Anda di halaman 1dari 18

PENDIDIKAN FISIKA

Gelombang
GELOMBANG
dapat diartikan sebagai
getaran yang merambat,
PENGERTIAN getaran ini membawa

GELOMBANG energi. Jadi, gelombang


merupakan fenomena
perambatan energi dari
satu tempat ke tempat
lain.
contoh gelombang
adalah sinar gamma,
sinar X, cahaya
GELOMBANG

tampak, sinar
CONTOH

ultraviolet, dan
lainnya
JENIS-JENIS GELOMBANG
Gelombang dapat dikelompokkan berdasarkan
arah rambat dan medium perambatannya dan
berdasarkan Amplitudo. Berdasarkan arah rambatnhya,
gelombang dibedakan menjadi gelombang longitudinal
dan gelombang transversal. Berdasarkan medium
perambatannya, gelombang dibedakan menjadi
gelombang mekanik dan gelombang elektromagnetik.
Berdasarkan amplitudo gelombang dibagi menjadi
gelombang berjalan dan diam.
Berdasarkan Arah Rambatnya

adalah gelombang
yang arah rambatnya sejajar
dengan arah getarnya,
misalnya gelombang bunyi,
Gelombang gelombang seismik (gempa),
dan gelombang pada slinki.
Logitudinal
Gelombang Transversal
adalah gelombang yang arah
rambatnya tegak lurus terhadap
arah getarnya, misalnya
gelombang cahaya dan
gelombang pada tali.
Gelombang Mekanik

Perambatannya
Berdasarkan Medium
adalah gelomang yang
memerlukan medium untuk
merambat. Dapat berupa
gelombang .transversal
maupun langitudinal.
Contohnya gelombang pada
tali, gelombang permukaan
air, gelombang semisik, dan
gelombang bunyi.

Gelombang
Elektomagnetik
merupakan gelombang yang
tidak memerlukan medium
untuk merambat. Dengan kata
lain gelombang ini dapat
merambat dalam ruang
hampa. Contohnya
gelombang radio, gelombang
mikro, sinar inframerah,
cahaya tampak, dll.
Berdasarkan Amplitudo

Amplitudo adalah jarak terjauh


dari titik keseimbangan.
Contohnya: gelombang bunyi.
GELOMBANG Gelombang yang memiliki
BERJALAN amplitudo yang sama.
GELOMBANG
DIAM

Gelombang yang
memiliki
amplitudo yang
berbeda.
SIFAT-SIFAT UMUM DAN
KARAKTERISTIK GELOMBANG

A. SIFAT-SIFAT UMUM GELOMBANG


Gelombang memiliki sifat-sifat umum sebagai
berikut:
1) dapat dipantulkan (refleksi)
2) dapat dibiaskan (refraksi)
3) dapat dilenturkan (difraksi)
4) dapat dipadukan (interferensi)
5) dapat dikutubkan (polarisasi)
1
1) PERIODIk
Gelombang bersifat periodik, berarti
memiliki siklus tertentu. untuk menempuh satu
KARAKTERISTIK
GELOMBANG siklus gelombang disebut periode (T), panjang
satu siklus gelombang disebut panjang
gelombang (λ), sedangkan banyaknya siklus
dalam 1 sekon disebut kerapan atau frekuensi (f).
periode berbanding terbalik dengan frekuensi.
Makin kecil periode, makin besar frekuensinya
sesuai persmaan: f = 1/T.

2) Terjadi karena Getaran


Gelombang terbentuk karena adanya
getaran, yaitu gearak bolak-balik disekitar titik
keseimbangan. jarak terjauh dari titik
keseimbangan disebut amplitudo (A).
3. Merambat
Gelombang merupakan fenomena
perambatan energi. Ada yang
merambat, berarti ada nilai cepat
rambatnya. nilai cepat rambat
gelombang, periode, dan frekuensinya
sesuai persamaan :
𝜆
v= atau v = λf.
𝑇
4. DAPAT DINYATAKAN DALAM
BENTUK PERSAMAAN
Sebuah gelombang dapat
dinyatakan dalam bentuk
persamaan atau fungsi matematis.
Persamaan atau fungsi
gelombang memuat informasi
berbagai karakteristik gelombang.
Oleh karena gelombang bersifat
periodik, maka persamaan
gelombang menggunakan fungsi
periodik juga. Fungsi periodik
yang sering digunakan untuk
menjelaskan persamaan
gelombang adalah fungsi sinus
dan cosinus.
PERSAMAAN GELOMBANG

GELOMBANG BERJALAN
y = A sin (ωt ± kx)
Dimana:
2𝜋
𝜔 = 2π.f ω=
𝑇

2𝜋
K= v = f.λ
𝜆
Gelombang Diam
• Ujung Terikat dan bebas
Persamaan:
y = 2A sin kx cos 𝜔𝑡
A’ = 2A sin kx
y = A’ cos 𝜔𝑡
Menentukan perut:
1
Pn + 1 = (2n+1). λ
4
Menentukan simpul:
1
Sn + 1 = (2n). λ
4
y = simpangan gelombang (cm-m)
A = Amplitudo (cm-m)
Ket: 𝜔 = kecepatan sudut (rad/s)
t = waktu tempuh (s)
k = bilangan gelombang (cm-m)
x = jarak sebuah titik kesumber
getar (cm-m)
f = frekuensi (Hz)
T = periode (s)
λ = panjang gelombang (cm-m)
v = cepat rambat gelombang
(cm/s atau m/s)
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai