Anda di halaman 1dari 4

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

KEPERAWATAN KESEHATAN JIWA

Nama : Tn. N Ruangan :Isolasi 1 RMNo.: 1147xxxx

N Tanggal IMPLEMENTASI Tanggal &


O EVALUASI
Dx & Jam KEPERAWATAN Jam

1 20/1/2020 SP 1 Pasien Halusinasi S: -px tuli dan bisu


12.10 1. Mengidentifikasi jenis O :- px tampak menggangguk
WIB halusinasi pasien
2. Mengidentifikasi isi A:
halusinasi pasien
Kognitif : px tidak mampu
3. Mengidentifikasi waktu
berkomunikasi karena bisu dan
halusinasi pasien
tuli
4. Mengidentifikasi
frekuensi halusinasi pasien Afektif : px kooperatif
5. Mengidentifikasi situasi
yang menimbulkan halusinasi Psikomotor: px tidak bisa
6. Mengidentifikasi respons menyebutkan alasan di fiksasi
pasien terhadap halusinasi karena bisu dan tuli
7. Melatih pasien cara
kontrol halusinasi dengan P:
menghardik Pasien:
8. Membimbing pasien
memasukkan dalam jadwal - Menganjurkan px untuk tidak
kegiatan harian. gelisah
Perawat :
Untuk selalu memotivasi px.
2. 20/1/2020 SP 1 Pasien Defisit Perawatan S: - px tuli dan bisu
Diri
O : - sehabis diseka px tampak
1. bersih
keperawatan diri.
2. -px terlihat nyaman
diri, cara menggunakan alat
- px tampak tenang
kebersihan diri.
3. A:
diri
4. Kognitif : px tidak mampu
sehari-hari. berkomunikasi karena bisu dan
tuli
Afektif : px kooperatif
Psikomotor: px tidak dapat
bergerak karena di fiksasi
P:
Pasien: menganjurkan px untuk
tetap menjaga kebersihan diri
Perawat:
Lebih mengingatkan dan
mengajarkan px tentang cara
menjaga kebersihan diri.
IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

KEPERAWATAN KESEHATAN JIWA

Nama : Tn. N Ruangan :Isolasi 1 RMNo.: 1147xxxx

NO Tanggal IMPLEMENTASI Tanggal &


EVALUASI
Dx & Jam KEPERAWATAN Jam

1 20/1/2020 SP 1 Keluarga Halusinasi S=


12.10 1. Mendiskusikan - keluarga mengatakan px
WIB masalah yang dirasakan mengalami halusinasi
keluarga dalam merawat penglihatan karena suka tertawa
pasien tertawa sendiri
2. Menjelaskan
pengertian, tanda dan gejala - keluarga mengatakan sudah
halusinasi, dan jenis tau cara menghardik halusinasi
halusinasi yang dialami px
pasien beserta proses
O=
terjadinya
3. Menjelaskan cara-cara - keluarga px nampak paham
merawat pasien halusinasi
- keluarga px dapat menjelaskan
secara lancar
A=
K:
- keluarga px dapat menjelaskan
secara lancar
A: - keluarga nampak paham
dan mengerti
Psik: - keluarga tampak nyaman
P:
Keluarga :
- selalu memotivasi keluarga
dan px pentingnya menghardik
halusinasi
Perawat :
Untuk selalu memotivasi
keluarga
2. 20/1/2020 SP 1 Keluarga Defisit Perawatan S=
Diri
- keluarga px mengatakan belum
1. Mendiskusikan masalah mandi dari kemrin

yang dirasakan keluarga dalam - keluarga px mengatakan mengerti


akan pentingnya kebersihan
merawat klien.
2. Menjelaskan pengertian, O:
tanda dan gejala defisit perawatan - keluarga px tampak paham dan
diri dan jenis defisit perawatan mengerti
diri yang dialami klien beserta - keluarga px dapat menjelaskan
proses terjadinya. kembali apa yang dijelaskan perawat
3. Menjelaskan cara- cara A:
merawat klien defisit perawatan
K=
diri.
- keluarga px dapat mengidentifikasi
masalah kebersihan px

- keluarga px dapat menjelaskan


kembali apa yang dijelaskan perawat

A=

Keluarga px tampak paham

Psik:

Keluarga px mampu mengulang apa


yang dijelaskan

P:

Pasien : menganjurkan px dan


keluarga untuk tetap menjaga
kebersihan diri

Perawat:

Lebih mengingatkan dan


mengajarkan px dan keluarga
tentang cara menjaga kebersihan diri.

Anda mungkin juga menyukai