Anda di halaman 1dari 1

Batasan Materi Kimia Kelas 11

Bab 4 Kesetimbangan Kimia


 Menentukan rumus tetapan kesetimbangan suatu reaksi
 Menentukan reaksi kimia berdasarkan rumus tetapan kesetimbangannya
 Menentukan nilai tetapan kesetimbangan Kc dan Kp
 Hubungan antara Kp dan Kc
 Menentukan arah pergeseran kesetimbangan kimia berdasarkan suhu, volume, tekanan, dan
konsentrasi
Bab 5 Larutan Asam Basa
 Menentukan reaksi penetralan dan reaksi non penetralan
 Memasangkan pasangan asam-basa konjugasi (Teori Asam Basa Bronsted-Lowry)
 Menentukan pH asam dan basa
 Menentukan pH berdasarkan skala pH
 Menuliskan contoh senyawa asam kuat, asam lemah, basa kuat, dan basa lemah

+¿¿ −¿¿
Menghitung konsentrasi H dan OH
 Menentukan pH suatu air limbah berdasarkan trayek pH indikator asam basa
 Menghitung harga Ka
 Menghitung konsentrasi suatu asam-basa berdasarkan nilai pH yang dimiliki.

Anda mungkin juga menyukai