Anda di halaman 1dari 6

PERALATAN BENGKEL

No. Gambar Nama Alat Fungsi


1. Tespen Untuk melihat adanya sumber
tegangan. Tes pen akan menyala
bila ada sunber arus dan tidak
menyala bila tidak ada sumber
arus.
2. Solder Untuk melelehkan logam tertentu
untuk merakit atau membongkar
suatu rangkaian pada rangkaian
yang terdapat pada papan pcb.
3. Tang Untuk memotong dan mengupas
Pengelupas isolator kabel.
Kabel
(Crimping
Plier Tool Kit)

4. Tang Kakak Untuk memegang atau mencabut


Tua paku, dan juga untuk pemotong
kawat dan kabel.

5. Tang Untuk menahan,memutar


Kombinasi dan memotong kabel, seperti
konduktor kawat.

6. Tang Slip Joint Tang standar bawaan mobil dan


sepeda motor. Fungsi tang ini
mirip dengan tang kombinasi,
tapi lebih sederhana daripada tang
kombinasi.
7. Tang Potong Untuk memotong kabel dan
kawat.

8. Tang Lancip Untuk menjepit dan memotong


kawat atau kabel, alat ini mampu
mencapai celah yang sempit. Bisa
juga digunakan untuk membuat
mata sambungan.
9. Tang Sudut Untuk menjepit kawat dan kabel
yang sulit dijangkau.

10. Tang Buaya Fungsi dari tang ini untuk


mengamankan baut dan mur.

11. Palu Karet Untuk memukul benda dari bahan


lunak atau keras tanpa merusak
komponen yang dipukul.

12. Palu Plastik Untuk memukul benda dari bahan


lunak atau keras tanpa merusak
komponen yang dipukul.

13. Palu Tembaga Untuk memukul benda dari bahan


lunak atau keras tanpa merusak
komponen yang dipukul.

14. Palu Besi Untuk memukul benda dari bahan


logam yang keras dibantu dengan
alat perantara.

15. Coping Saw Untuk memotong bentuk-bentuk


rumit pada bagian yang sempit
pada tripleks dan papan.

16. Handsaw Untuk memotong kayu dengan


jalur urat searah

17. Backsaw Untuk membuat potongan


diagonal, seperti membuat
sambungan bingkai foto atau
lemari.
18. Keyhole Saw Untuk memotong di bagian-
bagian yang sempit.

19. Hacksaw Untuk memotong logam yang


dapat dipakai memotong plastik
atau pipa keras.

20. Kikir Gepeng Untuk meratakan  membuat


bidang sejajar tegak lurus.
21. Kikir Persegi Untuk meratakan dan
Empat menghaluskan bidang berbentuk
sudut 60 atau lebih besar.
22. Kikir Segitga Untuk meratakan dan
menghaluskan bidang berbentuk
sudut 60 atau lebih besar.
23. Kikir Setengah Untuk menghaluskan atau
Bulat meratakan suatu bidang cekung.
24. Kikr Bulat Untuk menghaluskan serta
menambah diameter  suatu
lubang bulat.
25. Obeng Plus (+) Untuk membuka sekrup beraluran
positif (+).

26. Obeng Minus Untuk membuka sekrup beraluran


(-) negatif (-).

27. Obeng Offset Untuk memutar sekrup karena


bentuk kedua ujung obeng ini
bengkok.

28. Obeng Spiral Cara kerjanya dengan menekan


obeng pada sekrup, maka obeng
spiral akan berputar, pen
penggerak dapat diatur menurut
arah putaran yang dikehendaki.
29. Ragum Untuk membantu pekerjaan
memotong, mengikir, mengelas
dan sebagainya dengan cara
dicekam supaya pekerjaan
menjadi lebih mudah dan aman.
30. Kunci Pipa Untuk melapas dan memasang
pipa dengan sambungan ulir atau
memgang benda silindris lainnya.

31. Kunci Untuk membuka dan melepas


Heksagonal baut/sekrup dengan bentuk kepala
heksagonal.

32. Kunci Bintang Untuk membuka dan melepas


baut/sekrup dengan bentuk kepala
bintang.

33. Kunci Inggris Untuk melepas atau


mengencangkan mur atau baut
dimana ukuran kunci pas dan ring
tidak ada yang sesuai, tetapi
kunci ini tidak ditujukan untuk
beban berat.
34. Kunci Pas Untuk memasang/melepas baut,
mengggit sebagian dari sudut-
sudut baut.

35. Kunci Ring Untuk memasang/melepas baut,


bagian sudut kuncinya menggigit
semua sudut baut..

36. Kunci Untuk memasang/melepas baut,


Kombinasi gabungan antara kunci pass dan
kunci ring.

37. Bor Tangan Untuk membuat/membesarkan


lubang dengan jarak titik pusat
dan diameter lobang antara
masing-masingnya memiliki
ukuran dan ketelitian yang tinggi.
38. Bor Meja Untuk proses bor sederhana
(aplikasi ringan) dimana dalam
pengoperasiannya
(di)menggunakan penekanan
tangan pada hand feed lever atau
otomatik untuk menurunkan mata
bor menuju benda kerja yang
dilubangi.
39. Bor Radial Untuk benda kerja dengan
dimensi yang relatif besar dengan
pisau potong (mata bor) yang
juga besar.

40. Pahat Untuk memotong bahan tersebut.

41. Penitik Untuk memberikan tanda titik


sebelum melakukan kerja.

42. Penggores Untuk memberikan tanda berupa


goresan sebelum melakukan
kerja.

43. Penyedot Untuk mengangkat timah di pcb


Timah bila kita ingin melepas
komponen.

44. Pinset Untuk memegang komponen


ketika memasang ditempat yang
sempit, menjepit atau memegang
komponen supaya terhindar dari
keringat dari jari tangan kita,
membantu mengurangi panas saat
menyolder komponen
semikonduktor selain itu juga
menjauhkan tangan dari
kecelakaan akibat terkena panas
besi solder.
45. Obeng Ketok Untuk membuka atau
mengencangkan baut dan mur
yang memiliki kekencangan
pengerasan yang tinggi
46. Obeng Untuk membuka atau
Telescopic mengencangkan baut, memliki
beberapa bentuk ujung obeng.

47. Solder Tembak Untuk melelehkan logam tertentu


untuk merakit atau membongkar
suatu rangkaian pada rangkaian
yang terdapat pada papan pcb.
48. Kunci Socket Untuk melepas komponen dari
kendaraan bermotor.

49. Sliding Handle Sliding handle merupakan salah


satu alat pemegang mata sock
yang yang bisa digeser posisinya
sepanjang batang handle. Hal ini
menguntungkan apabila
digunakan pada area kerja yang
sempit.
50. Speed Handle Speed handle memiliki
keuntungan bisa memutar baut
dengan cepat, karena prinsipnya
sama dengan menggunakan bor
tangan manual. Untuk baut-baut
yang panjang, tidak perlu
melepas dan memasang.

NAMA : AHMAD TOHAWI MATA KULIAH : BENGKEL MEKANIK

NO REG : 5115141058 PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

Anda mungkin juga menyukai