Anda di halaman 1dari 13

ASUHAN KEPERAWATAN

PERKEMBANGAN PSIKOSOSIAL
LANSIA

TIM CMHN PROPINSI JAWA TIMUR


Disampaikan dalam
Pelatihan Intermediate Course
Community Mental Health Nursing
(IC--CMHN)
(IC
Situbondo,, 11
Situbondo 11--14 Mei 2015

TIM CMHN JATIM

 Ns. Heni Dwi Windarwati.,MKep.,SpKepJ


 Ns. Eko Arik Susmiatin
Susmiatin,, MKep.,SpKepJ
 Ns. Nancye Pandeirot
Pandeirot,, MKep.,SpKepJ
 Ns. Komarudin,
Komarudin, MKep.,SpKepJ
 Ns. Erti Ikhtiarini Dewi,
Dewi, MKep.,SpKepJ

1
Tujuan Pembelajaran Umum (TPU):
Setelah mengikuti pembelajaran, peserta
mampu melakukan asuhan keperawatan
perkembangan
k b psikososial
ik i l lansia
l i (> 65 thn)
th )

Tujuan Pembelajaran Khusus (TPK):


Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta mampu:
1. Menjelaskan konsep perkembangan psikososial
lansia
2 Menguraikan langkah-langkah
2. langkah langkah proses keperawatan:
Melakukan pengkajian perkembangan psikososial
lansia
Menetapkan diagnosis keperawatan
Melakukan tindakan keperawatan
Melakukan tindakan keperawatan kepada
keluarga
Mengevaluasi kemampuan klien dan keluarga
Mendokumentasikan hasil asuhan keperawatan
3. Mempraktikkan asuhan keperawatan pada
perkembangan psikososial lansia

2
Pengertian
 Lansia  Usia 65 tahun ke atas
 Tahap mencapai integritas diri yang utuh
 Paham makna hidup
 Menuntun generasi berikutnya
 Bila tidak mencapai integritas dirinya akan
berputus asa,
asa, menyesali masa lalunya
lalunya,, tidak
merasakan hidupnya bermakna

Karakteristik Perilaku:
Perilaku: Integritas
Diri
 Memandang sesuatu secara keseluruhan
 Menerima nilai dan keunikan orang lain
 Siap menghadapi kematian
 Bersyukur terhadap kehidupannya selama ini
 Mempunyai harga diri yang tinggi
 Merasa disayang oleh keluarga
 Menilai kehidupannya berarti

3
Karakteristik perilaku Lansia
menyimpang: Despair (putus asa)
 Merasa kehidupannya selama ini tidak
berarti
b i
 Merasakan kehilangan
 Memandang rendah/
rendah/menghina/
menghina/mencela
orang lain
 Masih
M ih ingin
i i berbuat
b b t banyak
b k tetapi
t t i takut
t k t
tidak punya waktu lagi

Diagnosa Keperawatan
 Potensial (normal): Potensial
berkembangnya integritas diri
 Risiko (penyimpangan
penyimpangan):): Resiko
keputusasaan

4
Tindakan Keperawatan
 Tujuan::
Tujuan
– Lansia mampup menyebutkan
y karakteristik
perkembangan psikososial yg normal dan
menyimpang,, measa disayangi dan dibutuhkan
menyimpang
keluarganya,, mampu mengikuti kegiatan sosial dan
keluarganya
keagamaan di lingkungannya
– Lansia mampu menjelaskan cara mencapai
perkembangan psikososial yang normal dan
merasa hidupnya bermakna
– Lansia mampu melakukan tindakan untuk
mencapai perkembangan psikososial yang normal

Tindakan Keperawatan Lansia:


Lansia:
Integritas diri/
diri/Keutuhan Konsep Diri
 Menjelaskan ciri perilaku perkembangan lansia
yang normall dan
d menyimpang:
menyimpang
i :
– Melakukan kegiatan yg disenangi setelah pensiun
– Ikut serta dalam aktivitas sosial mengisi waktu luang
– Menilai kehidupannya selama ini bermakna
– Merasa dirinya berharga
– Memiliki sistem nilai dan keyakinan spiritual yg
mendukung
– Menerima dan menyesuaikan diri dengan kematian
pasangan

5
 Mendiskusikan cara yg dapat dilakukan oleh
lansia untuk mencapai integritas diri yang utuh:
utuh:
– Makna hidup bagi lansia
– Keberhasilan yg telah dicapai lansia
– Mengikuti kegiatan sosial
– Melakukan kegiatan berkelompok
– Melakukan life review dan reminisence
 Membimbing lansia membuat rencana kegiatan
untuk mencapai integritas diri yg utuh
 Memotivasi lansia untuk menjalankan rencana yg
telah dibuat

Tindakan Keperawatan Lansia dg


Keputusasaan (despair)
 Mendiskusikan penyebab dan hambatan dalam
mencapaii tugas
t perkembangan
k b l i , seperti
lansia,
lansia ti
adanya penyakit dan putus asa
 Mendiskusikan cara mengatasi hambatan dan
motivasi keinginan lansia utk mengobati
penyakit fisik yg dialami
 Membantu lansia bersosialisasi secara bertahap
 Memfasilitasi lansia ikut kegiatan kelompok
lansia

6
SP I DAN LATIHAN KEGIATAN PERTAMA:
Menceritakan ciri perkembangan psikososial lansia
yang normal dan menyimpang
Memberi kesempatan lansia utk mengungkapkan
perasaan berarti dan dicintai keluarga
Memotivasi lansia untuk mengikuti kegiatan
sosial/keagamaan di lingkungannya
Mendiskusikan tentang penurunan kondisi fisik
Memotivasi utk menceritakan masa lalunya,
terutama
t t keberhasilannya
k b h il
Latihan 1

7
Tindakan Keperawatan Keluarga
lansia
 Tujuan:: keluarga mampu
Tujuan
– Menjelaskan perilaku lansia yg menggambarkan
perkembangan psikososial yang normal dan
menyimpang
– Menjelaskan cara memfasilitasi perkembangan
lansia
– Melakukan tindakan untuk memfasilitasi
perkembangan lansia
– Merencanakan stimulasi utk mengembangkan
kemampuan psikososial lansia

Tindakan Keperawatan perkembangan


Normal lansia
lansia:: integritas diri
 Menjelaskan perkembangan psikosial lansia
normall dan
d menyimpang
i
 Mendiskusikan cara memfasilitasi
perkembangan lansia yg normal
 Melatih keluarga untuk memfasilitasi
perkembangan psikososial lansia
 Membuat rencana stimulasi perkembangan
psikososial lansia

8
Tindakan keperawatan Lansia
Putus asa: Despair
 Diskusikan dgn kelg mengenai penyebab hambatan dlm
mencapaii tugas
t perkembangan
k b l i saatt ini
lansia iini,
i, seperti
ti
penyakit fisik
 Motivasi dan dampingi kelg dalam menyelesaikan
masalah tersebut
 Diskusikan cara mengatasi hambatan tsbt:
tsbt: mengobati
penyakit
kit fisik
fi ik yg dialami
di
dialami,
l i, memenuhi
hi tugas
t
perkembangan secara optimal
 Diskusikan cara mencapai tugas perkembangan
psikososial lansia

9
SP I: Menjelaskan perilaku lansia yg menggambarkan
perkembangan psikososial yg normal dan
menyimpang, cara memfasilitasi perkembangan
psikososial lansia, melakukan tindakan utk
p
memfasilitasi perkembangan psikososial lansia, dan
merencanakan stimulasi
Memberikan penjelasan tentang perkembangan
psikososial yang normal dan menyimpang
Memberikan p j
penjelasan tentangg cara memfasilitasi
perkembangan lansia
LATIHAN 
2

SP II:
Mendemonstrasikan dan melatih cara
menstimulasi perkembangan lansia
yang normal
Menyusun rencana untuk menstimulasi
perkembangan lansia yang normal

LATIHAN 
3

10
Kemampuan Klien (lansia) :
Berpartisipasi dalam kegiatan sosial di lingkungan (arisan, 
menjenguk teman yang sakit)
dl kegiatan
Berpartisipasi dlm k k l k utkk mengisi waktu
kelompok k luang
l
Menceritakan bahwa kehidupannya selama ini bermakna, 
menceritakan kembali masa lalunya, terutama
keberhasilannya
Mengungkapkan perasaan berarti dan dicintai keluarga
Mempunyai sistem nilai dan pandangan keagamaan yg
mendukung
Menerima dan menyesuaikan diri dgn kematian pasangan
atau orang yg berarti

Kemampuan Klien (Keluarga) :


Memfasilitasi lansia utk mengikuti perkumpulan
sosial/keagamaan di lingkungannya
Mendiskusikan dgn lansia mengenai keberhasilan atau
nosttalgia masa lalu lansia
Memenuhi kebutuhan dicintai dan memiliki
Merawat lansia saat sakit
Memperlakukan lansia sbg seseorang yang berarti dan
dicintai keluarga

11
IMPLEMENTASI EVALUASI
Tanggal: S: (pasien dan keluarga)
Data O: (pasien dan keluarga)
Pasien: A:
Keluarga: P:
Diagnosis Keperawatan P pasien:

Tindakan Keperawatan P keluarga:


Pasien:
Keluarga:
Rencana Tindak Lanjut Perawat
Pasien
(Topik , waktu,  dan
tempat) (nama
Keluarga perawat)

12
MARI WUJUDKAN
JAWA TIMUR SEHAT JIWA
BEBAS PEMASUNGAN

13

Anda mungkin juga menyukai