Anda di halaman 1dari 1

Asetaldehida, atau menurut nama sistematisnya etanal, adalah sebuah senyawa organik dari

kelompok aldehida, dengan rumus kimia CH3CHO atau MeCHO. Senyawa ini merupakan cairan mudah
terbakar dengan bau buah-buahan. Asetaldehida terdapat dalam buah-buahan dan kopi yang sudah matang,
dan roti segar. Senyawa ini dihasilkan oleh tumbuhan dalam metabolisme normalnya. Asetaldehida juga
merupakan zat antara dalam produksi asam asetat, beberapa ester, dan zat-zat kimia lainnya.
Sumber : wikipedia

Anda mungkin juga menyukai