Anda di halaman 1dari 2

INSTRUKSI KERJA Penanggung Jawab

Judul : Penerimaan Dokumen Disiapkan Diperiksa Disahkan


No. Kode : 001 / IK – 02 / PKM GA / 2011
No. Revisi : 00
Tgl. Mulai Berlaku : 01 Juni 2011
Puskesmas
Gunung Anyar Jml. Halaman : 2 Risa Irnawati, S.KM drg. T. Rahayu drg. Ni Made S. D

1. TUJUAN
Agar penerimaan dokumen dapat dikendalikan dengan baik dan benar.

2. ELEMEN ISO
2.1. Klausul 4.2.3 Pengendalian Dokumen
2.2. Klausul 5.1 Komitmen Manajemen

3. RUANG LINGKUP
Intruksi kerja ini menjelaskan tanggung jawab petugas penerima dokumen dalam rangka
penerimaan dokumen dari dan ke semua unit yang ada di Puskesmas Gunung Anyar

4. DEFINISI
Adalah suatu kegiatan menerima dokumen

5. PENANGGUNG JAWAB
Koordinator Tiap Unit di Puskesmas Gunung Anyar

6. KRITERIA PENCAPAIAN
6.1.Ada rekaman dokumen
6.2.Ada buku penerimaan dokumen
6.3.Arsipnya tersimpan dengan baik.
6.4.Kegunaannya terkendali.

7. ALAT DAN BAHAN


-

8. ALUR PROSES
8.1 Unit kerja menerima dokumen dari unit kerja lain
8.2 Pengisian buku pendistribusian dokumen oleh unit kerja yang memberi dokumen
8.3 Unit kerja penerima dokumen menulis di buku penerimaan dokumen

9. DIAGRAM ALUR
1 Lanjut ke halaman 2
Pengisian buku
Unit kerja pendistribusian
menerima dokumen dokumen oleh unit Unit kerja penerima
Mula dari unit kerja lain kerja pemberi dokumen menulis di
buku penerimaan selesai
i dokumen
dokumen

Buku Pendistribusian Buku penerimaan


dokumen dokumen

10. REFERENSI
Manual Mutu Puskesmas Gunung Anyar

11. DOKUMEN TERKAIT


11.1 Buku Penerimaan dokumen
11.2 Buku Pendistribusian dokumen
11.3 Prosedur Kerja masing-masing unit
11.4 Instruksi Kerja masing-masing unit

12. UNIT TERKAIT


Semua unit di Puskesmas Gunung Anyar

13. CATATAN PERUBAHAN


-

Anda mungkin juga menyukai