURAT KUASA
Nomor : 422 / 237 / SMA / 2019

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Drs. Saifuddin


NIP : 19681115 199412 1 002
Jabatan : Kepala Sekolah
Unit Kerja : SMA Negeri 1 Peudada

Memberikan Tugas dan Hak kuasa kepada :

Nama : Zulfida, S. Kom


NIP :-
Jabatan : Penanggungjawab TIK
Unit Kerja : SMA Negeri 1 Peudada

Untuk mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis Pengelolaan dan Pemanfaatan Bantuan Pemerintah TIK
untuk pembelajaran SMA Tahun 2019, yang diselenggarakan oleh Direktorat Pembinaan SMA,
sekaligus atas nama Kepala Sekolah menandatangani Berita Acara Serah Terima Bantuan Pemerintah
Peralatan TIK Pembelajaran SMA Tahun 2019.

Demikian Surat Kuasa ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Peudada, 05 Agustus 2019


SMA Negeri 1 Peudada
Provinsi Aceh,

Drs. Saifuddin
NIP. 19681115 199412 1 002

BERITA ACARA SERAH TERIMA


BANTUAN PEMERINTAH PERALATAN TIK PEMBELAJARAN
DIREKTORAT PEMBINAAN SMA TAHUN ANGGARAN 2019

Nomor : 422 / 238 /SMA/2019

Pada hari ini ........... *) tanggal ........... *) bulan ........... *) tahun dua ribu sembilan belas, yang
bertanda tangan di bawah ini:

I. Nama : Drs. Saifuddin


NIP : 19681115 199412 1 002
Jabatan : Kepala SMA Negeri 1 Peudada (N/S*))
Alamat : Jln. Banda Aceh-Medan Km 209 Pulo ara-Peudada
Kab. Bireuen
Propinsi Aceh
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama jabatan, selanjutnya disebut sebagai
PIHAK PERTAMA.

II. Nama : Dra. Hastuti Mustikaningsih, MA


NIP. : 19630422 198812 2 002
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen pada Subdit Kelembagaan dan
Sarana Prasarana, Direktorat Pembinaan SMA
Alamat : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Atas
Subdit Kelembagaan dan Sarana Prasarana,
Komplek Ditjen Dikdasmen Kemdikbud, Gedung A Lantai 2
Jalan RS Fatmawati, Cipete, Jakarta Selatan 12410
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama jabatan selanjutnya disebut sebagai
PIHAK KEDUA.
Dengan ini menyatakan sebagai berikut:

1. PIHAK PERTAMA telah menerima bantuan pemerintah dari PIHAK KEDUA berupa
seperangkat Peralatan TIK Pembelajaran SMA dengan jenis, jumlah dan spesifikasi
sebagaimana terlampir sesuai dengan Surat Keputusan Direktur Pembinaan SMA Nomor
3235/D4/KP/2019, Tanggal 29 April 2019, Tentang Penetapan Sekolah

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH MENENGAH
DIREKTORAT PEMBINAAN SMA

BIODATA PESERTA
BIMBINGAN TEKNIS PENGELOLAAN DAN PEMANFAATAN
BANTUAN PEMERINTAH TIK UNTUK PEMBELAJARAN SMA TAHUN 2019.
Tahap: VII ; Tanggal 13 s.d.15 Agustus 2019

A. Identitas Peserta Bimbingan Teknis:

1. Nama : NAJMUDDIN, S. Kom

2. NIP :-

3. Pangkat/Golongan :-

4. Jabatan : Penanggungjawab TIK

5. Handphone : 0852 7087 7369

6. Email : ahyarxxxyar@yahoo.co.id

B. Unit Kerja

7. Nama sekolah : SMA Negeri 1 Peusangan Selatan

8. Alamat : Jln. Tgk. Bale Desa Uteuen Gathom

9. Kecamatan : Peusangan Selatan

10. Kabupaten/Kota*) : Bireuen

11. Provinsi : Aceh

12. Website :-

Jakarta, 13 Agustus 2019

NAJMUDDIN, S. Kom
NIP. -
BIODATA PESERTA BIMBINGAN TEKNIS GURU PENANGGUNGJAWAB PERALATAN TIK
PEMBELAJARAN SMA TAHUN 2019 01. Nama : ZULFIDA S.Kom 02. Tempat/Tanggal Lahir :
Pulo Lawang, 1990-08-18 03. NIP : 04. No. Identitas (KTP/SIM) : 1111035808880001 05. Jabatan :
Guru TIK 06. Nomor HP : 08537267-4068__ 07. Alamat Rumah : Desa Pulo Lawang Kec. Peudada
kab. Bireuen 08. Email [pribadi] : Fida_zulfida@yahoo.com 09. Dinas Provinsi/ : Kepala SMA/Guru
TIK 10. Alamat Kantor : JL. MEDAN - BANDA ACEH KM 209 PULO ARA PEUDADA
Kabupaten/Kota : Kab. Bireuen Provinsi : Prov. Aceh 11. Nomor Telepon/Fax : 06447011433 12.
Email [kantor] : sman1peudada_1986@yahoo.co.id 13. Estimasi Biaya Perjalanan : Rp.
5700000__ ......, .. Aug 2019 ZULFIDA S.Kom NIP.
I Berangkat dari
(tempat kedudukan) : Bireuen
Pada tanggal : 13 Agustus 2019
Ke : Jakarta
Pejabat Yang memberi Perintah
Kepala Sekolah

II
Tiba di : Jakarta Berangkat dari : Bireuen
Pada tanggal : 13 Agustus 2019 Ke : Jakarta
Kepala : Pada tanggal Yuslina, S.Pd.
: 13 Agustus 2019
NIP. 197004211997022001
Kepala :

III
Tiba di : Berangkat dari :
Pada tanggal : Ke :
Kepala : Pada tanggal :
Kepala :

IV
Tiba di : Berangkat dari :
Pada tanggal : Ke :
Kepala : Pada tanggal :
Kepala :

V
Tiba kembali di : Bireuen Telah diperiksa dengan keterangan bahwa perjalanan

(tempat kedudukan) tersebut atas perintahnya dan semata-mata untuk


Pada Tanggal : 15 Agustus 2019 kepentingan jabatan dalam waktu yang sesingkat-singkatnya.

Pejabat Yang memberi Perintah Pejabat Pembuat Komitmen Kegiatan

Kepala Sekolah Pembinaan Sekolah Menengah Atas

Yuslina, S.Pd. Dra. Hastuti Mustikaningsih, MA


NIP. 197004211997022001 NIP. 196304221988122002

VI PERHATIAN
Pejabat yang menerbitkan SPPD, pegawai yang melakukan perjalanan dinas, para pejabat yang mengesahkan tanggal
berangkat/tiba serta Bendaharawan Pengeluaran bertanggung jawab berdasarkan peraturan-peraturan Keuangan Negara
apabila Negara menderita rugi akibat kesalahan, kelalaian dan kealpaan.

Anda mungkin juga menyukai