Anda di halaman 1dari 8

Identitas Mahasiswa : Bernadet Gerhana

Waktu : 4 Januari 2019


Jam : 10.00-10.15

Komunikasi Verbal Komunikasi Non- Analisa Berpusat Analisa Berpusat pada Klien Rasional
Verbal pada Perawat
P: Selamat pagi Pak S. P: Kontak mata. Berharap klien Ucapan salam sebagai
Masih ingat dengan dapat menemui tanda awal dari terjadinya
saya ? dan melakukan hubungan saling percaya.
perkenalan.

K: Kontak mata + Merasa senang disapa oleh perawat


K: Selamat pagi. Masih K: Menatap ke arah Merasa senang karena pasien disapa Salam merupakan kalimat
mbak Hana perawat sambil pembuka untuk memulai
tersenyum. suatu percakapan sehingga
dapat terjalin hubungan
saling percaya.
P: Kontak mata, Memandang pasien
tersenyum.

P: Sesuai janji kita tadi P: Kontak mata Mengingatkan janji Daya ingat pasien dapat
ya pak, kita hari ini dipertahankan yang telah tergali ketika
akan ngobrol bersama disepakati bersama mengingatkan jadwal
tentang suara yang K: Memperhatikan Mengingat-ingat kembali. pertemuan.
selama ini Pak dengar. perawat
Untuk jamnya benar ya

2
jam 10 dan kita akan
ngobrol kira-kira 15
menit. Dilakukan di sini
saja ya pak.

K: Ya, benar mbak K: Menjawab Mengkonfimasi janji yang telah Klien dapat
dengan menunduk disepakati mengungkapkan janji
P: Memperhatikan Berharap klien yang telah disepakati
tingkah laku klien dapat menandakan daya ingat
mengingatkan klien baik.
kontrak waktu yang
telah disepakati.

3
P: Baik pak apakah P: Kontak mata Mengajak klien Ungkapan dari klien
bapak pernah hangat sambil berdiskusi tentang mengenai jenis, isi,
mendengar suara tanpa mempersilahkan jenis, isi, frekuensi, frekuensi, waktu, situasi
ada wujudnya? Apa menjawab. waktu, situasi yang yang menimbulkan
yang dikatakan suara menimbulkan halusinasi, perasaan dan
itu? Berapa kali sehari halusinasi, respons klien terhadap
Pak S mendengar suara perasaan dan halusinasi.
tersebut? Apa yang respons klien
dirasakan pada saat terhadap halusinasi.
mendengar suara K: Kontak mata + Mendengarkan setiap pertanyaan.
tersebut? Apa yang dan tersenyum
dilakukan Pak saat
mendengar suara
tersebut?

K: Saya mendengar K: Menjawab Ada keinginan banyak untuk Ungkapan dari klien
suara yang meminta pertanyaan perawat mengungkapkan perasaan. mengenai jenis, isi,
saya untuk memukul P: Mendengarkan Berharap pasien frekuensi, waktu, situasi
orang tua dan orang di dengan seksama dapat yang menimbulkan
sekitar saya. Saya mengungkapkan halusinasi, perasaan dan
medengarnya sekali perasaannya sesuai respons klien terhadap
sehari sejak 8 tahun yang dialami. halusinasi.
yang lalu. Yang saya
lakukan adalah
memukul orang tau
saya dan orang di
sekitar.

4
P: Bagaimana kalau P: Kontak mata Menjelaskan cara Penjelasan tentang
kita belajar cara untuk dipertahankan mengontrol macam-macam cara
mencegah suara-suara halusinasi. mengontrol halusinasi
tersebut muncul? Ada K: Mendengarkan Mendengarkan dengan baik akan mempermudahkan
empat cara yaitu: klien dalam mengontrol
hardik, obat, bercakap- halusinasi.
cakap dan melakukan
kegiatan.

K: Oh gitu ya mbak K: Mengangguk- Mengerti penjelasan dari perawat. Penjelasan tentang


angguk. macam-macam cara
P: Memperhatikan Berharap pasien mengontrol halusinasi
tingkah laku klien mengerti apa yang akan mempermudahkan
dijelaskan perawat. klien dalam mengontrol
halusinasi.
P: Bagaimana kalau P: Kontak mata, Berharap pasien Penjelasan tentang cara
kita belajar cara sambil mau mengontrol halusinasi:
menghardik dulu? memperagakan cara memperhatikan dan hardik akan
Tujuannya untuk menghardik. memperagakan apa mempermudahkan klien
mencegah suara-suara yang diajarkan dalam mengontrol
itu agar tidak muncul. perawat. halusinasi.
Caranya seperti ini: saat K: Memperagakan Mengerti penjelasan dari perawat.
suara-suara itu muncul, apa yang dikatakan
langsung Pak S bilang perawat.
“pergi saya tidak mau
dengar.. pergi-pergi
saya tidak mau dengar.

5
Kamu suara palsu”
Begitu diulang-ulang
ya. Coba Pak S
peragakan. Nah begitu.
Bagus! Coba lagi!

K: Gini ya mbak, “pergi K: Kontak mata + Ada ketertarikan untuk ingin tahu cara Tindakan menghardik
saya tidak mau dengar.. dan memperagakan mengontrol halusinasi: hardik. merupakan salah satu
pergi-pergi saya tidak apa yang diajarkan upaya untuk mengontrol
mau dengar. Kamu perawat. halusinasi.
suara palsu” P: Senyum melihat Berharap klien
pasien dapat dapat
memperagakan memperagakan
dengan baik. dengan baik cara
mengontrol
halusinasi: hardik.
P: Bagaimana kalau P: Kontak mata + Membantu klien Jadwal kegiatan harian
kita buat jadwal dan mengulurkan mengisi dapat membantu
kegiatan menghardik? formulir jadwal memasukkan mempercepat klien dapat
Mari saya bantu. kegiatan harian. kegiatan mengontrol halusinasi.
menghardik dalam
jadwal kegiatan
harian klien.
K: Memperhatikan Mau mengisi jadwal kegiatan harian.
perawat.
K: Baik mbak. K: Mengisi jadwal Mau mengisi Jadwal kegiatan harian
kegiatan harian. jadwal kegiatan dapat membantu

6
harian. mempercepat klien dapat
P: Kontak mata Membantu klien mengisi memasukkan mengontrol halusinasi.
dipertahankan kegiatan menghardik dalam jadwal
kegiatan harian klien.

P: Bagaimana P: Kontak mata Berharap pasien Ungkapan perasaaan


perasaannya setelah dipertahankan dan dapat senang pasien yang positif dapat
mengikuti latihan? mempersilakan setelah mengikuti mempercepat kesembuhan
pasien menjawab. latihan cara klien.
mengontrol
halusinasi: hardik.
K: Kontak mata + Pasien mengungkapkan perasaannya.
dan tersenyum.
K: Perasaan saya K: Kontak mata + Pasien menjawab pertanyaan dari Ungkapan perasaaan
senang mbak. dan tersenyum. perawat. pasien yang positif dapat
P: Kontak mata Berharap pasien mempercepat kesembuhan
dipertahankan dapat klien.
mengungkapkan
perasaannya.
P: Pak S, hari ini sudah P: Kontak mata Memberikan Mengingatkan pada klien
bagus dapat dipertahankan kesimpulan dan supaya melakukan cara

7
memperagakan cara rencana tindak menghardik sesuai jadwal
menghardik dengan lanjut. harian akan membuat
baik. kalau suara-suara K: Kontak mata + Mau melakukan pesan dari perawat. halusinasi terkontrol.
itu muncul lagi silakan dan tersenyum.
Pak S coba cara
menghardik sampai
suara tidak terdengar.
K: Baik mbak. K: Kontak mata + Mau melakukan
dan tersenyum. pesan dari perawat.
P: Kontak mata Memperhatikan klien
dipertahankan

P: Pak S, karena topik P: Kontak mata Melakukan kontrak Kontrak waktu yang akan
obrolan kita sudah dipertahankan. yang akan datang datang akan membuat
selesai, bagaimana dengan klien klien merasa diperhatikan
kalau besok kita K: Kontak mata + Mendengarkan perawat dan menjawab dan halusinasi pasien
ngobrol lagi tentang dan memperhatikan tawaran perawat. dapat terkontrol.
cara mencegah suara- perawat.
suara itu muncul
dengan obat? Kira-kira
waktunya kapan ya?
Bagaimana kalau besok
jam 09.00 WIB, bisa?
Mau berapa lama? 15
menit ya? Dimana

8
tempatnya? Disini saja
ya. Baiklah sampai
jumpa.
K: Ok besok jam 09.00 K: Kontak mata + Menyetujui kontrak yang akan datang.
ya disini saya setuju. dan tersenyum.
P: Kontak mata Berharap klien
dipertahankan dan dapat menyetujui
terseyum. kontrak yang akan
datang.

Anda mungkin juga menyukai