Anda di halaman 1dari 3

POLA MAKAN TINGGI PROTEIN DAN RENDAH LEMAK

2 Porsi untuk 1625 Kkal

1. Makan Pagi
─ 1 porsi Pisang Ambon ( dimakan dalam keadaan utuh (50 gram= 1 buah) / di
makan bersama + sereal/gandum dalam porsi 100gram)
─ 1 gelas susu kedelai ( 200 gram = 1 gelas )
─ Air putih 2 gelas / 500 ml

2. Makan Siang
─ Nasi Merah (jika ada) / Nasi putih (dalam 100 gram- 150 gram)
─ 1 porsi Ikan segar mujair/Teri/Tuna
─ Putih telur
─ Campuran Sayuran Brokoli dengan Tuna / Buncis + tempe + wortel ( di rebus /
tumis tanpa minyak menggunakan teflon atau alat masak anti lengket )
─ Buah Apel ( 100 gram )
─ Air putih 500 ml

3. Makan Malam
─ Nasi merah/ Nasi putih ( 100-150 gram )
─ 1 porsi ikan segar mujair/Nila ( Di pepes menggunakan daun pisang)
─ Sayur Bayam merah
─ Buah Jambu (dimakan langsung/ di jus )
─ Air putih 500 ml
5 Porsi Makan kecil 1625 Kkal

1. Makan Pagi
─ Pisang/Apel ( 100 gram )
─ Bubur Kacang Hijau (100 gram)
─ Air putih 500 Ml

2. Selingan sebelum makan siang


─ Kentang Rebus
─ Jus tomat
3. Makan Siang
─ Nasi merah / Nasi putih
─ Pepes Ikan mujair / nila/ Tuna kukus
─ Brokoli + Wortel + kacang panjang / Tumis teri + kacang panjang
─ Putih Telur
─ Buah Pepaya
─ Air putih 500 Ml

4. Selingan untuk sore hari


─ Jagung rebus
─ Jus Jambu

5. Makan Malam
─ Nasi Merah/ Nasi putih
─ Pindang Ikan bening ( Muajir / Nila )
─ Bayam+ Wortel
─ Buah Pisang/ Pepaya / Apel
─ Air putih 500 ml

Anda mungkin juga menyukai