Anda di halaman 1dari 29

PEMBELAJARAN KARANTINA

ORANG DARI DAERAH EPISENTER


COVID-19 DI NATUNA
TANGGAL 02 – 15 FEBRUARI 2020

BTKLPP BATAM

2/27/2020 1
KEGIATAN BTKLPP DALAM MEMBANTU KEGIATAN
OBSERVASI WNI DARI WUHAN DI NATUNA

1. PENGAMANAN MAKAKANAN DAN MINUMAN


2. PEMANTAUN KUALITAS DAN KUANTITAS AIR BERSIH
3. BERSAMA KKP TANJUNG PINANG DAN TNI MELAKUKAN
KEBERSIHAN HANGGAR, PENANGANAN SAMPAH DAN
PENAGANAN AIR LIMBAH
4. DESENFEKSI MEJA MAKAN DI HANGAR WNI YANG DI
OBSERVASI
5. PEMBERIAN BANTUAN LOGISTIK
2/27/2020 2
1. MELAKUKAN PEMERIKSAAN RUTIN MAKANAN ( AS,
HG,PB,CN, NO2, FORMALDEHIDE, BORAKS ) MULAI DARI
SARAPAN PAGI, SNACK PAGI, MAKAN SIANG, SNACK
SORE, DAN MAKAN MALAM.

02 Februari 2020 07 Februari 2020 06 Februari 2020


2/27/2020 3
2. BTKLPP BATAM MELAKUKAN DEKONTAMINASI
MEJA MAKAN DILAKUKAN 3 KALI SEHARI PAGI,
SIANG DAN MALAM HARI SETELAH MAKAN MALAM.

09 Februari 2020

02 Februari 2020
2/27/2020 4
3. BTKLPP BATAM MELAKUKAN PEMASANGAN
PERANGKAP LALAT

2/27/2020 5
Tanggal 03 Februari 2020
4. PERSIAPAN DEKONTAMINASI WNI DI BANDARA HANG
NADIM BATAM DAN PEMBAGIAN APD (MASKER) KEPADA WNI
DI LOKASI OBSERVASI NATUNA

Tanggal 02 Februari 2020 2/27/2020 6


5. BTKLPP BATAM MELAKUKAN PEMANTAUAN
TEMPAT PERINDUKAN VEKTOR MALARIA DI
SEKITAR HANGGAR OBSERVASI

Tanggal 03 Februari 2020


2/27/2020 7
6. TIM BTKLPP BATAM MELAKUKAN
DEKONTAMINASI TENDA WNI, DAN
BERSAMA TNI MEMBERSIHKAN HANGGAR

04 Februari 2020 2/27/2020 8


7. MELAKUKAN PEMERIKSAAN SAMPEL AIR BERSIH DAN AIR
MINUM UNTUK MIKROBIOLOGI (MEDIA H2S DAN MEDIA AGAR
YG DI INKUBASI SELAMA 24 JAM DI INKUBATOR PORTABLE) ,
DAN KIMIA (SPEKTROFOTOMETER PORTABLE) DI HANGGAR
WNI OBSERVASI DAN HANGGAR PENDAMPING

2/27/2020 9
09 Februari 2020
8. MELAKUKAN KLORINASI UNTUK SUMBER AIR
BERSIH DI HANGGAR PENDAMPING DAN
HANGGAR WNI YANG DIOBSERVASI

2/27/2020 10
06 Februari 2020
9. MEMBUAT SALURAN TAMBAHAN AIR
LIMBAH

09 Februari 2020
2/27/2020 11
10. MELAKUKAN PENGECEKAN RUTIN PIPA ALIRAN
AIR KOTOR DARI WC MENUJU SEPTIK TANK

2/27/2020 12
11. TIM BTKLPP KELAS I BATAM BERSAMA KKP TANJUNG
PINANG DAN PIHAK TNI MELAKUKAN PENGUMPULAN SAMPAH
INFEKSIUS, DISTERILISASI PAKAI AOUTOCLAVE PENGAKUTAN
UNTUK DI BAKAR PAKAI INSENERATOR.

06 Februari 2020
2/27/2020 13
12. BTKLPP KELAS I BATAM MEMBERIKAN
DUKUNGAN LOGISTIK UNTUK DI NATUNA.

04 Februari 2020

05 Februari 2020 03 Februari 2020


2/27/2020 14
13. TIM BTKLPP BATAM 14. TIM BTKLPP BATAM INSPEKSI
PENGAWASAN PEMASANGAN SANITASI AIR BERSIH DARI
FILTER AIR BERSIH OLEH TNI DI AREA
MOBIL TANK TNI AL YANG
KARANTINA DAN MELAKUKAN
KEBERSIHAN LINGKUNGAN DIMASUKKAN KE TANDON
DISEKITAR AREA YANG TERSEDIA

2/27/2020 15
15. RAPAT EVALUASI KEGIATAN BERSAMA TIM
KESEHATAN KEMENKES DAN TIM KESEHATAN TNI

04 Februari 2020 2/27/2020 16


16. Penyambutan Tim Natuna BTKLPP Batam,
KKP Tanjungpinang, dan Surkarkes dari
Natuna di Bandara Hang Nadim - Batam

17 Februari 2020 2/27/2020 17


DOKUMENTASI
KEGIATAN DI BATAM

BTKLPP BATAM

2/27/2020 18
RAPAT LINTAS SEKTORAL

19
TIM ASSESMENT RSUP
PERSAHABATAN DI RSUD EF
DAN RSBP

20
KUNKER MENKES

RAPAT BERSAMA DIRJEN P2P

21
RAPAT BERSAMA DANSAT
BRIMOB

RAPAT BERSAMA DINKES


KOTA DAN KKP

22
1. PE COVID-19 DI RS EMBUNG FATIMAH
BATAM TANGGAL 23 JANUARI 2020

2/27/2020 23
2. PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI COVID-19
KOTA TANJUNGPINANG

2/27/2020 24
3. VERIFIKASI RUMOR COVID-19 DI KABUPATEN
KARIMUN TANGGAL 9-10 FEBRUARI 2020

2/27/2020 25
4. VERIFIKASI RUMOR COVID-19 DI RS BP
BATAM TANGGAL 14 FEBRUARI 2020

2/27/2020 26
HAMBATAN

 BELUM TERSEDIANYA INKUBATOR PORTABLE DAN


SPEKTROFOTOMETER PORTABLE TAPI TERSEDIA OLEH DINAS
KESEHATAN NATUNA
 BELUM TERSEDIA PEMERIKSAAN CEPAT BAKTERILOGIS UNTUK
PEMERIKSAAN MAKANAN.
 KETERBATASAN SDM TIM HIGIENE SANITASI DI DAPUR
 SUPLAI KETERSEDIAAN AIR BERSIH DI LOKASI OBSERVASI
BELUM MEMADAI DARI SEGI VOLUME DAN KUALITAS
KESEHATAN
 PENGELOLAAN SAMPAH ( INFEKSIUS DAN NON INFEKSIUS) DI
LOKASI OBSERVASI
17 Februari 2020 2/27/2020 27
RENCANA TINDAK LANJUT

 TERSEDIANYA INKUBATOR PORTABLE DAN SPEKTROFOTOMETER


PORTABLE
 TERSEDIANYA REAGEN TEST KIT PEMERIKSAAN CEPAT
MIKROBIOLOGI.
 PENAMBAHAN SDM TIM HIGIENE SANITASI UNTUK DI DAPUR
 PENAMBAHAN SUPLAI AIR BERSIH DARI TANKI TNI AL DAN DAMKAR
 TERSEDIANYA LEBIH AWAL ALAT STERILISASI (AUTOCLAVE) ,
INCENERATOR DI LOKASI OBSERVASI

17 Februari 2020 2/27/2020 28


TERIMA KASIH
2/27/2020 29

Anda mungkin juga menyukai