Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL ( PAS )

MADRASAH ALIYAH SE-WILKER MADIUN


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Jenis Sekolah : MADRASAH ALIYAH Kurikulum : Kurikulum K-13


Kelas/Program : X / MIA, IIS, IIK Alokasi Waktu : 90 menit
Mata Pelajaran : AL-QUR’AN HADITS Jumlah Soal : 50 Soal Pilihan Ganda

Standar kompetensi :
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan baksat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
Tingkat Ranah
No Urut Kompetensi Dasar Kelas/ Smt Materi Indikator Soal No. Soal
Kesukaran Kognitif
1. 3.1 Memahami X/1 Pengertian 1. Disajikan pengertian Al-Qur’an secara Mudah C-1 1
pengertian Al- Al-Qur’an Menurut etimologi. Siswa mampu
Qur’an menurut Ulama’ mengidentifikasi pengertian Al-Qur’an
dengan benar
para ulama’
2. Disajikan QS. Al-Qiyamah: 17.Siswa Sedang C-2 2
dapat mengartikan kata bergaris bawah
dengan benar.
3. Disajikan QS. Fushshilat: 3. Siswa
mampu menjelaskan isi kandungan ayat Sulit C-3 3
dengan benar
4. Siswa dapat menyebutkan ulama yang Mudah C-1 4
mengatakan bahwa kata Al-Qur’an bukan
merupakan musytaq
5. Siswa mampu menjelaskan pendapat Al- Sedang C-2 5
Farra’ tentang pengertian Al-Qur’an
Tingkat Ranah
No Urut Kompetensi Dasar Kelas/ Smt Materi Indikator Soal No. Soal
Kesukaran Kognitif
4.1 Menyajikan secara bahasa
pengertian Al- 6. Disajikan pengertian Al-Qur’an secara Mudah C-1 6
Qur’an yang istilah dari salah satu ulama . Siswa
mampu menyebutkan nama ulama
disampaikan para
tersebut dengan benar
ulama 7. Disajikan pengertian Al-Qur’an secara Sedang C-2 7
istilah menurut Shubhi Ash-Shalih. Siswa
mampu mengidentifikasi unsur-unsur
yang terkandung didalamnya
8. Disajikan unsur pengertian Al-Qur’an. Mudah C-1 8
siswa mampu menjelaskan salah satu
unsur pengertian Al-Qur’an tersebut
dengan benar
9. Disajikan unsur pengertian Al-Qur’an. Sulit C-1 9
siswa mampu menjelaskan salah satu
unsur pengertian Al-Qur’an tersebut
dengan benar
10. Disajikan QS. An-Nahl: 89. Siswa dapat Sulit C-3 10
menyebutkan nama lain Al-Qur’an
sesuai isi kandungan ayat
11. Siswa dapat menyebutkan arti nama lain Mudah C-1 11
Al-Qur’an.
12. Siswa dapat mengartikan QS. Al-Hijr; 9 Sedang C-2 12
dengan benar.
13. Disajikan cerita singkat perilaku siswa di Sedang C-2 13
Madrasah. Siswa mampu
mengidentifikasi contoh perilaku tersebut
2 3.2 Memahami bukti X/1 Bukti –Bukti 14. Disajikan pengertian mukjizat secara Mudah C-1 14
keautentikan Al- Keautentikan Al- bahasa. Siswa dapat mengartikan
Qur’an Qur’an mukjizat dengan benar
15. Disajikan pengertian mukjizat dari Sedang C-2 15
Jamaludin Kafik siswa dapat menjelaskan
unsurr-unsur yang terkandung di
dalamnya
16. Disajikan QS. Al-Haaqah: 40. Siswa Sedang C-2 16
dapat mengartikan ayat dengan benar
Tingkat Ranah
No Urut Kompetensi Dasar Kelas/ Smt Materi Indikator Soal No. Soal
Kesukaran Kognitif
4.2 Menunjukkan 17. Siswa dapat mengidentifikasi bukti Sedang C-2 17
contoh bukti-bukti kemukjizatan Al-Qur’an
keautentikan Al- 18. Siswa dapat menyebutkan perbedaan Sedang C-2 18
mukjizat yang diberikan kepada nabi
Qur’an
Muhammad SAW dengan nabi-nabi
sebelumnya
19. Siswa dapat menyebutkan sastrawan arab Mudah C-1 19
yang mengakui keindahan gaya bahasa
Al-Qur’an.
20. Siswa dapat menyebutkan mukjizat yang Sedang C-2 20
dimiliki oleh nabi Isa dengan benar
21. Siswa dapat mengidentifikasi salah satu Sedang C-2 21
keotentikan Al-qur’an berupa susunan
kalimat/uslub yang menakjubkan
22. Disajikan QS. Al-Isra’: 88. Siswa dapat Sedang C-2 22
mengartikan kata bergaris bawah pada
ayat tersebut
23. Siswa mampu mengidentifikasi contoh Sedang C-2 23
Al-Qur’an tentang berita hal-hal yang
ghaib
24. Siswa mampu mengidentifikasi contoh Sedang C-2 24
bahwa Al-Qur’an sejalan dengan ilmu
pengetahuan moderrn
25. Siswa mampu menjelaskan bahwa Al- Sedang C-2 25
Qur’an merupakan mukjizat maknawi
3 3.3 Memahami Tujuan X/1 Tujuan Dan Fungsi 26. Disajikan QS. Ali Imran: 103. Siswa Sulit C-3 26
dan Fungsi Al- Al-Qur’an dapat memahami isi ayat dengan benar
Qur’an 27. Disajikan QS. Al-Baqarah: 2. Siswa dapat
menjelaskan isi ayat tentang salah satu Sedang C-2 27
fungsi al-Qur’an dengan benar
28. Disajikan QS. Al-Nisa: 105. Siswa dapat
menjelaskan isi ayat tentang salah satu Sedang C-2 28
fungsi al-Qur’an dengan benar
29. Disajikan QS. An-Nahl: 112. Siswa dapat
menjelaskan isi ayat tentang salah satu Sedang C-2 29
fungsi al-Qur’an dengan benar
Tingkat Ranah
No Urut Kompetensi Dasar Kelas/ Smt Materi Indikator Soal No. Soal
Kesukaran Kognitif
4.2 Menceritakan kisah 30. Siswa dapat menunjukkan contoh orang Sedang C-2 30
orang yang yang memfungsikan Al-Qur’an dalam
menjadikan Al-Qur’an kehidupan sehari-hari
sesuai dengan tujuan 31. Siswa dapat mengambil sikap apabila ada Sedang C-2 31
dan fungsinya saudara sesama muslim yang berselisih
pendapat sesuai QS. An-Nisa: 59
32. Siswa dapat menyebutkan perilaku yang Sedang C-2 32
bertentangan dengan Al-Qur’an
33. Siswa dapat mengartikan kata bergaris Mudah C-1 33
bawah pada QS. Al-Baqarah: 185 yang
berkaiatan dengan fungsi Al-Qur’an
4 3.4 Memahami pokok- Pokok-Pokok Isi Al- 34. Siswa dapat mengidentifikasi pokok isi Sedang C-2 34
pokok isi Al-Qur’an Qur’an Al-Qur’an dengan benar
35. Siswa dapat menjelaskan pengertian Mudah C-1 35
4.3 Memaparkan pokok-
Akidah dengan benar
pokok ajaran Al-
36. Disajikan QS. Al-Baqarah: 163. Siswa Sedang C-2 36
Qur’an beserta contoh-
dapat menyebutkan isi kandungan ayat
contohnya dalam ayat
dengan benar
37. Disajikan hadits tentang Aqidah riwayat Sedang C-2 37
Muslim. Siswa mampu mengidentifikasi
isi kandungan hadits
38. Disajikan QS. Adz-Dzariyat: 56. Siswa Sedang C-2 38
mampu menterjemahkan ayat dengan
benar
39. Siswa dapat menyebutkan istilah Mudah C-1 39
komunikasi antara manusia dengan Allah
40. Disajikan QS. Al-Baqarah: 282. Siswa Mudah C-1 40
mampu mengartikan kata bergaris bawah
berkaiatan dengan jual beli
41. Disajikan hadits riwayat Ahmad dan Sedang C-2 41
Bukhari tentang akhlaq. Siswa mampu
mengidentifikasi isi kandungan hadits
42. Siswa mampu menyebutkan sosok yang Sedang C-2 42
pantas diteladani akhlaqnya sesuai
dengan QS. Al-Ahzab: 21
43. Siswa mampu menyebutkan tujuan Al- Sedang C-2 43
Qur’an menetapkan berbagai macam
Tingkat Ranah
No Urut Kompetensi Dasar Kelas/ Smt Materi Indikator Soal No. Soal
Kesukaran Kognitif
hukum bagi manusia
44. Disajikan QS. Al-Furqan: 37. Siswa Sedang C-2 44
mampu menyebutkan azab yang
diberikan kepada kaum nabi Nuh yang
tidak mau mengikutinya
45. Disajikan QS. Al-Mujadalah: 11. Siswa Sedang C-2 45
mampu mengidentifikasi isi kandungan
ayat
5 Memahami ayat-ayat Al- Ayat-ayat 46. Disajikan QS. Al-Mukminun: 12. Siswa Sedang C-2 46
Qur’an tentang manusia dan Al-Qur’an mampu mengidentifikasi penciptaan
tugasnya sebagai hamba manusia
Allah dan khalifah di bumi
tentang manusia
dan tugasnya 47. Siswa mampu menyebutkan urutan Sedang C-2 47
sebagai hamba perkembangan fisik manusia setelah lahir.
Allah dan Sesuai dengan QS. An-Nahl: 78
48. Siswa dapat menyebutkan sifat manusia Sedang C-2 48
khalifah di
yang disampaikan malaikat seperti yang
bumi tersurat dalan QS. Al-Baqarah: 30
49. Disajikan QS. Ibrahim: 7. Siswa mampu Sedang C-2 49
menyebutkan balasan bagi orang yang
mengkufuri nikmat Allah
50. Siswa mampu menyebutkan tujuan Allah Sedang C-2 50
menciptakan manusia sesuai dengan QS.
Adz-Adzariyat: 56

Dolopo, 25 September 2019

Mengetahui Guru Mata Pelajaran


Kepala MAN 3 Madiun

Drs. Ah. Yani Musthofa Drs. Wasit Suryani


NIP. 196511111992031006 NIP. 196308202006041008

Anda mungkin juga menyukai