Anda di halaman 1dari 8

FREE EBOOK

Tutorial Install CMS Wordpress di


Cpanel Hosting

Free Ebook - Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting

©2013 oleh Tri Yuli Kurniawan - TriBoxMedia.com

www.OkeTheme.com | www.WuzzHost.com

TriBoxMedia.com
TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 0
Sekilas Tentang Wordpress
WordPress salah satu cms yang cukup digemari karena segi penggunaan dan maintenance yang bisa dibilang
mudah, dan tidak rumit bagi newbie sekalipun untuk belajar menggunakan wordpress. ada ribuan plugin dan
tema yang tersedia untuk mengubah situs Anda menjadi bagus dan memiliki fungsi yang Anda dambakan. Lebih
dari 25 juta orang memilih WordPress sebagai cms website mereka.

Wordpress sangat fleksibel, Anda dapat membuat berbagai fungsi website, contohnya :
1. Personal Blog
2. Company Profile
3. Situs Portal Berita
4. Website Iklan Baris
5. Website Toko Online
6. Website Affiliate Amazon & Clickbank
7. Dsb.

Wordpress.org membagi-bagikan Script CMS WordPress gratis yang bisa anda download dari WordPress.org yang
kemudian dapat Anda install di Cpanel Hosting Anda. Wordpress dengan tipe seperti ini dinamakan Wordpress
Self Hosting. Ada 2 cara install CMS Wordpress di Cpanel Hosting Anda.

1. Menggunakan Tools Auto Install yang disediakan hosting seperti Fantastico dan Softaculous

2. Upload file zip wordpress ke Cpanel kemudian di extract (Manual Install)

Kedua cara tersebut akan dijelaskan pada ebook ini. Semoga dapat bermanfaat bagi Anda

Salam Sukses Selalu,

Tri Yuli Kurniawan


OkeTheme.com
WuzzHost.com
TriboxMedia.com

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 1


1. Install Wordpress Menggunakan Softaculous
Rekomendasi saya lebih baik gunakan Softaculous dibanding Fantastico, karena file wordpress yang diinstall selalu
up to date/terbaru.

1. Setelah Log in dan berada pada halaman utama cPanel, scroll ke bawah, anda akan menemukan box
Software / Service. Selanjutnya pada box dibawah klik → Softaculous

2. Setelah berada di halaman Softaculous, arahkan cursor ke Logo WordPress, maka gambar akan bergulir
dan klik → Install

Atau dengan cara klik Blogs pada menu di sisi kiri halaman Softaculous, kemudian pilih Wordpress, lalu
klik tombol Install bewarna biru. (lihat gambar dibawah)

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 2


3. Selanjutnya anda isi kolom kosong seperti gambar di bawah ini (penjelasan lengkap dibawah gambar)

Tanpa www atau menggunakan www

Domain yang diinstall wordpress


Kosongkan kolom (hapus text “wp”)

Nama database - maks 6 karakter

Jangan dirubah, biarkan tetap “wp_”

Nama blog / website

Slogan / Deskripsi singkat website

Ketik Username

Ketik Password

Isi email valid Anda

Software Setup

 Choose Protocol: Pilih http:// atau http://www.


 Choose Domain: Nama Domain yang akan anda install
 In Directory: Kosongkan kolom ini ( hapus teks wp )
 Database Name: Isi nama data base sesuai pilihan anda ( biasanya maksimal 6 karakter / huruf )

Database Settings

 Table Prefix: Teks wp_ jangan di rubah.

Site Settings

 Site Name: Isi dengan Judul / nama Website anda.


 Site Description: Deskripsi Website.
 Enable Multisite (WPMU): Jangan dicentang

Admin Account

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 3


 Admin Username: Tetap gunakan Admin atau ganti sesuka Anda
 Admin Password: Password ini nantinya akan anda gunakan untuk Log in ke wp-admin
 Admin Email: Masukkan alamat email yang valid.

Choose Language

Pilih bahasa yang akan anda gunakan pada CMS wordpress. Namun untuk wordpress.org belum tersedia bahasa
indonesia.

Periksa sekali lagi dengan teliti sebelum anda meng- Klik Install. Apabila tidak terjadi error dan Install WordPress
anda berhasil, maka anda akan menerima email dari Softaculous beserta link untuk akses ke wp-admin website :
http://domainanda.com/wp-admin.

Proses Install Wordpress Selesai

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 4


2. Install Wordpress Menggunakan Cara Manual
Berikut cara install manual Wordpress di cPanel:

1. Download terlebih dulu Software Wordpress di http://wordpress.org/latest.tar.gz


2. Upload Software Wordpress ke cPanel ke root directory di File Manager
3. Extract Software Wordpress
4. Masuk ke Folder wordpress, klik select all kemudian klik move file untuk memindahkan isinya ke root
directory

Cara membuat Database di cPanel:

1. Login ke cPanel, kemudian masuk ke menu MySQL Database Wizard


2. Create A Database
3. Create Database Users
4. Add User to the Database (Klik All Privileges)

Konfigurasi Wordpress:

1. Buka website anda misal: namadomain.com, kemudian klik Let's go!

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 5


2. Isi detail koneksi database anda, isi nama database sesuai dengan nama database yang sudah Anda buat
tadi, jika sudah klik Submit

3. Isi informasi Situs Wordpress anda kemudian jika sudah klik Install Wordpress

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 6


“Demikian tadi cara install wordpress di cPanel. Semoga
tutorial ini dapat membantu Anda”.
Link Rekomendasi :
US Linux Hosting – WuzzHost.com
Penyedia hosting yang support plugin Autoblog, Timthumb Script, Fantastico dan Softaculous.
Harga Murah, Stabil, Pelayanan OK, Support via SMS, Email, Ticket, YM.
Dapatkan diskon 20% Sewa hosting di WuzzHost.com dengan menggunakan kupon ini : OFF20
*Diskon terbatas hingga waktu tertentu
Klik WuzzHost.com
Premium Wordpress Themes – Oketheme.com
Anda dapat membeli tema wordpress yang sesuai dengan kebutuhan Anda, antara lain :
 Tema Toko Online
 Tema Amazon
 Tema Clickbank
 Tema Google Adsense
 Tema Iklan Baris
 dll
Dapatkan diskon 10% setiap pembelian tema di Oketheme.com dengan menggunakan kupon ini : 8EC7A31A
*Diskon terbatas hingga waktu tertentu
Klik OkeTheme.com

“Kunjungi TriBoxMedia.com untuk mendapatkan free ebook terbaru


mengenai bisnis internet, tutorial wordpress, tips and trik
menghasilkan uang dari internet, info diskon produk dari
TriBoxMedia.com, dsb.”

Go TriBoxMedia.com

Terima Kasih,
Tri Yuli Kurniawan
www.OkeTheme.com
www.WuzzHost.com
www.TriboxMedia.com

TriBoxMedia.com | Tutorial Install CMS Wordpress di Cpanel Hosting 7

Anda mungkin juga menyukai