Anda di halaman 1dari 14

Managemen Konstruksi

MANAJEMEN
PENYELENGGARAAN PROYEK

OLEH
YUSID TOYIB

4/24/2018 1
TUJUAN
TUJUAN :

1. MENGETAHUI MAKNA DARI MANAJEMEN PENYELENGGARAAN


PROYEK KONSTRUKSI
2. MENGETAHUI METODE KONTRAK DAN STANDAR PROSEDUR
PELAKSANAAN PROYEK KONSRUKSI
3. MENGETAHUI TAHAPAN SIKLUS PROYEK KONSTRUKSI

4/24/2018 2
CURICULUM VITAE
• PENDIDIKAN:
• 1985 : FAKULTAS TEKNIK SIPIL UNSRI PALEMBANG
• 1999 : PROGRAM MAGISTER UNSW, SYDNEY
• 2017 : PROGRAM DOCTORAL, UNSRI

• PENGALAMAN PEKERJAAN:
• 2015 – 2017 : DJ BINA KONSTRUKSI
• 2013 – 2015 : SESDITJEN BINA MARGA
• 2008 – 2013 : SES BPJT
• 2006 – 2008 : KABALAI BPJN V, JATIM, JATENG DAN DIY
PENGENALAN UMUM INFRASTRUKTUR
1. INFRASTRUKTUR DALAM PENGERTIAN PEMBELAJARAN INI ADALAH
SEMUA FASILITAS UMUM YANG PENTING DISEDIAKAN OLEH
PEMERINTAH SEPERTI PELAYANAN TRANSPORTASI, UTILITAS,
ENERGY, KOMUNIKASI, PEMBUANGAN SAMPAH, REKREASI,
PERUMAHAN, TEMPAT OLAH RAGA, TAMAN.
2. KEBERHASILAN DAN KEMAJUAN SUATU MASYARAKAT
TERGANTUNG PADA INFRASTRUKTUR
3. INFRASTRUKTUR JALAN DAN PERKEMBANGAN EKONOMI
4. TRANSFORMASI UDARA DAN PERKEMBANGAN EKONOMI
5. INFRASTRUKTUR PERKOTAAN DAN PERTUMBUHAN EKONOMI

4/24/2018 4
KATEGORI ASET INFRASTRUKTUR
(TRANSPORTASI, WATER AND WASTE MANAGEMENT, ENERGY PRODUCTION AND
DISTRIBUTION, BUILDINGS, RECREATION FACILITIES DAN COMMUNICATION)

4/24/2018 5
PHASE OF CONSTRUCTION PROJECT
1. PLANNING,
MENETAPKAN TOR, REKRUITMENT KONSULTAN, SURVEY, FS STUDY
KELAYAKAN PROYEK, PROGRAM DAN BIAYA SERTA FINANCING
2. DESIGN,
PRA DISAIN DAN PENGEMBANGAN DISAIN ATAU DETAIL DESIGN
3. PROCUREMENT,
MEMILIH KONTRAKTOR YANG KUALIFIED UNTUK MELAKSANAKAN
4. CONSTRUCTION, MERENCANAKAN, MENGKOORDINASIKAN,
MENGENDALIKAN SEMUA OPERASIONAL DI LAPANGAN
5. MAINTENANCE, MENGKOORDINASIKAN PROGRAM PEMELIHARAAN

4/24/2018 6
METODE KONTRAK KONSTRUKSI
1. LUMP SUM
2. UNIT PRICE
3. TURNKEY ...... Seperti DB, BT
4. DESIGN and BUILD
5. BUILD OPERATE TRANSFER
6. BUILD OPERATE OWN
7. BUILD OWN OPERATE TRANSFER
8. BUILD OWN TRANSFER
9. BUILD AND TRANSFER
10. BUILD TRANSFER OPERATE
11. BUILD LEASE TRANSFER
12. MANAGEMEN KONTRAK
13. CONSTRUCTION MANAGEMEN

4/24/2018 7
PERENCANAAN
1. LINGKUP PROYEK TELAH DITETAPKAN DALAM TOR
2. PROYEK RENCANA DGN MENGURAIKAN KEGIATAN, TUGAS,
KETERGANTUAN DAN JANGKA WAKTU
3. IDENTIFIKASI BIAYA NAKER, BAHAN DAN ALAT
4. MENETAPKAN TARGET KUALITAS, JAMINAN DAN TINDAKAN
PENGENDALIAN
5. MENYOROTI POTENSI RESIKO DAN TINDAKAN YANG DIAMBIL
UNTUK MENANGGULANGINYA
6. DAFTAR INFORMASI YANG DIBUTUHKAN
7. RENCANA PENGADAAN, PROYEK TELAH SIAP UNTUK DILELANG

4/24/2018 8
PRA PELAKSANAAN
1. KONTRAKTOR TELAH DITETAPKAN SEBAGAI PEMENANG LELANG
2. KONTRAK DITANDATANGANI OLEH KEDUA BELAH PIHAK
3. PARA PIHAK MEMBAHAS TENTANG ISI KONTRAK LEBIH DETAIL
DALAM PRE CONSTRUCTION MEETING ATAU PERTEMUAN PARA
PIHAK YANG TERLIBAT SEBELUM DIMULAI PEKERJAAN KONSTRUKSI
4. MENETAPKANKAN ORGANISASI DAN KOMITMEN PELAKSANAAN
PROSEDUR K3
5. MEMBAHAS JENIS DAN IDENTIFIKASI BAHAYA KONSTRUKSI,
PENILAIANNYA DAN PENGENDALIAN RESIKO
6. MENETAPKAN PENGUKURAN DAN EVALUASI K3
7. PERSIAPAN PELAKSANAAN PEKERJAAN
4/24/2018 9
TAHAPAN PELAKSANAAN KONTRAK
1. TAHAP PERSIAPAN,
MENYIAPKAN SITE PLAN, GAMBAR PELAKSANAAN/GAMBAR KERJA,
ORGANISASI LAPANGAN, JADWAL, KEBUTUHAN NAKER, ALAT DAN
BAHAN SERTA PENGUKURAN

2. TAHAP KONSTRUKSI,
SEMUA KEGIATAN YANG AKAN DILAKUKAN SESUAI DENGAN DOKUMEN
KONTRAK YANG TELAH DISEPAKATI

3. TAHAP MASA PEMELIHARAAN,


MEMPERBAIKI ATAU MENGGANTI PEKERJAAN YANG RUSAK SELAMA
MASA PEMELIHARAAN

4/24/2018 10
CONTOH +/- model DESIGN and BUILD (DB)
• SETIAP METODE KONTRAK TETAP ADA POSITIF DAN NEGATIFNYA, SATU
CONTOH ADALAH:

• POSITIF :
• MENYEDERHANAKAN KONTRAK
• MENGURANGI HUBUNGAN YANG MENIMBULKAN PERSAINGAN
• BIAYA DIKEMAS SECARA PAKET
• KECEPATAN PENYELENGGARAAN PROYEK
• BERBAGI RESIKO
• KETERLIBATAN PELAKSANA PEKERJAAN DARI AWAL
• MEMVALIDASI METODE PENYELENGGARAAN PROYEK DARI AWAL
•4/24/2018
PENGHEMATAN WAKTU 15 to 30% DAN HEMAT BIAYA 3 to 15% 11
NEGATIFNYA :

• PERLU WAKTU YANG SIGNIFIKAN DI AWAL PROYEK


• KEMUNGKINAN ADANYA KELEMAHAN/KURANG PENGALAMAN
UNTUK MEMAHAMI KONDISI AWAL
• BERPOTENSI UNTUK LONGGARNYA PENGAWASAN ATAS RANCANGAN
• SULIT MEMBANDINGKAN ANTARA BERBAGAI USULAN PROYEK
• KEMAMPUAN KELEMBAGAAN
• PERSETUJUAN INSTANSI TERKAIT
• DIPERLUKAN UPAYA INTENSIF UNTUK MENYELESAIKAN PEKERJAAN

4/24/2018 12
KUNCI KEBERHASILAN DB
• USULAN PROYEK JELAS DAN TERTERA DALAM
• - PROGRAM PROYEK
• - PARAMETER RANCANGAN
• - STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS
• - PERMINTAAN/PERSYARATAN USULAN PROYEK
• - TERBATAS TAPI MEMADAI
• KEMAMPUAN PEMILIK PROYEK UNTUK MENGATAKAN
“LAKSANAKAN”

4/24/2018 13
KUNCI KEBERHASILAN PENYELENGGARAAN
PROYEK
• TIM WORKS YANG SOLID
• IDENTIFIKASI TUJUAN PROYEK SEDINI MUNGKIN
• KEMAMPUAN AKSES YANG REALISTIK
• PILIH MODEL PENYELENGGARAAN PROYEK UNTUK MENCAPAI
TUJUAN PROYEK DAN KEMAMPUAN TIM

SAMPAI JUMPA dan


SELAMAT BELAJAR
4/24/2018 14

Anda mungkin juga menyukai