Anda di halaman 1dari 2

BAB III

PENUTUP

A. SIMPULAN

Berdasarkan praktikum yang telah kami lakukan, pemeriksaan Giardia


Lambia dilakukan pengamatan secara langsung dengan menggunakan feses
dan menggunakan preparat awetan. Dari praktikum tersebut, pada pengamatan
menggunakan preparat langsung yang menggunakan sampel feses yang dari
pasien atas nama Ngakan Made Sujana yang berjenis kelamin laki – laki dan
berusia 70 tahun didapatkan hasil pengamatan yaitu pada preparat dengan
pewarnaan eosin dan lugol tidak ditemukan Giardia Lambia. Sedangkan pada
preparat awetan, ditemukan beberapa Giardia Lambia dalam fase kista.

Dapat disimpulkan bahwa pasien atas nama Ngakan Made Sujana,


memang tidak mengalami infeksi yang disebabkan oleh Giardia Lambia,
sehingga dalam pengamatan yang dilakukan tidak ditemukan Giardia Lambia
atau dikatakan negatif (-).
LEMBAR PENGESAHAN

Dosen Pembimbing

(Heri Setiyo Bekti, S.ST., M.Biomed)

Nama NIM Tanda Tangan


Ni Wayan Eka Widianti P07134018 004
Gusti Ayu Putu Lina Pratiwi P07134018 012
A.A. Sagung Udayani Ari Tantri P07134018 020
Ni Putu Yulya Citrayanti P07134018 029
Luh Made Yunda Cintya Putri P07134018 037
I Putu Krisna Dinata P07134018 045
I Wayan Doni P07134018 053

Anda mungkin juga menyukai