Anda di halaman 1dari 5

IDENTIFIKASI PASIEN

No.Dokumen : 440/103/435.102.104/SPO/UKP/2017

No. Revisi :
Tanggal Terbit :12 April 2017
SPO Halaman :1/3

PUSKESMAS KALIANGET
PEMERINTAH Tanda Tangan : drg.Hj. NURUL HAYATI, M.Si
KABUPATEN NIP. 19650919 199203 2 011
KALIANGET
1. Pengertian Pengumpulan data dan pencatatan segala keterangan tentang bukti-bukti pasien
sehingga kita dapat menetapkan dan mempersamakan keterangan tersebut
dengan pasien, dengan kata lain bahwa dengan identifikasi kita dapat
mengetahui identitas pasien dan dengan identitas tersebut kita dapat mengenal
pasien yang satu dengan membedakan dari pasien yang lain
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah identifikasi pasien di
unit pendaftaran dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nomor: 440/103/435.102.104/SK.UKP/2017
Tentang Identifikasi Dan Penangananan Keluhan Pasien Puskesmas
Kalianget
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan no 75 tahun 2014 tentang puskesmas

5. Alat dan Bahan 1. KTP


2. KK
3. Kartu Asuransi (BPJS,KIS)
4. RM
6. Langkah langkah 1. Petugas meminta data pada pasien, yang meliputi data identitas diri yang
terdiri dari KTP atau KK dan data kepesertaan jaminan kesehatan
yang yang berupa SKM, BPJS, Jamkesda.
2. Petugas menanyakan data pribadi pasien, seperti Nama, Alamat, Agama,
Tempat/Tanggal lahir, Nama orang tua/Suami/Istri dsb,
3. Petugas mengecek kesamaan data pribadi pasien dengan data yang ada di
KTP/KK dan jaminan kesehatan
4. Petugas mengisi data pasien pada status rekam medis dan buku register
kunjungan
5. Petugas menanyakan keluhan pasien,
6. Petugas menentukan poli pelayanan yang sesuai dengan keluhan pasien,
7. Petugas menyerahkan status rekam medis yang sudah di identifikasi ke poli
yang sesuai dengan keluhan pasien.
7. Bagan Alir
Petugas meminta Petugas menanyakan data pribadi
V kartu identitas pasien

Petugas mencocokkan dg kartu


identitas

Petugas mengisi data pasien di


RM

Petugas menanyakan keluhan pasien

Petugas menentukan poli


pelayanan yang sesuai dg keluhan
pasien

Petugas menyerahkan
RM

8.Hal – hal yang 1. Bahasa


perlu 2. Komunikasi
diperhatikan 3. Alamat yang sesuai dengan kartu identitas
4. Faskes yang ada di Kartu Asuransi
9.Unit terkait  Loket
 UGD
 Rawat Inap
 Persalinan
 BP Umum
 Ruang Lansia
 Ruang Gigi
 Ruang KIA
 Ruang Gizi
 Laborat
10. Dokumen  RM
Terkait
11. Rekaman Tgl.mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
historis diberlakukan
perubahan

Daftar Tilik Kepatuhan Terhadap SPO


IDENTIFIKASI PASIEN

Unit :
SPO
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksana :

Puskesmas
kalianget

Sesuai
No Uraian (Apakah)
Ya Tidak
Petugas meminta data pada pasien, yang meliputi
data identitas diri yang terdiri dari KTP atau KK
1
dan data kepesertaan jaminan kesehatan yang yang
berupa SPM, BPJS, KIS
Petugas menanyakan data pribadi pasien, seperti
Nama, Alamat, Agama, Tempat/Tanggal lahir, Nama
2
orang tua/Suami/Istri,jumlah anggota keluarga dlm
KK.
Petugas mengecek kesamaan data pribadi pasien
3 dengan data yang ada di KTP/KK dan jaminan
kesehatan
Petugas mengisi data pasien pada status rekam
4
medis dan buku register kunjungan

5
Petugas menanyakan keluhan pasien

Petugas menentukan poli pelayanan yang sesuai


6
dengan keluhan pasien.
Petugas menyerahkan status rekam medis yang sudah di
7
ke poli yang di tuju.

Compliance rate (CR) = Ʃ Ya X 100%

Auditor Auditee

( ) ( )
DAFTAR TILIK
IDENTIFIKASI PASIEN
NO IDENTIFIKASI PASIEN YA TIDAK
1 Petugas meminta data pada pasien, yang meliputi data identitas diri yang
terdiri dari KTP atau KK dan data kepesertaan jaminan kesehatan
yang yang berupa SPM, BPJS, KIS.
2 Petugas menanyakan data pribadi pasien, seperti Nama, Alamat,
Agama, Tempat/Tanggal lahir, Nama orang tua/Suami/Istri,jumlah
anggota keluarga dlm KK.
3 Petugas mengecek kesamaan data pribadi pasien dengan data yang ada
di KTP/KK dan jaminan kesehatan
4 Petugas mengisi data pasien pada status rekam medis dan buku
register kunjungan
5 Petugas menanyakan keluhan pasien,
6 Petugas menentukan poli pelayanan yang sesuai dengan keluhan
pasien.
7 Petugas menyerahkan status rekam medis yang sudah di identifikasi ke
poli yang di tuju.

Anda mungkin juga menyukai