Anda di halaman 1dari 3

 Mulai berjerawat

 Mimpi basah
pubertas

Apa itu masa Pubertas ? perubahan psikis/kejiwaan yang kita alami

Ketika memasuki usia remaja (10-19 tahun) kita akan Remaja tidak hanya berubah fisiknya saja, tetapi
mengalami usia yang disebut masa pubertas atau masa keadaan jiwanya juga mengalami perubahan yang
perubahan/transisi dari masa anak-anak menuju dapat mempengaruhi perilaku remaja.
dewasa. Banyak hal yang berubah khususnya
menyangkut fisik, psikis, jiwa dan pematangan fungsi
organ reproduksi.

Perubahan fisik yang kita alami : Jerawat

Kenapa yah kita berjerawat ?

munculnnya jerawat ini sangat lazim dimasa pubertas


karena adanya peningkatan hormon androgen yang
dapat meningkatkan produksi minyak di kulit, keadaan
 Badan bertambah tinggi dan besar, pinggul ini dapat menyumbat pori-pori sehingga terjadilah
melebar jerawat.
 Payudara mulai membesar Menstruasi
 Tumbuh rambut pada ketiak dan sekitar
kelamin Menstruasi/haid yang pertama (menarche) merupakan
 Mulai berjerawat tanda pubertas
 Mulai menstruasi
 Menstruasi adalah peluruhan lapisan dalam
dinding rahim (endometrium) yang banyak
mengandung pembuluh darah. Peristiwa ini
terjadi setiap bulan, berlangsung selama 5
sampai dengan 7 hari.
 Badan bertambah tinggi dan besar, otot dada  Siklus menstruasi yang normal rata-rata 28 hari
dan bahu melebar (21-35 hari), bila siklus menstruasi kamu tidak
 Tumbuh jakun dan suara menjadi berat normal, sebaiknya tanyakan kepada tenaga
 Tumbuh kumis, jambang, janggut dan rambut kesehatan
ketiak dan sekitar kelamin, bisa juga tumbuh
rambut di dada
 Umumnya menstruasi akan berlangsung
sampai usia 50 tahun

Mimpi basah

Mimpi Basah adalah peristiwa keluarnya sperma


(ejakulasi) saat tidur, sering pada saat mimpi tentang
hubungan seks
MASA PUBERTAS DAN
SISTEM REPRODUKSI
REMAJA

KEMENTERIAN KESEHATAN

REPUBLIK INDONESIA

POLTEKKES KEMENKES PALANGKA RAYA

TAHUN 2019/2020

Anda mungkin juga menyukai