Anda di halaman 1dari 2

Pertumbuhan anak sehat dan tidak sehat

Pertumbuhan berasal dari kata tumbuh yang artinya adalah proses bertambahnya ukuran
berbagai organ (fisik) yang disebabkan karena adanya peningkatan ukuran dari masing-masing
sel organ terkait. Dan masa pertumbuhan yang paling baik adalah pada usia 1-3 tahun atau yang
sering disebut dengan masa golden age. Pada masa ini untuk mencapai pertumbuan yang
optimal dibutuhkan zat-zat gizi yang baik melalui pemberian makanan yang sesuai dengan
tingkat kemampuan konsumsi anak, tepat jumlah (kuantitas) dan tepat mutu (kualitas), oleh
karena kekurangan maupun kelebihan zat gizi, akan menimbulkan gangguan kesehatan, status
gizi maupun tumbuh kembang. Salah satu zat gizinya adalah protein karena protein sangat
penting pada masa pertumbuhan.

Pertumbuhan dapat berjalan secara optimal pada anak yang sehat. Ada beberapa ciri anak
sehat antara lain ceria, berat badan yang ideal, pintar dan dan memiliki nafsu makan yang baik.
Apabila nafsu makan baik maka secara otomatis asupan gizi pada anak akan terpenuhi sehingga
pertumbuhan bisa berjalan dengan baik. Dilihat dari segi fisik anak yang sehat ditandai dengan
sehatnya badan dan pertumbuhan jasmani yang normal. Seperti tinggi badan normal, berat badan
ideal dan pertumbuhan fisik yang normal. Pertumbuhan yang baik dapat dilihat dari naiknya
berat badan dan tinggi badan secara teratur dan proposional. Dalam hal ini seorang anak dapat
dikatakan tumbuh dengan normal jika berat badannya sesuai dengan usianya. Misal, seorang
anak berusia 5 tahun, maka anak tersebut dapat dikatakan tumbuh normal, jika memiliki berat
badan sekitar 16,5 kilogram. Keadaan tersebut akan terjadi pada anak yang sehat.

Pertumbuhan akan berjalan lambat pada anak yang tidak sehat. Karena anak yang tidak
sehat memiliki berbagai macam masalah kesehatan salah satunya adalah status gizi yang kurang.
Anak yang memiliki status gizi yang kurang maka pertumbuhannya akan terganggu. Status gizi
yang kurang tersebut akan menimbulkan kerusakan otak, letargi, sakit, dan penurunan
pertumbuhan fisik. Selain itu biasanya pada anak yang tidak sehat memiliki nafsu makan yang
buruk sehingga asupan zat-zat gizi yang dibutuhkan untuk pertumbuhan tidak terpenuhi hal ini
menyebabkan gangguan pertumbuhan pada anak seperti berat badan kurang dan tinggi badan
yang tidak normal.

Dengan demikian dapat kita ketahui bahwa pertumbuhan akan berjalan secara optimal
pada anak yang sehat karena anak yang sehat tidak memiliki permasalahan kesehatan yang
menghambat pertumbuhan. Sedangkan pada anak yang tidak sehat pertumbuhannya akan
berjalan lambat. Hal ini disebabkan karena pada anak yang tidak sehat memiliki permasalahan
kesehatan yang dapat menghambat pertumbuhan salah satunya adalah status gizi kurang.

.
Nama : Menik Sugiarti
NIM : P1337431215023
DIV Gizi Reg A Semester 1

The Growth of Healthy and Unhealthy Children are


Different

Growth comes from the word meaning growth that mean is increasing the size of the
various organs (physical ) due to an increase in the size of each cell associated organ . And the
growth period is best at 1-3 years of age or who is often called the golden age . At this time in
order to achieve optimized growth needed nutrients that through the provision of food in
accordance with the level of consumption ability of children, the right amount ( quantity ) and
appropriate quality (quality ) , because of a shortage or over nutrients , will cause health
problems , nutritional status and problems of growth . One of the nutrients are protein because
protein is very important in growth period. The growth of healthy children and unhealthy
children are different.
Growth may be optimized in healthy children. There are several characteristics of
healthy children such as cheerful, ideal body weight, and clever and has a good appetite. If the
appetite is good then automatically nutrition in children would be fulfilled so the growth can be
acted properly. In terms of physically healthy children are marked with a healthy body and a
normal physical growth. As with normal height, ideal weight and normal physical growth. Good
growth can be seen from the increase in weight and height regularly and proportional. In this
case the child can be said to grow with normal weight according to age. For example, a 5 year
old child, then the child can be said to grow normally, if it has a weight of about 16.5 kilograms.
That condition will occur in healthy children.

Growth will be disturbed in an unhealthy child. Because the child is not healthy have a
wide range of health problems one of which is the poor nutritional status. Children who have
poor nutritional status, the growth will be disturbed. Poor nutritional status will cause brain
damage, lethargy, pain, and decreased physical growth. In addition it is usually in an unhealthy
child has a poor appetite so that the intake of nutrients needed for growth are not met it causes
growth disorders in children such as less weight and height that is not normal .

Beside that we can know that the growth will be optimized in healthy children because a
healthy children do not have health problems that disturbed the growth. While on an unhealthy
child growth will slow. This is due to an unhealthy child has a health problem that can disturbed
the growth.

Anda mungkin juga menyukai