Anda di halaman 1dari 30

KURIKULUM 2013 REVISI

SILABUS PEMBELAJARAN
Sekolah Menengah Pertama (SMP)/
Madrasah Tsanawiyah (MTs)
Mata Pelajaran : IPS

Satuan Pendidikan : _________________________


Kelas : VIII / 1- 2
Nama Guru : _________________________
NIP/NIK : _________________________
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

SILABUS PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP/MTs


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
Kelas : VIII (Delapan)

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang/teori
Materi Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembelajaran Waktu Belajar
1.1 Menghayati Pembelajaran KI 1 dan KI 2 Penilaian KI 1 dan
karunia Tuhan dilakukan secara tidak langsung KI 2 dilakukan
YME yang telah (terintegrasi) dalam pembelajaran KI melalui pengamatan,
mencipta-kan 3 dan KI 4 penilaian diri,
waktu dengan penilaian teman
segala sejawat oleh peserta
perubahannya didik, dan jurnal
1.2 Menghayatiajaran
agama dalam
berpikir dan
berperilaku
sebagai penduduk

2
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Indonesia dengan
mempertimbangka
n kelembaga-an
sosial, budaya,
ekonomi dan
politik dalam
masyarakat
1.3 Menghayati
karunia Tuhan
YME yang telah
mencipta-kan
manusia dan
lingkungan-nya
2.1Menunjuk-kan
perilaku jujur,
gotong royong,
bertanggung
jawab, toleran,
dan percaya diri
sebagaima-na
ditunjukkan oleh
tokoh-tokoh
sejarah pada masa
lalu.
2.2Memiliki rasa ingin
tahu, terbuka dan
sikap kritis
terhadap
permasalah-an
sosial sederhana.

3
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

2.3 Menunjukkan
perilaku santun,
peduli dan
menghargai
perbedaan
pendapat dalam
interaksi sosial
dengan
lingkungan dan
teman sebaya
Tema I : Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
Subtema A : Keunggulan Lokasi Indonesia
3.1Memahami aspek  Keunggulan Mengamati:  Sikap: 6JP  Peta
keruangan dan iklim muson  Mengamati gambar bola bumi Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar tropis Indonesia terletak pada daerah sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu  Akibat dari khatulistiwa yang beriklim tropis (menghayati Indonesia
dalam lingkup karunia Tuhan),
iklim muson  Mengamati peta posisi silang  Atlas
nasional serta tropis terhadap sikap sosial
Indonesia Sejarah
perubahan dan kehidupan (tanggung jawab,
keberlanjutan  Mengamati dan wawancara dengan  Buku Teks
 Pengertian peduli lingkungan,
kehidupan manusia tetangga terdekat tentang kondisi Pelajaran
keunggulan dan kerjasama)
(ekonomi, sosial, tanaman yang ada di sekitar IPS untuk
geostrategis dengan mengguna-
budaya, pendidikan lingkungan tempat tinggal SMP/Mts
Indonesia. kan rubrik
dan politik) kls VIII
 Keuntungan  Buku
letak Indonesia  Pengetahuan Panduan
3.2 Mendeskripsikan Menanya:
pada posisi Tes Tertulis/ Guru
perubahan  Merumuskan pertanyaan tentang
geostrategis Lisan tentang: Pelajaran
masyarakat hasil pengamatan gambar bola
Indonesia pada  Contoh keunggulan iklim IPS untuk
keuntungan bumi muson tropis dan SMP/Mts
masa penjajahan
letak Indonesia  Merumuskan pertanyaan tentang akibat dari iklim kls VIII

4
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

dan tumbuhnya  Kondisi tanah di hasil pengamatan tentang posisi muson tropis  Ensiklopedi
semangat Indonesia silang Indonesia terhadap a Geografi
kebangsaan serta  Keuntungan  Merumuskan pertanyaan tentang kehidupan,  Buku-buku
perubahan dalam kondisi tanah hasil pengamatan terhadap kondisi keuntungan letak dan
aspek geografis, Indonesia tanaman di lingkungan sekitar, Indonesia pada referensi
ekonomi, budaya, terhadap misalnya: apakah keunggulan posisi geostrategis, lain yang
pendidikan dan aktivitas tanah di Indonesia, manfaat keunggulan tanah relevan
politik pertanian apakah yang sudah dirasakan di Indonesia
 Media
 Contoh masyarakat dari pengolahan cetak/elek-
4.1Menyajikan hasil pemanfaat-an tanahnya, tanaman apa saja yang tronik
olahan telaah dapat tumbuh subur di daerah
tanah oleh  Keterampil-an:  Lingkungan
tentang peninggalan masyarakat sekitar tempat tinggal
Unjuk Kerja/ sekitar
kebudayaan dan Indonesia
pikiran masyarakat
Praktik  Internet
Mengumpulkan informasi: Menilai proses
Indonesia pada
 Mengumpulkan informasi untuk pembelajaran
masa penjajahan
menjawab pertanyaan (mengamati
dan tumbuhnya
keunggulan iklim muson tropis kegiatan peserta
semangat
dan akibat dari iklim muson didik dalam proses
kebangsaan dalam
tropis terhadap kehidupan eksplorasi: data,
aspek geografis,
ekonomi, budaya,  Mengumpulkan informasi untuk diskusi,
pendidikan dan menjawab pertanyaan tentang menganalisis data,
politik yang ada di keuntungan letak Indonesia pada dan pembuatan
lingkungan posisi geostrategis laporan/pre-
sekitarnya.  Mengumpulkan informasi sentasi)
tentang keunggulan tanah di
4.3 Menyajikan hasil Indonesia dari berbagai sumber
pengamatan tentang
bentuk-bentuk dan Menalar/Mengasosiasi:
sifat dinamika  Menganalisis keterkaitan
interaksi manusia keunggulan iklim muson tropis

5
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

dengan lingkungan dan akibat dari iklim muson


alam, sosial, tropis terhadap kehidupan
budaya, dan  Menganalisis data tentang
ekonomi di keuntungan letak Indonesia pada
lingkungan posisi geostrategis
masyarakat sekitar
 Menganalisis dan menyimpulkan
tentang keunggulan tanah di
Indonesia

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil analisis
data tentang keunggulan iklim
muson tropis dan akibat dari iklim
muson tropis terhadap kehidupan
 Mempresentasikan hasil analisis
data tentang keuntungan letak
Indonesia pada posisi geostrategis
 Mempresentasikan hasil simpulan
dari jawaban atas pertanyaan
tentang keunggulan tanah di
Indonesia

Tema I : Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia


Subtema B : Pengaruh Keunggulan Lokasi terhadap Kegiatan Ekonomi, Transportasi, dan Komunikasi
3.1Memahami aspek  Kegiatan Mengamati:  Sikap: 18JP  Peta
keruangan dan ekonomi  Mengamati produk UMKM Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar (produksi, terdekat dengan tempat tinggal sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu distribusi, (menghayati
dalam lingkup  Mengamati peta sarana transportasi Indonesia
konsumsi) karunia Tuhan),

6
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

nasional serta  Keunggulan Indonesia sikap sosial  Atlas


perubahan dan lokasi dan  Mengamati tabel lokasi Indonesia (tanggung jawab, Sejarah
keberlanjutan kegiatan yang menunjukkan adanya peduli, disiplin,  Buku Teks
kehidupan manusia ekonomi perbedaan bahasa kreatif, ulet, Pelajaran
(ekonomi, sosial, (pengaruh percaya diri dan IPS untuk
budaya, pendidikan keunggulan kerjasama) dengan SMP/Mts
dan politik) lokasi terhadap Menanya: mengguna-kan kls VIII
kegiatan  Merumuskan pertanyaan tentang rubrik
produksi, kegiatan ekonomi masyarakat  Buku
3.2 Mendeskripsikan Panduan
perubahan distribusi dan  Merumuskan pertanyaan tentang  Pengetahuan Guru
masyarakat konsumsi) sarana transportasi di Indonesia
Tes Tertulis/ Pelajaran
Indonesia pada  Pengaruh  Merumuskan pertanyaan tentang Lisan tentang IPS untuk
masa penjajahan keunggulan adanya perbedaan bahasa dalam kegiatan ekonomi, SMP/Mts
dan tumbuhnya lokasi terhadap masyarakat Indonesia sarana transportasi kls VIII
semangat transportasi di Indonesia,  Ensiklopedi
kebangsaan serta darat perbedaan bahasa
Mengumpulkan informasi: a Geografi
perubahan dalam  Pengaruh dalam masyarakat
aspek geografis,  Mengumpulkan informasi dari  Buku-buku
keunggulan Indonesia
ekonomi, budaya, berbagai sumber tentang kegiatan dan
lokasi terhadap
pendidikan dan ekonomi referensi
transportasi laut
politik  Mengumpulkan informasi dari  Keterampil-an: lain yang
 Pengaruh relevan
3.3 Mendeskripsikan berbagai sumber untuk menjawab Unjuk Kerja/
keunggulan
fungsi dan peran pertanyaan yang telah dirumuskan Praktik  Media
lokasi terhadap
kelembagaan sosial, terkait dengan sarana transportasi Menilai proses cetak/elektr
transportasi
budaya, ekonomi, di Indonesia pembelajaran onik
udara
dan politik dalam  Mengumpulkan informasi dari (mengamati  Lingkungan
 Cara menjaga
masyarakat berbagai sumber tentang adanya kegiatan peserta sekitar
keamanan dan
perbedaan bahasa dalam didik dalam proses  Internet
kenyaman-an
masyarakat Indonesia eksplorasi: data,
3.4 Mendeskripsikan transportasi
diskusi,
bentuk-bentuk dan  Peran menganalisis data,
sifat dinamika kelembaga-an Menalar/Mengasosiasi:

7
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

interaksi manusia dalam kegiatan  Mengolah dan Menganalisis data dan pembuatan
dengan lingkungan transportasi tentang kegiatan ekonomi laporan/pre-
alam, sosial, budaya  Pengaruh masyarakat dari berbagai sumber sentasi)
dan ekonomi keunggulan  Menganalisis dan menyimpulkan
lokasi terhadap jawaban dari berbagai pertanyaan
4.1Menyajikan hasil komunikasi tentang sarana transportasi di
olahan telaah  Pengaruh Indonesia
tentang peninggalan keunggulan  Menganalisis dan menyimpulkan
kebudayaan dan lokasi terhadap informasi tentang perbedaan
pikiran masyarakat cara berkomuni- bahasa dalam masyarakat
Indonesia pada kasi masyarakat Indonesia
masa penjajahan Indonesia
dan tumbuhnya  Pengaruh
semangat Mengomunikasikan:
keunggulan
kebangsaan dalam  Mempresentasikan hasil simpulan
komunikasi
aspek geografis, tentang kegiatan ekonomi
terhadap
ekonomi, budaya, masyarakat
perkembangan
pendidikan dan teknologi,  Mempresentasikan hasil simpulan
politik yang ada di informasi dan tentang sarana transportasi di
lingkungan komunikasi di Indonesia
sekitarnya. Indonesia  Mempresentasikan hasil simpulan
tentang perbedaan bahasa dalam
4.3 Menyajikan hasil masyarakat Indonesia
pengamatan tentang
bentuk-bentuk dan
sifat dinamika
interaksi manusia
dengan lingkungan
alam, sosial,
budaya, dan
ekonomi di

8
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

lingkungan
masyarakat sekitar
Tema I : Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
Subtema C: Pengaruh Keunggulan Lokasi Terhadap Kolonialisme Barat di Indonesia
3.1Memahami aspek  Latar belakang Mengamati:  Sikap: 12 JP  Peta
keruangan dan kedatangan  Mengamati peta persebaran hasil Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar bangsa-bangsa bumi di Indonesia sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu Barat di (menghayati
 Mengamati rute kedatangan Indonesia
dalam lingkup Indonesia karunia Tuhan),
nasional serta
Bangsa Barat di Indonesia  Atlas
 Proses sikap sosial
perubahan dan  Mengamati gambar pengaruh Sejarah
kedatangan (tanggung jawab
keberlanjutan kebijakan pemerintah kolonial
dan kerjasama)  Buku Teks
bangsa-bangsa
kehidupan manusia Barat di Indonesia (suasana Pelajaran
Barat di dengan mengguna-
(ekonomi, sosial, kerjapaksa masa penjajahan IPS untuk
Indonesia kan rubrik
budaya, pendidikan Belanda) SMP/Mts
 Kebijakan
dan politik)  Mengamati peta Asia dan Eropa kls VIII
pemerintah  Pengetahuan  Buku
kolonial di Tes Tertulis/
3.2 Mendeskripsikan Menanya: Panduan
Indonesia Lisan tentang
perubahan Guru
 Latar belakang  Merumuskan pertanyaan tentang persebaran hasil Pelajaran
masyarakat persebaran hasil bumi di Indonesia
kedatangan bumi di Indonesia, IPS untuk
Indonesia pada dan hubungan antara kekayaan
bangsa-bangsa kolonialisme, SMP/Mts
masa penjajahan hasil bumi dengan terjadinya
Barat di proses kedatangan kls VIII
dan tumbuhnya kolonialisme Barat di Indonesia
Indonesia bangsa Barat,
semangat  Ensiklopedi
kebangsaan serta  Menanya tentang proses pengaruh
a Geografi
kedatangan bangsa Barat di kebijakan
perubahan dalam  Buku-buku
Indonesia pemerintah
aspek geografis, dan
 Menanya tentang dampak kolonial terhadap
ekonomi, budaya, referensi
kebijakan pemerintah kolonial masyarakat
pendidikan dan lain yang
terhadap bangsa Indonesia Indonesia, bentuk-
politik relevan
bentuk perlawanan

9
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

3.3 Mendeskripsikan  Menanya tentang corak terhadap penjajah  Media


fungsi dan peran perlawanan rakyat Indonesia di Barat cetak/elektr
kelembagaan sosial, berbagai daerah serta kelebihan onik
budaya, ekonomi, dan kekurangan strategi  Lingkungan
 Keterampil-an:
dan politik dalam perlawanan rakyat Indonesia sekitar
masyarakat dalam mengusir penjajah Unjuk Kerja/
Praktik  Internet
Menilai proses
3.4 Mendeskripsikan Mengumpulkan informasi: pembelajaran
bentuk-bentuk dan  Mengumpulkan informasi (mengamati
sifat dinamika persebaran hasil bumi di Indonesia kegiatan peserta
interaksi manusia dan hubungan antara kekayaan didik dalam proses
dengan lingkungan hasil bumi dengan terjadinya eksplorasi: data,
alam, sosial, budaya kolonialisme Barat di Indonesia diskusi,
dan ekonomi dari berbagai sumber menganalisis data,
 Mengumpulkan informasi tentang dan pembuatan
4.1Menyajikan hasil proses kedatangan bangsa Barat di laporan/pre-
olahan telaah Indonesia dari berbagai sumber sentasi)
tentang peninggalan
 Mengumpulkan informasi tentang
kebudayaan dan
pengaruh kebijakan pemerintah
pikiran masyarakat
kolonial terhadap masyarakat
Indonesia pada
Indonesia
masa penjajahan
dan tumbuhnya  Mengumpulkan informasi tentang
semangat latar belakang bangsa-bangsa Barat
kebangsaan dalam di Indonesia dan perlawanan
aspek geografis, masyarakat Indonesia terhadap
ekonomi, budaya, penjajah Barat dari berbagai
pendidikan dan sumber
politik yang ada di
lingkungan Menalar/Mengasosiasi:
sekitarnya.
 Menganalisis dan menyimpulkan

10
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

persebaran hasil bumi di Indonesia


4.2 Mengguna-kan dan hubungan antara kekayaan
berbagai strategi hasil bumi dengan terjadinya
untuk memecahkan kolonialisme Barat di Indonesia
masalah yang dari berbagai sumber
berkaitan dengan  Menganalisis data tentang
fungsi peran kedatangan bangsa Barat ke
kelembagaan sosial, Indonesia
budaya, ekonomi  Menganalisis dan menyimpulkan
dan politik di tentang pengaruh kebijakan
lingkungan pemerintah kolonial terhadap
masyarakat sekitar masyarakat Indonesia
 Menganalisis dan menyimpulkan
4.3 Menyajikan hasil berbagai informasi tentang
pengamatan tentang kedatangan bangsa-bangsa Barat
bentuk-bentuk dan ke Indonesia dan perlawanan
sifat dinamika rakyat Indonesia terhadap penjajah
interaksi manusia Barat
dengan lingkungan
alam, sosial,
budaya, dan Mengomunikasikan:
ekonomi di  Mempresentasikan hasil simpulan
lingkungan tentang persebaran hasil bumi di
masyarakat sekitar Indonesia dan hubungan antara
kekayaan hasil bumi dengan
terjadinya kolonialisme Barat di
Indonesia
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang proses kedatangan bangsa
Barat ke Indonesia
 Mempresentasikan hasil simpulan

11
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

tentang pengaruh kebijakan


pemerintah kolonial terhadap
masyarakat Indonesia
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang kedatangan bangsa-bangsa
Barat ke Indonesia dan perlawanan
rakyat Indonesia terhadap penjajah
Barat
Tema II : Dinamika Kependudukan dan Pembangunan Nasional
Subtema A : Jumlah dan Pertumbuhan, Komposisi serta Persebaran dan Migrasi Penduduk
3.2 Mendeskripsikan  Jumlah dan Mengamati:  Sikap: 36JP  Peta
perubahan masyarakat pertumbuh-an  Mengamati data kependudukan Observasi tentang Indonesia
Indonesia pada masa penduduk sikap spiritual  Atlas
 Mengamati diagram komposisi
penjajahan dan  Komposisi (menghayati Indonesia
penduduk di Indonesia ditinjau dari
tumbuhnya semangat Penduduk karunia Tuhan,
kebangsaan serta
beberapa kategori  Atlas
indonesia menghayati ajaran
perubahan dalam aspek  Mengamati peta kepadatan Sejarah
 agama), sikap
geografis, ekonomi, Persebaran penduduk Indonesia tahun 2010
sosial (tanggung  Buku Teks
budaya, pendidikan dan penduduk dan Pelajaran
migrasi jawab, kerjasama,
politik Menanya: percaya diri, IPS untuk
SMP/Mts
 Menanya tentang pertambahan disiplin) dengan
kls VIII
4.2 penduduk yang tinggi, cara mengguna-kan
pengendalian jumlah penduduk, rubrik  Buku
Menggunakan berbagai
cara menghitung pertumbuhan Panduan
strategi untuk
Guru
memecahkan masalah penduduk, akibat ledakan  Pengetahuan Pelajaran
yang berkaitan dengan penduduk
Tes Tertulis/ IPS untuk
fungsi peran  Menanya tentang mengapa angka Lisan tentang SMP/Mts
kelembagaan sosial, partisipasi sekolah tiap kelompok jumlah dan kls VIII
budaya, ekonomi dan umur mengalami kenaikan, jumlah pertumbuhan
politik di lingkungan buruh/karyawan/pegawai dari  Ensiklopedi
penduduk,

12
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

masyarakat sekitar tahun 2009-2011 mengalami komposisi a Geografi


kenaikan, jumlah pekerja bebas di penduduk,  Buku-buku
sektor pertanian terus mengalami persebaran dan
penurunan penduduk dan referensi
 Menanya tentang persebaran migrasi. lain yang
penduduk Indonesia, kepadatan relevan
penduduk paling tinggi dan paling  Keterampil-an:  Media
rendah cetak/elektr
Unjuk Kerja/
Praktik onik
Mengumpulkan informasi: Menilai proses  Lingkungan
 Mengumpulkan informasi tentang pembelajaran sekitar
pertambahan penduduk yang (mengamati  Internet
tinggi, cara pengendalian jumlah kegiatan peserta
penduduk, cara menghitung didik dalam proses
pertumbuhan penduduk, akibat eksplorasi: data,
ledakan penduduk dari berbagai diskusi,
sumber atau dengan mengunjungi menganalisis data,
Badan Pusat Statistik yang terdekat dan pembuatan
 Mengumpulkan infomasi mengenai laporan/pre-
komposisi penduduk dari berbagai sentasi)
sumber
 Mengumpulkan informasi/data dari
berbagai sumber mengenai
persebaran penduduk

Menalar/Mengasosiasi:
 Menganalisis informasi yang telah
dikumpulkan dari berbagai sumber
tentang pertambahan penduduk
yang tinggi, cara pengendalian

13
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

jumlah penduduk, cara menghitung


pertumbuhan penduduk, akibat
ledakan penduduk
 Menganalisis dan menyimpulkan
berbagai informasi yang telah
didapatkan terkait komposisi
penduduk
 Menganalisis dan menyimpulkan
berbagai informasi tentang
persebaran penduduk yang
didapatkan dari berbagai sumber

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil analisis
data tentang pertambahan
penduduk yang tinggi, cara
pengendalian jumlah penduduk,
cara menghitung pertumbuhan
penduduk, akibat ledakan
penduduk
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang komposisi penduduk
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang persebaran penduduk
Tema II : Dinamika Kependudukan dan Pembangunan Nasional
Subtema B : Fungsi dan Peran Penduduk dalam Pembangunan Nasional
3.2 Mendeskripsikan  Kualitas Mengamati:  Sikap 18 JP  Peta
perubahan masyarakat Penduduk di  Mengamati tingkat kualitas Observasi tentang Indonesia

14
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Indonesia pada masa Indonesia penduduk di lingkungan tempat sikap spiritual  Atlas
penjajahan dan  Pergerakan tinggal (menghayati ajaran Indonesia
tumbuhnya semangat nasional  Mengamati gambar diorama agama,  Atlas
kebangsaan serta Indonesia Sumpah Pemuda menghayati Sejarah
perubahan dalam aspek karunia Tuhan),
 Peranan  Mengamati gambar penduduk  Buku Teks
geografis, ekonomi, sikap sosial
penduduk dalam sebagai modal dasar pembangunan Pelajaran
budaya, pendidikan dan (tanggung jawab,
Pembangunan IPS untuk
politik kerjasama, percaya
Nasional SMP/Mts
Menanya: diri, disiplin)
dengan mengguna- kls VIII
4.2  Menanya tentang tingkat kualitas
penduduk di lingkungan tempat kan rubrik  Buku
Menggunakan berbagai Panduan
strategi untuk tinngal, faktor-faktor yang
Guru
memecahkan masalah mempengaruhi tingkat kualitas  Pengetahuan Pelajaran
yang berkaitan dengan penduduk
Tes Tertulis dan IPS untuk
fungsi peran  Menanya tentang munculnya lisan tentang SMP/Mts
kelembagaan sosial, Pergerakan Nasional Indonesia, kualitas Penduduk kls VIII
budaya, ekonomi dan Proses Pergerakan Nasional Indonesia,
Indonesia, Arti Penting Sumpah  Ensiklopedi
politik di lingkungan Pergerakan
Pemuda bagi Pergerakan a Geografi
masyarakat sekitar Nasional Indonesia
Kemerdekaan Indonesia  Buku-buku
 Menanya tentang jumlah dan
 Keterampil-an referensi
penduduk yang besar sebagai
modal dasar Pembangunan, Unjuk Kerja/ lain yang
peranan penduduk dalam Praktik relevan
pembangunan ekonomi di Menilai proses  Media
Indonesia pembelajaran cetak/elektr
(mengamati onik
kegiatan peserta  Lingkungan
Mengumpulkan informasi: didik dalam proses sekitar
 Mengumpulkan informasi tentang eksplorasi: data,
kualitas penduduk Indonesia diskusi,  Internet

15
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

 Mengumpulkan informasi tentang menganalisis data,


Pergerakan Nasional Indonesia dan pembuatan
dari berbagai sumber laporan/pre-
 Mengumpulkan informasi/data dari sentasi)
berbagai sumber tentang peranan
penduduk dalam pembangunan
Nasional

Menalar/Mengasosiasi:
 Menganalisis dan menyimpulkan
tentang kualitas penduduk
Indonesia
 Menganalisis dan menyimpulkan
tentang Pergerakan Nasional
Indonesia yang diperoleh dari
berbagai sumber
 Menganalisis dan menyimpulkan
data/informasi tentang peranan
penduduk dalam pembangunan
Nasional

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil analisis
data tentang kualitas penduduk
Indonesia
 Mempresentasikan hasil analisa
data tentang Pergerakan Nasional
Indonesia
 Mempresentasikan hasil simpulan

16
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

mengenai peranan penduduk dalam


pembangunan Nasional
Tema III : Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam dalam Pembangunan Nasional
Subtema A : Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam
3.1Memahami aspek  Fungsi dan Peran Mengamati:  Sikap 8JP  Peta
keruangan dan Sumber Daya  Mengamati gambar jenis-jenis Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar Alam Bagi sumber daya alam sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu Kehidupan (menghayati jaran
 Mengamati tabel Pendapatan Indonesia
dalam lingkup Manusia agama,
nasional serta
Nasional per kapita  Atlas
 Fungsi dan Peran menghayati
perubahan dan  Sejarah
Sumber Daya karunia Tuhan),
keberlanjutan Menanya: sikap sosial  Buku Teks
Alam Bagi
kehidupan manusia Pelajaran
Pembangun-an  Menanya tentang jenis hasil (tanggung jawab,
(ekonomi, sosial, kerjasama, percaya IPS untuk
Ekonomi tambang yang dimanfaatkan oleh
budaya, pendidikan diri, disiplin) SMP/Mts
manusia, pemanfaatan sumber
dan politik) dengan mengguna- kls VIII
daya hutan
kan rubrik  Buku
 Menanya dampak peningkatan
3.4 Mendeskripsikan Panduan
pendapatan per kapita terhadap
bentuk-bentuk dan Guru
pembangunan ekonomi suatu  Pengetahuan Pelajaran
sifat dinamika negara, pendapatan per kapita Tes Tertulis dan IPS untuk
interaksi manusia penduduk Indonesia lisan tentang SMP/Mts
dengan lingkungan
sumber daya alam kls VIII
alam, sosial, budaya
Mengumpulkan informasi: bagi kehidupan
dan ekonomi  Ensiklopedi
 Mengumpulkan informasi tentang manusia
a Geografi
sumber daya alam bagi kehidupan  Buku-buku
4.3 Menyajikan hasil
pengamatan tentang  Mengumpulkan informasi tentang  Keterampil-an dan
bentuk-bentuk dan fungsi dan peran sumber daya alam Unjuk Kerja/ referensi
sifat dinamika bagi pembangunan ekonomi Praktik lain yang
interaksi manusia Menilai proses relevan

17
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

dengan lingkungan Menalar/Mengasosiasi: pembelajaran  Media


alam, sosial,  Menganalisis dan menyimpulkan (mengamati cetak/elektr
budaya, dan tentang sumber daya alam bagi kegiatan peserta onik
ekonomi di kehidupan didik dalam proses  Lingkungan
lingkungan eksplorasi: data,
 Menganalisis dan menyimpulkan sekitar
masyarakat sekitar diskusi,
tentang fungsi dan peran sumber menganalisis data,  Internet
daya alam bagi pembangunan dan pembuatan
ekonomi laporan/presentasi)

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil analisis
tentang sumber daya alam bagi
kehidupan
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang fungsi dan peran sumber
daya alam bagi pembangunan
ekonomi

Tema III : Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam dalam Pembangunan Nasional
Subtema B : Keunggulan Sumber Daya Alam untuk pembangunan Nasional
3.1Memahami aspek  Keunggulan Mengamati:  Sikap 16JP  Peta
keruangan dan sumber daya  Mengamati hasil komoditi Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar alam antar region unggulan di daerahnya misalnya: sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu di Indonesia di Lampung (menghayati ajaran Indonesia
dalam lingkup  Sumber daya agama,
 Mengamati tabel produksi minyak  Atlas
nasional serta alam strategis menghayati
bumi Sejarah
perubahan dan sebagai modal karunia Tuhan),
keberlanjutan dasar sikap sosial  Buku Teks
kehidupan manusia Menanya: (tanggung jawab, Pelajaran
Pembangun-an

18
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

(ekonomi, sosial, Nasional  Menanya tentang keunggulan peduli lingkungan IPS untuk
budaya, pendidikan Indonesia komoditas keunggulan di daerah santun, kerjasama, SMP/Mts
dan politik) setempat dan alasan percaya diri, kls VIII
dikembangkannya komoditas disiplin) dengan  Buku
tersebut mengguna-kan Panduan
3.2 Mendeskripsikan
 Menanya tentang produksi BBM rubrik Guru
perubahan
masyarakat di Indonesia, manfaat yang Pelajaran
Indonesia pada dirasakan masyarakat dari  Pengetahuan IPS untuk
masa penjajahan pengolahan BBM, potensi BBM SMP/Mts
Tes Tertulis dan
dan tumbuhnya yang ada di Indonesia kls VIII
lisan tentang
semangat keunggulan  Ensiklopedi
kebangsaan serta Mengumpulkan informasi: sumber daya alam a Geografi
perubahan dalam 
aspek geografis,  Mengumpulkan informasi tentang Buku-buku
keunggulan komoditas di daerah  Keterampil-an dan
ekonomi, budaya, referensi
pendidikan dan setempat Unjuk Kerja/ lain yang
politik  Mengumpulkan data/informasi Praktik relevan
tentang Sumber daya alam Menilai proses
strategis sebagai modal dasar  Media
4.1Menyajikan hasil pembelajaran
Pembangun-an Nasional Indonesia cetak/elektr
olahan telaah (mengamati
onik
tentang peninggalan kegiatan peserta
didik dalam proses  Lingkungan
kebudayaan dan
eksplorasi: data, sekitar
pikiran masyarakat Menalar/Mengasosiasi:
Indonesia pada diskusi,  Internet
 Menganalisis dan menyimpulkan menganalisis data,
masa penjajahan tentang keunggulan komoditas
dan tumbuhnya dan pembuatan
daerah setempat laporan/presentasi)
semangat
kebangsaan dalam  Menganailisis dan menyimpulkan
aspek geografis, tentang Sumber daya alam
ekonomi, budaya, strategis sebagai modal dasar
pendidikan dan Pembangun-an Nasional Indonesia

19
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

politik yang ada di


lingkungan
sekitarnya.
Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil simpulan
4.3 Menyajikan hasil tentang keunggulan komoditas
pengamatan tentang daerah setempat
bentuk-bentuk dan
 Mempresentasikan hasil simpulan
sifat dinamika
tentang sumber daya alam strategis
interaksi manusia
sebagai modal dasar Pembangun-
dengan lingkungan
an Nasional Indonesia
alam, sosial,
budaya, dan
ekonomi di
lingkungan
masyarakat sekitar

Tema III : Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam dalam Pembangunan Nasional
Subtema C : Pengelolaan Sumber Daya Alam
3.1Memahami aspek  Pengelolaan Mengamati:  Sikap 16JP  Peta
keruangan dan sumber daya  Mengamati gambar tentang Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar alam yang lingkungan lestari dan lingkungan sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu maksimal tercemar (menghayati ajaran Indonesia
dalam lingkup  Pengelolaan agama,
nasional serta  Mengamati logo BUMN, PT  Atlas
sumber daya swasta dan CV menghayati Sejarah
perubahan dan alam yang lestari karunia Tuhan),
keberlanjutan sikap sosial  Buku Teks
kehidupan manusia  Peran Menanya: Pelajaran
kelembagaan (tanggung jawab,
(ekonomi, sosial,  Menanya tentang pengelolaan peduli lingkungan IPS untuk
budaya, pendidikan dalam SMP/Mts
sumber daya alam yang baik santun, kerjasama,

20
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

dan politik) pengelolaan SDA  Menanya tentang hasil percaya diri, kls VIII
pengamatan terhadap logo BUMN, disiplin) dengan  Buku
PT Swasta dan CV, perbedaan mengguna-kan Panduan
4.1Menyajikan hasil
antara BUMN, PT Swasta dan CV, rubrik Guru
olahan telaah
tentang peninggalan peran BUMN dalam mengelola Pelajaran
SDA
kebudayaan dan  Pengetahuan IPS untuk
pikiran masyarakat SMP/Mts
Tes Tertulis dan
Indonesia pada Mengumpulkan informasi: kls VIII
lisan tentang
masa penjajahan  Mengumpulkan informasi tentang pengelolaan  Ensiklopedi
dan tumbuhnya pengelolaan sumber daya alam sumber daya alam a Geografi
semangat yang baik dari berbagai sumber yang baik, peran  Buku-buku
kebangsaan dalam kelembagaan
aspek geografis,  Mengumpulkan data/informasi dan
tentang peran kelembagaan dalam dalam pengelolaan referensi
ekonomi, budaya, SDA lain yang
pendidikan dan pengelolaan SDA
relevan
politik yang ada di
lingkungan Menalar/Mengasosiasi:  Keterampil-an  Media
sekitarnya. Unjuk Kerja/ cetak/elek-
 Mengolah, menganalisis dan tronik
menyimpulkan tentang Praktik
pengelolaan sumber daya alam Menilai proses  Lingkungan
4.3 Menyajikan hasil
yang baik pembelajaran sekitar
pengamatan tentang
bentuk-bentuk dan  Mengolah, menganalissi dan (mengamati  Internet
sifat dinamika menyimpulkan hasil pengamatan kegiatan peserta
interaksi manusia tentang peran kelembagaan dalam didik dalam proses
dengan lingkungan pengelolaan SDA eksplorasi: data,
alam, sosial, diskusi,
budaya, dan menganalisis data,
ekonomi di Mengomunikasikan: dan pembuatan
lingkungan  Mempresentasikan hasil simpulan laporan/presentasi)
masyarakat sekitar tentang pengelolaan sumber daya
alam yang baik dari berbagai

21
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

sumber
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang peran kelembagaan dalam
pengelolaan SDA
Tema 4 : Keragaman Sosial Budaya Sebagai Modal Dasar Pembangunan Nasional
Subtema A : Sifat dan Bentuk Interaksi Sosial Budaya dalam Pembangunan
3.3 Mendeskripsikan  Sifat-sifat Mengamati:  Sikap 6 JP  Peta
fungsi dan peran interaksi sosial  Mengamati gambar yang Observasi tentang Indonesia
kelembagaan sosial, budaya dalam menunjukkan interaksi asosiatif sikap spiritual  Atlas
budaya, ekonomi, kehidupan dan disosiatif, misalnya: kerjabakti (menghayati Indonesia
dan politik dalam masyarakat di kampung karunia Tuhan),
masyarakat  Atlas
 Bentuk-bentuk  Mengamati gambar bentuk-bentuk sikap sosial Sejarah
interaksi sosial interaksi sosial budaya (santun, tanggung
jawab, kerjasama  Buku Teks
3.4 Mendeskripsikan budaya
dan peduli) dengan Pelajaran
bentuk-bentuk dan
Menanya: mengguna-kan IPS untuk
sifat dinamika
 Menanya tentang cara menjaga rubrik SMP/Mts
interaksi manusia
hubungan keluarga agar tetap kls VIII
dengan lingkungan
alam, sosial, budaya harmonis, alasan manusia  Buku
 Pengetahuan Panduan
dan ekonomi berinteraksi dengan orang lain
Tes Tertulis dan Guru
 Menanya tentang dampak negatif lisan tentang sifat- Pelajaran
4.3 Menyajikan hasil bentuk interaksi disosiatif, proses
sifat interaksi IPS untuk
pengamatan tentang terjadinya akulturasi kebudayaan
sosial budaya, SMP/Mts
bentuk-bentuk dan bentuk-bentuk kls VIII
sifat dinamika interaksi sosial
interaksi manusia  Ensiklopedi
Mengumpulkan informasi: budaya
dengan lingkungan a Geografi
alam, sosial,  Mengumpulkan informasi tentang  Buku-buku
budaya, dan sifat-sifat interaksi sosial budaya  Keterampil-an dan
ekonomi di dalam kehidupan masyarakat dari Unjuk Kerja/ referensi

22
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

lingkungan berbagai sumber Praktik lain yang


masyarakat sekitar  Mengumpulkan data/informasi Menilai proses relevan
mengenai bentuk-bentuk interaksi pembelajaran  Media
sosial dalam kehidupan masyarakat (mengamati cetak/elek-
kegiatan peserta tronik
didik dalam proses  Lingkungan
Menalar/Mengasosiasi:
eksplorasi: data, sekitar
 Menganalisis dan menyimpulkan diskusi,
data/informasi tentang sifat-sifat menganalisis data,  Internet
interaksi sosial budaya dalam dan pembuatan
kehidupan masyarakat laporan/presentasi)
 Menganalisis data/informasi dan
menyimpulkan tentang bentuk-
bentuk interaksi sosial dalam
masyarakat

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang sifat-sifat interaksi sosial
budaya dalam kehidupan
masyarakat
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang bentuk-bentuk interaksi
sosial budaya

Tema 4 : Keragaman Sosial Budaya Sebagai Modal Dasar Pembangunan Nasional


Subtema B : Fungsi dan Peran Keragaman Sosial Budaya dalam Pembangunan
3.1Memahami aspek  Peran dan fungsi Mengamati:  Sikap 12 JP  Peta
keruangan dan keragaman suku  Mengamati peta sebaran suku Observasi tentang Indonesia

23
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

konektivitas antar bangsa bangsa yang ada di Indonesia sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu  Peran dan fungsi  Mengamati keragaman kosa kata (menghayati Indonesia
dalam lingkup keragaman Bahasa Indonesia melalui Kamus karunia Tuhan),  Atlas
nasional serta bahasa Indonesia sikap sosial Sejarah
perubahan dan (toleransi,
 Peran dan fungsi  Mengamati hasil budaya yang ada  Buku Teks
keberlanjutan kerjasama, peduli
keragaman di Indonesia, misalnya: gambar tari Pelajaran
kehidupan manusia lingkungan,
budaya Kecak di Bali IPS untuk
(ekonomi, sosial, tanggung jawab)
budaya, pendidikan  Peran dan fungsi  Mengamati perintah-perintah dan dengan mengguna- SMP/Mts
dan politik) keragaman larangan-larangan dalam agama kan rubrik kls VIII
agama yang mendukung pembangunan  Buku
nasional Panduan
3.2 Mendeskripsikan  Pengetahuan Guru
perubahan Tes Tertulis dan
Menanya: Pelajaran
masyarakat lisan tentang peran IPS untuk
Indonesia pada  Menanya tentang ciri khas suku dan fungsi SMP/Mts
masa penjajahan bangsa, keunggulan suku bangsa keragaman suku kls VIII
dan tumbuhnya tersebut, jenis pekerjaan yang bangsa, keragaman
semangat dominan.  Ensiklopedi
bahasa, keragaman
kebangsaan serta a Geografi
 Menanya tentang sumbangan budaya,
perubahan dalam bahasa daerah untuk bahasa keragaman agama  Buku-buku
aspek geografis, Indonesaia, manfaat yang dan
ekonomi, budaya, diperoleh dari adanya keragaman referensi
pendidikan dan  Keterampil-an lain yang
bahasa daerah, dampak apabila
politik bahasa daerah tidak dilestarikan Unjuk Kerja/ relevan
Praktik  Media
 Menanya tentang ciri khas tarian-
4.1Menyajikan hasil Menilai proses cetak/elek-
tarian yang ada di Indonesia, peran
olahan telaah pembelajaran tronik
dan fungsi hasil budaya bagi
tentang peninggalan (mengamati  Lingkungan
pembangunan nasional, nilai dan
kebudayaan dan kegiatan peserta sekitar
pesan moral dari hasil budaya
pikiran masyarakat didik dalam proses
 Menanya tentang manfaat eksplorasi: data,  Internet
Indonesia pada
mempelajari agama dalam

24
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

masa penjajahan kaitannya dengan pembangunan diskusi,


dan tumbuhnya nasional, peran agama dalam menganalisis data,
semangat pendidikan, peran agama dalam dan pembuatan
kebangsaan dalam kontrol sosial laporan/presentasi)
aspek geografis,
ekonomi, budaya,
Mengumpulkan informasi:
pendidikan dan
politik yang ada di  Mengumpulkan informasi/data
lingkungan tentang keragaman suku bangsa
sekitarnya.  Mengumpulkan informasi/ data
tentang keragaman bahasa
4.2 Mengguna-kan  Mengumpulkan informasi/data
berbagai strategi tentang peran dan fungsi
untuk memecahkan keragaman budaya
masalah yang  Mengumpulkan informasi/data
berkaitan dengan tentang fungsi dan peran
fungsi peran keragaman agama
kelembagaan sosial,
budaya, ekonomi
dan politik di Menalar/Mengasosiasi:
lingkungan  Menganalisis dan menyimpulkan
masyarakat sekitar data/informasi tentang keragaman
suku bangsa
4.3 Menyajikan hasil  Menganalisis dan menyimpulkan
pengamatan tentang peran dan fungsi keragaman
bentuk-bentuk dan bahasa
sifat dinamika  Menganalisis dan menyimpulkan
interaksi manusia peran dan fungsi keragaman
dengan lingkungan budaya
alam, sosial,  Menganalisis dan menyimpulkan
budaya, dan tentang fungsi dan peran

25
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

ekonomi di keragaman agama


lingkungan
masyarakat sekitar
Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang keragaman suku bangsa
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang peran dan fungsi
keragaman bahasa
 Mempresentasikan hasil simpulan
tentang peran dan fungsi
keragaman budaya
 Mempresentaasikan simpulan
tentang keragaman fungsi dan
peran agama

Tema 4 : Keragaman Sosial Budaya Sebagai Modal Dasar Pembangunan Nasional


Subtema C : Fungsi dan Peran Kelembagaan dalam Mengelola Keragaman Sosial Budaya
3.1Memahami aspek  Fungsi dan peran Mengamati:  Sikap 4 JP  Peta
keruangan dan kelembagan  Mengamati pentas budaya-budaya Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar dalam mengelola daerah sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu keragaman sosial (menghayati Indonesia
dalam lingkup budaya karunia Tuhan),
nasional serta Menanya:  Atlas
sikap sosial Sejarah
perubahan dan  Menanya peran lembaga keluarga (kerjasama, jawab)
keberlanjutan dan politik dalam mengelola dengan mengguna-  Buku Teks
kehidupan manusia keragaman sosial budaya kan rubrik Pelajaran
(ekonomi, sosial, IPS untuk
budaya, pendidikan SMP/Mts

26
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

dan politik) Mengumpulkan informasi:  Pengetahuan kls VIII


 Mengumpulkan informasi/ data Tes Tertulis dan  Buku
3.2 Mendeskripsikan tentang fungsi dan peran lisan tentang peran Panduan
perubahan kelembagaan dalam mengelola dan fungsi Guru
masyarakat keragaman sosial budaya kelembagaan Pelajaran
Indonesia pada dalam mengelola IPS untuk
masa penjajahan keragaman sosial SMP/Mts
Menalar/Mengasosiasi:
dan tumbuhnya budaya kls VIII
 Menganalisis dan menyimpulkan
semangat  Ensiklopedi
data/informasi tentang fungsi dan
kebangsaan serta  Keterampil-an a Geografi
peran kelembagaan dalam
perubahan dalam  Buku-buku
mengelola keragaman sosial Unjuk Kerja/
aspek geografis, dan
budaya Praktik
ekonomi, budaya, referensi
pendidikan dan Menilai proses
pembelajaran lain yang
politik relevan
(mengamati
Mengomunikasikan:
kegiatan peserta  Media
4.1Menyajikan hasil  Mempresentasikan hasil didik dalam proses cetak/elek-
olahan telaah simpulan tentang fungsi dan eksplorasi: data, tronik
tentang peninggalan peran kelembagaan dalam diskusi,  Lingkungan
kebudayaan dan mengelola keragaman sosial menganalisis data, sekitar
pikiran masyarakat budaya dan pembuatan
Indonesia pada  Internet
laporan/presentasi)
masa penjajahan
dan tumbuhnya
semangat
kebangsaan dalam
aspek geografis,
ekonomi, budaya,
pendidikan dan
politik yang ada di
lingkungan

27
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

sekitarnya.
Tema 4 : Keragaman Sosial Budaya Sebagai Modal Dasar Pembangunan Nasional
Subtema D : Kemerdekaan Sebagai Modal Pembangunan
3.1Memahami aspek  Perubahan- Mengamati:  Sikap 16 JP  Peta
keruangan dan perubahan yang  Mengamati gambar keadaan Observasi tentang Indonesia
konektivitas antar terjadi pada masyarakat pada masyarakat sikap spiritual  Atlas
ruang dan waktu masyarakat kolonial dan uang koin VOC (menghayati Indonesia
dalam lingkup Indonesia pada karunia Tuhan),
 Mengamati gambar korban  Atlas
nasional serta masa kolonial sikap sosial
romusha dan tentara keibodan Sejarah
perubahan dan  Perubahan- (kerjasama,
keberlanjutan  Mengamati gambar tentang  Buku Teks
perubahan yang tanggung jawab)
kehidupan manusia persiapan dan proses Proklamasi Pelajaran
terjadi pada dengan mengguna-
(ekonomi, sosial, kemerdekaan Indonesia IPS untuk
masyarakat kan rubrik
budaya, pendidikan Indonesia masa  Mengamati gambar peta Indonesia SMP/Mts
dan politik) dan rapat besar di lapangan kls VIII
penjajahan
IKADA  Pengetahuan  Buku
Jepang
Tes Tertulis dan Panduan
3.2 Mendeskripsikan  Persiapan dan Menanya:
lisan tentang Guru
perubahan Proklamasi  Menanya tentang perubahan yang perubahan-
masyarakat Pelajaran
Kemerdeka-an terjadi pada perekonomian perubahan yang
Indonesia pada IPS untuk
Indonesia Indonesia akibat penjajahan pada terjadi pada
masa penjajahan SMP/Mts
 Proklamasi masa kolonial masyarakat
dan tumbuhnya kls VIII
kemerdeka-an  Menanya tentang perubahan- Indonesia masa
semangat  Ensiklopedi
sebagai pintu perubahan akibat penjajahan kolonial, masa
kebangsaan serta a Geografi
gerbang Jepang penjajahan Jepang.
perubahan dalam  Buku-buku
pembangun-an  Menanya tentang persiapan dan persiapan dan
aspek geografis, dan
proses Proklamasi Kemerdekaan proses Proklamasi
ekonomi, budaya, referensi
Indonesia kemerdekaan
pendidikan dan lain yang
Indonesia.
politik  Menanya tentang Proklamasi relevan
Kemerdekaan Indonesia
 Media

28
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

3.4 Mendeskripsikan  Keterampil-an cetak/elektr


bentuk-bentuk dan Mengumpulkan informasi: Unjuk Kerja/ onik
sifat dinamika  Lingkungan
 Mengumpulkan informasi/ data Praktik
interaksi manusia sekitar
tentang perubahan-perubahan yang Menilai proses
dengan lingkungan
terjadi pada masyarakat Indonesia pembelajaran  Internet
alam, sosial, budaya
masa kolonial (mengamati
dan ekonomi
 Mengumpulkan informasi tentang kegiatan peserta
perubahan-perubahan yang terjadi didik dalam proses
pada masyarakat Indonesia masa eksplorasi: data,
4.1Menyajikan hasil penjajahan Jepang diskusi,
olahan telaah menganalisis data,
 Mengumpulkan informasi tentang dan pembuatan
tentang peninggalan persiapan dan proses Proklamasi
kebudayaan dan laporan/presentasi)
kemerdekaan Indonesia
pikiran masyarakat
Indonesia pada  Mengumpulkan informasi dari
masa penjajahan berbagai sumber tentang
dan tumbuhnya Proklamasi Kemerdekaan
semangat Indonesia
kebangsaan dalam
aspek geografis, Menalar/Mengasosiasi:
ekonomi, budaya,  Menganalisis dan menyimpulkan
pendidikan dan data/informasi tentang perubahan-
politik yang ada di perubahan yang terjadi pada
lingkungan masyarakat Indonesia masa
sekitarnya. kolonial
 Menganalisis dan menyimpulkan
tentang akibat yang ditimbulkan
penjajahan Jepang
 Menganalisis dan menyimpulkan
tentang persiapan dan proses

29
Silabus Pembelajaran Kelas VIII SMP/MTs – Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Proklamasi kemerdekaan Indonesia


 Menganilisis dan menyimpulkan
tentang Proklamasi Kemerdekaan
Indonesia

Mengomunikasikan:
 Mempresentasikan hasil
simpulan tentang perubahan-
perubahan yang terjadi pada
masyarakat Indonesia masa
kolonial
 Mempresentasikan hasil
simpulan tentang akibat
penjajahan Jepang
 Mempresentasikan hasil
simpulan tentang persiapan dan
proses Proklamasi kemerdekaan
Indonesia
 Mempresentasikan tentang
Proklamasi Kemerdekaan
Indonesia

30

Anda mungkin juga menyukai