Anda di halaman 1dari 1

The Wire juga melaporkan, toko-toko dan pedagang kaki lima yang berada di dalam dan

sekitar komplek masjid dijarah.

Berdasarkan keterangan warga setempat, penjarah tersebut bukan penduduk sekitar.


Kerusuhan sendiri pecah bertepatan dengan kunjungan Presiden AS Donald Trump.
VIDEO: Ternyata Ada 4 WNI Positif Corona di Kapal Mewah Ini

Kepala Menteri Delhi Arvind Kejriwal mengimbau warga untuk menjaga perdamaian
setelah pertemuan mendesak para legislator yang baru terpilih di ibukota.

Kejriwal mengatakan kepada kantor berita ANI, mengatakan sangat kekurangan polisi
di derah pecah kerusuhan.

Bentrokan meletus pada hari Minggu setelah para pendukung Undang-Undang Amendemen
Kewarganegaraan (CAA), disahkan oleh Parlemen Desember lalu.

Mereka lantas menyerang tempat-tempat protes anti-pemerintah. CAA, dijuluki ‘anti-


Muslim’, telah memicu protes nasional, terutama oleh muslim.

Kekerasan dimulai sehari setelah pemimpin Partai Bharatiya Janata (BJP) yang
memerintah, Kapil Mishra, memperingatkan para pemrotes anti-CAA untuk mengakhiri
aksi damai mereka di daerah Jafrabad dan Maujpur di timur laut India.

Anda mungkin juga menyukai