Anda di halaman 1dari 6

SOP BUAH

Anggota: 1. M.Rivan Sultan D. [ Ketua ]


2. Faqiih Akbar N.
3. Syafinah
4. Rosemary Laura S.
5. Dhea Ramadhani
6. Tiara Marsha A. A.
7. Nisa Ramadhani

Pelajaran: Prakarya
Kelas : 72
1.Musim Berbuah
A. Buah Musiman
2.Iklim Tempat Tumbuh
B. Buah Subtropis
3.Proses Pematangan
B. Buah Non Klimaterik
4.Kandungan dan Manfaat
Kandungan: Vitamin B1
Vitamin B2
Vitamin B3

Manfaat :
1.Mengendurkan Saraf
2.Sebagai Obat
3.Memperkuat Tulang
1.Bahan
-Susu UHT 750 ml
-Jelly 2 bungkus
-Susu Kental Manis 1 kaleng
-Kelengkeng 1 kg
-Alpukat 200 gram
-Melon ½ bagian
-Sirup Bango

2.Alat-Alat
-Pisau 2 buah
-Sendok 9 buah
-Koran 4 lembar
-Mangkuk 9 buah
-Baskom 2 buah
-Pengeruk Melon 1 buah
-Takaran 2 buah
-Sarung Tangan Plastik
-Celemek

3.Teknik Pengolahan
Mencampur

4.Waktu Yang di Butuhkan


1 Jam

5.Porsi
9 Mangkuk

6.Perkiraan Harga
-Melon ½ bagian : 10.000
-Alpukat 200 gram : 20.000
-Kelengkeng 1 kilogram : 30.000
-Susu Kental Manis 1 kaleng : 10.000
-Sirup Bango 1 botol : 20.000
-Susu UHT 1000 ml 2 kotak : 28.000
-Jelly 2 bungkus : 8.000
Total : 126.000

7.Cara Membuat
-Pertama-tama kupas buah terlebih dahulu.
-Potong buah dengan ukuran sedang jangan
terlalu besar.
-Masukkan kedalam baskom yang sudah di
sediakan.
-Campur susu kental manis dengan sirup
bango dan susu UHT.
-Campurkan potongan buah dengan kuah sop
buah.
-Masukan es batu, aduk dengan rata.
-Sop buah siap disajikan.

Anda mungkin juga menyukai