Anda di halaman 1dari 2

MATEMATIKA PEMINATAN KELAS 12

1. Carilah limit :
lim sin 𝑥 = ….
𝑥→0

Penyelesaian:
𝑥 𝜋 2𝜋 3𝜋 4𝜋 5𝜋 6𝜋 7𝜋 8𝜋 → 0
2 2 2 2 2 2 2 2

sin 𝑥 1 ... ... ... ... ... ... ... ... ...

Kesimpulan yang diperoleh bahwa:


lim sin 𝑥 = ⋯
𝑥→0
2. Tentukan limit :
1 − sin 𝑥
lim𝜋 = ….
𝑥→ ⁡cos2 𝑥
2

Note:

 Anda harus merubah penyebut cos 2 𝑥


 Menyederhanakan bentuk sehingga pembilang dapat dibagi dengan penyebut
𝜋
 Mensubstitusi 𝑥 = 2 ke fungsi yang tersisa

3. Tentukan limit:
lim √5𝑥 + 1 − √3𝑥 + 7 = ⋯
𝑥→∞

Langkah 1: kalikan bentuk akar dengan bentuk kawannya


√… … … … + √… … … …
= lim (√5𝑥 + 1 − √3𝑥 + 7 ⁡ ×
𝑥→∞ √… … … … + √… … … …

Langkah 2: Lakukan operasi perkalian dan penjumlahan bentuk akar


Langkah 3: Lakukan operasi penyelesaian limit hanya bergantung pada suku yang
dimiliki 𝑥 dengan pangkat tertinggi baik pembilang maupun penyebut
Langkah 4: Substitusikan 𝑥 = ∞ sehingga diperoleh nilai limitnya.

4. Jumlah penduduk di sebuah desa diperkirakan 𝒕 tahun dari sekarang akan menjadi:
𝟏𝟎. 𝟎𝟎𝟎
𝒇(𝒙) = 𝟐𝟎. 𝟎𝟎𝟎 +
(𝒕 + 𝟐)𝟐
Berapakah jumlah penduduk kota tersebut dalam jangka waktu yang sangat panjang di
masa depan? (𝑡 → ∞)

5. Perpindahan sebuah partikel pada saat 𝒕 detik diberikan oleh 𝒔 = 𝟏𝟎 𝐬𝐢𝐧 𝟐𝒕 dengan 𝒔
𝝅
adalah jarak yang dinyatakan dalam m. Tentukan kecepatan partikel pada saat 𝒕 = 𝟔 detik
? (m = meter)

Note:
∆𝒔 𝒔(𝒕+∆𝒕)−𝒔(𝒕)
Kecepatan = 𝒗(𝒕) = 𝐥𝐢𝐦 = 𝐥𝐢𝐦
∆𝒕→∞ ∆𝒕 ∆𝒕→∞ ∆𝒕
1 1
sin 𝐴 − sin 𝐵 = 2. cos (𝐴 + 𝐵). 𝑠𝑖𝑛 (𝐴 − 𝐵)
2 2

Anda mungkin juga menyukai