Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN PROMOSI KESEHATAN

” PENYULUHAN TENTANG PERAWATAN PAYUDARA PADA MASA


NIFAS”

RSIA WEMPE
PROPOSAL KEGIATAN

“ PENYULUHAN TENTANG PERAWATAN PAYUDARA PADA MASA

NIFAS”

A. Latar Belakang

Pasca melahirkan (masa nifas) merupakan masa atau keadaan selama enam
minggu atau 40 hari. Pada masa ini, ibu mengalami perubahan fisik dan alat-alat
reproduksi yang kembali ke keadaan sebelum hamil, masa laktasi (menyusui),
maupun perubahan psikologis menghadapi keluarga baru. Pada masa nifas perawatan
payudara merupakan suatu tindakan yang sangat penting terutama untuk
memperlancarkan pengeluaran ASI. Hal ini karena payudara merupakan satu-satunya
penghasil ASI yang merupakan makanan pokok bayi yang baru lahir

B. Tujuan

Tujuan diadakannya kegiatan sosial ” Penyuluhan Tentang PERAWATAN


PAYUDARA PADA MASA NIFAS di RSIA WEMPE” adalah:

1. Tujuan Umum :

Setelah mendapat penyuluhan ini, diharapkan ibu nifas dapat mengetahui tentang
perawatan payudara yang baik dan dapat dilakukan sendiri dirumah.

2. Tujuan Khusus :

a) Mengetahui pengertian perawatan payudara


b) Mengetahui manfaat dan tujuan perawatan payudara
c) Mengetahui akibat jika tidak dilakukan perawatan payudara
d) Mengetahui waktu pelaksanaan perawatan payudara
e) Mengetahui hal-hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan perawatan payudara
f) Mengetahui langkah-langkah perawatan payudara
g) Mengetahui teknik perawatan payudara
h) Mengetahui perawatan payudara dengan masalah
C. Peserta Kegiatan

1. Anggota Kesehatan di RSIA WEMPE


2. Pasien berseta keluarga

D. Kegiatan

Kegiatan yang dilakukan dalam program ini adalah memberikan penyuluhan tentang cara
PERAWATAN PAYUDARA PADA MASA NIFAS di RSIA WEMPE

E. Waktu dan Tempat

Kegiatan ini dilaksankan dengan acuan kegiatan, waktu dan tempat yaitu :

a) Hari dan Tanggal :


b) Jam :
c) Tempat kegiatan :
F. Penutup

Demikian proposal ini disusun sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran


pasien dalam melakukan perawatan payudara pada masa nifas. Akhirnya semoga semua
pihak yang terlibat di dalam kegiatan ini mendapat ridho dan Hidayah dari Allah SWT.
Atas partisipasi dan perhatiannya kami haturkan terima kasih.

Singkawang,

Mengetahui, Menyetujui,

Karu Kebidanan Direktur RSIA WEMPE,

Nova larasari dr. Liau Songkono, Sp.OG


NIK : 201412001

Anda mungkin juga menyukai