Anda di halaman 1dari 3

1.

riwayat penyakit yang didapat dari cerita penderita yang diperoleh dengan
melakukan wawancara kepada penderita atau orang yang mengetahui benar
mengenai kesehatan penderita adalah definis dari . . . .
a. sypmtom
b. anamnesa
c. diagnostik
d. early
e. oral diagnosis
jawab : b
2. berikut ini adalah macam-macam diagnosa, kecuali . . . .
a. early diagnosa
b. clinical diagnosis
c. Differential diagnosis
d. Final diagnosis
e. Diagnosa menyeluruh
Jawab : e
3. Membandingkan gejala-gejala penyakit yang satu dengan penyakit yang lainnya
yang kebetulan mempunyai gejala atau tanda-tanda yang serupa adalah cara
menentukan diagnosa . . . .
a. Differential diagnosis
b. Diagnose rontgenologis
c. Clinical diagnosis
d. Early diagnosa
e. Final diagnosis
Jawab : a
4. Untuk mengetahui adanya penyakit-penyakit yang diderita orang dewasa/anak-anak
adalah fungsi dari mengetahui . . . .
a. Nama
b. Umur
c. Jenis kelamin
d. Alamat
e. Pekerjaan
Jawab : b
5. Macam-macam cara pemeriksaan gigi-geligi, kecuali . . . .
a. Probing
b. Thermis
c. Perkusi
d. Diagnosa
e. Palpasi
Jawab : d
6. Gigi yang ukuranya lebih kecil dari normal biasa disebut ..
a. macrodontia
b. microdontia
c. supernumerary teeth
d. assesory teeth
e. anodontia
7. Dibawah ini adalah akibat dari karang gigi , kecuali
a. Bau mulut
b. Gigi goyang
c. Gigi lebih sehat
d. Keradangan giginya
8. Berikut ini adalah tanda tanda radang utama , kecuali
a. Warna merah
b. Rasa dingin
c. Panas
d. Pembengkakan
e. Rasa nyeri
9. Dibawah ini adalah macam-macam peradangan exudatanya , kecuali
a. Radang sereus
b. Radang kataral
c. Radang gusi
d. Radang darah
e. Radang fibrin
10. Dibawah ini adalah macam2 periodontitis menurut waktunya terjadi , kecuali
a. Periodontitis akut
b. Periodontitis sub akut
c. Periodontitis choronica
d. Periodontitis super acut
e. Periodontitis chronic dengan exacerebrasi yang acut
11. Penyebab dari supra gingival kalkulus adalah
a. Saliva /air ludah
b. pendarah
c. Makanan
d. Cara menyikat gigi
e. bakteri
12. Penyebab dari sub gingival kalkulus adalah
a. Saliva/air ludah
b. Pendarahan
c. Makanan
d. Cara menyikat gigi
e. bakteri
13. Akibat dari adanya karang gigi pada mulut adalah
1. Mulut bau
2. Gigi goyang
3. Esthetis jelek
4. Keradangan giginya
5. Semuanya benar
14. Alat untuk membersihkan karang gigi di sebut
a. Alat scaller
b. Alat standar
c. Alat diagnostik
d. Alat exodontia
e. Alat preklinik
15. Dental plague salah satu faktor terbentuknya
a. Kalkulus
b. Gingivitis
c. Periodontitis
d. Pulpitis
e. Peradangan

Essay
1. Infeksi menjalar melalui apex dari gigi dan menyebabkan keradangan dari
peridonium yaitu (Periodontitis apicalis )
2. Terjadi karena jaringan yang meradang mengandung banyak darah akibat kapiler-
kapilernya melebar dan kapiler-kapiler yang tadinya kosong menjadi berisi darah
juga merupakan salah satu dari tanda peradangan utama yaitu ( rubor )
3. Fungsiolaesa adalah (bagian yang meradang tersebut tak bisa dipergunakan dengan
baik)
4. Cairan yang terjadi akibat radang ini disebut (Eksudat)
5. Kista dapat terjadi karena ( trauma, peradangan,gangguan pertumbuhan, Obstruksi
/ penutupan)

Anda mungkin juga menyukai