Anda di halaman 1dari 4

STERILISASI

No. Document:
800/ /SOP/Pusk.Py/2020
SOP No. Revisi : 01
TanggalTerbit : 05 Februari 2020
Halaman : 1/2
UPTD
Made Arisani
Puakesmas NIP. 197712282010012012
Payangan
1. Pengertian Suatu kegiatan untuk membunuh kuman pathogen dan apatogen beserta
sporanya dalam peralatan Perawatan. Dan kedokteran dengan cara
merebus, steam, atau menggunakan bahan kimia.
2. Tujuan 1. Mencegah infeksi silang
2. Memelihara peralatan dalam keadaan siap pakai
3. Kebijakan SK Ka UPTD Puakesmas Payangan tentang Kesehatan
4. Referensi 1.UURI Nomor 36 tentang kesehatan
2.Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Alat dan Alat :
Bahan 1. Instrument
2. Larutan desinfektan
6. Langkah 1. Setelah alat digunakan, direndam dengan larutan desinfektan (10
dan menit) larutan Clorin 0,5 %
Prosedur 2. Cuci dan bilas pada air yang mengalir
3. Sterilisasi alat sesuai dengan jenis alat dan teknik yang ada :
3.1 Flambern
3.2 Uap (steam) dengan panas 170C selama 60 menit dinginkan, siap
pakai
4 Dikeluarkan, dibungkus dengan kain
7. Baganalur
Pengamprahan Tim pengadaan alat
alat

Inventaris Ruangan
menerim alat

Petugas menggunakan alat


sesuai Protab

Alat terpelihara
dengan baik

8. Unit Terkait Kepala Ruangan dan staf rawat inap


9. Hal-hal Alur pengawasan dan Monev yang baik dan baku diperlukan agar
yang perlu pemeliharaan dan pengunaan peralatan medis sesuai standar dan
di tercipta standar layak pakai alat kesehatan di Puskesmas sesuai dengan
perhatikan yang diharapkan
10. Rekam No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
Histori diberlakukan
perubahan 1 Kotak Kop/Heading SOP UPTD Tanggal 05
Puskesmas Februari
Payangan 2020
STERILISASI
No. Document 800/001/SOP/Pusk.Py/2020
DAFTAR No. Revisi 01
TILIK TanggalTerbit 10 Januari 2020
Halaman 1/2
UPTD
Made Arisani
Puskesmas Ttd Ka UPTD Puskesmas Payangan NIP. 197712282010012012
Payangan

TIDAK
NO. KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
1 Setelah alat digunakan, direndam dengan larutan
disenfektan (10 Menit)
2 Cuci dan bilas pada air yang mengalir

3 Sterilisasi alat sesuai dengan jenis alat dan teknik yang ada

10
Prosedur Pengantian dan Perbaikan Alat Rusak
No. Document 800/001/SOP/Pusk.Py/2020
No. Revisi 01
SOP
TanggalTerbit 10 Januari 2020
Halaman 1/2
UPT Kesmas Made Arisani
Payangan
Ttd Ka UPTD Puskesmas Payangan NIP.197712282010012012
1. PENGERTIAN Adalah prosedur penanganan penggantian dan perbaikan alat medis / instrument
yang rusak untuk meningkatkan live saving dan kehandalan alat kesehatan
sehingga Tercapai efisiensi dan control mutu atas peralatan yang dipakai.
2. TUJUAN Meningkatkan mutu dan kualitas pelayanan melalui penggantian dan
perbaikan alat yang rusak setelah gagal diperbaiki atau diteraulang
/kalibrasi.
3. KEBIJAKAN 1. UU RI Nomor 36 Tahun 2009 tentang kesehatan
2. Permenkes nomor 75 tahun 2014 tentang PUSKESMAS
3. Perbup Gianyar Nomor 102 Tahun 2015 tentang SPM UPTD. Puskesmas
4. Referensi Regulasi yang mengatur tentang perbaikan alat kesehatan dan kalibrasi
permenkes, perbup, SK Kadiskes dan SK Kepala puskesmas
5. Alat dan Bahan 1. Cek list
2. Alat tulis
3. Instrumental
4. Petugas lapang
5. Langkah-langkah 1. Kepala puskesmas menerbitkan standar prosedur penggantian dan perbaikan alat
kesehatan yang rusak
2. Kepala Puskesmas membuat daftar peralatan yang sdh tidak layak pakai dan alat
yang bisa diperbaiki
3. Alat kesehatan yang dari uji fungsi tidak layak pakai dan biaya pemeliharaan
melebihi harga pengadaan diusulkan untuk di musnahkan.
4. Petugas memantau peralatan medis yang dipakai untuk dipelihara dan
mencocokan dengan SOP yang ada sesuai atau tidak
5. Peralatan yang masih layak pakai harus diteraulang (kalibrasi)
6. Petugas pemantau membuat daftar check list layak pakai peralatan.
7. Melakukan pencatatan dan pelaporan atas alat medis yang diganti karena rusak
dan diperbaiki.
8. Melaporkan hasil kegiatan secara rutin untuk selanjutnya menyusun perencanaan
kegiatan pemeliharaan, penggantian dan perbaikan alat medis yang rusak
6. Bagan alur
Perencanaan SOP pengawasan dan
Supervisi
peralatan pemeliharaan dan
peralatan serta
Kapuskes
pemanfaatan

Pencataan pengantian dan


perbaikan alat rusak peralatan

Pelaporan hasil kegiatan


dan penyusunan
perencanaan berikutnya
7. Hal-hal yang perlu di Alur pengawasan dan Monev yang baik dan baku diperlukan agar
perhatikan pemeliharaan dan pengunaan peralatan medis sesuai standar dan tercipta
standar layak pakai alat kesehatan di Puskesmas sesuai dengan yang
diharapkan
8. Unit terkait 1. Kepala UPTD Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai