Anda di halaman 1dari 7

TATA IBADAH

PENGHIBURAN
KELUARGA BESAR STT PARAUSORAT
NAULI
Jumat 18 Januari 2019

PRAKATA :

UNGKAPAN HARAPAN : Yohanes 14 : 1 - 4 (dibacakan secara berbalasan)

P : “Janganlah gelisah hatimu; percayalah kepada Allah, percayalah


juga kepada-Ku.
J : Di rumah Bapa-Ku banyak tempat tinggal.
P : Jika tidak demikian, tentu Aku mengatakannya kepadamu.
J : Sebab Aku pergi ke situ untuk menyediakan tempat bagimu.
P : Dan apabila Aku telah pergi ke situ dan telah menyediakan tempat
bagimu, Aku akan datang kembali dan membawa kamu ke tempat-Ku
J : Supaya di tempat di mana Aku berada, kamupun berada.
P : Dan ke mana Aku pergi, kamu tahu jalan ke situ.

Nyanyian Pembukaan : “SUARAMU KUDENGAR”


KJ. 33 : 1 & 3 Berdiri
1. SuaraMu kudengar, memanggil diriku,
Supaya’ku di Golgota, dibasuh darahMu!
Reff : Aku datanglah, Tuhan, padaMu.,
Dalam darahMu kudus, sucikan diriku.
3. Kau panggil diriku, supaya kukenal,
Iman, harapan, yang teguh dan kasihMu kekal.
Ref
DOA PEMBUKAAN
 Duduk
NYANYIAN RESPON : KJ. 376 : 1 & 2
“IKUT DIKAU SAJA TUHAN“
1. Ikut dikau saja, Tuhan, jalan damai bagiku;
Aku s’lamat dan sentosa hanya oleh darahMu

Ref : Aku ingin ikut Dikau dan mengabdi padaMu:


Dalam Dikau, Jurus’lamat, ‘ku bahagia penuh!

2. Ikut Dikau di sengsara, kar’na janjiMu teguh:


atas kuasa kegelapan ‘ku menang bersamaMu.
Ref

PELAYANAN SABDA TUHAN :


 Doa mohon bimbingan Roh Kudus
 Pembacaan Alkitab 
 Renungan
.

NYANYIAN RESPON : NKB. 167 : 1 & 3


“TUHAN YESUS SAHABATKU “
1. Tuhan Yesus sahabatku, tercinta dan erat
melebihi segalanya bagiku
Bunga bakung paling indah yang tumbuh dilembah,
mengampuni menyucikan diriku
Penghibur dalam duka, penolong yang teguh
KepadaNya kuserahkan kuatirku

Ref : Bunga bakung paling indah yang tumbuh dilembah


melebihi segalanya bagiku
3. Ia takan membiarkan dan meninggalkanku
aku hidup oleh iman padaNya
Ia tembok yang berapi disekelilingku
Roti hidup yang membuatku kenyang
Kelak dikemuliaan ku nampak wajahNya
dan berkat sorgawi melimpahiku
Ref
DOA SYAFAAT
AMANAT PENGUTUSAN  Berdiri
PF : Marilah kita menjalani kehidupan kita dengan senantiasa bersyukur atas
segala sesuatu yang boleh kita alami; karena kita percaya Tuhan itu baik
dalam segala perkara hidup dan semua rencanaNya indah pada waktunya.
NYANYIAN PENUTUP : PKJ. 241 : 1 & 2
“TAK ‘KU TAHU ‘KAN HARI ESOK“
1. Tak ‘ku tahu ‘kan hari esok, namun langkahku tegap.
Bukan surya ku harapkan, kar’na surya ‘kan lenyap.
O, tiada ‘ku gelisah, akan masa menjelang;
‘ku berjalan serta Yesus. Maka hatiku tenang.
Ref : Banyak hal tak ku fahami dalam masa menjelang.
Tapi t’rang bagiku ini: Tangan Tuhan yang pegang.

2. Makin t’ranglah perjalanan, makin tinggi aku naik.


Dan beban ku makin ringan, makin nampaklah yang baik.
Di sanalah t’rang abadi, tiada tangis dan keluh;
Di neg’ri seb’rang pelangi, kita k’lak ‘kan bertemu.
Ref

BERKAT
PF : ……………

Jemaat : Amin – Amin – Amin.

 IBADAH SELESAI 
Berpulang ke Rumah Bapa di Sorga

Bpk Dr.Hendrick D
Tambunan,MTh

Anda mungkin juga menyukai