Anda di halaman 1dari 4

TUGAS

BAHASA INDONESIA
MERESENSI BUKU

Disusun Oleh :

Nama : Dwi Fuji Lestari


Kelas : VIII B
Guru Pembimbing : Riri,S.Pd

SMP SATRIA NUSANTARA


2019 / 2020
Sinopsis

Sinopsis novel ini genre fiction yang dibumbui oleh kisah


roman percintaan remaja didalamnya diceritakan tentang
dunia masa depan dengan teknologi yang sangat canggih
ilmu pengetahuan dan teknologi sudah menggantikan
peran manusia ilmu pengetahuan dan teknologi sudah
menggantikan peran manusia manusia sangat dimanja di
mana tak perlu lagi memasak menjahit baju bepergian
dan lain sebagainya namun manusia tidak bisa
meninggalkan kodratnya yang memiliki rasa cinta benci
rindu sedih senang dan sebagainya hal hal inilah yang
menjadi konflik jalannya cerita
Kelebihan
Materi bahasa cukup ringan dan mudah dipahami
Alurnya tidak membosankan dan sesuai dengan cerita
Banyak kejutan-kejutan yang terjadi dalam novel ini
tidak pernah dibayangkan sebelumnya
Belum lagi dengan kecanggihan teknologi yang bisa
membuat anting-anting sebagai pemandu online

Kekurangan

Dalam novel tidak menaruh tokoh islam karena di dalam


novel tertulis secanggih canggihnya teknologi tidak ada
yang dapat menandingi kekuasaan tuhan
Resensi buku

judul buku : hujan


Penulis : darwis tere liye
Penerbit : gramedia pustaka utama
Cetakan : ke-26 juli 2017
Tebal : 320 halaman

Anda mungkin juga menyukai