Anda di halaman 1dari 2

MENULISKAN SERTA MEMBANDINGKAN PERBEDAAN NILAI

BUDAYA PADA SUATU ORGANISASI/PERUSAHAAN KESEHATAN


(RSUD SAWERIGADING PALOPO & RSUD ANDI
MAKKASAU PARE-PARE)

RSUD SAWERIGADING PALOPO


1. RSUD Sawerigading Kota Palopo memfokuskan kegiatannya untuk menghasilkan
pelayanan yang bernilai tinggi bagi kemanusiaan dan senantiasa meningkatkan mutu
pelayanan yang terus-menerus berlandaskan pada: kejujuran, keterbukaan, kesabaran,
kerjasama, dan religious.
2. Mengedepankan beberapa nilai yang dikenal dengan istilah “SIPAKATAU” (Simpatik,
Patuh, Beretika, Tahu diri).
3. RSUD Sawerigading Palopo, berusaha dalam mewujudkannya sebagai RS pusat rujukan
terbaik di Provinsi Sulawesi-Selatan.
4. Peluncuran aplikasi untuk meningkatkan pelayanan RSUD Sawerigading Palopo kepada
masyarakat, sistem aplikasi yang bermanfaat untuk masyarakat.
“Dalam melayani dan mengayomi masyarakat, kita harus selalu bekerja keras dan
berinovasi,”

RSUD ANDI MAKKASAU PARE-PARE


1. Sistem pelayanan medis yang dilakukan senantiasa mengedepankan aspek kepedulian
2. Mengedepankan perspektif yang mengatakan bahwa “Keselamatan Pasien yang utama”
(The main patient safety)
3. Menjadi pusat pelayanan kesehatan dan pendidikan unggul dan berstandar nasional.
4. Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, maka ditetapkan Nilai-Nilai Budaya
RSUD ANDI MAKKASAU : “PRIMA” (Profesional, ramah, integritas,mandiri,
amanah).
Dari kedua jenis organisasi kesehatan yang ada, masing-masing memilki keunggulan tersendiri, dan
tentunya harus berlandaskan pada realita(keadaan) yang sebenarnya untuk memberikan penilaian
terhadap kedua organisasi kesehatan tersebut. Akan tetapi, adapun organisasi yang memilki
praktik manajemen yang lebih baik adalah RSUD ANDI MAKKASAU PARE-PARE, karena berusaha
dalam mewujudkannya sebagai pusat pelayanan kesehatan dan pendidikan unggul serta berstandar
nasional, dalam artian tidak hanya berfokus keoada satu aspek dan cakupan tertentu saja seperti
pelayanan system rujukan.

Anda mungkin juga menyukai