Anda di halaman 1dari 12

Matematika SMP

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN SIDOARJO

MATA PELAJARAN

MATEMATIKA
Selasa, 12 Maret 2019

PETUNJUK UMUM
1. Isilah Lembar Jawaban Try Out Ujian Nasional (LJTOUN) anda sebagai berikut :
a. Nama Peserta pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan di bawahnya sesuai dengan huruf di
atasnya.
b. Nomor Peserta, Tanggal Lahir dan Paket Soal (lihat kanan atas sampul naskah) pada kolom yang
disediakan, lalu hitamkan bulatan di bawahnya sesuai dengan angka/huruf di atasnya.
c. Hitamkan bulatan pada kolom Nama Mata Ujian yang sedang diujikan.
d. Nama Sekolah, Tanggal Ujian, dan bubuhkan Tanda Tangan anda pada kotak yang tersedia.
2. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket soal ini.
3. Jumlah soal sebanyak 40 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 pilihan jawaban.
4. Periksa dan laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kuang jelas, rusak, atau tidak
lengkap.
5. Tidak diizinkan menggunakan Kamus, Kalkulator, HP, alat bantu hitung, alat penerjemah
6. Periksa pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian..

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
2

PILIHLAH JAWABAN YANG BENAR

1. Hasil dari (64 ÷ 4) + 10 × (−3) – (−12) adalah ….


A. 15
B. 3
C. −2
D. −14

2. Seorang ibu membagikan 32 buah jeruk kepada ketiga anaknya. Budi mnerima 3/8 bagian,
Anisah menerima setengah dari Budi, dan Cica sisanya. Berapa buah yang diterima Cica?
A. 10 buah
B. 12 buah
C. 14 buah
D. 18 buah

3. Di dalam sebuah toples terdapat permen rasa jeruk dan stroberi. Perbandingan banyak
permen rasa jeruk dan stroberi adalah 7 : 5. Jika jumlah seluruh permen 24 buah, selisih
kedua jenis permen adalah ....
A. 4 buah
B. 6 buah
C. 8 buah
D. 12 buah

4. Pak Herman akan mengecat rumahnya. Ia menawarkan pekerjaan tersebut pada pak Jono
dan pak Joni. Pak Jono sanggup menyelesaikan pekerjaan tersebut dalam waktu 30 hari,
sedangkan pak Joni sanggup menyelesaikan dalam waktu 20 hari. Jika pak Jono dan pak
Joni mengerjakan pekerjaan tersebut bersama-sama, maka akan selesai dalam waktu ....
A. 18 hari
B. 15 hari
C. 12 hari
D. 10 hari

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
3
−2
5. Hasil dari (322 ) 5 adalah ....
A. ‒16
1
B. − 16
1
C. 16

D. 16
6. Hasil dari 3√27 - √75 + 4√3 adalah ....
A. 9√3
B. 8√3
C. 6√3
D. 4√3

7. Perhatikan gambar!

Banyak noktah pada pola ke-8 adalah ....


A. 44
B. 38
C. 32
D. 30

8. Dalam ruang sidang terdapat 25 baris kursi. Pada baris paling depan terdapat 16 kursi dan
baris berikutnya 2 kursi lebih banyak dari baris kursi di depannya. Banyak kursi pada baris
terakhir dalam ruang sidang tersebut adalah ....
A. 68 buah
B. 66 buah
C. 64 buah
D. 57 buah

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
4

9. Jumlah bilangan kelipatan 3 dan 4 antara 90 dan 250 adalah ....


A. 2.016
B. 2.216
C. 2.236
D. 2.326

10. Hamidah menabung uang di Bank dengan mendapat bunga 18% per tahun. Setelah 8
bulan jumlah uangnya menjadi Rp2.240.000,00. Banyaknya tabungan Hamidah semula
adalah ….

A. Rp1.500.000,00

B. Rp1.800.000,00

C. Rp2.000.000,00

D. Rp2.100.000,00

11. Diketahui P = x 2 + 3x – 4, dan Q = -3x 2 – 2x + 5. Hasil dari Q – P = . . . .


A. -4x 2 – 5x + 9
B. -4x 2 – 5x – 9
C. 4x 2 + 5x – 9
D. 4x 2 + 5x + 9

12. Hasil dari (5p – 3)(7p + 4) adalah....


A. 35p2 – p – 12
B. 35p2 + p + 1
C. 35p2 – p + 12
D. 35p2 + p – 7
3 1
13. Penyelesaian dari 5 (𝑥 − 2) = 4 𝑥 + 3 adalah….

A. 2
B. 9
C. 12
D. 17

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
5

3 5
14. Penyelesaian dari pertidaksamaan x +  3x − 4 adalah . . . .
2 2

A. x < 4 1
3

B. x < 1 4
3

C. x > 1 4
3

D. x > 4 1
3

15. Dari 40 siswa, terdapat 9 siswa suka matematika dan IPA, 20 siswa suka matematika,
dan 15 siswa suka IPA.
Pernyataan berikut yang benar tentang pernyataan di atas adalah . . . .
A. terdapat 6 orang siswa yang hanya suka IPA
B. terdapat 11 orang siswa yang suka matematika
C. terdapat 20 orang siswa yang hanya suka matematika
D. terdapat 5 orang siswa yang tidak suka matematika maupun IPA

16. Diketahui :
P = {x | 1 < x  15, x  bilangan prima}
Q = {bilangan asli antara 2 dan 15}
Jika M = P  Q, maka banyaknya himpunan bagian dari M yang mempunyai 2 anggota
adalah . . . .
A. 8
B. 10
C. 12
D. 15

17. Diketahui P ={1, 2, 3, 4, 5} dan pemetan dari P ke daerah hasil yang ditentukan
sebagai berikut:
1
x + 3 , untuk x bilangan genap pada P
2
f(x) =
6 , untuk x bilangan ganjil pada P

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
6

Daerah hasil fungsi tersebut adalah . . . .


A. {2, 3, 4}
B. {3, 4, 5}
C. {4, 5, 6}
D. {5, 6, 7}

18. Perhatikan himpunan pasangan terurut berikut.


(i) {(1, 3), (2, 4), (3, 5), (4, 6), (5, 7)}
(ii) {(p, b), (q, b), (r, b), (s, b)}
(iii) {(1, 1), (1, 2), (1, 3), (1, 4), (1, 5)}
(iv) {(4, 2), (1, 1), (9, 3), (3, -2)}
Diantara himpunan pasangan terurut di atas, yang merupakan pemetaan adalah . . . .
A. (i) saja
B. (ii) saja
C. (iii) saja
D. (i), (ii), dan (iv)

19. Gradien dari persamaan garis yang melalui titik P(2, -3) dan Q(1, 5) adalah . . . .
A. -8

B. - 1
8

C. 1
8
D. 8

20. Persamaan garis yang melalui titik (-3, 2) serta tegak lurus dengan garis yang melalui
titik (5, -3) dan (1, -1) adalah . . . .
A. 2x + y + 4 = 0
B. 2x – y + 8 = 0
C. x – 2y + 7 = 0
D. x + 2y – 1 = 0

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
7

21. Jika p dan q adalah penyelesaian sistem persamaan: x – 3y – 5 = 0 dan 2x – 5y = 9,


maka nilai dari 3p + 2q adalah ….
A. -1
B. 1
C. 3
D. 4

22. Pada area parkir terdapat 41 kendaraan terdiri dari mobil dan sepeda motor. Jumlah
ban kendaraan pada area parkir tersebut adalah 134. Ongkos parkir mobil 2,5 kali
ongkos parkir sepeda motor. Jika ongkos parkir sebuah sepeda motor Rp2.000,00, maka
pendapatan Juru parkir pada hari tersebut adalah ….
A. Rp190.000,00
B. Rp160.000,00
C. Rp130.000,00
D. Rp30.000,00

23. Perhatikan gambar berikut!


Besar ∠ABD adalah ….
A. 98°
B. 105°
C. 112°
D. 119°

24. Perhatikan gambar berikut! Satuan panjang cm.


Keliling bangun di atas adalah . . . .
A. 42 cm
B. 44 cm
C. 46 cm
D. 48 cm

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
8

25. Perhatikan gambar persegipanjang ABCD


dan persegi PQRS di bawah ini. Jika luas
daerah yang tidak diarsir 449 cm2, maka
luas daerah yang diarsir adalah ….
A. 32 cm2
B. 64 cm2
C. 96 cm2
D. 128 cm2

26. Perhatikan gambar berikut:


Panjang x adalah …
A. √61
B. 2√61
C. 3√61
D. 4√61

27. Perhatikan gambar di samping !


22
Diketahui O pusat lingkaran dan panjang OF = 28 cm, besar ∠FOG = 135o. Jika π = ,
7

maka panjang busur besar FG adalah ….


A. 33 cm
B. 66 cm
C. 110 cm
D. 176 cm
28. Sebuah taman berbentuk juring lingkaran dengan panjang jari-jari
21 meter dan sudut pusatnya 120o. Pada sekeliling taman akan dipasang pagar dari kawat
sepanjang 2 kali putaran. Minimal panjang kawat yang diperlukan adalah ....
A. 44 meter
B. 64 meter
C. 86 meter
D. 172 meter

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
9

29. Suatu limas mempunyai 12 rusuk dan 7 sisi. Bentuk alas limas tersebut adalah ....
A. Segitiga
B. Segiempat
C. Segilima
D. Segienam

30. Garis PQ sejajar dengan garis RS. ∆𝑃𝑄𝑇 kongruen


dengan ∆RST dengan memenuhi syarat….
A. Sudut, sudut, sudut
B. Sudut, sisi, sudut
C. Sisi, sudut, sisi
D. Sisi, sisi, sisi

31. Diketahui KL = 12 cm, MN = 18 cm dan KM = 12,5 cm.


Panjang OK adalah ... .
A. 5 cm
B. 6 cm
C. 6,5 cm
D. 7,5 cm

32. Belahan bola padat tampak seperti pada gambar. Jika jari-jari bola tersebut 7 cm, maka
vol ume bola tersebut adalah …
2
A. 308 cm3
3
2
B. 718 cm3
3
1
C. 724 cm3
3
1
D. 813 cm3
3

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
10

33. Sebuah tangki berbentuk tabung terisi penuh dengan air. Jari-jari tangki tersebut 5 dm dan
tingginya 10 dm. Air tersebut dialirkan dengan kecepatan 5 liter/menit. Berapakah waktu
yang dibutuhkan hingga semua air tersebut habis?
A. 157 menit
B. 160 menit
C. 170 menit
D. 200 menit

34. Data berat badan 20 siswa (dalam kg) adalah sebagai berikut:
33, 35, 31, 33, 38, 33, 36, 35, 33, 36, 35, 34, 36, 31, 33, 38, 36, 38, 34 dan 34.
Modus dari data tersebut adalah . . . .
A. 31
B. 33
C. 34
D. 38

35. Diagram di bawah ini menyajikan hasil ulangan


harian matematika seorang siswa selama satu
semester. Jika rata-rata nilai ulangan harian
matematika siswa tersebut adalah 7.5, maka
nilai ulangan harian yang ke-enam adalah . . . .
A. 8,0
B. 8,5
C. 9,0
D. 9,5

36. Suatu kelas terdiri dari 25 siswa putra dan 15 siswa putri. Rata-rata nilai siswa putra 4
lebih rendah dari rata-rata nilai siswa putri. Apabila rata-rata nilai kelas tersebut adalah
73,5, maka rata-rata nilai siswa putra adalah . . . .
A. 68
B. 70
C. 72
D. 76

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
11

37. Pergerakan nilai tukar rupiah terhadap US-$


(dollar Amerika) dalam satu pekan terakhir
disajikan pada diagram di bawah ini. Penurunan
terbesar nilai rupiah terjadi pada interval . . . .
A. Senin – Selasa
B. Rabu – Kamis
C. Kamis – Jum’at
D. Jum’at - Sabtu

38. Pak Agus tinggal di kota A dan akan bepergian ke kota B. Pak Agus tidak langsung
menuju kota B karena harus menjemput temannya di kota C. Terdapat 7 pilihan jalur
dari kota A menuju kota C dan terdapat 3 pilihan jalur dari kota C menuju kota B.
Banyaknya pilihan jalur yang dapat dilalui pak Agus dari kota A menuju kota B adalah
….
A. 10
B. 17
C. 21
D. 35

39. Pada percobaan melambungkan sebuah dadu diperoleh data seperti pada tabel berikut:
Mata Dadu 1 2 3 4 5 6

Muncul (kali) 7 5 8 10 6 4

Peluang empiris muncul mata dadu 5 adalah . . . .


1
A.
20
1
B.
8
1
C.
4
3
D.
20

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO


Matematika SMP
12

40. Tiga uang koin dilempar bersamaan sekali. Peluang muncul paling sedikit

dua muka gambar adalah ....


A. ¾
B. ½
C. 3/8
D. 1/3

TOUN/2018-2019-P-1 Hak Cipta DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KAB. SIDOARJO

Anda mungkin juga menyukai